Anda di halaman 1dari 13

BRYOPSIDA

Sabitha Naura Salsabila


X–MIPA 1 / 27
Pengertian Struktur Contoh
dan
Peranan

Ciri–Ciri Reproduksi
01
Pengertian

Lumut Daun (Bryopsida)


Anggota tumbuhan tidak berpembuluh dan
tumbuhan berspora yang termasuk dalam
superdivisi tumbuhan lumut atau Bryophyta. Lumut
ini disebut sebagai lumut sejati. Lumut daun ini
dapat hidup di mana saja dan merupakan
tumbuhan lumut yang paling terkenal.

10.000 – 12.000 Spesies


02
Ciri–Ciri

• Hidup di tempat yang basah atau lembab dan terlindung dari cahaya matahari.
• Habitat tumbuhan lumut ini yaitu terestrial.
• Belum memiliki berkas pembuluh sejati atau jaringan pengangkut air dan
makanan, maka air masuk ke tubuh lumut secara imbibisi.
• Bersifat multiseluler.
• Daunnya tersusun atas selapis oleh lapisan lilin.
• Pertumbuhan batangnya bersifat primer.
• Hidup secara berkoloni yaitu secara berkelompok.
03 a
Struktur

Kaliptra
Kapsul/Sporangium

Sporofit

Seta Gametofit

Daun

Batang
Rizhoid
04 a
Spora (n)

Meiosis Protonema (n)

Tumb. Lumut dewasa (n) Gametofit

Anteridium (n) Arkegonium (n)

Spermatozoid (n) Ovum (n)


Fertilisasi

Zigot (2n)
Sporofit
Sporangium (2n)
05 a
Contoh dan Peranan

Lumut Gambut/Sphagnum sp.


Cratoneuron filicinum
Dapat membantu penyerapan air dan menjaga
kelembapan tanah, serta juga dapat digunakan Berguna dalam mengobati penyakit jantung.
sebagai pembalut/pengganti kapas.

Rhodobryum giganteum Fissidens japonicum


Berguna untuk mengobati tekanan darah tinggi dan
Digunakan untuk obat dalam pertumbuhan rambut.
juga sebagai obat bius.

Anda mungkin juga menyukai