Anda di halaman 1dari 29

PROPOSAL PROGRAM KREATIVITAS MAHASISWA

JUDUL PROGRAM
KOJIPAY
Inovasi kopi dalam meningkatkan citra serta potensi kopi Nusantara

Diusulkan Oleh
Dendie Herlambang 0819014591 Angkatan 2019
Mochammad Syahrul Azhar 0719012011 Angktan 2019
Aisyah Sarinastiti 0919013371 Angkatan 2019

UNIVERSITAS PEKALONGAN
KOTA PEKALONGAN
2020

i
PENGESAHAN USULAN PKM KEWIRAUSAHAAN

1. Judul Kegiatan : KOJIPAY (Inovasi kopi dalam meningkatkan


citra serta potensi kopi Nusantara)
2. Bidang Kegiatan : PKM-K
3. Ketua Pelaksana Kegiatan
a. Nama Lengkap : Dendie Herlambang
b. NIM : 0819014591
c. Program Studi : Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia
d. Perguruan Tinggi : Universitas Pekalongan
e. Alamat Rumah Dan No. Tel/Hp : Desa Tasikrejo RT 04 RW 04 / 089501445220
f. Alamat Email : Dendiesevenfold@gmail.com
4. Anggota Pelaksanaan Kegiatan : 2 0rang
5. Dosen Pendamping
a. Nama Lengkap Dan Gelar : Ariesma Setyarum, S.pd., M.Hum
b. NIDN : 0622128901
g. Alamat Rumah Dan No. Tel/HP : Perum kuripan permai gang 4. No. 13
0895726554851
6. Biaya Kegiatan Total :
a. Dikti :
b. Sumber Lain :
7. Jangka Waktu Pelaksanaan :

Pekalongan, 27 November 2020


Menyetujui
Wakil Dekan II Bagian Kemahasiswaan Ketua Pelaksanaan Kegiatan

Wakil Rektor Bidang Kewirausahaan Dosen Pendamping

ii
DAFTAR ISI
Halaman Sampul…………………………………………………………………………… i
Halaman Pengesahan………………………………………………………………………. ii
Daftar Isi……………………………………………………………………………………iii
BAB I PENDAHULUAN
1.1 Latar Belakang…………………………………………………………………………..1
1.2 Rumusan Masalah……………………………………………………………………….1
1.3 Tujuan Kegiatan……………………………………………………………………….. .1
1.4 Luaran Yang Diharapkan………………………………………………………………..2
1.5 Manfaat Kegiatan………………………………………………………………………..2
BAB 2 GAMBARAN UMUM RENCANA USAHA
2.1 Kondisi Umum Lingkungan…………………………………………………………….3
2.3 Gambaran Umum Produk……………………………………………………………….3
2.3 Analisis Kelayakan Usaha……………………………………………………………....4
BAB 3 METODE PELAKSANAAN
3.1 Alat dan Bahan………………………………………………………………………….7
3.2 Proses Pembuatan……………………………………………………………………….7
3.3 Proses Pengemasan……………………………………………………………………..8
3.4 Proses Pemasaran……………………………………………………………………….8
BAB 4 BIAYA DAN JADWAL KEGIATAN
4.1 Anggaran Biaya………………………………………………………………………...9
4.2 Jadwal Kegiatan………………………………………………………………………..9
LAMPIRAN-LAMPIRAN
Lampiran 1 : Biodata Ketua, Anggota, dan Dosen Pendamping…………………………..11
Lampiran 2 : Justifikasi Anggaran Kegiatan………………………………………………19
Lampiran 3 : Susunan Organisasi Tim Kegiatan dan pembagian
tugas………………………………………………………………………………………..22
Lampiran 4 : Surat Pernyataan Ketua Pelaksana…………………………………………..25
iii
BAB I
PENDAHULUAN
1.1 Latar Belakang
Pepaya (carica papaya) merupakan tanaman buah yang telah menyebar luas di
indonesia. hampir di semua daerah pepaya dapat tumbuh dengan baik. keberadaan
pepaya tidak asing lagi bagi masyarakat indonesia. buah pepaya memiliki tekstur yang
lembut ketika sudah matang dengan rasa yang enak dan hampir semua orang
menyukai buah terserbut, selain rasanya yang manis buah pepaya juga memiliki
kandungan nutrisi juga vitamin yang relatif tinggi. hal ini tentu sangat baik bagi yang
mengonsumsi buah tersebut. seiring dengan meningkatnya konsumsi buah pepaya.
biji pepaya yang memiliki rasa pahit hanya akan di buang begitu saja dan tidak ada
yang memanfaatkannya. perlu di ketahui bahwa tidak hanya buah pepaya yang
memiliki kandungan yang bagus untuk tubuh, tetapi biji pepaya juga memiliki
kandungan yang tidak kalah dengan buahnya. biji pepaya mengandung senyawa-
senyawa steroid. kandungan biji dalam buah pepaya kira-kira 14.3 % dari keseluruhan
buah pepaya. selain mengandung asam-asam lemak, biji pepaya di ketahui
mengandung senyawa kimia lain seperti golongan fenol, alkaloid, triterpenoid, dan
saponin (warisno 2003).
secara tradisional biji pepaya dapat dimanfaatkan sebagai obat cacing gelang,
gangguan pencernaa, diare, penyakit kulit, kontrasepsi pria, bahan baku obat masuk
angin, dan sebagai sumber untuk mendapatkan minyak dengan kandungan asam-asam
lemak tertentu (wasisno 2003).
Berdasarkan berbagai kandungan yang ada di dalam biji pepaya, maka di
buatlah biji pepaya tersebut menjadi kopi biji pepaya (KOJIPAY) Ide ini muncul
karena menurut kami biji pepaya memiliki rasa yang pahit sehingga lebih cocok di
buat menjadi kopi. Kopi merupakan minuman populer saat ini. yang memiliki rasa
dan aroma yang khas. dan menjadikan kopi disukai oleh hamir semua kalangan
masyarakat.

1.2 Rumusan Masalah


1. Apa saja bahan-bahan yang dibutuhkan dalam proses pembuatan biji papaya?
2. Bagaimana proses pembuatan biji papaya?

1.3 Tujuan Kegiatan


1. Untuk memanfaatkan sisa biji pepaya yang keberadaannya kurang di perhatikan
masyarakat.
2. Untuk menambah nilai guna dan nilai jual biji pepaya

1
1.4 Luaran Yang Diharapkan

1. Menghasilkan olahan kopi yang berkhasiat dan tentunya tanpa kafein

1.5 Manfaat Kegiatan

1. Sebagai bahan dalam memberikan sumbangan pemikirian pada masyarkat bahwa biji
pepaya dapat diolah menjadi minuman kopi yang menyehatkan.
2. melatih dan menambah pengalaman serta pengetahuan dalam berwirausaha.

3. Dapat menambah penghasilan sehingga dapat terciptanya mahasiswa-mahasiswa


yang mandiri.
4. Dapat menjadi inovasi baru bagi masyarakat terhadap pemanfaatan biji pepaya.
karena pada saat ini biji pepaya di kalangan masyarakat hanya di buang begitu saja.

2
BAB 2
GAMBARAN UMUM RENCANA USAHA
Kurangnya kreativitas dalam mengolah buah pepaya juga menjadi satu alasan mengapa nuah
asli indonesia ini tidak banyak digemari oleh konsumen. Selama ini yng kita tahu bahwa
hanya daging buah pepaya saja yang dapat di konsumsi. Padahal jika pandai mengolahnya,
biji pepaya pun dapat diolah menjadi panganan yang baik untuk kesehatan kita dan tentunya
memiliki nilai ekonomisyang tinggi. Panganan yang dihasilkan dari biji pepaya ini adalah
kopi. Pembuatan kopi dari biji pepaya ini akan sedikit membantu pemanfaatan biji buah
pepayayang terbuang sia-sia.pembuatannya tidak jauh beda dengan kopi pada umumnhya,
hanya saja bahan baku yang digunakan berbeda. Inovasi olahan minuman kopi ini di
harapkan dapat membantu masyarakat terutama mereka yang memiliki alergi terhadap kopi,
penyembuhan bagi yang memiliki masalah perut, dan mereka yang ingin menurunkan kadar
kolesterol secara alami.

2.1 Kondisi umum lingkungan


Indonesia merupakan negara penghasil buah pepaya. namun, dari hasil observasi kami,
masyarakat di indonesia yang mayoritas masyarakatnya mengkonsumsi buah yang satu ini
tidak tau cara memanfaatkan bijinya dan hanya di buang begitu saja. terkadang, tak jarang
buah pepaya yang di jual di tepi-tepi jalan mengalami pembusukan akibat terlalu matang.
bijinya di buang bersamaan dengan daging pepaya yang sudah busuk tersebut. Dan disini,
kami menjadikan suatu inovasi baru, yaitu mengolah biji pepaya yang tidak dimanfaatkan itu
menjadi suatu usaha/produk yaitu minuman kopi yang baik untuk kesehatan, kami namakan
KOJIPAY atau kopi biji pepaya.

2.2 Gambaran Umum Produk


Produk kami bernama KOJIPAY, yaitu kopi yang terbuat dari biji papaya. Kami membuat
inovasi minuman kopi ini, karena kami sadar bahwasannya kopi adalah minuman yang sangat
di gemari oleh masyarakat Indonesia. Dari berbagai kalangan terutama kalangan muda. Maka
dari itu team kami akan membuat kreasi olahan kopi dari biji papaya yang menyehatkan dan
tanpa kafein.

3
2.3 Analisis Kelayakan Usaha Yang Dilakukan
Analisis SWOT
Terdapat faktor yang menjadi pertimbangan usaha (nama usaha) berdasarkan analisis SWOT
yakni :
Tabel factor SWOT usaha (nama usaha)
Faktor SWOT Usaha

Kekuatan (Strength) Harga produk relative terjangkau, bahan


baku mudah diperoleh , memiliki
kandungan yang baik untuk kesehatan, tidak
mengandung kafein, kemasan menarik

Kelemahan (Weakness) Kurangnya alat produksi dalam skala besar

Peluang (Opportunity) Kesempatan biaya produksi yang murah

Ancaman (Treath) Standar isasimutu, kemungkinan produk


pesaing skala besar

4
2. Analisis Pendapatan dan Keuangan

Produksi 1 periode : 600 bungkus bubuk kopi+500 gelas kopi

Harga 1 bungkus bubuk kopi :Rp 6.000

Harga 1 gelas kopi : Rp 3000

Hasil penjualan 1x periode :

= Produksi bubuk kopi 1 kali periode x harga

per bungkus + produksi kopi 1 kali Periode x


harga pergelas

= 300 x Rp 6.000 + Rp. 100 x 2.500

= Rp 1800.000 + Rp 1000.000

= Rp. 1050.000

(Rincian Biaya Operasional ada di tabel lampiran justifikasi biaya)

3. Analisis Kelayakan Usaha

A. B/C Ratio (Benefit – cost ratio)

a. B/C Ratio

= Hasil penjualan : Total biaya operasional

= Rp. 2.050.000 : Rp. 1.000.000

= 2,05

Karena B/C ration > 1 maka usaha ini layak untuk di jalankan, artinya tiap

satuan dikelarkan di peroleh hasil penjualan sebesar 2,05 kali lipat.

b. ROI (Return On Investment)

ROI = keuntungan : total biaya operasional x 100%

= Rp. 1. 050.000 : 1.000.000 x 100% = 105%


Jadi berdasarkan aanalisis ROI usaha ini layak untuk di kembangkan karena pembiayaan
sebesar Rp. 1.000.000 di peroleh keuntungan sebesar 105%

B. Perhitungan Pengembalian Modal

Pengembalian Modal :

= Keuntungan + penyusunan 1 kali periode (4bulan) : Jumlah model investasi awal x 100%

= Rp. 1.050.000 + (Rp. 20.000x4) : Rp. 5.560.000 x 100%

= Rp. 1.130.000 : 5.560.000 x 100%=20,324%

Modal usaha akan terlunasi sebesar 20, 324% setiap periode sehingga investasi tersebut layak
untuk dilaksanakan . jadi gambaran usaha yang di rencanakan mungkin menjanjikan profit
untuk menunjang usaha.
BAB III

METODE PELAKSANAAN

Metode pelaksanaan PKM-K ini dibagi menjadi beberapa tahap, yaitu:

A. TAHAP PERSIAPAN PRODUKSI


Pada tahap ini dilakukan pembelian bahan dan alat yang dibutuhkan untuk
menjalankan produksi, peralatan tersebut, yaitu:

3.1 Alat dan Bahan


Alat
a. tumbukan atau blender
b. wadah
c. sendok makan
d. saringan halus
e. wajan
f. Gelas

Bahan

a. biji pepaya yang telah di keringkan


b. bubuk cokelat
c. jahe
d. air

3.2 Proses Pembuatan

Tahap pengolahan kopi biji pepaya, sebagai berikut:


1. siapkan wajan lalu masukan biji pepaya yang telah dikeringkan, bisa juga di
tambahkan dengan jahe dan digoreng tanpa menggunakan minyak. proses ini biasa
disebut dengan sangrai. aduk terus agar biji pepaya yang sedang digoreng tidak
gosong.
2. setelah biji pepaya yang telah disangrai selama 5 menit mengeluarkan aroma wangi
yang khas dan warnanya sudah mulai berubah, biasanya biji pepaya yang sudah
disangrai ditandai dengan mulai berubahnya menjadi warna cokelat gelap). lalu
siapkan tumbukan atau blender untuk menghaluskan pepaya.
3. setelah dihaluskan biji pepaya tersebut masih perlu proses penyaringan karena
teksturnya masih agak kasar, tetali jika sudah disaring maka teksturnya akan halus.
4. kemudian kopi dari biji pepaya bisa dihidangkan dengan memakai campuran gula
putih agar rasanya lebih nikmat.
7

3.3 Proses Pengemasn

Kemasan bubuk kopi yang baik harus mampu menahan sinar UV dan
kelembapan, sehingga tidak sampai terjadi oksidasi. bahan kemasan yang diaarankan
adalah alumunium foil yang memiliki katup khusus. alumunium foil mampu menahan
sinar UV, kelembapan dan mempunyai katup khusus sehingga dapat melepaskan
karbon namun menahan masuknya oksigen. ketebalan kertas 1.35 mikron sehingga
aroma dan bubuk kopi tetap terjaga

3.4 Proses Pemasaran

tahap pemasaran ini sangat berorientasi pada sebuah produk didalam pasarannya.
Dalam memasarkan sebuah produk, produsen harus mengerti bahwa konsumen
melihat dari segi manfaat bukan hanya sekedar menilai keunikan yang dimiliki oleh
suatu produk tersebut. Didalam memasarkan sebuah produk kami menggunakan
strategi 4P (price, product, place, and people).
a. Lokasi pemasaran

Setelah proses produksi selesai, maka langkah selanjutnya adalah pemasaran.


target konsumen dari produk ini masyarakat dari berbagai kalangan, baik masyarakat
ekonomi atas, menengah, kebawah. karena harganya yang sangat terjangkau, serta
mengingat mayoritas masyarakat indonesia menggemari minuman kopi, terutama dari
kalangan anak muda.
lokasi pemasaran di sekitar wilayah yang mempunyai potensi penjualan,
seperti taman, pusat-pusat keramaian dan lain-lain.

b. Strategi pemasaran

Kamj juga akan memanfaatkan media sosial seperti facebook dan instagram
sebagi alat untuk melakukan promosu produk serta penjualan produk. melihat daya
okonsumtik yang tinggi terhadap pembelian pada situs jual beli online.
8
BAB 4
BIAYA ANGGARAN

4.1 Anggaran Biaya


Dalam pelaksanaan program PKM-K ini, kami membutuhkan anggaran biaya yang
akan di gunakan dalam proses persiapan hingga proses pelaporan sebagai berikut :

No. Jenis Pengeluaran Biaya (Rp)


1 Peralatan Penunjang 2.316.000
2 Bahan habis pakai 3.244.000
3 Perjalanan 715.000
4 Lain-lain 142.000
Total 6.417.000

4.2 Rencana Kegiatan


Berikut rencana/jadwal kegiatan yang akan kami lakukan :

N Waktu
o Kegiatan Bulan ke 1 Bulan ke 2 Bulan ke 3 Bulan ke 4 Bulan ke 5

1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4
1 Persiapan
X X X X X X X X
Awal
2 Pembuku
an produk
X X X X
dan
promosi
3 Penjualan
X X X X X X
produk
4 Pengolah
an data
dan X X
analisis
data
5 Pembuata
n
kesimpul X X X X
an dan
laporan

9
DAFTAR PUSTAKA
Haryanto, B. 1992. Potensi dsn Pemanfaatan Sagu. Kanisius : Yogyakarta .
Haryanto, J, B. 1987, Penuntun Cara Modern Menganalisis Tumbuhan. Penerbit ITB, Hal.
21, 27, 39
Wagiyono, 2003. Menguji Kesukaan Secara Organoleptik. Direktur Pendidikan Menengah
Kejuruan.
Warisno, 2003. Budidaya Pepaya. Kanisius : Yogyakarta.

10
Lampiran 1. Biodata Ketua dan Anggota, dan Biodata Dosen Pendamping
1. Ketua Pelaksanaan Kegiatan
A. Identitas Diri Ketua Pelaksana
1. Nama Lengkap Dendie Herlambang

2. Jenis Kelamin Laki-Laki

3. Program Studi Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia

4. NIM 0819014591

5. Tempat dan Tanggal Lahir Pemalang, 23 Juni 2000

6. Email dendiesevenfold@gmail.com

7. Nomor Telepon 089501445220

B. Kegiatan Kemahasiswaan yang sedang/pernah di ikuti


No Jenis Kegiatan Status dalam Waktu dan
kegiatan tempat
1 - - -

C. Penghargaan Yang Pernah Diterima


Jenis Penghargaan Pihak Pemberi Penghargaan Tahun
1 - - -

Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan
dapat dipertanggungjawabkan secara hukum. Apabila dikemudian hari ternyata
dijumpai ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima sanksi.

Pekalongan, 29 November 2020

(DendieHerlambang)

11
Anggota 1
A. Identitas Diri
1 Nama Lengkap Mochammad Syahrul Azhar

2 Jenis Kelamin Laki-Laki

3 Program Studi Pendidikan Matematika

4 NIM 0719012011

5 Tempat dan Tanggal Lahir Pekalongan, 9 Mei 2001

6 Email Msyahrul090@gmail.com

7 Nomor Telepon 081774105440

B. Kegiatan Kemahasiswaan Yang Sedang/Pernah Diikuti


No Jenis Kegiatan Status dalam kegiatan Waktu dan tempat
1 Himaptika Anggota 2019

C. Penghargaan Yang Pernah Diterima


No Jenis Penghargaan Pihak Pemberi Penghargaan Tahun
1 - - -

Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan
dapat dipertanggungjawabkan secara hukum. Apabila dikemudian hari ternyata
dijumpai ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima sanksi.

Pekalongan, 29 November 2020

(Mochammad Syahrul Azhar)

Anggota 2
A. Identitas Diri
1 Nama Lengkap Aisyah Sarinastiti

2 Jenis Kelamin Perempuan

3 Program Studi Pendidikan Bahasa Inggris

4 NIM 0919013371

5 Tempat dan Tanggal Lahir Pemalang, 12 Agustus 1999

6 Email Aisyahsarinastiti0@gmail.com

7 Nomor Telepon 085747589674

B. Kegiatan Kemahasiswaan Yang Sedang/Pernah Diikuti


No Jenis Kegiatan Status dalam kegiatan Waktu dan tempat
1 Pekalongan English Festival MC 2020
2 UKM Menwaa Anggota 2019

C. Jenis PenghargaanYang Pernah Diterima


No Jenis Penghargaan Pihak Pemberi Penghargaan Tahun
1 - - -

Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan
dapat dipertanggungjawabkan secara hukum. Apabila dikemudian hari ternyata
dijumpai ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima sanksi.

Pekalongan, 29 November 2020

(Aisyah Sarinastiti)

1. Biodata Dosen Pembimbing


a. Identitas Diri
1. Nama Lengkap Ariesma Setyarum, S.Pd., M. Hum.
2. Jenis Kelamin Perempuan
4. NIK/NIP/NPP 110416340
5. NIDN 0622128901
6. Tempat dan Tanggal Lahir Banyumas, 22 Desember 1989
7. E-mail rizma2208@gmail.com
8. No.Telepon/ HP 085 726 554 851
9. Alamat Kantor Jalan Sriwijaya no. 3 Pekalongan
11. Mata Kuliah yang Diampu Teori Sastra
Filsafat Profetik
Sastra Profetik
Pengembangan Bahan Ajar

b. Riwayat Pendidikan
S1 S2
Nama Perguruan Universitas Univeristas Diponegoro
Tinggi Muhammadiyah
Purwokerto
Bidang Ilmu Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia
Sastra Indonesia
Tahun Masuk-Lulus 2007-2011 2012-2015
Judul Skripsi/Tesis Respons Estetik Pembaca Stratifikasi Sosial dalam
Novel Laskar Pelangi Novel Orang Miskin
Karya Andrea Hirata pada Dilarang Sekolah Karya
Mahasiswa Program Studi Wiwid Prasetyo
Pendidikan Bahasa dan
Sastra Indonesia
Universitas
Muhammadiyah
Purwokerto
Nama Pembimbing Pemb 1. Prof. Dr. Nurdien H.
Dra. Eko Sri Israhayu, Kistanto, M.A.
M.Hum.
Pemb 2.
Heru Kurniawan, S.Pd,
M.A.

c. Pengalaman Penelitian dalam 5 Tahun Terakhir


No Tahu Pendanaan
Judul Penelitian
. n Sumber Jumlah
1. 2018 Menumbuhkan Gerakan Literasi Dikti
Mahasiswa (GLM) dengan Metode
Batik (Baca, Tulis, Karya) di
Universitas Pekalongan
2. 2019 Penggunaan Bahasa pada Laman LPPM
Universitas Pekalongan Unikal

a. Pengalaman Pengabdian Masyarakat dalam 5 Tahun Terakhir


No Pendanaan
Tahun Judul Pengabdian Kepada Masyrakat
. Sumber Jumlah
1. 2016 Pemateri Pelatihan BIPA (Bahasa Mandiri -
Indonesia bagi Penutur Asing) bagi
Mahasiswa Brunei Darussasalam di
Universitas Pekalongan

2. 2016 Pemateri Pelatihan BIPA (Bahasa Mandiri -


Indonesia bagi Penutur Asing) sebagai
Media Komunikasi Budaya Lintas
Bangsa Kepada Mahasiswa Brunei
Darussasalam di Universitas Pekalongan

3. 2019 Pendampingan Penyusunan Soal Sesuai Mandiri -


Kaidah Kebahasaan untuk Guru MI YMI
Wonopringgo 03
4. 2019 Pelatihan Pembuatan BUFLACERIA Mandiri -
(Buku Flanel Cerita Anak) bersama
Bhayangkari Polsek Selatan Kota
Pekalongan

b. Publikasi Ilmiah Dalam Jurnal dalam 5 Tahun Terakhir


No Judul Artikel Ilmiah Nama Jurnal Volume/Nomer/Tahun
.
1. Stratifikasi Sosial dalam Jurnal Ilmu Vol 30, Nomor 2, Edisi
Novel Orang Miskin Pengetahuan dan September 2016,
Dilarang Sekolah Karya Teknologi "PENA" ISSN : 0854-7521
Wiwid Prasetyo. Universitas
Pekalongan
2. Menumbuhkan Gerakan Jurnal Parafrasa: Vol 2, Nomor 1, Edisi
Literasi Mahasiswa Bahasa, Sastra, dan April 2020
(GLM) dengan Metode Pengajaran
Batik (Baca, Tulis,
Karya) di Universitas
Pekalongan

c. Pemakalah Seminar Ilmiah (Oral Presentation) dalam 5 Tahun Terakhir


No Nama Temu Ilmiah/Seminar Judul Artikel Ilmiah Waktu dan
. Tempat
1. Seminar Nasional “Integrasi Nilai Pendidikan Universitas
Nilai Pendidikan Karakter Karakter dalam Komik Pekalongan, 26
dalam Pembelajaran Kreatif Banjaran Gatotkaca Juli 2016
Inovatif Bahasa dan Sastra Karya Ruri
Indonesia di Era Global”. Widyatama

2. Seminar Sehari bertema: Universitas


"Pencegahan dan Pekalongan, 14
Penanggulangan Plagiarisme November 2016
Akademik di Perguruan
Tinggi".

3. Seminar Nasional bertema: Universitas


"Peluang dan Tantangan Pekalongan, 20
Lulusan Perguruan Tinggi di Desember 2016
Era Masyarakat Ekonomi
ASEAN (MEA)".

4. Seminar PIBSI Tahun 2018 Penanaman Pendidikan FKIP,


Karakter pada Anak Universitas
Usia Dini melalui Pekalongan,
Media Buflaceria September
(Buku Flanel Cerita Tahun 2018
Anak)
5. 1st National Seminar of PBI Penggunaan Bahasa FKIP,
(English language Educatio) pada Laman Universitas
Universitas Pekalongan Pekalongan, 19
Juni 2019

a. Karya Buku dalam 5 Tahun Terakhir


No Judul Buku Tahun Jumlah Halaman Penerbit
.
1. Peluk Hangat 2020 204 halaman Rizquna, ISBN:
Adik dan Kakak 978-623-7678-42-7
Cerita-cerita
inspiratif Kita:
Orang Tua,
guru, dan Anak-
anak!
2.

b. Perolehan HKI dalam 10 Tahun Terakhir


No Judul/Tema HKI Tahun Jenis Nomer P/ID
.
1.
2.

c. Pengalaman Merumuskan Kebijakan Publik/Rekayasa Sosial dalam 10 Tahun


Terakhir
No Judul yang Telah Tahun Tempat Respon
. Diterapkan Penerapan Masyarakat
1.
2.

d. Penghargaan dalam 10 Tahun Terakhir (dari pemerintah, asosiasi atau


institusi lainnya)
No Jenis Penghargaan Institusi Tahun
. Pemberi
1.
2.

Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan dapat
dipertanggungjawabkan secara hukum. Apabila dikemudian hari ternyata dijumpai
ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima sanksi. Demikian biodata saya
buat dengan sebenarnya.

Pekalongan, 28 November 2020


Dosen Pembimbing
(Ariesma Setyarum, S.Pd., M.
Hum.)NIDN. 0622128901

Lampiran 2. Justifikasi Anggaran Kegiatan


A. Peralatan Penunjang
No Jenis Pengeluaran Justifikasi Pemakain Kuantitas Harga Total
Satuan (Rp)
(Rp)
1 Buku Catatan Mencatat Keuangan 2 Buah 15.000 30.000
2 Gelas Tempat penyajian kopi 2 Lusin 30.000 60.000

3 Sendok Pengaduk Kopi 1 Lusin 15.000 15.000

4 Nampan Tempat membawa 2 Buah 25.000 50.000


kopi ke meja pembeli
5 Blender Menghancurkan biji 250.000 250.000
pepaya menjadi bubuk 1 Buah
kopi
6 Spatula Pengaduk 10.000 20.000
2 Buah
7 Tempatpenggorengan/ Pemanasan biji pepaya 1 Buah 45.000 45.000
kuali

8 Wadah/toples Penyimpanan serbuk 15.000 60.000


kopi
4 Buah
9 Kompor Gas Untuk pemanasan biji 1 Buah 300.000 300.000
pepaya maupun air
10 Tabung gas 3 Untuk pemanasan biji 1 Buah 95.000 95.000
Kg+Selang pepaya dan air

11 Kain Lap/Serbet Pembersih 4 Buah 4.000 16.000

12 Flashdisk 8 GB Menyimpan data 1 Buah 120.000 120.000


dalam penyusunan dan
pembuatan laporan

13 Modem Mencari data-data 1 Buah 300.000 300.000


14 Printer Memprint Laporan 1 Buah 500.000 500.000
15 Klep Perlengkapan 1 Buah 15.000 15.000
penunjang kegiatan
(klep kemasan)
16 Termos air panas Menyimpan air panas 2 Buah 65.000 130.000
di tempat penjualan
kopi
17 Panci Memanaskan air Buah 40.000 40.000
SUBTOTAL 2.316.000

19
B. Biaya Habis Pakai
No Jenis Pengeluaran Justifikasi Pemakaian Kuantitas Harga Total
Satuan (Rp)

1 Biji Pepaya Bahan baku Biji dari Biji dari 5 500.000


KOJIPAY 2000 pepaya =
pepaya 1000
2 Gula Bahan pemanis 5 Kg 12.000 60.000
KOJIPAY

3 Gas 3 Kg Bahan untuk kompor 2x3 Kg 20.000 40.000


pemanis biji pepaya
dan air

4 Kantong Plastik Pembungkus bubuk 4 Kg 25.000 100.000


pepaya

5 Sewa Tempat Untuk lokasi 1 bulan 2 300.000 300.000


penjualan minggu

6 Spanduk Promosi Mempromosikan 4 buah 60.000 240.000


produk kopi
KOJIPAY

7 Tali plastik Pengikat spanduk dan 2 buah 2.000 4.000


lain-lain

8 Kedai tempat Lokasi penjualan kopi 1 1000.000 1000.000


penjualan kopi jadi
sederhana

9 Kursi panjang Tempat duduk 4 150.000 600.000


pembeli/pelanggan

10 Meja Panjang Tempat meja 2 200.000 400.000


pembeli/pelanggan

SUBTOTAL 3.244.000

C. Biaya Perjalanan
No Jenis Perjalanan Tujuan Kuantitas Harga Total (Rp)
Satuan (Rp)
1 Ke pasar Pembelian bahan 3 orang 25.000 75.000
baku dan peralatan

2 Ke toko-toko Mengantar/menitip 8x2 Orang 15.000 240.000


makanan produk KOJIPAY

SUBTOTAL 315.000

D. Lain-Lain
No Jenis pengeluaran Justifikasi pemakaian Kuantitas Harga Total (Rp)
Satuan
1 Kertas A4 Print Proposal 1 Rim 25.000 25.000

2 Tinta Data Print Print Proposal 2 Kotak 25.000 50.000

3 Penjilitan dan Foto 5 buah 2.000 10.000


copy proposal
4 Material Validasi surat dan 2 buah 6.000 12.000
proposal

5 Peralatan tulis Penyusunan proposal 1 set 45.000 45.000

SUBTOTAL 142.000

Lampiran 3. Susunan Organisasi Tim Kegiatan dan Pembagian Tugas


Alokasi
Program Bidang Waktu
No Nama/NPM Uraian Tugas
Studi Ilmu (jam/mi
nggu)
1 Dendie PBSI FKIP 20 jam/ Ketua:
Herlambang/0819
014591 minggu 1. Mengkoordini
r jalannya
rencana usaha
2. Bersama
seluruh
anggota
membuat
laporan
kemajuan,lapo
ran akhir, dan
artikel ilmiah
3. Melakukan
survey
4. Mengurus
perijinan
5. Bersama
bendahara
mengatur
keuangan
produksi
6. Penanggungja
wab bagian
produksi.
2 Mochammad PMTK FKIP 20 jam/ Sekretaris:
Syahrul Azhar minggu
1. Mencatat
kegiatan
pelaksanaan
program di
Logbook
2. Mengerjakan
tugas yang
berhubungan
dengan
administratif,
seperti
membuat
laporan
kemajuan,
laporan akhir,
dan artikel
ilmiah.
3. Melakukan
finishing dan
pengemasan
4. Membuat
redaksi pada
leaflet maupun
pamphlet serta
caption
disosial media
5. Bersama ketua
mengurus
perijinan
3 Aisyah Sarinastiti PBI FKIP 20 jam/ Bendahara :
minggu
1. Membuat
laporan
pengeluaran
dan
pemasukan
keuangan
2. Pembelian
bahan baku
dan
perlengkapan
penunjang
3. Menganalisis
hasil
penjualan
setiap harinya
agar sesuai
denga target
penjualan
4. Ikut serta
membantu
penjualan
produk secara
langsung
5. Ikut serta
membantu
dalam
pembuatan
laporan
kemajuan,lapo
ran akhir, dan
artikel ilmiah

UNIVERSITAS PEKALONGAN
V (UNIKAL)
Rektorat:
Kampus Terpadu:
Jl. Sriwijaya No.3 Telp. / Fax. (0285) 421096,
Jl. Sriwijaya No. 3 Pekalongan
Pekalongan; www.unikal.ac.id
Telp. (0285) 426800, 421464
email: unikal.ac.id@gmail.com

Yang bertandatangan dibawah ini:


Nama : Dendie Herlambang
NPM : 0819014591
Program Studi : Pendidikan Bahasa Dan Sastra Indonesia
Fakultas : Fakultas Keguruan Dan Ilmu Pendidikan

Dengan ini menyatakan bahwa proposal PKM-K saya dengan judul KOJIPAY (inovasi kopi
dalam meningkatkan citra serta potensi kopi nusantara) yang diusulkan untuk tahun
anggaran 2020 adalah asli karya kami dan belum pernah dibiayai oleh lembaga atau sumber
dana lain.

Bilamana dikemudian hari ditemukan ketidaksesuaian dengan pernyataaan ini, maka saya
bersedia dituntut dan diproses sesuai dengan ketentuan yang berlaku dan mengembalikan
seluruh biaya penelitian yang sudah diterima ke kas negara.

Demikian pernyataan ini dibuat dengan sesungguhnya dan sebenar-benarnya.

Pekalongan, 27 November 2020

Dosen Pembimbing, Yang menyatakan,

(Ariesma Setyarum, S.Pd., M. Hum.) (Dendie Herlambang)


NIDN/NIDK. 0622128901 NPM. 0819014591

Mengetahui,
Wakil/Pembantu Dekan atau Ketua Jurusan/Departemen
Program Studi/Pembimbing Unit Kegiatan Mahasiswa

(M. Haryanto, S.Pd., M.Hum.)


NIP/NIK. 111010216

25

Anda mungkin juga menyukai