Anda di halaman 1dari 7

MIND MAP

KEPERAWATAN BENCANA
“DAMPAK PSIKOLOGIS DAN REHABILITASI KORBAN BENCANA ALAM“

OLEH :

NAMA : NI WAYAN EKA SUBPREMAGNI


NIM : 18.321.2859
KELAS : A12 A

PROGRAM STUDI KEPERAWATAN PROGRAM SARJANA

SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN

WIRA MEDIKA BALI

TAHUN 2021
DAMPAK PSIKOLOGIS DAN REHABILITASI KORBAN BENCANA ALAM

Dampak Bencana

 Korban jiwa manusia


 Kerusakan lingkungan
 Kerugian harta benda,
 Dampak psikologis

Korban akan potensial


dijangkiti ketidakseimbangan
Dampak Psikologis
(Disequilibrium) dalam
struktur mental dan
emosionalnya.
Berkepanjangan
Berkepanjangan

Tidak Mendapat
Penanganan dengan baik

Post Traumatic Stress


Disorder (PTSD)

Ditandai dengan perilaku terkejut, marah, sedih,


mati rasa, duka yang mendalam, over sensitivitas,
Dampak Emosional disosiasi, mengalami keterpakuan dengan
bencana sehingga seringkali merasa tidak berdaya
dengan peristiwa tersebut. Kejadiannya
berlangsung begitu dahsyat, menakutkan, cepat
dan tiba-tiba.

Meliputi kondisi fisik yang cedera ataupun


terluka akibat gempa yang terjadi, patah tulang,
Dampak Fisik tubuh lebem-lebam karena tertimpa material
bangunan, kelelahan fisik, sulit tidur, sakit kepala
hingga menurunnya kekebalan tubuh sehingga
korban cenderung rentan terhadap penyakit

Kesulitan konsentrasi, sulit mengambil keputusan,


Dampak Kognitif gangguan fungsi memori, serta seringkali kehilangan
rasionalitas dalam bertindak.

Dampak Sosial  Terbatasnya relasi dengan orang lain,


menarik diri dari pergaulan serta rentan
berkonflik dengan orang lain karena
sensitivitas yang berlebihan.
Rehabilitasi Dan Rekonstruksi Pasca Bencana

Pelaksanaan Rehabilitasi

 Meliputi kegiatan perbaikan fisik dan


pemulihan fungsi non-fisik.
 Kegiatan rehabilitasi dilaksanakan di
wilayah yang terkena bencana maupun
wilayah lain yang dimungkinkan untuk
dijadikan wilayah sasaran kegiatan
rehabilitasi.
 Kegiatan rehabilitasi dilakukan oleh
BNPB jika status bencana adalah tingkat
nasional atau BPBD untuk status
bencana daerah.

Perbaikan lingkungan fisik untuk


Perbaikan kawasan permukiman, kawasan
Lingkungan Daerah industri, kawasan usaha dan kawasan
Bencana gedung
Perbaikan Prasarana dan Sarana
Umum

Prasarana umum atau


jaringan infrastruktur fisik Sarana umum atau fasilitas
disini mencakup : sosial dan umum disini
mencakup:
1) Jaringan
jalan/perhubungan 1) Fasilitas kesehatan
2) Jaringan air bersih 2) Fasilitas perekonomian
3) Jaringan listrik 3) Fasilitas pendidikan
4) Jaringan komunikasi 4) Fasilitas perkantoran
pemerintah dan
5) Jaringan sanitasi dan
limbah 5) Fasilitas peribadatan.
6) Jaringan
irigasi/pertanian.

 Secara fisik rumah


terdiri atas komponen
Pemberian Bantuan Perbaikan bangunan gedung,
Rumah Masyarakat pekarangan atau tanah
tempat berdirinya, dan
utilitasnya
Pelayanan
Kesehatan

 Semua usaha yang dilakukan untuk


memulihkan kembali fungsi sistem
pelayanan kesehatan yang
meliputi:
1) SDM Kesehatan;
2) Sarana/prasarana kesehatan;
3) Kepercayaan masyarakat

 Rekonsiliasi : merukunkan atau mendamaikan


kembali pihak-pihak yang terlibat dalam
Rekonsiliasi dan
perselisihan, pertengkaran dan konflik.
Resolusi Konflik
 Resolusi : memposisikan perbedaan pendapat,
perselisihan, pertengkaran atau konflik dan
menyelesaikan masalah atas perselisihan,
pertengkaran atau konflik tersebut.

 Pemulihan sosial, ekonomi, dan budaya


ditujukan untuk menghidupkan kembali
Pemulihan Sosial
kegiatan dan lembaga sosial, ekonomi dan
Ekonomi Budaya
budaya masyarakat di daerah bencana seperti
sebelum terjadi bencana
Pemulihan Keamanan dan Ketertiban

 Ditunjukan untuk membantu


memulihkan kondisi keamanan dan
ketertiban masyarakat di daerah
bencana agar kembali seperti
kondisi sebelum terjadi bencana
dan terbebas dari rasa tidak aman
dan tidak tertib

 Fungsi administrasi
Pemulihan Fungsi pengelolaan
Pemerintahan pembangunan
wilayah.

 Berlangsungnya kembali berbagai pelayanan


Pemulihan Fungsi
publik yang mendukung kegiatan/kehidupan
Pelayanan Publik
sosial dan perekonomian wilayah yang terkena
bencana
 Pelayanan publik ini meliputi:
1) Pelayanan kesehatan;
2) Pelayanan pendidikan;
3) Pelayanan perekonomian;
4) Pelayanan perkantoran umum/pemerintah; dan
5) Pelayanan peribadatan.

Anda mungkin juga menyukai