Anda di halaman 1dari 2

 Instrumen penilaian Sikap

Sikap Skor Nilai Deskripsi Penilaian

Sangat Jika selalu menunjukkan sikap disiplin baik dalam kehadiran


4 maupun dalam mengerjakan tugas yang diberikan
Baik
Jika sering menunjukkan sikap disiplin baik dalam kehadiran
Disiplin 3 Baik maupun dalam mengerjakan tugas yang diberikan
Jika jarang menunjukkan sikap disiplin baik dalam kehadiran
2 Cukup maupun dalam mengerjakan tugas yang diberikan
Jika tidak pernah menunjukkan sikap disiplin baik dalam
1 Kurang kehadiran maupun dalam mengerjakan tugas yang diberikan

Sangat jika siswa menunjukkan suka bertanya kepada guru atau


4 teman sekelompok
Baik
jika siswa menunjukkan suka bertanya kepada guru atau
Aktif 3 Baik teman sekelompok, cenderung ajeg/konsisten tetapi belum
terus menerus
Jika siswa menunjukkan suka bertanya kepada guru atau
2 Cukup teman sekelompok tetapi belum ajeg/konsisten
jika siswa menunjukkan sama sekali tidak suka bertanya
1 Kurang kepada teman atau guru

Sangat Jika siswa menunjukkan kehati-hatian dan tidak tergesa-gesa


4 yang kuat dalam mengerjakan tugas-tugas.
Baik
Jika siswa menunjukkan untuk lebih hati-hatian dan tidak
3 Baik tergesa-gesa dalam mengerjakan tugas-tugas.
Teliti
Jika siswa menunjukkan kemauan untuk hati-hatian dan tidak
2 Cukup tergesa-gesa dalam mengerjakan tugas-tugas.
Jika siswa tidak hati-hatian dan tidak tergesa-gesa dalam
1 Kurang mengerjakan tugas-tugas.

Sangat jika menunjukkan sudah ambil bagian dalam menyelesaikan


4 tugas kelompok secara terus menerus dan ajeg/konsisten
Tanggung Baik
Jawab jika menunjukkan sudah ada usaha ambil bagian dalam
3 Baik melaksanakan tugas-tugas kelompok, cenderung
konsisten tetapi belum terus menerus
Jika menunjukkan sudah ada usaha ambil bagian dalam
2 Cukup melaksanakan tugas-tugas kelompok tetapi belum
ajeg/konsisten
jika menunjukkan sama sekali tidak ambil bagian dalam
1 Kurang melaksanakan tugas kelompok

Pedoman Penilaian Kriteria Penilaian


85 – 100 = Sangat Baik
75 – 84 = Baik
65 – 74 = Cukup Baik
>64 = Kurang Baik
Rubrik Penilaian Unjuk Kerja

Tingkat Kriteria
Jawaban menunjukkan penerapan konsep mendasar yang berhubungan dengan tugas
ini.Ciri-ciri:
4
Semua jawaban benar,sesuai dengan prosedur operasi dan penerapan konsep yang
berhubungan dengan tugas ini
Jawaban menunjukkan penerapan konsep mendasar yang berhubungand engan tugas
ini.Ciri-ciri:
3
Semua jawaban benar tetapi ada cara yang tidak sesuai atau ada satu jawaban salah. Sedikit
kesalahan konsep dapat diterima
Jawaban menunjukkan keterbatasan atau kurang memahami masalah yang berhubungan
dengan tugas ini.
2
Ciri-ciri:
Ada jawaban yang benar dan sesuai dengan prosedur, dan ada jawaban tidak sesuai dengan
permasalahan yang ditanyakan.
Jawaban hanya menunjukkan sedikit atau sama sekali tidak ada konsep/pengetahuan yang
berhubungan dengan masalah ini.
1
Ciri-ciri:
Semua jawaban salah, atau
Jawaban benar tetapi tidak diperoleh melalui prosedur yangbenar.
0 Tidak ada jawaban atau lembar kerja kosong

Anda mungkin juga menyukai