Anda di halaman 1dari 2

Alur Tujuan Pembelajaran

Nama Kelompok :4
Anggota kelompok : 1. Nur Hidayah
2. RIPKI ATKIA
3. SAEPUL BAKRI
4. ZAITUN ABD. AZIZ
5. Ahmad Mujahidin

Domain: Rukun Iman

Capaian Pembelajaran: Di akhir fase E, menganalisis makna syu’abul īmān (cabangcabang iman), pengertian, dalil,
macam dan manfaatnya;
Mater modu
JP
i Rukun Iman l
1 Siswa mencari ayat-ayat al-Quran yang berkaitan dengan sifat-sifat Allah Swt. dalam buku- 1 2
buku tafsir lalu menuliskan artinya sehingga dapat menyebutkannya dengan benar.
2 Siswa mengamati fenomena alam yang terjadi di lingkungan sekitarnya, untuk menemukan 1 1
tandatanda kekuasaan Allah dan meyakini keberadaan-Nya.
3 Menjelaskan pengertian iman kepada Allah. 1 1
4 Menyebutkan tanda-tanda adanya Allah melalui fenomena alam semesta 1 1
5 Menyebutkan tanda-tanda adanya Allah melalui ciptaan-ciptaan-Nya. 1 1
6 Menyebutkan tanda-tanda adanya Allah melalui dalil naqli. 1 1

7 Siswa berdiskusi bersama teman-temannya untuk menemukan perilaku yang mencerminkan 1 1


keyakinan akan sifat-sifat Allah sehingga dapat diterapkannya dalam kehidupan sehari-hari.
8 Mampu menjelaskan pengertian beriman kepada Malaikat. 2 2
9 Mampu menjelaskan tanda-tanda beriman kepada Malaikat. 2 1
10 Menjelaskan contoh-contoh perilaku beriman kepada Malaikat. 2 1
11 Mampu menampilkan contoh-contoh perilaku beriman kepada malaikat. 2 1
12 Meyakini adanya kitab-kitab suci Allah Swt. 2 1
13 Mampu menampilkan perilaku mulia sebagai cerminan iman kepada malaikat. 2 1
14 Membedakan orang yang beriman dan tidak beriman kepada Malaikat. 2 1
15 Mendefiniskan pengertian iman kepada Nabi dan Rasul 3 2
16 Menyebutkan perbedaan Nabi dan Rasul3.5.3. Menyebutkan nama-nama Nabi dan Rasul 3 1
17 Menyebutkan nama-nama Nabi dan Rasul 3 1
18 Menjelaskan sifat-sifat Nabi dan Rasul 3 1
19 Menyebutkan Rasul Ulul Azmi 3 1
20 enyebutkan nama-nama Nabi dan Rasul 3 1

21 Peduli kepada orang lain dengan saling menasihati sebagai cerminan beriman kepada kitab- 4 1
kitab Allah Swt
22 Mengimplementasikan perilaku iman kepada kitab-kitab Allah dalam kehidupan sehari-hari.. 4 1
23 Menjelaskan makna iman kepada kitab-kitab Allah Swt. 4 2
24 Menjelaskan kandungan dalil naqli tentang iman kepada kitab-kitab Allah Swt. 4 1
25 Mengidentifikasi ciri-ciri orang beriman kepada kitab-kitab Allah Swt. 4 1
26 Menunjukkan perilaku yang mencerminkan iman kepada kitab-kitab Allah Swt. 4 1
27 Mengidentifikasi hikmah dan manfaat beriman kepada kitab-kitab suci Allah Swt. 4 1

28 Menyajikan paparan tentang makna, tanda-tanda, hikmah, dan manfaat beriman kepada 4 1
kitab-kitab suci Allah Swt.
29 Menyajikan paparan keterkaitan antara beriman kepada kitab-kitab suci Allah Swt. dengan 4 1
perilaku peduli kepada orang lain dan saling menasihati.
30 Menguraikan perngertian Iman Kepada Hari Akhir 5 2
31 Menyebutkan macam-macam dan tanda-tanda Hari Akhir 5 1
32 Mengilustrasikan bukti-bukti bahwa Hari Akhir itu pasti terjadi 5 1
Menjelaskan pengertian alam barzakh, hari kiamat dan berbagai peristiwa yang terjadi pada
33 5 1
Hari Akhir.
34 Membedakan pengertian kiamat sughra dan kiamat kubra 5 1
35 Mendeskrisikan kejadian-kejadian yang dialami manusia pada Hari Akhir. 5 1
36 Membuat paparan tentang gambaan kejadian Hari Akhir disertai dalil naqlinya. 5 1
37 Mempresentasikan paparan tentang gambaran kejadian Hari Akhir disertai dalil naqlinya. 5 1
38 Menentukan makna, dalil , serta manfaat dan hikmah iman kepada qadha dan qadar 6 1

39 Mengaitkan makna sikap optimis, ikhtiar, dan tawakkal sebagai perwujudan iman kepada 6 2
qadha dan qadar Allah swt
40 Menilai makna sikap optimis, ikhtiar, dan tawakkal sebagai perwujudan iman kepada qadha 6 1
dan qadar Allah swt
41 Mengidentifikasi makna sikap optimis, ikhtiar, dan tawakkal sebagai perwujudan iman kepada 6 1
qadha dan qadar Allah swt
42 Menunjukkan makna sikap optimis, ikhtiar, dan tawakkal sebagai perwujudan iman kepada 6 1
qadha dan qadar Allah swt.
TOTAL   48

Anda mungkin juga menyukai