Anda di halaman 1dari 6

Proposal Kerja Sama Isable Xu & RSIA Grand Family

Brand Ambasador

6 Nopember 2020

Kepada Yth. Ibu Isable Xu,

Semoga saat menerima surat ini ibu Isable dan keluarga dalam keadaan sehat dan

bahagia . Melanjutkan kerjasama yang sudah terjalin sebelumnya, izinkan kami

menyampaikan penawaran untuk Brand Ambassador Family Hospital . Semoga ibu

Isable berkenan dan sudah mulai bisa melakukan aktivitas sehari-hari dengan baik .

Adapun pengajuan kerjasama untuk Brand Ambassador sebagai berikut :

 Free untuk paket Vaksin selama 1 tahun dengan frekwensi kunjungan


kurang lebih 15 kali senilai = ( rincian dan manfaat terlampir )

Desired Tone Example:

Ig Post @ Isable

Hallo semuanya saya hari ini lagi bawa anakku Illiana untuk vaksin ….ke Dr …di
Rumah Sakit Ibu dan Anak Grand Famili , ini kunjungan yang kedua . Sebelumnya
sudah disuntik vaksin …

Vaksin ini kegunaannya untuk …..

Yuk jaga kesehatan kita semua …

Ig Live @ Isable

Bincang bincang
Rincian untuk Paket Vaksin

Adapun Rincian Vaksin


NAMA VAKSIN QTY
sbb : IMUNISASI
PAKET 0 - 6 BULAN    
HEPATITIS B ENGERIX PED 1
POLIO POLIO 1
BCG BCG 1
DPT, POLIO, HIB, HEPATITIS B HEXAXIM 2
ROTAVIRUS ROTATEQ 3
IPD PREVENAR 2
DPT, POLIO, HIB INFANRIX HIB 1
 
PAKET 7 - 12 BULAN  
IPD PREVENAR 1
INFLUENZA FLUQADRI 2
CAMPAK CAMPAK 1
VARICELLA VARIVAX 1

 
PAKET 0 - 12 BULAN    
HEPATITIS B ENGERIX PED 1
POLIO POLIO 1
BCG BCG 1
DPT, POLIO, HIB, HEPATITIS B HEXAXIM 2
ROTAVIRUS ROTATEQ 3
IPD PREVENAR 3
DPT, POLIO, HIB INFANRIX HIB 1
INFLUENZA FLUQADRI 2
CAMPAK CAMPAK 1
VARICELLA VARIVAX 1

Jenis Vaksin dan Manfaatnya

1. Vaksin Hepatitis B

Manfaat : Melindungi dari: Penyakit Hepatitis B yang disebabkan oleh virus Hepatitis B.
Hepatitis B merupakan penyakit liver kronis yang bisa memicu kerusakan dan gagal
liver, kanker hati . Diberikan 4 X , saat lahir paling baik diberikan dalam waktu 12 jam
setelah lahir . Selanjutnya usia 2 bulan,3 bulan dan 6 bulan

2. Vaksin BCG

Manfaat : Melindungi dari: Penyakit Tuberkulosis (TB) yang disebabkan oleh bakteri
Mycobacterium Tuberculosis. Tuberkulosis paru merupakan bentuk tuberkulosis yang
paling sering, namun juga dapat terjadi pada tulang, sendi, kulit, kelenjar getah bening,
dan bahkan selaput otak. Diberikan 1 X sebelum usia 3 bulan

3. Campak

Manfaat : Melindungi dari: Penyakit Campak/Rubeola/Measles yang disebabkan oleh


virus Morbili. Gejala campak adalah ruam pada kulit, demam, batuk dan konjungtivits
(inflamasi mata). Pada beberapa kasus, campak dapat menyebabkan komplikasi berupa
radang telinga tengah, pneumonia (infeksi paru-paru), dan radang otak. Diberikan 3 X ,
usia 9 , 18 dan 6 tahun

4. Polio

Manfaat : Melindungi dari: Penyakit Poliomyelitis yang disebabkan oleh virus Polio.
Virus polio masuk ke dalam tubuh melalui rongga mulut atau hidung lalu dapat
menyerang saraf hingga menyebabkan kelumpuhan permanen. Diberikan saat lahir ,
usia 2,4,6 dan 18 bulan

5. DTP

Manfaat : Melindungi dari: 


1. Penyakit difteri yang disebabkan oleh bakteri Corynebacterium Diphteriae. Difteri
menyebabkan peradangan pada daerah tenggorokan yang dapat menyebabkan
kesulitan bernapas, gagal jantung, hingga kematian.
2. Penyakit pertusis  yang disebabkan oleh bakteri Bordetella Pertusis dengan gejala
batuk berat.
3. Penyakit tetanus yang disebabkan oleh bakteri Clostridium Tetani. Tetanus
merupakan penyakit yang menyebabkan kekakuan otot, termasuk otot nafas yang
dapat berujung pada kematian.

Diberikan (7 kali):
1. Usia 2 bulan
2. Usia 3 bulan
3. Usia 4 bulan
4. Usia 18 bulan
5. Usia 5 tahun
6. Usia 10-12 tahun (Td/Tdap)
7. Usia 18 tahun (Td)
8. Diulang setiap 10 tahun (Td)
6. HIB
Manfaat : Melindungi dari: Bakteri Haemophilus Influenza B yang menyebabkan infeksi
saluran nafas berat, inflamasi selaput otak yang dapat menyebabkan kematian. Penyakit
ini sering ditemukan pada anak dengan usia dibawah 5 tahun. Diberikan usia 2,4,6,dan
18 bulan

7. Influenza
Manfaat : Melindungi dari: Penyakit Influenza yang disebabkan oleh virus Influenza.
Gejala influenza biasa berupa batuk, demam, sakit kepala, dan lemas. Infeksi influenza
biasanya ringan, namun bisa berbahaya pada kelompok yang rentan seperti anak dan
lansia. Diberikan Pada anak dengan usia > 6 bulan, diulang setiap tahun. 
*Untuk imunisasi pertama kali pada anak usia kurang dari 9 tahun diberi dua kali dengan
interval minimal 4 minggu.

8. Varicella
Manfaat : Melindungi dari: Penyakit Cacar Air yang disebabkan oleh virus Varicella
Zoster. Gejala biasa berupa demam, sakit kepala, yang diikuti oleh lenting pada seluruh
tubuh. Pada beberapa kasus, cacar air dapat menyebabkan infeksi saluran pernafasan
dan infeksi otak.

Vaksin varisela diberikan 1 kali setelah usia 12 bulan, terbaik pada usia sebelum masuk
sekolah dasar.
*Apabila diberikan pada anak dengan usia lebih dari 13 tahun, diperlukan 2 dosis dengan
interval minimal 1 bulan.

9. Rotavirus
Manfaat : Melindungi dari: Infeksi rotavirus yang menyebar dengan mudah pada anak.
Virus ini biasa menyebabkan diare berat, disertai muntah, demam, dan nyeri perut.
Sebagian anak yang terkena penyakit rotavirus bisa mengalami dehidrasi berat sehingga
memerlukan perawatan di fasilitas kesehatan.

Apabila diberikan vaksin rotavirus monovalen 2 kali


1. Usia 6-14 minggu (tidak diberikan pada usia >15 minggu)
2. 4 minggu setelah dosis ke-I

Apabila diberikan vaksin rotavirus pentavalen 3 kali 


1. Usia 6-14 minggu (tidak diberikan pada usia >15 minggu)
2. 4-10 minggu setelah dosis ke-I
3. 4-10 minggu setelah dosis ke-II
*Batas akhir pemberian pada usia 32 minggu.

10. PCV

Manfaat : Melindungi dari: Penyakit Pneumococcal yang disebabkan oleh bakteri


Streptococcus Pneumoniae. Pneumococcal dapat bermanifestasi sebagai pneumonia
(infeksi paru-paru) dan otitis media (infeksi pada telinga bagian tengah) akut hingga
infeksi selaput otak. Diberikan usia 2,4,6 dan 12 bulan
Do’s:

- Speak naturally. Be yourself


- Endorse the hospital and its services
- Speak in a polite manner as the voice of the hospital

Don’ts:

- Don’t speak ill about other competitors


- Don’t speak like a robot, we are talking to our potential market

Brief:

Background:

● RSIA Grand Family have been operating more than seven years in North
Jakarta area and have been known as the maternity hospital supported by
many highly experienced doctors and medical staff
● With core service in maternity, RSIA Grand Family also has other services in
providing the best of service in laboratory, physiotherapy, child development
(tumbuh kembang anak)
● RSIA Grand Family is committed to provide the highest quality of service in
the field of maternal and child as well as another sub specialists such as
Gastro Hepatology Enterology, IVF & NICU

Objective:

● To increase the positive sentiments towards RSIA Grand Family as a one


stop solution for every family who are looking for the best range of services for
mother and children
● To help raise the awareness of RSIA Grand Family’s presence as a hospital
that specializes in maternity, hence it is the safest option (lowest risk) for
pregnant women and children especially during this pandemic covid-19
● To increase RSIA Grand Family’s reputation as a hospital that put every
patient’s needs as their priority , providing the best service available and
ensure patients safety
● To help spread an awareness that all of the doctors in RSIA Grand Family are
the best in their field of expertise
Strategy:

Keeping a very positive tone of conversation towards RSIA Grand Family in a


long term basis

Key Message:

● RSIA Grand Family are the perfect choice for all of the mothers that
wanted the best possible care for their children with their range of great
doctors and services especially during this pandemic covid-19 due to
their safety protocol and exclusivity.

Target Audience:

● Female, 25-34 years old

● Social Economic Spectrum (SES) A-B

● Soon to be mothers who are looking for hospitals to deliver their babies

Anda mungkin juga menyukai