Anda di halaman 1dari 9

Resume Delusi dan Program Kompensasi

Untuk mengimplementasikan pendekatan with-and-without, perusahaan harus melakukan hal-


hal sebagai berikut :
1.) Menentukan total nilai wajar dari utang konversi dengan komponen liabilitas dan ekuitas.
2.) Perusahan kemudian menentukan komponen liabilitas dangan menghitung nilai sekarang
neto dari semua arus kas masa depan kontraktual yang didiskontokan pada sukubunga pasar.
Suku bunga pasar ini adalah suku bunga dimana perusahaan akan membayar untuk utang
nonkonversi yang serupa.
3.) Pada langkah terakhir, perusahaan mengurangi estimasi komponen liabilitas yang dilakukan
pada langkah kedua dari nilai wajar utang konversi (hasil penerbitan) sampai pada komponen
ekuitas. Artinya, komponen ekuitas adalah nilai wajar utang konversi tanpa komponen

m
liabilitas.

er as
co
eH w
Akuntansi
Komponen Ekuitas pada Hutang Konversi :

o.
rs e
Fair Value of convertible debt at date of issuance $ 2.000.000
ou urc
Less : Fair Value of liability component at date of issuance $ 1.805.626
Fair Value of Equity Component at date of issuance $ 194.374
o
aC s
vi y re

Jurnal yang dibuat VASA adalah :


Kas 2.000.000
ed d

Hutang Obligasi 1.805.206


ar stu

Premi Saham – Ekuitas Konversi 194.374

Penyelesaian Hutang Konversi


is

Diilustrasikan terdapat 4 situasi penyelesaian (dengan perusahaan yang sama yakni VASA)
Th

yakni (1) pembelian ulang pada jatuh tempo, (2) konversi pada saat jatuh tempo, (3) konversi
sebelum jatuh tempo, dan (4) pembelian ulang sebelum jatuh tempo.
sh

Pembelian Ulang pada saat Jatuh Tempo. Jika obligasi tidak dikonversi pada saat jatuh tempo,
VASA membuat jurnal sebagai berikut untuk membayar konversi nya :
Hutang Obligasi 2.000.000
Kas 2.000.000
(untuk mencatat penerimaan obligasi pada saat jatuh tempo)

This study source was downloaded by 100000821048893 from CourseHero.com on 11-14-2021 08:49:21 GMT -06:00

https://www.coursehero.com/file/76454646/RESUME-DELUSI-KIESOdocx/
Karena Nilai Buku atas obligasi sama dengan face value, maka tidak terdapat keuntungan
maupun kerugian pada saat pembelian kembali pada saat jatuh tempo. Jumlah yang sebenarnya
dialokasikan pada ekuitas sebesar $ 194.374 dimana tersisa akun Premi Saham – Ekuitas
Konversi atau di transfer ke Premi Saham – Saham Biasa.

Konversi Obligasi pada saat Jatuh Tempo. Jika obligasi dikonversi pada saat jatuh tempo,
VASA membuat jurnal sebagai berikut :
Premi Saham – Ekuitas Konversi 194.374
Utang Obligasi 2.000.000
Modal Saham – Saham Biasa 500.000
Premi Saham – Saham Biasa 1.694.374
Seperti jurnal diatas, VASA mencatat Modal Saham-Saham Biasa secara kredit sebesar
$500.000 (2000 obligasi x 250 saham x $1 par) dan mencatat Premi Saham – Saham Biasa

m
sebesar $1.694.374.

er as
co
Konversi Obligasi sebelum Jatuh Tempo. Digunakan lah skedul amortisasi untuk

eH w
menggambarkan penyelesaian ini, yakni :

o.
rs e SKEDUL AMORTISASI OBLIGASI
ou urc
METODE SUKU BUNGA EFEKTIF
Obligasi 6% Didiskon pada 9%
o

Date Kas Dibayarkan Beban Bunga Amortisasi Diskon Nilai Buku


aC s

1/1/20 $1.805.626
vi y re

12/31/20 120.000 $162.506 $42.506 1.848.132


12/31/21 120.000 166.332 46.332 1.894.464
12/31/22 120.000 170.502 50.502 1.944.966
ed d

12/31/23 120.000 175.034 55.034 2.000.000


ar stu

Jurnal yang dibuat oleh VASA adalah :


is

Premi Saham – Konversi Ekuitas 194,374


Utang Obligasi 1.894.464
Th

Modal Saham – Saham Biasa 500.000


Premi Saham – Saham Biasa 1.588.838
Tidak terdapat keuntungan maupun kerugian pada konversi sebelum jatuh tempo. Jumlah asli yang
sh

dialokasikan kedalam ekuitas adalah sebesar $194.374 di transfer ke Premi Saham-Saham Biasa.

Pembelian sebelum Jatuh Tempo. Dalam beberapa kasus, perusahaan menentukan untuk membeli
ulang utang konversi sebelum jatuh tempo. Pendekatan yang digunakan untuk mengalokasikan

This study source was downloaded by 100000821048893 from CourseHero.com on 11-14-2021 08:49:21 GMT -06:00

https://www.coursehero.com/file/76454646/RESUME-DELUSI-KIESOdocx/
jumlah dibayarkan diatas pembelian ulang mengikuti pendekatan yang digunakan ketika utang
konversi telah secara asli diterbitkan. VASA (menggunakan contoh sebelumnya) menentukan nilai
wajar atas komponen liabilitas atas utang konversi pada 31 Desember 2021, dan kemudian
mengurangi jumlah dari nilai wajar atas penerbitan utang konversi (termasuk komponen ekuitas)
untuk datang ke nilai ekuitas. Setelah alokasi ini selesai :
1.) Perbedaan diantara pertimbangan alokasi ke komponen liabilitas dan nilai buku atas
liabilitas yang diakui sebagai keuntungan dan kerugian.
2.) Jumlah yang dipertimbangkan terkait komponen ekuitas telah diakui (sebagai pengurang)
dalam ekuitas.
Sebagai ilustrasi singkat, selain utang konversi pada 31 Desember 2021, asumsikan bahwa
VASA membeli ulang utang konversi dari pemegang obligasi. Informasi yang bersangkutan terkait
konversi ini sebagai berikut :
Nilai Wajar atas utang konversi (termasuk komponen liabilitas dan komponen ekuitas),

m

er as
didasarkan pada harga pasar pada tanggal 31 Desember 2021 adalah $1.965.000

co
Nilai Wajar atas komponen liabilitas adalah $1.904.900. Jumlah ini didasarkan oleh

eH w

perhitungan Present Value atas utang non-konversi dengan syarat 2 tahun (yang sesuai untuk

o.
menyingkat waktu untuk jatuh tempo atas pembelian ulang obligasi).
rs e
ou urc
VASA pertama menentukan keuntungan dan kerugian pada komponen liabilitas, sebagai berikut
;
Present Value of Liability Componen at 31 December 2021 $ 1.904.900
o

Carrying Value of Liability Component at 31 December 2021 ($ 1.894.464)


aC s
vi y re

Fair Value of Equity Component at date of issuance $ 10.436

VASA memiliki kerugian atas pembelian ulang ini karena Nilai Wajar atas pelunasan hutang
lebih besar daripada nilai bukunya. Untuk menentukan penyesuaian terhadap ekuitas, VASA
ed d

memasukkan nilai ekuitas seperti dibawah ini :


ar stu

Fair Value of Convertible Debt at 31 December 2021 $ 1.965.000


Less : Fair Value of liability component at 31 December 2021 (similar
is

2-year non-convertible debt) $ 1.904.900


Th

Fair Value of Equity Component at 31 December 2021 (without debt


Component) $ 60.100
sh

VASA membuat jurnal sebagai berikut ini atas transaksi pembelian ulang :
Utang Obligasi 1.894.464
Premi Saham-Konversi Ekuitas 60.100
Kerugian atas Pembelian Ulang 10.436
Kas 1.965.000

This study source was downloaded by 100000821048893 from CourseHero.com on 11-14-2021 08:49:21 GMT -06:00

https://www.coursehero.com/file/76454646/RESUME-DELUSI-KIESOdocx/
Konversi yang Diinduksi
Suatu ketika, penerbit menginginkan untuk mendorong konversi yang lebih cepat atas utang
konversi tersebut dalam hal untuk mengurangi biaya bunga atau untuk meningkatkan utang
tersebut terhadap rasio ekuitas. Dalam situasi ini, penerbit mungkin menawarkan beberapa
pertimbangan tambahan yang disebut “pemanis”, untuk Menginduksi Konversi.
Contoh Kasus : TUNG Co memiliki saham sebesar $1.000.000 dengan nilai par konversi
surat hutang pada 100.000 lembar saham ($1 nilai par). Ketika diterbitkan, TUNG mencatat
Premi Saham-Konversi Ekuitas sebesar $15.000. TUNG Co ingin untuk mengurangi biaya
bunga annual. Untuk melakukan hal tersebut, TUNG bersedia untuk membayar pemegang atas
surat hutang konversi dengan tambahan $80.000 jika mereka akan mengkonversi. Asumsikan
bahwa konversi terjadi, maka jurnal yang dibuat TUNG Co adalah :
Beban Konversi 80.000
Premi Saham-Ekuitas Konversi 15.000

m
er as
Utang Obligasi 1.000.000

co
Modal Saham – Saham Biasa 100.000

eH w
Premi Saham - Saham Biasa 915.000

o.
Kas 80.000
rs e
ou urc
Konversi Saham Preferen
Contoh kasus : Asumsikan bahwa SMGR menerbitkan 1.000 lembar saham preferen konversi
yang memiliki nilai par sebesar $1 per lembar saham. Saham tersebut diterbitkan dengan harga
o

$200 / lembar saham. Jurnal yang dibuat untuk mencatat hal ini adalah :
aC s
vi y re

Kas (1.000 x $200) 200.000


Modal Saham – Preferen(1.000x$1) 1.000
ed d

Premi Saham – Konversi Ekuitas 199.000


ar stu

Jika setiap saham kemudian dikonversi ke 25 lembar saham ($2 nilai par) yang memiliki nilai
wajar sebesar $410.000, maka jurnal yang dibuat adalah :
is

Modal Saham – Preferen 1.000


Th

Premi Saham – Konversi Ekuitas 199.000


Modal Saham – Saham Biasa
(1000 x x25 x $2) 50.000
sh

Premi Saham – Saham Biasa 150.000

Seperti yang diindikasikan, TUNG Co menggunakan metode nilai buku dan tidak mengakui
keuntungan maupun kerugian atas konversi. Nilai Wajar atas Saham Biasa adalah karena itu
mengabaikan perhitungan ini. Jika konversi Saham Preferen telah dibeli kembali pada nilai
wajarnya siluar konversi maka jurnal yang dibuat TUNG Co adalah :

This study source was downloaded by 100000821048893 from CourseHero.com on 11-14-2021 08:49:21 GMT -06:00

https://www.coursehero.com/file/76454646/RESUME-DELUSI-KIESOdocx/
Modal Saham – Preferen 1.000
Premi Saham – Konversi Ekuitas 199.000
Laba Ditahan 210.000
Kas 410.000

Saham Waran
Waran adalah sertifikat yang holdernya berhak mengakuisisi saham di tingkat harga tertentu
dalam periode waktu yang ditentukan. Penerbitan Waran atau opsi pembelian saham tambahan,
secara normal muncul dibawah 3 kondisi ini, yakni :
 Saat mengeluarkan sekuritas dengan jenis yang berbeda, seperti obligasi atau saham
preferen, perusahaan sering memasukan garansi untuk membuat sekuritas lebih menarik
dengan memasukan “penendang ekuitas” (Equity kicker)

m
 Ketika pengeluaran saham biasa tambahan, stakeholder terkait memiliki hak preemptif

er as
untuk membeli saham biasa pertama kali.

co
Perusahaan memberikan garansi, biasanya menawarkannya sebagai opsi saham, ke

eH w

eksekutif atau pegawai sebagai bentuk kompensasi.

o.
rs e
Selain itu, ada beberapa permasalahan akuntansi atas saham waran yang kompleks dan berbeda
ou urc
tingkat kesulitannya, beberapa diantaranya tidak dapat diselesaikan. Apa saja persalahan tersebut?
Yakni :
o
aC s
vi y re

Saham Waran Diterbitkan oleh Sekuritas Lain


Pengeluaran saham dengan sekuritas lain secara garis besar adalah opsi jangka panjang untuk
ed d

membeli saham biasa dalam harga tetap. Umumnya, umur dari waran sendiri adalah 5 tahun,
ar stu

terkadang 10 tahun.
Contoh Kasus : CC Company menawarkan satu saham biasa dan saham waran, dan dalam
is

kasus ini kedua hal tersebut dapat dilepaskan. CC Company mengeluarkan waran sebagai
instrumen majemuk untuk keperluan akuntansi. Misalnya, waran CC adalah $24.25 per lembar
Th

saham dengan usia barang 5 tahun. Unit (Saham ditambah waran yang bisa dilepas) dijual
dengan harga $22.75, dan harga saham biasa sehari sebelum dijual adalah $19.88, sehingga
perbedaan harganya adalah $2.87.
sh

Investor membayar waran dalam keperluan menerima hak membeli saham biasa di harga tetap
yakni $24.25, pada suatu waktu di masa depan. Hal tersebut tidak akan menghasilkan
keuntungan di masa sekarang untuk keperluan pembelian untuk menjalankan waran dan
membeli saham karena harga saham dibawah harga penjalanan. Tapi, apabila harga saham naik
sebesar $30, investor mendapatkan $2.88 (30-23,25-2,87) dalam investasi $2.87.

This study source was downloaded by 100000821048893 from CourseHero.com on 11-14-2021 08:49:21 GMT -06:00

https://www.coursehero.com/file/76454646/RESUME-DELUSI-KIESOdocx/
Hak Berlangganan Saham Tambahan
Jika direktur suatu perusahaan memutuskan mengeluarkan saham biasa baru, stakeholder lama
biasanya memiliki hak membeli pengeluaran saham baru dalam proposisi holding mereka. Hak
khusus ini berkaitan dengan kepemilikan hak saham mereka.
Sertifikat yang merepresentasikan pernyataan saham biasa dari angka saham dari hak holder
bisa dibeli. Perusahaan hanya membuat entri memorandum ketika mereka mengeluarkan hak
shareholder yang ada. Jika pemegang saham mengeluarkan hak saham, pembayaran kas dari
beberapa jenis tersebut biasanya dilibatkan.

Rencana Kompensasi Saham


Bentuk ketiga dari waran muncul di kompensasi saham sebagai rencana pembayaran dan

m
er as
memotivasi pegawai. Waran ini adalah opsi saham, yang memberikan

co
Opini program konsesus ini dinilai efektif pada kondisi:

eH w
o.
 Kompensasi pada pegawai dan performa perusahaan
 rs e
Memotivasi pegawai sehingga dapat mencapai performa maksimal
ou urc
 Membantu beberapa eksekutif dan memperbolehkan perekrutan talenta baru
 Memaksimalkan keuntungan setelah pajak pegawai dan meminimalkan biaya pegawai
setelah pajak
o

Menggunakan kriteria performa dimana pegawai memiliki kendali.


aC s


vi y re

Rencana kompensasi kas langsung (gaji dan mungkin bonus) ,walau penting, hanya berorientasi
jangka pendek saja, dan banyak perusahaan menyadari mereka perlu orientasi jangka panjang.
Kompensasi jangka panjang berusaha mengembangkan kesetiaan perusahaan diantara pegawai
ed d

inti dengan memberi mereka bagian dari aksi perusahaan, yaitu ekuitas atau bunga kepemilikan.
ar stu

Rencana tersebut biasa disebut saham berdasar rencana kompensasi, datang dengan banyak
bentuk.
Asumsikan beban opsi lebih kecil daripada elemen kompensasi relative untuk saham yang ditahan
is
Th
sh

Pengukuran Kompensasi Saham

This study source was downloaded by 100000821048893 from CourseHero.com on 11-14-2021 08:49:21 GMT -06:00

https://www.coursehero.com/file/76454646/RESUME-DELUSI-KIESOdocx/
Sebagai contoh, kita sebagai pegawai BCA menerima opsi pembayaran 10,000 saham dari saham
biasa perusahaan sebagai bagian kompensasi di tanggal pemberian, dan opsi barangnya 10 tahun.
Harga pasar dan harga pengeluaran keduanya senilai $20 di tanggal pengeluaran, pertanyannya
adalah berapa nilai kompensasi yang baru diterima? Beberapa percaya bahwa tidak memiliki nilai,
karena perbedaan antara harga pasar dan pengeluaran adalah 0. Di pihak lain ada yang
menyatakan bahwa mereka memiliki nilai, jika harga saham naik diatas $20 di 10 tahun kedepan,
maka akan menerima opsi dan bisa menerima kompensasi substansial. Contoh, jika di akhir tahun
ke-4 harga saham pasar adalah $30, maka akan mendapatkan $100,000 (10,000 x (30-20)) Untuk
pencatatan BCA, satu pendekatan biaya penilaian adalah dengan kelebihan harga pasar pada
saham melebihi harga pengeluaran di tanggal pengeluaran, atau metode nilai intrinsik.

Pengakuan – Kompensasi Saham


Rencana opsi saham akan menciptakan dua isu akuntansi, yakni :

m
er as
1.) Bagaimana cara untuk menentukan beban kompensasi.

co
2.) Melalui berapa periodekah alokasi beban kompensasi.

eH w
o.
rs e
Penentuan Beban. Dibawah metode nilai wajar. Total beban kompensasi dihitung berdasarkan
ou urc
nilai wajar yang diharapkan menjadi hak nya pada tanggal opsi itu dihibahkan kepada karyawan.
Perusahaan publik akan mengestimasi Nilai Wajar dengan menggunakan model opsi-pemberian
o

harga, dengan beberapa penyesuaian untuk faktor yang unik atas opsi saham karyawan.
aC s
vi y re

Alokasi Beban Kompensasi Pada Umumnya, beban kompensasi diakui dalam periode dimana
karyawan melakukan Jasa-Periode Jasa.
ed d
ar stu

Contoh Kompensasi Saham


Asumsikan pada tanggal 1 Januari 2020, Pemegang Saham dari BRODY menyetujui untuk
memberikan hadiah kepada 5 eksekutif perusahaan dalam bentuk opsi untuk membeli 2000
is

lembar saham dengan harga per saham senilai $100 nilai par atas saham biasa. Perusahaan
menyerahkan opsi ini dimulai dari 1 Januari 2021. Harga opsi senilai $6.000 dan nilai pasar saham
Th

$7.000. Dibawah Metode Nilai Wajar, asumsikan nilai untuk 10.000 saham adalah senilai
$22.000.000. Dengan alokasi beban kompensasi selama 2 tahun periode jasa, maka :
sh

Tidak ada Jurnal saat Penyerahan (1 Januari 2021)

JurnaluntukbebanKompensasi (31 Desember 2021)


Beban Kompensasi $11.000.000
Premi Saham – Opsi Saham ($22.000.000 : 2) $11.000.000

This study source was downloaded by 100000821048893 from CourseHero.com on 11-14-2021 08:49:21 GMT -06:00

https://www.coursehero.com/file/76454646/RESUME-DELUSI-KIESOdocx/
Jurnal untuk beban Kompensasi (31 Desember 2022)
Beban Kompensasi $11.000.000
Premi Saham – Opsi Saham $11.000.000

Jurnal Pada 1 Juni 2024 ( 2 tahun periode jasa )


Kas ($6.000 x 2.000) $12.000.000
Premi Saham – Opsi Saham $4.400.000
Modal Saham – Saham Biasa $200.000
Premi Saham – Saham Biasa $16.200.000

Jika eksekutif tidak membeli opsi saham yang ada, maka:


Premi Saham – Opsi Saham $17.600.000
Premi Saham – Opsi Saham Kadaluarsa (80%) $17.600.000

m
er as
Saham Terbatas

co
eH w
Saham Terbatas adalah saham yang disalurkan kepada para pegawai, subjek perjanjian, dimana

o.
saham ini tidak dapat untuk dijual lagi kepada pihak lain.Keunggulan lebih lanjut dari Saham
Terbatas adalah: rs e
ou urc
 Saham Terbatas, tidak pernah menjadi sepenuhnya tak berharga. Secara kontras, jika harga
saham tidak lebih dari harga opsi saham yang digunakan, maka opsi tidak berlaku. Saham
o
aC s

Terbatas bagaimana pun tetap memiliki nilai.


vi y re

 Saham Terbatas pada umumnya mengurangi dilusi saham terhadap para pemegang saham.
Hal ini karena Saham Terbatas biasanya dihadiahi dengan total setengah atau sepertiga dari
ed d

total opsi saham.


ar stu

 Saham Terbatas lebih baik menyelaraskan insentif karyawan dengan insentif perusahaan.

CONTOH Saham Terbatas


is

Sebagai contoh, asumsikan pada tanggal 1 Januari 2019, PTBA company menerbitkan 1000
Th

Saham Terbatas. Saham ini memiliki Nilai Wajar sebesar $20 per lembar saham. Informasi
tambahan sebagai berikut.
sh

 Periode Service yang berkaitanadalah 5 tahun


 Nilai Par pada 1 Januari adalah sebesar $1
Jurnal pada saat Penerbitan saham (1 Januari 2019)
Kompensasi belum diterima $20.000

This study source was downloaded by 100000821048893 from CourseHero.com on 11-14-2021 08:49:21 GMT -06:00

https://www.coursehero.com/file/76454646/RESUME-DELUSI-KIESOdocx/
Modal Saham – Saham Biasa $1.000
Premi Saham – Saham Biasa $19.000

Pada 31 desember 2019, PTBA mencatat Beban Kompesasi sebesar $4.000, yakni :
Beban Kompensasi $4.000
Kompensasi belum diterima $4.000

Misalkan dengan kontrak yang ada selama 5 tahun, lalu karyawan yang bersangkutan
memutuskan untuk meninggalkan perusahaan pada tanggal 31 desember 2020. Maka jurnal yang
harus disusun adalah sebagai berikut.
Modal Saham – Saham Biasa $1.000
Premi Saham – Saham Biasa $19.000

m
Beban Kompensasi $8.000

er as
Kompensasi Belum Diterima $12.000

co
eH w
Rencana Pembelian Saham Karyawan

o.
rs e
Program atau rencana pembelian saham oleh karyawan membolehkan karyawan untuk
ou urc
membeli saham pada harga yang telah didiskontokan selama periode waktu yang pendek.
perusahaan yang menawarkan kompensasi kepada karyawan harus mencatat beban kompensasi ini
selama masa kerja karyawan tersebut.
o

Sebagai ilustrasi, asumsikan Cafe Chatime menawarkan kepada 1000 karyawannya untuk
aC s

membeli saham yang didiskon sebesar 20%. Setiap pekerja dapat membeli minimal masing –
vi y re

masing sebanyak 100 saham dengan nilai par sebesar $1. Diketahui 800 pekerja yang
mengembalikan kesempatan ini dan rata – rata membeli 90 saham. Jika diketahui nilai pasar
saham adalah sebesar $30, maka:
ed d

Kas ($24 x 7.200) $172.800


ar stu

Beban Kompensasi ($6 x 7.200) $43.200


Modal Saham – Saham Biasa ($1 x 7.200) $7.200
Premi Saham – Saham Biasa ($29 x 7.200) $208.800
is
Th
sh

This study source was downloaded by 100000821048893 from CourseHero.com on 11-14-2021 08:49:21 GMT -06:00

https://www.coursehero.com/file/76454646/RESUME-DELUSI-KIESOdocx/
Powered by TCPDF (www.tcpdf.org)

Anda mungkin juga menyukai