Anda di halaman 1dari 8

Negara dan Konstitusi

• Apa itu konstitusi dan apa itu


konstitusionalisme?
• Apa konstitusi dari NKRI dan apa saja
isinya?
• Apa sistem ketatanegaraan Indonesia
berdasar konstitusi negara?
• Apa yang perlu dilakukan warga negara
terhadap konstitusi negara?
Konstitusi
• Konstitusi berasal dari kata constituer (bhs Perancis)
yang berarti membentuk. Dimaksudkan untuk
pembentukan suatu negara
• Konstitusi sebagai peraturan dasar/awal mengenai
negara. Sebagai dasar pembentukan negara, landasan
penyelenggaraan bernegara
• Berarti hukum dasar- nya negara, hukum tertinggi
negara . Hukum dasar tertulis maupun tidak tertulis
(pengertian luas)
• Sebagai undang-undang dasar – nya negara (Konstitusi
tertulis/ pengertian sempit)
• Konstitusi penting bagi negara karena penyelenggaran
bernegara diatur dan didasarkan atas konstitusi negara
Konstitusionalisme
• Untuk mewujudkan suatu pemerintahan yang baik,
penyelenggaraan bernegara perlu diatur dan dituangkan
dalam suatu konstitusi. Sebab tanpa aturan,
penyelengaraan bernegara cenderung disalahgunakan
• Ingat hukum besi kekuasaan; “power tends corrupt,
absolute power corrupts absolutely”
• Konstitusionalisme adalah suatu gagasan/paham yang
menyatakan bahwa suatu konstitusi /undang –undang
dasar harus memiliki fungsi khusus yaitu membatasi
kekuasaan pemerintah dan menjamin hak-hak warga
negara
• Konstitusi yg berpaham konstitusionalisme bercirikan
bahwa konstitusi itu isinya berisi pembatasan atas
kekuasaan dan jaminan thd hak hak dasar warga negara
Negara Konsitusional
• Adalah negara yang berdasar atas suatu konstitusi/
memiliki konstitusi sebagai dasarnya bernegara
• Disamping itu konstitusi negara tsb haruslah memuat
gagasan mengenai konstitusionalisme
• Dengan demikian tidak setiap negara yang
berdasar/memiliki konstitusi dinamakan negara
konstitusional
• Perlu memiliki syarat bahwa konstitusi di negara
tersebut bersifat konstitusionalisme
• Banyak negara yang memiliki konstitusi (UUD) tetapi
belum tentu menganut konstitusionalisme
Konstitusi NKRI
• Konstitusi yang berlaku di NKRI adalah UUD
1945 yang ditetapkan PPKI tanggal 18 Agustus
1945, diberlakukan kembali melalui Dekrit
Presiden 5 Juli 1959 , dikukuhkan secara
aklamasi pada tanggal 22 Juli 1959 oleh DPR
dan yang telah mengalami 4 kali perubahan
(amandemen) menurut putusan MPR tahun
1999, 2000, 2001, dan 2002
• Konstitusi lain yang pernah berlaku adalah KRIS
(1949-1950) dan UUDS (1950-1959)
• Konstitusi yang berlaku di Indonesia adalah
hukum dasar tertulis (undang-undang dasar)
Isi Konstitusi
• Berisi hal-hal yg mendasar, penting bagi negara
• Umumnya bersifat garis-garis besar yang nanti
dituangkan lebih lanjut dalam peraturan perundangan
dibawahnya
• Konstitusi negara umumnya berisi tentang identitas
/organisasi negara, pola kekuasaan negara, hubungan
antar lembaga negara, hubungan negara dengan warga
negara, aturan tentang perubahan konstitusi
• Konstitusi juga mengandung pandangan hidup, cita-cita,
dan falsafah yang merupakan nilai-nilai luhur bangsa
ybs.
• Dalam jenjang norma, konstitusi termasuk kelompok
Staatgrundgesetz atau aturan dasar/pokok negara
Konstitusi- negara-warganegara

INDONESIA

HK DSR
UUD 1945
TERTULIS

KS/
HK DSR WNI

HK DSR
TDK TERTULIS
SEKIAN DAN TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai