Anda di halaman 1dari 7

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Harian (RPPH)

Daring di Masa Pandemi Covid -19

RAIT Alfirdaus Purwodadi

Tahun Pelajaran 2021/2022

==================================================================

Semester / Minggu :I/I

Hari/Tanggal : Rabu, 4 Agustus 2021

Kelompok Usia : B (5 – 6 tahun)

Tema/Sub Tema/Sub-Sub Tema : Idul Adha / Manasik Haji / Tata Cara Haji

Alokasi Waktu : 90 menit

Kompetensi Dasar : Nam(2.13),Bahasa(3.12/4.12),Seni(3.15/4.15)

Materi Pembiasaan :

- Membaca bismillah setiap memulai kegiatan


- Berdoa sebelum belajar
- Membiasakan mencuci tangan pakai sabun sebelum melaksanakan kegiatan

Materi Pembelajaran :

- Mengenalkan hafalan surat alqoriah


- Mengajarkan sikap jujur
- Mengenal arti kata gabungan dari beberapa huruf konsonan dan vokal (3.12/4.12)
- Menampilkan hasil karya seni baik dalam bentuk gambar (3.15/4.15)

Tujuan Pembelajaran :

- Anak dapat menirukan hafalan surat alqoriah


- Anak terbiasa bersikap jujur
- Anak dapat meniru menulis kalimat
- Anak dapat membedakan gambar baju ihram laki- laki dan perempuaan

Metode :

- ceramah
- Penugasan

Bahan dan Alat :

- Zoom meting
- Pensil dan penghapus,krayon
- Lembar kegiatan yang sudah diambil orangtua sebelumnya

Langkah – Langkah Pembelajaran Melalui Zoom

a. Kegiatan Awal (30 menit)


 Guru memulai kegiatan dengan salam dan mengajak peserta didik untuk
berdoa.
 Guru menyapa peserta didik dan menanyakan kabar.
 Guru mengajak anak untuk menggerakkan fisik motorik sebentar
 Guru mengajak anak anak untuk menghafalkan surat al qoriah

b. Kegiatan Inti (50 menit)


 Pijakan Sebelum Main
 Guru mengulang materi sebelumnya tentang manasik haji
 Guru mengajak anak anak menyanyikan lagu” rukun islam”
 Guru bercerita tentang perilaku yang mencerminkan sikap jujur melalui
siroh nabi.
 Pijakan ketika main
 Guru menjelaskan perbedaan gambar baju ihram laki-laki dan perempuan
dengan menunjukan gambar( baju laki-laki ditandai dengan memberi
krayon warna merah dan baju perempuan warna hijau)
 Guru menuliskan contoh kalimat “memakai baju ihram” yang diikuti
anak-anak juga meniru tulisan tersebut.
 Pijakan sesudah main
 Guru mengulang kembali materi yang di ajarkan di hari itu
 Guru memberikan pertanyaan kepada anak, sebagai bentuk respon
terhadap materi hari itu.

c. Kegiatan Akhir (10 menit)

 Guru menutup kegiatan pembelajaran dengan membaca doa sesudah


belajar dan mengakhiri pertemuan melalui zoom dengan salam.

PENILAIAN:

- Dokumentasi dari orang tua


- Observsi guru

Mengetahui,

Guru Pamong Guru Praktikan

Anista Diyah Fusvitasari, S.Pd karlina


RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPPH)

RAIT Alfirdaus Purwodadi

Tahun Pelajaran 2021/2022

==================================================================

Semester / Minggu :I/I

Hari/Tanggal : Rabu, 4 Agustus 2021

Kelompok Usia : B (5 – 6 tahun)

Tema/Sub Tema/Sub-Sub Tema : Negaraku / Identitas Negara/ Lambang negara

Alokasi Waktu : 90 menit

Kompetensi Dasar : Nam(3.1/4.1),FM (3.4/4.4.4),Kog (3.5/4.5)

Materi Pembiasaan :

- Membaca bismillah setiap memulai kegiatan


- Berdoa sebelum belajar
- Membiasakan mencuci tangan pakai sabun sebelum dan sesudah melaksanakan
kegiatan
- Membuang sampah pada tempatnya

Materi Pembelajaran :

- Mengenalkan hafalan surat alqoriah


- Mengajarkan macam-macam solhat wajib dan jumlah rokaatnya (3.1/4.1)
- Membiasakan melakukan hidup bersih dan sehat (3.4/4.4)
- Mengajarkan menyusun pazzel burung garuda

Tujuan Pembelajaran :

- Anak dapat menirukan hafalan surat alqoriah


- Anak terbiasa melakukan hidup bersih dan sehat
- Anak dapat menyebutkan macam-macam sholat wajib dan jumlah rokaatnya
- Anak dapat menyusun pazzel burung garuda
Metode :

- Ceramah
- Tanya jawab
- Penugasan

Bahan dan Alat :

- Lembar kegiatan (LK),gunting,lem,buku menempel

Langkah – Langkah Pembelajaran

a. Kegiatan Awal (30 menit)


 Guru memulai kegiatan dengan salam dan mengajak peserta didik untuk
berdoa.
 Guru menyapa peserta didik dan menanyakan kabar.
 Guru mengajak anak anak untuk menghafalkan surat al qoriah
 Guru mengajak mengaji qiroati secara klasikal

b. Kegiatan Inti (45 menit)

 Pijakan Sebelum Main


 Guru mengulang materi sebelumnya tentang lambang negara
 Guru bercerita tentang pentingnya melakukan hidup bersih dan sehat
 Guru mengajak anak anak menyanyikan lagu “sholat wajib dan jumlah
rokaatnya”
 Pijakan ketika main
 Guru mencontohkan menggunting pazzel dan cara menyusun pazzel
burung garuda secara urut sehingga terbentuk gambar burung garuda
dengan benar
 Anak- anak melakukan kegiatan menggunting,menyusun pazzel burung
garuda yang sudah dicontohkan,lalu menempelnya di buku menempel.
 Pijakan sesudah main
 Guru mengulang kembali materi yang di ajarkan di hari itu
 Guru memberikan pertanyaan kepada anak, sebagai bentuk respon
terhadap materi hari itu.
c. Kegiatan Akhir (15 menit)

 Guru menutup kegiatan pembelajaran dengan membaca doa sesudah


belajar,doa naik kendaraan dan mengakhiri pertemuan dengan pesan
buguru dan salam.
Penilaian
- Hasil karya anak
- Observasi guru

Mengetahui,

Guru Pamong Guru Praktikan

Anista fusvitasari, S.Pd karlina


PENILAIAN HARIAN

RAIT ALFIRDAUS PURWODADI

TAHUN PELAJARAN 2021 / 2022

Semester / Minggu : 1/1

Kelompok Usia : 4-5 tahun

Tema / Sub Tema / Sub-Sub Tema : Negaraku/Identitas negara/ Lambang negara

No Hari/ Tujuan Kegiatan Nama Alat Penilaian


tgl pembelajaran Anak Nam FM Kog
(Unjuk (unjuk (Hasil
kerja) kerja) karya)
1. Rabu, -Anak dapat -Menyanyi lagu Aisyah BSH BSH BSB
4 agst menyebutkan sholat wajib dan Izzul BSH BSH BSH
2021 macam-macam jumlah rokaatnya Maritza BSH BSH BSH
sholat wajib dan Alby BSH BSH BSB
jumlah rokaatnya Khaylilla BSH BSH BSB
Hafidz MB BSH BSH
2 -Anak terbiasa -Membuang sampah Nizam BSH BSH BSB
melakukan hidup pada tempatnya Reynan MB BSH BSH
bersih dan sehat Shanum BSH BSH BSH
3
Zhafran BSH BSH BSB
-Anak dapat -Menyusun pazzel Ziva BSH BSH MB
memecahkan burung garuda
masalah sendiri
dalam menyusun
pazzel

Keterangan:

BB: belum berkembang : anak belum mau melakukan sama sekali

MB: mulai berkembang : anak mulai mau melakukan tapi belum sempurna masih dengan
bantuan

BSH: berkembang sesuai harapan: anak dapat melakukan dengan baik

BSB: berkembang sangat baik: anak dapat melakukan dan mampu membantu teman

Anda mungkin juga menyukai