Anda di halaman 1dari 2

Apakah sistem pemerintahan parlementer hanya digunakan pada negara yang

berbentuk monarki

Sistem parlementer adalah sebuah sistem pemerintahan yang parlemennya memiliki peranan
penting dalam pemerintahan. Dalam hal ini parlemen memiliki wewenang dalam mengangkat
perdana menteri dan parlemen pun dapat menjatuhkan pemerintahan, yaitu dengan cara
mengeluarkan semacam mosi tidak percaya. Berbeda dengan sistem presidensial, sistem
parlemen dapat memiliki seorang presiden dan seorang perdana menteri, yang berwenang
terhadap jalannya pemerintahan. Dalam presidensial, presiden berwenang terhadap jalannya
pemerintahan, tetapi dalam sistem parlementer presiden hanya menjadi simbol kepala negara.

Sistem parlementer dibedakan oleh cabang eksekutif pemerintah tergantung dari dukungan
secara langsung atau tidak langsung cabang legislatif, atau parlemen, sering dikemukakan
melalui sebuah veto keyakinan. Oleh karena itu, tidak ada pemisahan kekuasaan yang jelas
antara cabang eksekutif dan cabang legislatif, menuju kritikan dari beberapa yang merasa
kurangnya pemeriksaan dan keseimbangan yang ditemukan dalam sebuah republik
kepresidenan.

https://www.bantuanhukum-sbm.com/artikel-sistem-pemerintahan-yang-ada-di-dunia

Buku UT

Wikepedia

Berikan analisis anda mengapa sistem pemerintahan presidensial memiliki stabiltas


tinggi? Berikan alasannya.

Presiden adalah kepala negara sekaligus kepala pemerintahan. Sistem tersebut terdiri dari
berbagai macam komponen dan menjadi satu kesatuan yang tidak dapat dipisahkan.

Masing-masing komponen menjalin kerja sama yang kuat, memiliki keterikatan satu sama
lain yang memiliki satu tujuan dan satu fungsi dari pemerintahan.

Sistem pemerintahan merupakan suatu sistem sebagai alat untuk mengatur jalannya
pemerintahan sesuai pada kondisi negara dengan tujuan menjaga kestabilan negara. oleh
karna itu banyak sistem komponen yg harus di jaga kestabilannya,

Sistem tersebut terdiri dari berbagai macam komponen dan menjadi satu kesatuan yang tidak
dapat dipisahkan, Masing-masing komponen menjalin kerja sama yang kuat, memiliki
keterikatan satu sama lain yang memiliki satu tujuan dan satu fungsi dari pemerintahan.

Internet Source

Sistem Hukum Tata Negara

Berikan analisis anda sistem pemerintahan semi apa yang pernah diterapkan di
Indonesia.
Sistem semipresidensial adalah sistem pemerintahan yang menggabungkan kedua sistem
pemerintahan: presidensial dan parlementer. Terkadang, sistem ini juga disebut dengan Dual
Eksekutif (Eksekutif Ganda). Dalam sistem ini, presiden dipilih oleh rakyat sehingga
memiliki kekuasaan yang kuat.

Nuku UT Hukum Tata Negara.

Internet

Anda mungkin juga menyukai