Anda di halaman 1dari 77

MATERI PELATIHAN

TEKNIK PENYUSUNAN RENCANA KERJA


PEMERINTAH DESA (RKPDES) TAHUN 2021
Oleh:
Kasi. Ekbang Kecamatan Waled

Disampaikan pada Acara:


“PENINGKATAN KAPASITAS APARATUR PEMERINTAH DESA WALEDKOTA”
Waled, 1 Januari 2021

PEMERINTAH DAERAH KABUPATEN CIREBON


KECAMATAN WALED
Alamat: Jl. Raya Dewi Sartika Nomor 74, Telp. (0231) 661133
e-mail: waled@cirebonkab.go.id
Tahun 2021
Pedoman Penyusunan RKPDes Tahun 2021
di Lingkungan Kecamatan Waled Kabupaten Cirebon

DAFTAR ISI
Halaman

COVER......................................................................................................................................... i
DAFTAR ISI ............................................................................................................................... ii

I PENDAHULUAN ............................................................................................................... 1
1.1 Latar Belakang ............................................................................................................... 1
1.2 Pengertian........................................................................................................................ 2
1.3 Maksud dan Tujuan ...................................................................................................... 2
1.4 Daftar Istilah .................................................................................................................. 3
II PENYUSUNAN RKPDES.................................................................................................... 5
2.1 Waktu Penyusunan........................................................................................................ 5
2.2 Tahapan Penyusunan ................................................................................................... 5
2.2.1 Musyawarah Desa Perencanaan Pembangunan Tahunan ............................ 6
2.2.2 Pembentukan Tim Penyusun RKPDes ............................................................. 10
2.2.3 Pencermatan Pagu Indikatif dan Program Masuk ke Desa............................ 11
2.2.4 Pencermatan Ulang RPJMDes ........................................................................... 13
2.2.5 Penyusunan Rancangan RKPDes (Desain dan RAB), dan DU-RKPDes...... 13
2.2.6 Musrenbangdes Pembahasan Rancangan RKPDes ........................................ 15
2.2.7 Musdes Pembahasan dan Penetapan RKPDes ................................................ 19
2.2.8 Musyawarah BPD Penetapan Perdes RKPDes ................................................ 22
III PERUBAHAN RKPDES ...................................................................................................... 23
3.1 Dasar Perubahan............................................................................................................ 23
3.2 Mekanisme Perubahan.................................................................................................. 23
IV DAFTAR GAMBAR
Gambar 1 (Alur Penyusunan RKPDes) ............................................................................. 5
Gambar 2 (Alur Perubahan RKPDes) ................................................................................ 24
V DAFTAR FORMAT............................................................................................................... 25

i Pedoman Penyusunan RKPDes Tahun 2021


Pedoman Penyusunan RKPDes Tahun 2021

1
di Lingkungan Kecamatan Waled Kabupaten Cirebon

TAHAPAN PENYUSUNAN RKPDES

TAHAPAN DOKUMEN / FORMULIR


NO HAL
KEGIATAN NOMOR JENIS FORM
1. Musyawarah Desa Form - I Berita Acara Musyawarah Desa Perencaan 5
Perencanaan Pembangunan Tahunan
Pembangunan  Notulen 7
Tahunan  Daftar Hadir 8
Form - II SK Panitia Musyawarah Desa 9
Form - III Laporan Kuwu atas realisasi RKPDes 14
tahun berjalan
Form - IV Pokok-Pokok Pikiran BPD 15
Form - V Daftar Aspirasi Masyarakat 16
2. Pembentukan Tim Form - VI Berita Acara Musyawarah Pembentukan Tim 17
Penyusun RKPDes Penyusun RKPDes
Form - VII SK Tim Penyusun RKPDes 18
3. Pencermatan Pagu Form - VIII Pagu Indikatif Desa 24
Indikatif dan Form - IX Daftar Rencana Program dan Kegiatan 25
Program Masuk Ke Pembangunan yang Masuk ke Desa
Desa
4. Penyusunan Form - X Rencana Kegiatan Pembangunan Desa 26
Rancangan Form - XI Gambar Desain Kegiatan 27
RKPDes Form - XII Rencana Anggaran dan Biaya (RAB) 28
Form - XIII Rancangan Daftar Usulan RKPDes 29
Form - XIV Rancangan RKPDes 30
Form - XV Berita Acara Hasil Penyusunan Rancangan 31
RKPDes
5. Musyawarah Form - XVI Berita Acara Musrenbangdes RKPDes 32
Perencanaan  Notulen 31
Pembangunan Desa  Daftar Hadir 32
(Musrenbangdes) Form - XVII SK Panitia Musrenbangdes RKPDes 33

3 Pedoman Penyusunan RKPDes Tahun 2021


2
Pedoman Penyusunan RKPDes Tahun 2021
di Lingkungan Kecamatan Waled Kabupaten Cirebon

CONTOH FORMAT DOKUMEN

NO

5.
TAHAPAN
KEGIATAN
Musyawarah
Perencanaan
Pembangunan Desa
(Musrenbangdes)
NOMOR
Form - XVIII

Form - XIX
DOKUMEN / FORMULIR
JENIS FORM
4
Tata Tertib Mekanisme Penyusunan Program
dan Kegiatan dalam Musrenbang Desa
Penyusunan RKPDes
Skoring dan Kriteria Usulan Kegiatan
HAL.

40

(lanjutan....)  Bid. Penyelenggaraan Pemerintahan Desa 43


 Bid. Pelaksanaan Pembangunan Desa 44
 Bid. Pembinaan Kemasyarakatan 45
 Bid. Pemberdayaan Masyarakat 46
 Bid. Penanggulangan Bencana dan 47
Keadaan Darurat Lainnya
6. Musyawarah Desa Form - XX Berita Acara Musyawarah Desa Pembahasan 48
Pembahasan dan Persepakatan RKPDes
Penetapan RKPDes  Notulen 50
 Daftar Hadir 51
Form - XXI Matrik Rencana Program Kegiatan Tahunan 52
Form - XXII Rancangan Peraturan Desa tentang RKPDes 53
7. Musyawarah BPD Form - XXIII Berita Acara Kesepakatan Antara Pemerintah 64
Penetapan Perdes Desa dan BPD pembahasan Rancangan
RKPDes Peraturan Desa tentang RKPDes
 Notulen 65
 Daftar Hadir 66
Form - XXIV Keputusan BPD tentang Kesepakatan 67
Peraturan Desa tentang RKPDes
I. Contoh Format Berita Acara Musyawarah Desa

BERITA ACARA
MUSYAWARAH DESA
PERENCANAAN PEMBANGUNAN TAHUNAN
DALAM RANGKA PENYUSUNAN RKPDES TAHUN 2021

Berkaitan dengan pelaksanaan kegiatan Musyawarah Desa, di Desa ……............…


Kecamatan Waled Kabupaten Cirebon Provinsi Jawa Barat dalam rangka
Penyusunan RKPDes, maka pada hari ini:
Hari dan Tanggal : ………………………………………
Waktu : ………………………………………
Tempat : ………………………………………

Telah diadakan kegiatan kegiatan Musyawarah Desa tentang Perencanaan


Pembangunan Tahunan, yang telah dihadiri oleh wakil-wakil kelompok, dusun dan tokoh
masyarakat, serta unsur lain yang terkait desa sebagaimana tercantum dalam daftar hadir
terlampir.

Materi yang dibahas, serta yang bertindak selaku unsur pimpinan rapat dan
narasumber dalam membahas kegiatan Musyawarah Desa tentang Perencanaan Desa
adalah:

A. Materi
1. Penyampaian Laporan Kuwu terkait RKPDes tahun berjalan;
2. Penyampaian Pokok-pokok Pikiran BPD; dan
3. Serap aspirasi masyarakat yang hadir pada musyawarah Desa.

B. Unsur Pimpinan Rapat dan Narasumber


Pemimpin Musyawarah : …..……………………......... dari Ketua BPD
Notulen : …..……………………......... dari Sekretaris BPD
Narasumber : 1. …..…………………….... dari Kecamatan
2. …..…………………….... dari Pendamping Desa
3. …..…………………….... dari ..............
4. …..…………………….... dari ..............
5. …..…………………….... dari .............. dst

Setelah dilakukan pembahasan dan diskusi terhadap materi, selanjutnya seluruh


peserta Musyawarah Desa menyepakati beberapa hal yang berketetapan menjadi
kesepakatan akhir dari Musyawarah Desa tentang Perencanaan Desa yaitu:

...……………………..............................………………………………………………………...........
...……………………..............................………………………………………………………...........
...……………………..............................………………………………………………………...........
...……………………..............................………………………………………………………...........
...……………………..............................………………………………………………………...........
...……………………..............................………………………………………………………...........
...……………………..............................………………………………………………………...........
...……………………..............................………………………………………………………...........
...……………………..............................………………………………………………………...........
...……………………..............................………………………………………………………...........
...……………………..............................………………………………………………………...........
...……………………..............................………………………………………………………...........
...……………………..............................………………………………………………………...........
...……………………..............................………………………………………………………...........

Keputusan diambil secara musyawarah mufakat dengan berpedoman kepada


peraturan dan perundang-undangan yang berlaku.

Demikian Berita Acara ini dibuat dan disahkan dengan penuh tanggungjawab agar
dapat dipergunakan sebagaimana mestinya.

Mengetahui, ....(nama desa), ..... - ..... - 2020


Kuwu .................. Pimpinan Musyawarah

.......................................... ..........................................

Mengetahui dan Menyetujui,

Wakil Masyarakat Tanda Tangan

1. ………………………………… 1. ……………………..
2. ………………………………… 2. ……………………..
3. ………………………………… 3. ……………………..
4. ………………………………… 4. ……………………..
5. ………………………………… 5. ……………………..
I. a. Contoh Fomat Notulen Musyawarah Desa Perencanaan Pembangunan Tahunan

NOTULENSI

Agenda Kegiatan : Musyawarah Desa Perencanaan Pembangunan Tahunan Dalam


Rangka Penyusunan RKPDes tahun 2021
Hari dan Tanggal : ......................................................
Waktu : ......................................................
Notulen:
...................................................................................................................................................................
...................................................................................................................................................................
...................................................................................................................................................................
...................................................................................................................................................................
...................................................................................................................................................................
...................................................................................................................................................................
...................................................................................................................................................................
...................................................................................................................................................................
...................................................................................................................................................................
...................................................................................................................................................................
...................................................................................................................................................................
...................................................................................................................................................................
...................................................................................................................................................................
...................................................................................................................................................................
...................................................................................................................................................................
...................................................................................................................................................................
...................................................................................................................................................................
...................................................................................................................................................................
...................................................................................................................................................................
...................................................................................................................................................................
...................................................................................................................................................................
...................................................................................................................................................................
...................................................................................................................................................................

....(nama desa), ..... - ..... - 2020


Sekretaris,

................................................
I. b. Contoh Format Daftar Hadir Musyawarah Desa Perencanaan Pembangunan Tahunan

DAFTAR HADIR
MUSYAWARAH DESA
PERENCANAAN PEMBANGUNAN TAHUNAN
DALAM RANGKA PENYUSUNAN RKPDES TAHUN 2021

Hari/Tanggal : ............., ....................... 2020


Waktu : .............. WIB
Tempat : ................................................
Jumlah Peserta : ........ orang
Laki-laki : ................ orang, Perempuan....................orang

JABATAN/ TANDA
NO NAMA L/P ALAMAT
UNSUR TANGAN
1. 1.
2. 2.
3. 3.
4. 4.
5. 5.
6. 6.
7. 7.
8. 8.
9. 9.
10. 10.
11. 11.
12. 12.
13. 13.
14. 14.
15. 15.
16. 16.
17. 17.
18. 18.
19. 19.
20. 20.
21. 21.
22. 22.
23. 23.
24. 24.
25. 25.
26. 26.
27. 27.
28. 28.
29. 29.
30. dst..... 30.
II. Contoh Format SK Panitia Musdes tentang Perencanaan Pembangunan Tahunan

PEMERINTAH KABUPATEN CIREBON


Logo BPD BADAN PERMUSYAWARATAN DESA (BPD)
DESA ……….. KECAMATAN WALED
KABUPATEN CIREBON
Jl.. …………………….. Kode Pos. 45187

KEPUTUSAN
BADAN PERMUSYAWARATAN DESA …………..
Nomor : ……………………../2020
TENTANG
PEMBENTUKAN PANITIA MUSYAWARAH DESA (MUSDES)
PERENCANAAN PEMBANGUNAN TAHUNAN
DALAM RANGKA PENYUSUNAN RKPDES TAHUN 2021
DESA ..................... KECAMATAN WALED

BADAN PERMUSYAWARATAN DESA .....................


Menimbang : a. bahwa untuk pelaksanaan ketentuan Pasal 21 ayat (1)
Peraturan Menteri Desa, Pembangunan Daerah
Tertinggal, dan Transmigrasi Nomor 16 Tahun 2019
tentang Musyawarah Desa, perlu membentuk panitia
pelaksana Musyawarah Desa yang ditetapkan dengan
keputusan BPD;
b. bahwa perencanaan pembangunan Desa merupakan
satu kesatuan dalam sistem perencanaan pembangunan
nasional, yang disusun dalam jangka panjang, jangka
menengah dan jangka pendek;
c. bahwa Rencana Kerja Pemerintah Desa (RKPDes) untuk
periode 1 (satu) tahun anggaran, yang memuat
rancangan kerangka ekonomi desa dengan
mempertimbangkan kerangka pendanaan yang
dimutakhirkan, program prioritas pembangunan desa
berdasarkan hasil kesepakatan musyawarah
perencanaan pembangunan desa setiap tahun; dan
d. bahwa pertimbangan sebagaimana dimaksud pada
huruf a dan b, maka perlu dijadikan keputusan Badan
Permusyawaratan Desa (BPD) tentang pembentukan
panitia pelaksana musyawarah desa tentang
Perencanaan Pembangunan Tahunan dalam rangka
Penyusunan Rencana Kerja Pemerintah Desa (RKPDes)
di Desa ..................... Kecamatan Waled Kabupaten
Cirebon guna tersusunnya dokumen perencanaan
pembangunan desa.

Mengingat : 1. Undang-Undang Nomor 25 Tahun 2004 tentang Sistem


Perencanaan Pembangunan Nasional (Lembaran Negara
Republik Indonesia Tahun 2004 Nomor 104);
2. Undang–Undang Nomor 6 Tahun 2014 tentang Desa
(Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2014
Nomor 7);
3. Peraturan Pemerintah Nomor 43 Tahun 2014 tentang
Peraturan Pelaksanaan Undang-Undang Nomor 6 Tahun
2014 tentang Desa (Lembaran Negara Republik
Indonesia Tahun 2014 Nomor 123, Tambahan Lembaran
Negara Republik Indonesia Nomor 5539) sebagaimana
telah diubah beberapa kali terakhir dengan Peraturan
Pemerintah Nomor 11 Tahun 2019 (Lembaran Negara
Republik Indonesia Tahun 2019 Nomor 41);
4. Peraturan Pemerintah Nomor 60 Tahun 2014 tentang
dana Desa yang bersumber dari Anggaran Pendapatan
dan Belanja Negara (Lembaran Negara Republik
Indonesia Tahun 2014 Nomor 168, Tambahan Lembaran
Negara Republik Indonesia Nomor 5558) sebagaimana
telah diubah beberapa kali terakhir dengan Peraturan
Pemerintah Nomor 8 Tahun 2016 (Lembaran Negara
Republik Indonesia Tahun 2016 Nomor 57);
5. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 111 Tahun 2014
Tentang Pedoman Teknis Peraturan Di Desa (Berita
Negara Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor 2091);
6. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 114 Tahun 2014
tentang Pedoman Pembangunan Desa (Berita Negara
Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor 2094);
7. Peraturan Menteri Desa, Pembangunan Daerah
Tertinggal, dan Transmigrasi Nomor 1 Tahun 2015
Tentang Pedoman Kewenangan Berdasarkan Hak Asal
Usul dan Kewenangan Lokal Berskala Desa (Berita
Negara Republik Indonesia Tahun 2015 Nomor 158);
8. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 110 Tahun 2016
tentang Badan Permusyawaratan Desa (Berita Negara
Republik Indonesia Tahun 2017 Nomor 89);
9. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 86 Tahun 2017
tentang Tata Cara Perencanaan, Pengendalian dan
Evaluasi Pembangunan Daerah, Tata Cara Evaluasi
Rancangan Peraturan Daerah Tentang Rencana
Pembangunan Jangka Panjang Daerah dan Rencana
Pembangunan Jangka Menengah Daerah, serta Tata Cara
Perubahan Rencana Pembangunan Jangka Panjang
Daerah, Rencana Pembangunan Jangka Menengah
Daerah, dan Rencana Kerja Pemerintah Daerah (Berita
Negara Republik Indonesia Tahun 2017 Nomor 1312);
10. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 96 Tahun 2017
tentang Tata Cara Kerja Sama Desa di Bidang
Pemerintahan Desa (Berita Negara Republik Indonesia
Tahun 2017 Nomor 1444);
11. Peraturan Menteri Dalam Negeri Republik Indonesia
Nomor 18 Tahun 2018 Tentang Lembaga
Kemasyarakatan Desa dan Lembaga Adat Desa (Berita
Negara Republik Indonesia Tahun 2018 Nomor 569);
12. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 20 Tahun 2018
tentang Pengelolaan Keuangan Desa (Berita Negara
Republik Indonesia Tahun 2018 Nomor 611);
13. Peraturan Menteri Desa, Pembangunan Daerah
Tertinggal dan Transmigrasi Republik Indonesia Nomor
16 Tahun 2019 tentang Musyawarah Desa (Berita Negara
Republik Indonesia Tahun 2019 Nomor 1203);
14. Peraturan Menteri Desa, Pembangunan Daerah
Tertinggal, dan Transmigrasi Nomor 17 Tahun 2019
tentang Pedoman Umum Pembangunan dan
Pemberdayaan Masyarakat desa (Berita Negara
Republik Indonesia Tahun 2019 Nomor 1261);
15. Peraturan Menteri Desa, Pembangunan Daerah
Tertinggal, dan Transmigrasi Nomor 18 Tahun 2019
tentang Pedoman Umum Pendampingan Masyarakat
desa (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2019
Nomor 1262);
16. Peraturan Menteri Desa, Pembangunan Daerah
Tertinggal dan Transmigrasi Republik Indonesia Nomor
13 Tahun 2020 tentang Prioritas Penggunaan dana Desa
Tahun 2021 (Berita Negara Republik Indonesia Tahun
2020 Nomor 1035);
17. Peraturan Daerah Kabupaten Cirebon Nomor ..?.. Tahun
2020 tentang Badan Usaha Milik Desa (Lembaran Daerah
Kabupaten Cirebon Tahun 2020 Nomor ..?..); Belum Ada
18. Peraturan Daerah Kabupaten Cirebon Nomor ..?.. Tahun
20... tentang Perencanaan Pembangunan Desa
(Lembaran Daerah Kabupaten Cirebon Tahun 20...
Nomor .....); Belum Ada
19. Peraturan Bupati Cirebon Nomor 25 Tahun 2015 tentang
Pengelolaan Keuangan Desa (Berita Daerah Kabupaten
Cirebon Tahun 2015 Nomor ..?.. Seri ..?..);
20. Peraturan Bupati Cirebon Nomor 137 Tahun 2015 tentang
Kewenangan Desa Berdasarkan Hak Asal Usul dan
Kewenangan Lokal Berskala Desa di Kabupaten
Cirebon (Berita Daerah Kabupaten Cirebon Tahun 2015
Nomor 137 Seri E. 122);
21. Peraturan Bupati Cirebon Nomor 100 Tahun 2016 tentang
Pengelolaan Aset Desa (Berita Daerah Kabupaten Cirebon
Tahun 2016 Nomor 100 Seri E. 44);
22. Peraturan Bupati Cirebon Nomor ..?.. Tahun ..?.. tentang
Petunjuk Teknis Pendirian, Pengelolaan, dan
Pembubaran Badan Usaha Milik Desa (Berita Daerah
Kabupaten Cirebon Tahun 2020 Nomor ..?.. Seri E.?);
Belum Ada
23. Peraturan Desa Nomor ..?.. Tahun 2019 tentang
Anggaran Pendapatan dan Belanja Desa Tahun
Anggaran 2020; dan
24. dst.. Peraturan Desa (Lainnya yang relevan dan berlaku).
Memperhatikan : Keputusan hasil rapat Badan Permusyawaratan Desa (BPD)
Desa ......................... Kecamatan Waled Kabupaten Cirebon
pada Hari ……. Tanggal ………….. Bulan ..................Tahun
2020 membahas tentang Pembentukan Panitia Musyawarah
Desa ..................... Kecamatan Waled Kabupaten Cirebon
tentang penyusunan RKPDes Tahun 2021.

MEMUTUSKAN
Menetapkan :
KESATU : Membentuk Panitia Musyawarah Desa (Musdes) Desa
..................... Kecamatan Waled Kabupaten Cirebon dengan
susunan keanggotaan sebagaimana tercantum dalam
Lampiran yang merupakan bagian tidak terpisahkan dari
Keputusan ini.
KEDUA : Menugaskan kepada Panitia Pelaksana Musyawarah Desa
sebagaimana dimaksud pada diktum KESATU untuk:
1. Menyiapkan materi Musyawarah Desa diantaranya:
a. Dokumen Laporan Kuwu tentang realisasi RKPDes
Tahun 2020
b. Dokumen pokok-pokok pikiran BPD
c. Daftar tabel aspirasi masyarakat
2. Menyusun jadwal kegiatan dan agenda acara Musdes
Perencanaan Pembangunan Tahunan;
3. Menyiapkan akomodasi rapat;
4. Menyiapkan daftar hadir;
5. Menyiapkan draft tata tertib musyawarah;
6. Menyampaikan undangan kepada peserta Musdes dan
tamu undangan, paling lambat 5 (lima) hari sebelum
pelaksanaan Musdes;
7. Melakukan registrasi peserta Musdes bagi peserta yang
berkeinginan hadir, paling lambat 1 (satu) hari sebelum
pelaksanaan Musdes.

KETIGA : Dalam melaksanakan tugas sebagaimana dimaksud diktum


KEDUA Panitia Musyawarah Desa (Musdes) bertanggung
jawab kepada Badan Permusyawaratan Desa (BPD).

KEEMPAT : Segala biaya yang timbul sebagai akibat ditetapkannya


Keputusan ini dibebankan kepada Anggaran Pendapatan
dan Belanja Desa ..................... Tahun Anggaran 2020.
KELIMA Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan.
Ditetapkan : Desa .....................
Pada tanggal : …………….. 2020
KETUA BPD......................,

.......................................................
LAMPIRAN Keputusan Badan Permusyawaratan Desa .............
Nomor : ……………………………...
Tanggal : ……………………….. 2020
Tentang : Pembentukan Panitia Musyawarah
Desa Perencanaan Pembangunan
Tahunan Dalam Rangka Penyusunan
RKPDes Tahun 2021

SUSUNAN KEANGGOTAAN PANITIA MUSYAWARAH DESA (MUSDES)


TENTANG PERENCANAAN PEMBANGUNAN TAHUNAN
DALAM RANGKA PENYUSUNAN RKPDES TAHUN 2021
DESA ................................... KECAMATAN WALED
KABUPATEN CIREBON

NO NAMA JABATAN UNSUR


1. ..................................................... Penangungjawab Kuwu
2. ..................................................... Ketua Sekretaris BPD
3. ..................................................... Sekretaris Angg. BPD/Perangkat Desa
4. ..................................................... Anggota Perangkat Desa
5. ..................................................... Anggota LPMD
6. ..................................................... Anggota LKD
7. ..................................................... Anggota ... (tokoh masyarakat)*) ...

Keterangan: *) Tokoh masyarakat dengan menyertakan keterwakilan perempuan


III. Contoh Format Laporan Kuwu tentang Realisasi RKP Tahun Berjalan

LAPORAN KUWU ATAS REALISASI


RKPDES TAHUN 2020
DESA ................... KECAMATAN WALED KABUPATEN CIREBON
LOKASI NOMINAL REALISASI
NO KEGIATAN KET.
KEGIATAN (Rp) YA TIDAK
Contoh
I. Bid. Penyelenggaraan Pemerintahan Desa
1. Tunjangan Penghasilan Tetap Kuwu dan Perangkat Desa √
Desa
2. .........................................................
3. .........................................................
II. Pembangunan Desa
1. Pengerasan Jalan Aspal Dsn. Pakuwon √
2. .........................................................
3. .........................................................
III. Pembinaan Kemasyarakatan
1. Pembinaan remaja, dan Bantuan sarana dan prasarana Desa √
remaja
2. .........................................................
3. .........................................................
IV. Pemberdayaan Masyarakat
1. Pelatihan keterampilan pertanian desa Desa √
2. .........................................................
3. .........................................................
V. Penanggulangan Bencana dan Keadaan Darurat Lainnya
1. Pembelian masker bagi masyarakat desa Desa √

....(nama desa), ..... - ..... - 2020


Kuwu ..........................

....................................

Pedoman Penyusunan RKPDes Tahun 2021 14


IV. Contoh Format Pokok-Pokok Pikiran BPD

Pada format pokok-pokok pikran BPD disesuaikan dengan kondisi masing-


masing desa, adapun format yang termuat adalah sebagai berikut:
1. PENDAHULUAN
Latar Belakang
................................................................................................................................
................................................................................................................................
Dasar hukum
................................................................................................................................
................................................................................................................................
Maksud dan Tujuan
................................................................................................................................
................................................................................................................................
2. KONDISI UMUM DAN PERMASALAHAN
Kodisi Umum
a. Keadaan Sosial
..........................................................................................................................
..........................................................................................................................
b. Keadaan Ekonomi
..........................................................................................................................
..........................................................................................................................
c. Keadaan Sarana Prasarana Desa
..........................................................................................................................
..........................................................................................................................
d. Keadaan Pemerintahan Desa
..........................................................................................................................
..........................................................................................................................
Permasalahan
a.Bidang Penyelenggaraan Pemerintahan Desa
..........................................................................................................................
..........................................................................................................................
b. Bidang Pelaksanaan Pembangunan Desa
..........................................................................................................................
..........................................................................................................................
c. Bidang Pembinaan Kemasyarakatan Desa
..........................................................................................................................
..........................................................................................................................
d. Bidang Pemberdayaan Masyarakat Desa
..........................................................................................................................
..........................................................................................................................
3. POKOK-POKOK PIKIRAN BPD
a. ..............................................
b. ..............................................
4. KESIMPULAN DAN REKOMENDASI
Kesimpulan
................................................................................................................................
Rekomendasi
................................................................................................................................

15 Pedoman Penyusunan RKPDes Tahun 2021


V. Contoh Format Daftar Aspirasi Masyarakat

DAFTAR ASPIRASI MASYARAKAT


PADA MUSYAWARAH DESA PERENCANAAN PEMBANGUNAN
TAHUNAN PENYUSUNAN RKPDES TAHUN 2021

DESA : ................................
KECAMATAN : WALED
KABUPATEN : CIREBON
PROVINSI : JAWA BARAT

Nama / Lembaga /
No. Alamat Aspirasi Masyarakat
Kelompok / Unsur

....(nama desa), ..... - ..... - 2020


Mengetahui:
Kuwu,...........................

……………………………

Keterangan:
JUDUL KOLOM DIISI DENGAN
Nama/Lembaga/Kelompok Nama seseorang, lembaga, kelompok dan/atau unsur
/Unsur yang menyampaikan aspirasi.
Alamat Alamat yang menyampaikan aspirasi.
Aspirasi Masyarakat Aspirasi atau gagasan yang disampaikan
VI. Contoh Format Berita Acara Musyawarah Pembentukan Tim Penyusun RKPDes

BERITA ACARA
MUSYAWARAH PEMBENTUKAN TIM PENYUSUN RENCANA KERJA
PEMERINTAH DESA (RKPDES) TAHUN 2021
DESA ................ KECAMATAN WALED KABUPATEN CIREBON

Pada hari ini …………. tanggal …………. Bulan …………. Tahun 2020
bertempat di …………..., kami Pemerintahan Desa ………….. Kecamatan W a l e d
Kabupaten Cirebon, telah menyelenggarakan musyawarah pembentukan tim
Penyusun RKPDes Tahun 2021 dengan hasil sebagai berikut :
1. Membentuk Penyusun RKPDes Tahun 2021 Desa …………. Kecamatan Waled
Kabupaten Cirebon dengan susunan keanggotaan :
a. Pembina :
Kuwu
b. Ketua :
.………….…………..…. (Sekretaris Desa)
c. Sekretaris :
.………….…………..…. (Ketua LPMD)
d. Anggota :
1. .………….…………... (Unsur Perangkat Desa)
2. .………….…………... (Unsur LKD)
3. .………….…………... (Unsur Tokoh Masyarakat)
4. .………….…………... (Unsur Keterwakilan Perempuan)
2. Susunan keanggotaan tim penyusun RKPDes Tahun 2021 sebagimana dimaksud
di atas selanjutnya ditetapkan dengan Surat Keputusan Kuwu.
Demikian berita acara dibuat dengan sebenarnya.

PIMPINAN MUSYAWARAH
PEMBENTUKAN TIM PENYUSUN RKPDES TAHUN 2021

Ketua, Sekretaris,

………….………….…….. ………….………….……..

DAFTAR HADIR MUSYAWARAH


PEMBENTUKAN TIM PENYUSUN RKPDES TAHUN 2021
DESA....................... KECAMATAN WALED KABUPATEN CIREBON

JABATAN/ TANDA
NO NAMA L/P ALAMAT
UNSUR TANGAN
1. 1.
2. 2.
3. 3.
4. 4.
5. 5.
6. 6.
7. 7.
8. dst..... 8.

17 Pedoman Penyusunan RKPDes Tahun 2021


VII. Contoh Format SK Tim Tim Penyusun RKPDes

KEPUTUSAN KUWU ............


Nomor : 188/.... /kode desa/2020

TENTANG
PEMBENTUKAN TIM PENYUSUN RKPDES TAHUN 2021
DESA ................................... KECAMATAN WALED
KABUPATEN CIREBON

KUWU ......................

Menimbang : a. bahwa berdasarkan ketentuan dalam Pasal 27 ayat (1)


Peraturan Menteri Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal
dan Transmigrasi Nomor 17 Tahun 2019 tentang Pedoman
Umum Pembangunan dan Pemberdayaan Masyarakat
desa, Kuwu mempersiapkan penyusunan Rancangan
RKPDes dengan membentuk tim penyusun RKPDes;
b. bahwa guna kelancaran pelaksanaan kegiatan penyusunan
RKPDes perlu membentuk tim penyusun RKPDes;
c. bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud
dalam huruf a, dan b, perlu menetapkan Keputusan
Kuwu .................... Kecamatan Waled Kabupaten Cirebon
Tentang Tim Penyusun RKPDes ................... Kecamatan
Waled Kabupaten Cirebon;

Mengingat : 1. Undang-Undang Nomor 25 Tahun 2004 tentang Sistem


Perencanaan Pembangunan Nasional (Lembaran Negara
Republik Indonesia Tahun 2004 Nomor 104);
2. Undang–Undang Nomor 6 Tahun 2014 tentang Desa
(Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor
7);
3. Peraturan Pemerintah Nomor 79 Tahun 2005 tentang
Pedoman Pembinaan dan Pengawasan Penyelenggaraan
Pemerintahan Daerah (Lembaran Negara Republik
Indonesia Tahun 2005 Nomor 165, Tambahan Lembaran
Negara Republik Indonesia Nomor 4593);
4. Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2008 tentang
Tahapan, Tatacara Penyusunan, Pengendalian dan Evaluasi
Pelaksanaan Rencana Pembangunan Daerah (Lembaran
Negara Republik Indonesia Tahun 2007 Nomor 82,
Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia No. 4737);
5. Peraturan Pemerintah Nomor 43 Tahun 2014 tentang
Peraturan Pelaksanaan Undang-Undang Nomor 6 Tahun
2014 tentang Desa (Lembaran Negara Republik Indonesia
Tahun 2014 Nomor 123, Tambahan Lembaran Negara
Republik Indonesia Nomor 5539) sebagaimana telah diubah
beberapa kali terakhir dengan Peraturan Pemerintah
Nomor 11 Tahun 2019 (Lembaran Negara Republik
Indonesia Tahun 2019 Nomor 41);
6. Peraturan Pemerintah Nomor 60 Tahun 2014 tentang dana
Desa yang bersumber dari Anggaran Pendapatan dan
Belanja Negara (Lembaran Negara Republik Indonesia
Tahun 2014 Nomor 168, Tambahan Lembaran Negara
Republik Indonesia Nomor 5558) sebagaimana telah diubah
beberapa kali terakhir dengan Peraturan Pemerintah
Nomor 8 Tahun 2016 (Lembaran Negara Republik
Indonesia Tahun 2016 Nomor 57);
7. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 111 Tahun 2014
Tentang Pedoman Teknis Peraturan Di Desa (Berita Negara
Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor 2091);
8. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 114 Tahun 2014
tentang Pedoman Pembangunan Desa (Berita Negara
Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor 2094);
9. Peraturan Menteri Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal,
dan Transmigrasi Nomor 1 Tahun 2015 Tentang Pedoman
Kewenangan Berdasarkan Hak Asal Usul dan Kewenangan
Lokal Berskala Desa (Berita Negara Republik Indonesia
Tahun 2015 Nomor 158);
10. Peraturan Menteri Desa Pembangunan daerah tertinggal,
dan Transmigrasi Republik Indonesia Nomor 4 Tahun 2015
Tentang Pendirian, Pengurusan dan Pengelolaan, dan
Pembubaran Badan Usaha Milik Desa (Berita Negara
Republik Indonesia Tahun 2015 Nomor 296);
11. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 81 Tahun 2015
tentang Evaluasi Perkembangan Desa dan Kelurahan
(Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2015 Nomor
2037);
12. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 110 Tahun 2016
tentang Badan Permusaywaratan Desa (Berita Negara
Republik Indonesia Tahun 2017 Nomor 89);
13. Peraturan Dalam Negeri Nomor 66 Tahun 2017 tentang
Perubahan atas Permendagri Nomor 82 Tahun 2015 tentang
Pengangkatan dan Pemberhentian Kuwu (Berita Negara
Republik Indonesia Tahun 2017 Nomor 1222);
14. Peraturan Dalam Negeri Nomor 67 Tahun 2017 tentang
Perubahan Permendagri Nomor 83 Tahun 2015 tentang
Pengangkatan dan Pemberhentian Perangkat desa (Berita
Negara Republik Indonesia Tahun 2017 Nomor 1223);

19 Pedoman Penyusunan RKPDes Tahun 2021


15. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 86 Tahun 2017
tentang Tata Cara Perencanaan, Pengendalian dan Evaluasi
Pembangunan Daerah, Tata Cara Evaluasi Rancangan
Peraturan Daerah Tentang Rencana Pembangunan Jangka
Panjang Daerah dan Rencana Pembangunan Jangka
Menengah Daerah, Serta Tata Cara Perubahan Rencana
Pembangunan Jangka Panjang Daerah, Rencana
Pembangunan Jangka Menengah Daerah, dan Rencana
Kerja Pemerintah Daerah (Berita Negara Republik
Indonesia Tahun 2017 Nomor 1312);
16. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 96 Tahun 2017
tentang Tata Cara Kerja Sama Desa di Bidang Pemerintahan
Desa (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2017
Nomor 1444);
17. Peraturan Menteri Dalam Negeri Republik Indonesia
Nomor 18 Tahun 2018 Tentang Lembaga Kemasyarakatan
Desa dan Lembaga Adat Desa (Berita Negara Republik
Indonesia Tahun 2018 Nomor 569);
18. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 20 Tahun 2018
tentang Pengelolaan Keuangan Desa (Berita Negara
Republik Indonesia Tahun 2018 Nomor 611);
19. Peraturan Menteri Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal
dan Transmigrasi Republik Indonesia Nomor 16 Tahun
2019 tentang Musyawarah Desa (Berita Negara Republik
Indonesia Tahun 2019 Nomor 1203);
20. Peraturan Menteri Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal,
dan Transmigrasi Nomor 17 Tahun 2019 tentang Pedoman
Umum Pembangunan dan Pemberdayaan Masyarakat desa
(Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2019 Nomor
1261);
21. Peraturan Menteri Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal,
dan Transmigrasi Nomor 18 Tahun 2019 tentang Pedoman
Umum Pendampingan Masyarakat Desa (Berita Negara
Republik Indonesia Tahun 2019 Nomor 1262);
22. Peraturan Menteri Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal
dan Transmigrasi Republik Indonesia Nomor 13 Tahun
2020 tentang Prioritas Penggunaan dana Desa Tahun 2021
(Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2020 Nomor
1035);
23. Peraturan Menteri Keuangan Nomor 50/PMK.07/2020
tentang Perubahan Kedua atas Peraturan Menteri
Keuangan Nomor 205/PMK.07/2019 tentang Pengelolaan
dana Desa (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2020
Nomor 500);
24. Peraturan Daerah Kabupaten Cirebon Nomor 2 Tahun 2015
Tentang Pemerintah Desa dan Badan Permusyawaratan
Desa (Berita Daerah Kabupaten Cirebon Nomor 2 Tahun
2015 Seri E.1)
25. Peraturan Daerah Kabupaten Cirebon Nomor ..?.. Tahun
2020 tentang Badan Usaha Milik Desa (Lembaran Daerah
Kabupaten Cirebon Tahun ..?.. Nomor ..?..); Belum Ada
26. Peraturan Daerah Kabupaten Cirebon Nomor 11 Tahun
2015 tentang Perencanaan Pembangunan Desa (Lembaran
Daerah Kabupaten Cirebon Tahun ..?.. Nomor ..?..); Belum
Ada
27. Peraturan Bupati Cirebon Nomor ..?.. Tahun ..?.. tentang
Petunjuk Teknis Penyelenggaraan Musyawarah
Perencanaan Pembangunan Desa di Kabupaten Cirebon
(Berita Daerah Kabupaten Cirebon Tahun ..?.. Nomor ..?..);
Belum Ada
28. Peraturan Bupati Cirebon Nomor ..?.. Tahun ..?.. tentang
Petunjuk Teknis Pendirian, Pengelolaan, dan Pembubaran
Badan Usaha Milik Desa (Berita Daerah Kabupaten Cirebon
Tahun ..?.. Nomor ..?..); Belum Ada
29. Peraturan Bupati Cirebon Nomor 25 Tahun 2015 tentang
Pengelolaan Keuangan Desa (Berita Daerah Kabupaten
Cirebon Tahun 2015 Nomor 25 Seri E. ..?..);
30. Peraturan Bupati Cirebon Nomor 137 Tahun 2015 tentang
Kewenangan Desa Berdasarkan Hak Asal Usul dan
Kewenangan Lokal Berskala Desa (Berita Daerah
Kabupaten Cirebon Tahun 2015 Nomor 137 Seri E.122);
31. Peraturan Bupati Cirebon Nomor 100 Tahun 2016 tentang
Pengelolaan Aset Desa (Berita Daerah Kabupaten Cirebon
Tahun 2016 Nomor 100 Seri E. 44);
32. Peraturan Bupati Cirebon Nomor 22 Tahun 2018 Tentang
Perangkat Desa (Berita Daerah Kabupaten Cirebon Nomor
22 Tahun 2018 Seri E.17);
33. Peraturan Desa .................... Nomor ..... Tahun..........Tentang
Rencana Pembagunan Jangka Menengah Desa Tahun 20... -
20...;
34. Peraturan Desa ....................... Nomor ........ Tahun ........
Tentang Kewenangan Desa Berdasarkan Hak Asal-usul dan
Lokal Berskala Desa;
35. Peraturan Desa .................... Nomor ...... Tahun.........Tentang
Pendapatan Asli Desa.
36. Peraturan Desa .................... Nomor ...... Tahun.........Tentang
Anggaran Pendapatan dan Belanja Desa (APBDes) tahun
2020; dan
37. dst.. Peraturan Desa (Lainnya yang relevan dan berlaku).

21 Pedoman Penyusunan RKPDes Tahun 2021


Memperhatikan : Hasil Musyawarah Pembentukan Tim Penyusun RKPDes
Tahun 2021 pada Tanggal ………………2020 yang bertempat di
Balai Desa ............ Kecamatan Waled Kabupaten Cirebon.

MEMUTUSKAN
Menetapkan :
KESATU : Tim Penyusun Rencana Kerja Pemerintah Desa (RKPDes)
Tahun 2021 dengan Susunan Keanggotaan sebagaimana
tersebut dalam Lampiran Keputusan ini.
Menugaskan kepada Tim Penyusun RKPDes sebagaimana
KEDUA :
dimaksud pada diktum KESATU untuk:
1. pencermatan perkiraan pendapatan desa;
2. pencermatan ulang dokumen RPJMDes;
3. penyusunan Rancangan RKPDes;
4. penyusunan rancangan Daftar Usulan RKPDes; dan
5. penyusunan desain dan rencana anggaran biaya (RAB)
kegiatan.

KETIGA : Segala biaya yang berkenaan dengan pelaksanaan tugas Tim


Penyusun Rencana Kerja Pemerintah Desa (RKPDes) Tahun
2021 sebagaimana dimaksud diktum KEDUA dibebankan
pada Anggaran Pendapatan dan Belanja Desa ...........................
Kecamatan Waled Kabupaten Cirebon Tahun Anggaran 2020
dan Swadaya Desa.

KEEMPAT Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan.

Demikian Surat Keputusan ini dibuat sebagaimana mestinya


dan apabila ada perubahan akan diatur dalam surat
Keputusan Kuwu berikutnya.

Ditetapkan di Desa ............


Pada tanggal, .......................... 2020
KUWU....................................,

Tanda tangan dan stempel

(NAMA TANPA GELAR)


LAMPIRAN Keputusan Kuwu.............
Nomor : 188/..../kode desa/2020
Tentang : Pembentukan Tim Penyusun
RKPDes Tahun 2021

TIM PENYUSUN RENCANA KERJA PEMERINTAH DESA (RKPDES)


DESA………………. KECAMATAN WALED
KABUPATEN CIREBON
TAHUN 2020

NO NAMA JABATAN UNSUR


1. .............................................................. Pembina Kuwu
2. .............................................................. Ketua Sekretaris Desa
3. .............................................................. Sekretaris Ketua LPMD
4. .............................................................. Anggota Perangkat Desa
5. .............................................................. Anggota Anggota LKD
6. .............................................................. Anggota Tokoh Masyarakat
7. .............................................................. Anggota Unsur Perempuan

KUWU....................................,

Tanda tangan dan stempel

(NAMA TANPA GELAR)

23 Pedoman Penyusunan RKPDes Tahun 2021


VIII. Contoh Format Pagu Indikatif Desa

PAGU INDIKATIF DESA


Sumber dana Indikatif
DESA : ................................
KECAMATAN : WALED
KABUPATEN : CIREBON No Indikatif Program/ Kegiatan desa
PROVINSI : JAWA BARAT Alokasi dana dana
dana Desa bagian
PAD Desa (bagian dari hasil
(APBN dana pajak
) perimbangan dan
kab./ kota) retribusi
1 Bidang Penyelenggaraan Pemerintahan
Desa
1.1 Penghasilan Tetap dan Tunjangan
1.2 Belanja Barang dan Jasa
2 Bidang Pembangunan Desa
2.1 Pembangunan dan Pemeliharaan
Infrastruktur dan Lingkungan Desa
2.2 Pembangunan dan Pemeliharaan Sara
Pendidikan dan Kebudayaan
3 Bidang Pembinaan Kemasyarakatan
3.1 Pembinaan Kesenian dan Sosial Budaya
3.2 Pembinaan Lembaga Kemasyarakatan
4 Bidang Pemberdayaan Masyarakat
4.1 Bidang Pemberdayaan Masyarakat
4.2 Peningkatan Kapasitas Masyarakat
JUMLAH BELANJA

Mengetahui:
Kuwu, K

…………………………………

Ped
oma
n
Penyusunan RKPDes Tahun 2021
IX. Contoh Format Daftar Rencana Program dan Kegiatan Pembangunan yang Masuk ke Desa

DAFTAR KEGIATAN PEMBANGUNAN YANG MASUK KE DESA

DESA : ................................
KECAMATAN : WALED
KABUPATEN : CIREBON
PROVINSI : JAWA BARAT

Prakiraan
Asal Program/ Nama Program/ Prakiraan
No Pagu dana
Kegiatan Kegiatan Pelaksana
(Rp.)
Contoh
1. Dari Pemerintah Air Bersih 800.000.000 PU Pusat

2. Dari Pemerintah
Daerah Provinsi

3. Dari Pemerintah
Daerah Kabupaten

4. Dari Penjaringan
Aspirasi Masyarakat
oleh DPRD
Kabupaten Cirebon

....(nama desa), ..... - ..... - 2020


Ketua Tim Penyusun RKPDes,

………………………………

25 Pedoman Penyusunan RKPDes Tahun 2021


X. Contoh Format Rencana Kegiatan Pembangunan Desa

RENCANA KEGIATAN PEMBANGUNAN DESA

Rencana Penerima Manfaat


Usulan Rencana Kegiatan Prakiraan
NO Lokasi Satuan Laki- Perem Masy.
berdasarkan Bidang Volume
Kegiatan laki puan Miskin
I. Penyelenggaraan Pemerintahan
Desa
1. Tugu Batas
2.
3.
II. Pembangunan Desa
1. Pengaspalan Jalan Aspal
2.
3.
II Pembinaan Kemasyarakatan
I. 1. Pembinaan remaja dan Bantuan
sarana dan prasarana remaja
2.
3.
I Pemberdayaan Masyarakat
V. 1. Pelatihan keterampilan
pertanian
2.
3.

Mengetahui: ....(nama desa), ..... - ..... - 2020


Kuwu, Ketua Tim Penyusun RKPDes,

………....……………… ………....………………
XI. Contoh Format Gambar Desain Kegiatan

GAMBAR RENCANA PRASARANA

GAMBAR RENCANA
KABUPATEN
CIREBON
KECAMATAN
WALED
DESA
……………………………..
JENIS PRASARANA
……………………………..
LOKASI
……………………………..
JUDUL GAMBAR
……………………………..

Digambar Oleh
Pelaksana Kegiatan
(Kader Teknik)

Diperiksa dan Disetujui oleh:

Dinas/Instansi terkait dan/atau


Tenaga Profesional
(jika tersedia)

Lembar…..Dari…..Lembar
Catatan: Gambar digambar manual
XII. Contoh Format Rencana Anggaran dan Biaya (RAB)

RENCANA ANGGARAN DAN BIAYA


DESA : ................................
KECAMATAN : WALED No. RAB : ……...……..………………
KABUPATEN : CIREBON Bidang : ……...……..………………
PROVINSI : JAWA BARAT Kegiatan : ……...……..………………

Harga
Jumlah Total
URAIAN Volume Satuan Satua Jumlah
(Rp)
n (Rp)
a b c d e=bxd f
1. BAHAN
1.1
1.2
1.3
1.4
1….
Sub Total 1) Rp. Rp.
2. ALAT
2.1
2.2
2.3
2.4
2. …
Sub Total 2) Rp. Rp.
3. UPAH
3.1
3.2
3.3
3. …
Sub Total 3 ) Rp. Rp.
Total Biaya

Keterangan:
Kategori Biaya
I-a : Pembelian bahan hasil tenaga manusia
I-b : Pembelian bahan hasil industri
II-a : Pembelian alat tangan
II-b : Pembelian/penyewaan alat mesin
III-a : Pembayaran tenaga kerja untuk konstruksi
III-b : Pembayaran tenaga untuk pengumpulan bahan

Mengetahui: ....(nama desa), ..... - ..... - 2020


Kuwu, Ketua Tim Penyusun RKPDes,

…………………….......… …………………….......…
XIII. Contoh Format Daftar Usulan RKPDes

DAFTAR USULAN RKPDES (DU-RKPDES)


TAHUN 2022
DESA : ................................
KECAMATAN : WALED
KABUPATEN : CIREBON
PROVINSI : JAWA BARAT

No Bidang Jenis Kegiatan Lokasi Volume Sasaran/ Prakiraan Jumlah Sumber


Penerima Waktu Prakiraan Pembiayaan
Manfaat Pelaksanaan Biaya (Rp)
1
2
1 Pemerintahan Desa 3
4
1
2
2 Bidang Pembangunan
3
4
1
Pembinaan 2
3
Kemasyarakatan 3
4
1
Pemberdayaan 2
4
Masyarakat 3
4

Mengetahui: ....(nama desa), ..... - ..... - 2020


Kuwu, Ketua Tim Penyusun RKPDes,

……………………………… ………………………………
XIV. Contoh Format Rancangan RKPDes

RANCANGAN RENCANA KERJA PEMERINTAH DESA (RKPDES)


TAHUN 2021
DESA : ................................
KECAMATAN : WALED
KABUPATEN : CIREBON
PROVINSI : JAWA BARAT

Pola Pelaksanaan
Sasaran/ Jumlah Rencana
Sub Jenis Waktu Sumber Kerjasama
No Bidang Lokasi Volume Penerima Biaya Swa- Kerjasama Pelaksana
Bidang Kegiatan Pelaksanaan Biaya Antar
Manfaat (Rp) kelola Pihak Ketiga Kegiatan
Desa
a b c. d e f g h i j k l m n
1
Pemerintahan 2
1.
Desa 3
4
1
Pembangunan 2
2.
Desa 3
4
1
Pembinaan 2
3.
Kemasyarakatan 3
4
1
Pemberdayaan 2
4.
Masyarakat 3
4
JUMLAH TOTAL

Mengetahui: ....(nama desa), ..... - ..... - 2020


Kuwu, Ketua Tim Penyusun RKPDes,

……………………………… ………………………………

Pedoman Penyusunan RKPDes Tahun 2021 30


XV. Contoh Format Berita Acara Hasil Penyusunan Rancangan RKPDes

BERITA ACARA
HASIL PENYUSUNAN RANCANGAN RKPDES
TAHUN ANGGARAN 2021

Berkaitan dengan pelaksanaan penyusunan RKPDes di Desa …………… Kecamatan


Waled Kabupaten Cirebon Provinsi Jawa Barat, maka pada :

Hari dan Tanggal : ................................................


Waktu : ................................................
Tempat : ................................................

Telah diselesaikan penyusunan Rancangan RKPDes oleh Tim Penyusun RKPDes


sebagaimana daftar terlampir.

Demikian Berita Acara ini dibuat dengan penuh tanggungjawab untuk


dipergunakan sebagaimana mestinya.

Agenda kegiatan yang dilakukan dalam rangka penyusunan Rancangan RKPDes


adalah sebagai berikut:
1. Terselesaikannya penyusunan Rancangan RKPDes Tahun 2021;
2. Diserahkannya Rancangan RKPDes kepada Kuwu;
3. Kuwu menyepakati dan menyetujui Rancangan RKPDes Tahun 2021 yang telah
disusun oleh Tim Penyusun;
4. Kuwu akan segera menggelar Musrenbangdes.

Hasil kegiatan berupa Rancangan RKPDes sebagaimana terlampir.

Demikian Berita Acara ini dibuat dengan penuh tanggungjawab untuk


dipergunakan sebagaimana mestinya.

Menyetujui: ....(nama desa), ..... - ..... - 2020


Kuwu, Ketua Tim Penyusun RKPDes,

……………………………… ………………………………

31 Pedoman Penyusunan RKPDes Tahun 2021


XVI. Contoh Format Berita Acara Musrenbangdes RKPDes

BERITA ACARA
MUSYAWARAH PERENCANAAN PEMBANGUNAN DESA
(MUSRENBANGDES)
PENYUSUNAN RKPDES TAHUN 2021

Berkaitan dengan pelaksanaan kegiatan pembahasan dan Persepakatan Rancangan


RKPDes Tahun 2021, di Desa ………… Kecamatan Waled Kabupaten Cirebon Provinsi Jawa
Barat dalam rangka Penyusunan RKPDes Tahun 2021, maka pada hari ini:
Hari dan Tanggal : ………………………………………
Waktu : ………………………………………
Tempat : ………………………………………
Telah diadakan kegiatan kegiatan Musyawarah Perencanaan Pembangunan Desa
(Musrenbangdes), yang telah dihadiri oleh wakil-wakil dusun/kelompok (delegasi) dan
tokoh masyarakat, serta unsur lain yang terkait desa sebagaimana tercantum dalam daftar
hadir terlampir.
Materi yang dibahas, serta yang bertindak selaku unsur pimpinan rapat dan
narasumber dalam membahas kegiatan Musrenbangdes adalah:
A. Materi
1. Pembahasan Rancangan RKPDes Tahun 2021;
2. Pemeringkatan prioritas kegiatan perbidang; dan
3. Persepakatan Rancangan RKPDes Tahun 2021.
B. Unsur Pimpinan Rapat dan Narasumber
Pemimpin Musyawarah : …..……………………............................. dari S e k d e s
Notulen : …..……………………............................. dari K e t u a L P M D
Narasumber : 1. …..…………………............................. dari K e c a m a t a n
2. …..…………………............................. dari Pendamping Desa
3. …..…………………............................. dari ...........dst.
Setelah dilakukan pembahasan dan diskusi terhadap materi, selanjutnya seluruh
peserta musyawarah menyepakati beberapa hal yang berketetapan menjadi kesepakatan
akhir dari Musyawarah Perencanaan Pembangunan Desa yaitu :
1. ………………………………………………………………………………………………..
2. ………………………………………………………………………………………………..
3. …dst.
Keputusan diambil secara musyawarah mufakat dengan berpedoman kepada
peraturan dan perundang-undangan yang berlaku.
Demikian Berita Acara ini dibuat dan disahkan dengan penuh tanggungjawab agar
dapat dipergunakan sebagaimana mestinya.

....(nama desa), ..... - ..... - 2020


Mengetahui, Pimpinan Musyawarah,
Kuwu .................. Sekretaris Desa,

.......................................... ..........................................

Mengetahui dan Menyetujui


Wakil Masyarakat Tanda Tangan

1. ……………………………………… 1. ………………
2. ……………………………………… 2. ………………
3. ……………………………………… 3. ………………
4. ……………………………………… 4. ………………
5. ……………………………………… 5. ………………
Contoh Format Notulen Musrenbangdes RKPDes

NOTULENSI

Agenda Kegiatan : Musrenbangdes Pembahasan dan Persepakatan Rancangan RKPDes


Hari dan Tanggal : ......................................................
Waktu : ......................................................
Notulen:
...................................................................................................................................................................
...................................................................................................................................................................
...................................................................................................................................................................
...................................................................................................................................................................
...................................................................................................................................................................
...................................................................................................................................................................
...................................................................................................................................................................
...................................................................................................................................................................
...................................................................................................................................................................
...................................................................................................................................................................
...................................................................................................................................................................
...................................................................................................................................................................
...................................................................................................................................................................
...................................................................................................................................................................
...................................................................................................................................................................
...................................................................................................................................................................
...................................................................................................................................................................
...................................................................................................................................................................
...................................................................................................................................................................
...................................................................................................................................................................
...................................................................................................................................................................
...................................................................................................................................................................
...................................................................................................................................................................
...................................................................................................................................................................

....(nama desa), ..... - ..... - 2020


Sekretaris Desa,

................................................
Contoh Format Daftar Hadir Musrenbangdes RKPDes

DAFTAR HADIR
MUSYAWARAH PERENCANAAN PEMBANGUNAN DESA
(MUSRENBANGDES)
PENYUSUNAN RKPDES TAHUN 2021

Hari/Tanggal : ............., ....................... 2020


Waktu : ………WIB
Tempat : ................................................
Jumlah Peserta : …………….. orang
Laki-laki : ................ orang, Perempuan....................orang

JABATAN/ TANDA
NO NAMA L/P ALAMAT
UNSUR TANGAN
1. 1.
2. 2.
3. 3.
4. 4.
5. 5.
6. 6.
7. 7.
8. 8.
9. 9.
10. 10.
11. 11.
12. 12.
13. 13.
14. 14.
15. 15.
16. 16.
17. 17.
18. 18.
19. 19.
20. 20.
21. 21.
22. 22.
23. 23.
24. 24.
25. 25.
26. 26.
27. 27.
28. 28.
29. 29.
30. dst..... 30.
XVII. Contoh Format SK Panitia Musrenbangdes

KEPUTUSAN KUWU ..................


NOMOR : 188/ ….. /kode desa/2020

TENTANG
PEMBENTUKAN PANITIA MUSYAWARAH PERENCANAAN PEMBANGUNAN
DESA (MUSRENBANGDES)
DALAM RANGKA PENYUSUNAN RKPDES TAHUN 2021
DESA ..................... KECAMATAN WALED

KUWU .....................
Menimbang : bahwa dalam rangka mensukseskan penyelenggaraan
Musyawarah Perencanaan Pembangunan (Musrenbang)
Desa Tahun 2020 dalam rangka penyusunan RKPDes Tahun
2021 di Desa ........, perlu menetapkan Panitia Musyawarah
Perencanaan Pembangunan Desa (Musrenbangdes) dengan
Keputusan Kuwu.

Mengingat : 1. Undang-Undang Nomor 25 Tahun 2004 tentang Sistem


Perencanaan Pembangunan Nasional (Lembaran Negara
Republik Indonesia Tahun 2004 Nomor 104);
2. Undang – Undang Nomor 6 Tahun 2014 tentang Desa
(Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2014
Nomor 7);
3. Peraturan Pemerintah Nomor 43 Tahun 2014 tentang
Peraturan Pelaksanaan Undang-Undang Nomor 6 Tahun
2014 tentang Desa (Lembaran Negara Republik
Indonesia Tahun 2014 Nomor 123, Tambahan Lembaran
Negara Republik Indonesia Nomor 5539) sebagaimana
telah diubah beberapa kali terakhir dengan Peraturan
Pemerintah Nomor 11 Tahun 2019 (Lembaran Negara
Republik Indonesia Tahun 2019 Nomor 41);
4. Peraturan Pemerintah Nomor 60 Tahun 2014 tentang
dana Desa yang bersumber dari Anggaran Pendapatan
dan Belanja Negara (Lembaran Negara Republik
Indonesia Tahun 2014 Nomor 168, Tambahan Lembaran
Negara Republik Indonesia Nomor 5558) sebagaimana
telah diubah beberapa kali terakhir dengan Peraturan
Pemerintah Nomor 8 Tahun 2016 (Lembaran Negara
Republik Indonesia Tahun 2016 Nomor 57);
5. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 111 Tahun 2014
Tentang Pedoman Teknis Peraturan Di Desa (Berita
Negara Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor 2091);
6. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 114 Tahun 2014
tentang Pedoman Pembangunan Desa (Berita Negara
Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor 2094);
7. Peraturan Menteri Desa, Pembangunan Daerah
Tertinggal, dan Transmigrasi Nomor 1 Tahun 2015
Tentang Pedoman Kewenangan Berdasarkan Hak Asal
Usul dan Kewenangan Lokal Berskala Desa (Berita
Negara Republik Indonesia Tahun 2015 Nomor 158);
8. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 110 Tahun 2016
tentang Badan Permusaywaratan Desa (Berita Negara
Republik Indonesia Tahun 2017 Nomor 89);
9. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 86 Tahun 2017
tentang Tata Cara Perencanaan, Pengendalian dan
Evaluasi Pembangunan Daerah, Tata Cara Evaluasi
Rancangan Peraturan Daerah Tentang Rencana
Pembangunan Jangka Panjang Daerah dan Rencana
Pembangunan Jangka Menengah Daerah, Serta Tata
Cara Perubahan Rencana Pembangunan Jangka Panjang
Daerah, Rencana Pembangunan Jangka Menengah
Daerah, dan Rencana Kerja Pemerintah Daerah (Berita
Negara Republik Indonesia Tahun 2017 Nomor 1312);
10. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 96 Tahun 2017
tentang Tata Cara Kerja Sama Desa di Bidang
Pemerintahan Desa (Berita Negara Republik Indonesia
Tahun 2017 Nomor 1444);
11. Peraturan Menteri Dalam Negeri Republik Indonesia
Nomor 18 Tahun 2018 Tentang Lembaga
Kemasyarakatan Desa dan Lembaga Adat Desa (Berita
Negara Republik Indonesia Tahun 2018 Nomor 569);
12. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 20 Tahun 2018
tentang Pengelolaan Keuangan Desa (Berita Negara
Republik Indonesia Tahun 2018 Nomor 611);
13. Peraturan Menteri Desa, Pembangunan Daerah
Tertinggal dan Transmigrasi Republik Indonesia Nomor
16 Tahun 2019 tentang Musyawarah Desa (Berita Negara
Republik Indonesia Tahun 2019 Nomor 1203);
14. Peraturan Menteri Desa, Pembangunan Daerah
Tertinggal, dan Transmigrasi Nomor 17 Tahun 2019
tentang Pedoman Umum Pembangunan dan
Pemberdayaan Masyarakat desa (Berita Negara
Republik Indonesia Tahun 2019 Nomor 1261);
15. Peraturan Menteri Desa, Pembangunan Daerah
Tertinggal, dan Transmigrasi Nomor 18 Tahun 2019
tentang Pedoman Umum Pendampingan Masyarakat
desa (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2019
Nomor 1262);
16. Peraturan Menteri Desa, Pembangunan Daerah
Tertinggal dan Transmigrasi Republik Indonesia Nomor
13 Tahun 2020 tentang Prioritas Penggunaan dana Desa
Tahun 2021 (Berita Negara Republik Indonesia Tahun
2020 Nomor 1035);
17. Peraturan Daerah Kabupaten Cirebon Nomor ..?.. Tahun
2020 tentang Badan Usaha Milik Desa (Lembaran Daerah
Kabupaten Cirebon Tahun 2020 Nomor ..?..); Belum Ada
18. Peraturan Daerah Kabupaten Cirebon Nomor ..?.. Tahun
20..?.. tentang Perencanaan Pembangunan Desa
(Lembaran Daerah Kabupaten Cirebon Tahun 20...
Nomor ..?..); Belum Ada
19. Peraturan Bupati Cirebon Nomor ..?.. Tahun 20... tentang
Petunjuk Teknis Pendirian, Pengelolaan, dan
Pembubaran Badan Usaha Milik Desa (Berita Daerah
Kabupaten Cirebon Tahun 2020 Nomor .....); Belum Ada
20. Peraturan Bupati Cirebon Nomor 25 Tahun 2015 tentang
Pengelolaan Keuangan Desa (Berita Daerah Kabupaten
Cirebon Tahun 2015 Nomor ..?.. Seri ..?..);
21. Peraturan Bupati Cirebon Nomor 137 Tahun 2015
tentang Kewenangan Desa Berdasarkan Hak Asal Usul
dan Kewenangan Lokal Berskala Desadi Kabupaten
Cirebon (Berita Daerah Kabupaten Cirebon Tahun 2015
Nomor 137 Seri E. 122);
22. Peraturan Bupati Cirebon Nomor 100 Tahun 2016
tentang Pengelolaan Aset Desa (Berita Daerah
Kabupaten Cirebon Tahun 2016 Nomor 100 Seri E. 44);
23. Peraturan Desa Nomor ... Tahun 2019 tentang Angaran
Pendapatan dan Belanja Desa Tahun anggaran 2020 ; dan
24. dst.. Peraturan Desa (Lainnya yang relevan dan berlaku).

MEMUTUSKAN
Menetapkan
KESATU Membentuk Panitia Musyawarah Perencanaan
Pembangunan Desa (Musrenbang Desa) tahun 2020,
sebagaimana tercantum dalam lampiran Keputusan ini dan
merupakan bagian yang tidak terpisahkan.

KEDUA Menugaskan kepada Panitia Pelaksana Musyawarah


Perencanaan Pembangunan Desa sebagaimana dimaksud
pada diktum KESATU untuk:
1. Menyusun jadwal kegiatan dan agenda acara
Musrenbangdes;
2. Menyiapkan akomodasi rapat;
3. Menyiapkan daftar hadir;

37 Pedoman Penyusunan RKPDes Tahun 2021


4. Menyiapkan Draft Tata Tertib Mekanisme Penyusunan
Program dan Kegiatan dalam Musrenbangdes
Penyusunan RKPDes;
5. Menyiapkan Rancangan Rencana Kerja Pemerintah Desa
(RKPDes) Tahun 2021;
6. Membagikan Rancangan Rencana Kerja Pemerintah
Desa (RKPDes) Tahun 2021 kepada peserta
Musrenbangdes untuk dilakukan pembahasan/skoring
prioritas program dan kegiatan.

KETIGA Dalam melaksanakan tugas sebagaimana dimaksud diktum


KEDUA Panitia Musyawarah Perencanaan Pembangunan
Desa (Musrenbangdes) bertanggung jawab kepada Kuwu.

KEEMPAT Segala biaya yang timbul sebagai akibat ditetapkannya


Keputusan ini dibebankan kepada Anggaran Pendapatan
dan Belanja Desa ..................... Tahun Anggaran 2020.

KELIMA Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan.

Ditetapkan : Desa .....................


Pada tanggal : …………….. 2020
KUWU............................................,

.......................................................
LAMPIRAN Keputusan Kuwu ............................
Nomor : 188/ ….. /kode desa/2020
Tanggal : ………………………..
Tentang : Pembentukan Panitia Musyawarah
Perencanaan Pembangunan Desa
(Musrenbangdes) Tahun 2020

SUSUNAN KEANGGOTAAN PANITIA


MUSYAWARAH PERENCANAAN PEMBANGUNAN DESA (MUSRENBANGDES)
DALAM RANGKA PENYUSUNAN RKPDES TAHUN 2021
DESA ..................... KECAMATAN WALED
KABUPATEN CIREBON

NO NAMA JABATAN UNSUR


1. .................................................. Penanggungjawab Kuwu
2. . Ketua Sekretaris Desa
...
...
...
...
...
...
...
...
...
... KUWU....................................,
...
...
... Tanda tangan dan stempel
...
...
...
.
3. . Sekretaris Ketua LPMD
...
...
...
...
...
...
...
...
...
...
...
...
...
...
...
...
.
4. . Anggota Perangkat Desa
...
...
...
...
...
...
...
...
...
...
...
...
...
...
...
...
.
5. . Anggota Anggota BPD
...
...
...
...
...
...
...
...
...
...
...
...
...
...
...
...
.
6. . Anggota Anggota LPMD
...
...
...
...
...
...
...
...
...
...
...
...
...
...
...
...
.

(NAMA TANPA GELAR)


XVIII. Contoh Format Tata Tertib Mekanisme Penyusunan Program dan Kegiatan
dalam Musrenbangdes Penyusunan RKPDes

DRAFT TATA TERTIB


MEKANISME PENYUSUNAN PROGRAM DAN KEGIATAN
DALAM MUSYAWARAH PERENCANAAN PEMBANGUNAN
DESA PENYUSUNAN RKPDES TAHUN 2021
DESA ……………..…….. KECAMATAN WALED
KABUPATEN CIREBON

BAGIAN KESATU
KETENTUAN UMUM

Pasal 1
1) Yang dimaksud Musyawarah Perencanaan Pembangunan (Musrenbang) Desa dalam tata
tertib ini adalah Forum di tingkat desa yang berfungsi untuk membahas dan menyepakati
Rancangan RKPDes yang disusun oleh Tim Penyusun RKPDes.
2) Melakukan penilaian usulan program dan kegiatan sesuai bidang sebagaimana tertera
dalam Rancangan RKPDes.
3) Memutuskan dan menetapkan peringkat usulan program dan kegiatan sesuai hasil
penilaian.
4) Penyusunan prioritas adalah menyusun program dan kegiatan sesuai dengan skala
prioritas mengacu pada kriteria sebagai berikut:
a. Kewenangan Desa;
b. Kesesuaian dengan perencanaan daerah Kabupaten Cirebon;
c. Pemenuhan Kebutuhan Dasar Masyarakat;
d. Ketersediaan sumber daya lokal desa;
e. Keberpihakan kepada pemberdayaan masyarakat, pengembangan SDM dan
pengentasan kemiskinan; dan
f. Kesesuaian dengan prioritas penggunaan Dana Desa (khusus kegiatan yang bersumber
dari DD dan mengacu pada Permendes, PDTT tentang Prioritas Pengunaan DD Tahun
2021).

BAGIAN KEDUA
PESERTA DAN PANITIA MUSYAWARAH

Pasal 2
Pesert
a
1) Peserta forum Musyawarah Perencanaan Pembangunan Desa (Musrenbangdes) terdiri dari
peserta utusan, peserta undangan, dan peserta lainnya.
2) Peserta utusan sebagaimana dimaksud pada ayat (1) adalah peserta yang diutus dan
ditetapkan pada saat pelaksanaan musyawarah dusun dan/atau musyawarah lainnya
dengan memperhatikan keterwakilan minimal unsur perempuan minimal 30% (tiga puluh
persen).
3) Peserta utusan sebagaimana dimaksud pada ayat (2) sebanyak .......... (sesuai pedoman)
orang yang terdiri dari unsur:
a. tokoh adat;
b. tokoh agama;
c. tokoh masyarakat;
d. tokoh pendidikan;
e. kelompok tani;
f. kelompok perajin;
g. kelompok perempuan;
h. kelompok pemerhati dan pelindungan anak;
i. kelompok masyarakat miskin;
j. kelompok disabilitas; dan
k. kelompok-kelompok masyarakat lain sesuai dengan kondisi sosial budaya
masyarakat desa.
4) Peserta undangan sebagaimana dimaksud pada ayat (1) adalah peserta yang diundang
oleh Pemerintah Desa untuk memantau dan memfasilitasi jalannya musyawarah, yang
terdiri dari unsur Pemerintah Daerah Kabupaten/Kecamatan, Tenaga Pendamping
Profesional, Bintara Pembina Desa, Bhayangkara Pembina Keamanan dan Ketertiban
Masyarakat, dan undangan lainnya.
5) Peserta lainnya adalah yang berkeinginan hadir dalam pelaksanaan Musrenbangdes dan
sudah mendaftarkan diri kepada panitia.

Pasal 3
Panitia
1) Panitia Musrenbangdes adalah orang yang ditunjuk oleh Pemerintah Desa yang telah
ditetapkan dengan keputusan Kuwu .................... Nomor: 188/ ….. /kode desa/2020.
2) Unsur dan tugas panitia sebagaimana tercantum dalam Keputusan Kuwu.

BAGIAN KETIGA
MEKANISME PENYUSUNAN PRIORITAS

Pasal 4
Pembagian Kelompok
1) Penyusunan prioritas usulan program dan kegiatan dilakukan melalui diskusi.
2) Diskusi sebagaimana dimaksud ayat (1) terdiri dari diskusi kelompok dan diskusi pleno.
3) Peserta diskusi berasal dari peserta utusan.
4) Panitia membagi peserta diskusi kelompok sebanyak 4 bidang yaitu:
a. kelompok 1 (satu) bidang penyelenggaraan pemerintahan desa;
b. kelompok 2 (dua) bidang pelaksanaan pembangunan desa;
c. kelompok 3 (tiga) bidang pembinaan kemasyarakatan desa; dan
d. kelompok 4 (empat) bidang pemberdayaan masyarakat desa.
5) Pembagian peserta dalam masing-masing kelompok mempertimbangkan keterwakilan
dusun.
6) Memilih dan menunjuk peninjau musyawarah yang berasal dari peserta utusan

Pasal 5
Diskusi Kelompok
1) Masing-masing kelompok membahas prioritas program dan kegiatan sesuai kriteria dalam
pedoman.
2) Diskusi kelompok dipimpin oleh ketua dan sekretaris yang dipilih dari peserta kelompok.
3) Penentuan prioritas dapat dilakukan melalui musyawarah mufakat ataupun skoring.
4) Prioritas program dan kegiatan hasil diskusi kelompok dimasukkan dalam form hasil
diskusi dan ditandatangani oleh ketua dan sekretaris kelompok.

Pasal 6
Diskusi Pleno
1) Hasil diskusi kelompok dibahas dan ditetapkan dalam diskusi pleno.
2) Masing-masing perwakilan kelompok diskusi memaparkan hasil diskusi kelompok pada
forum pleno.

41 Pedoman Penyusunan RKPDes Tahun 2021


3) Hasil ketetapan diskusi pleno dituangkan dalam berita acara musrenbang dan
ditandatangani oleh pimpinan musyawarah dan perwakilan peserta.

BAGIAN KEEMPAT
PENUTUP

Pasal 7
Hal-hal yang belum diatur dalam Tata Tertib ini akan diatur kemudian, selama tidak
bertentangan dengan peraturan perundang-undangan yang berlaku di Negara Kesatuan
Republik Indonesia.

Demikian Tata Tertib Mekanisme Penyusunan Program dan Kegiatan dalam Musyawarah
Perencanaan Pembangunan Desa Penyusunan RKPDes Tahun 2021 dibuat dan ditetapkan
untuk dapat dilaksanakan sebagaimana mestinya.

Ditetapkan di : …. (nama desa) ..…………..……..


Pada Tanggal : ………………………………2020

Pimpinan Musyawarah:
Ketua, Sekretaris,

.......................................... ..........................................

Mengetahui dan Menyetujui:

Wakil Masyarakat Tanda Tangan

1. ………………………………… 1. …………………
2. ………………………………… 2. …………………
3. ………………………………… 3. …………………
4. ………………………………… 4. …………………
5. ………………………………… 5. …………………

Mengesahkan:
Kuwu............................................,

………………………………………..
XIX. Format Skoring dan Kriteria Usulan Kegiatan
Contoh Format Bidang Penyelenggaraan Pemerintahan Desa
SKORING DAN KRITERIA
RANCANGAN RENCANA KERJA PEMERINTAH DESA (RKPDES) TAHUN 2021
DESA : ................................
KECAMATAN : WALED
KABUPATEN : CIREBON
PROVINSI : JAWA BARAT
BIDANG : BIDANG PENYELENGGARAAN PEMERINTAHAN DESA

Rank
Skoring Kesesuaian terhadap Kriteria Prioritas Kegiatan

ing
Keberpihakan
Bidang/ kepada
No. Jenis Kegiatan Lokasi Volume Kesesuaian
Sub Bidang Kesesuaian Pemenuhan pemberdayaan
Ketersediaan dengan
Kewenangan dengan Kebutuhan masyarakat,
Sumber daya prioritas
Desa perencanaan Dasar pengembangan
lokal Desa penggunaan
kabupaten/kota Masyarakat SDM dan
dana Desa*)
pengentasan
kemiskinan
I. BIDANG PENYELENGGARAAN PEMERINTAHAN DESA
1.
Sub Bidang 1) Penyediaan sarana
Sarana dan . (aset tetap)
Prasarana perkantoran/peme-
Pemerintahan rintahan
Desa
1. …
2. …
Catatan: Angka Skoring:
1. Jenis-jenis kegiatan yang termasuk dalam Sub Bidang 1. Sangat Sesuai : 76 - 100
Penyelenggaraan Pemerintahan Desa (Penghasilan Tetap, 2. Sesuai : 51 - 75
Tunjangan dan Operasional Pemerintahan Desa) tidak perlu 3. Cukup Sesuai : 26 - 50
didiskusikan. 4. Kurang Sesuai : 1 - 25
2. *) Khusus Kegiatan yang bersumber dari dana Desa (DD)
**) Mengacu pada Permendes, PDTT tentang Pengunaan DD
....(nama desa), ..... - ..... - 2020
Mengetahui: Disusun oleh:
Ketua Kelompok, Sekretaris Kelompok,

………………………………………
……………………………

43 Pedoman Penyusunan RKPDes Tahun 2021


Contoh Format Bidang Pembangunan Desa

SKORING DAN KRITERIA


RANCANGAN RENCANA KERJA PEMERINTAH DESA (RKPDES) TAHUN 2021
DESA : ................................
KECAMATAN : WALED
KABUPATEN : CIREBON
PROVINSI : JAWA BARAT
BIDANG : BIDANG PEMBANGUNAN DESA

Rank
Skoring Kesesuaian terhadap Kriteria Prioritas Kegiatan

ing
Keberpihakan
Bidang/ kepada
No. Jenis Kegiatan Lokasi Volume Kesesuaian
Sub Bidang Kesesuaian Pemenuhan pemberdayaan
Ketersediaan dengan
Kewenangan dengan Kebutuhan masyarakat,
Sumber daya prioritas
Desa perencanaan Dasar pengembangan
lokal Desa penggunaan
kabupaten/kota Masyarakat SDM dan
dana Desa*)
pengentasan
kemiskinan
II. BIDANG PEMBANGUNAN DESA
1. Pendidikan 1) Penyelenggaraan
. PAUD/TK/TPA/TKA
/ TPQ/Madrasah
Non-Formal Milik
Desa** (Bantuan
Honor Pengajar,
Pakaian, Opr., dst)
1. …
2. …
Catatan: Angka Skoring:
*) Khusus Kegiatan yang bersumber dari dana Desa (DD) 1. Sangat Sesuai : 76 - 100
**) Mengacu pada Permendes, PDTT tentang Pengunaan DD 2. Sesuai : 51 - 75
3. Cukup Sesuai : 26 - 50
4. Kurang Sesuai : 1 - 25

....(nama desa), ..... - ..... - 2020


Mengetahui: Disusun oleh:
Ketua Kelompok, Sekretaris Kelompok,
………………………… ………………………
Contoh Format Bidang Pembinaan Kemasyarakatan

SKORING DAN KRITERIA


RANCANGAN RENCANA KERJA PEMERINTAH DESA (RKPDES) TAHUN 2021
DESA : ................................
KECAMATAN : WALED
KABUPATEN : CIREBON
PROVINSI : JAWA BARAT
BIDANG : BIDANG PEMBINAAN KEMASYARAKATAN

Rank
Skoring Kesesuaian terhadap Kriteria Prioritas Kegiatan

ing
Keberpihakan
Bidang/ kepada
No. Jenis Kegiatan Lokasi Volume Kesesuaian
Sub Bidang Kesesuaian Pemenuhan pemberdayaan
Ketersediaan dengan
Kewenangan dengan Kebutuhan masyarakat,
Sumber daya prioritas
Desa perencanaan Dasar pengembangan
lokal Desa penggunaan
kabupaten/kota Masyarakat SDM dan
dana Desa*)
pengentasan
kemiskinan
III. BIDANG PEMBINAAN KEMASYARAKATAN
1. Ketenteraman, 1) Pengadaan/Penyeleng
Ketertiban . garaan Pos Keamanan
Umum, dan Desa (pembangunan
Pelindungan pos, pengawasan
Masyarakat pelaksanaan jadwal
ronda/patroli dll) **
1. …
2. …
Catatan: Angka Skoring:
*) Khusus Kegiatan yang bersumber dari Dana Desa (DD) 1. Sangat Sesuai : 76 - 100
**) Mengacu pada Permendes, PDTT tentang Pengunaan DD 2. Sesuai : 51 - 75
3. Cukup Sesuai : 26 - 50
4. Kurang Sesuai : 1 - 25

....(nama desa), ..... - ..... - 2020


Mengetahui: Disusun oleh:
Ketua Kelompok, Sekretaris Kelompok,

……………………………………… ………………………………………
Contoh Format Bidang Pemberdayaan Masyarakat

SKORING DAN KRITERIA


RANCANGAN RENCANA KERJA PEMERINTAH DESA (RKPDES) TAHUN 2021
DESA : ................................
KECAMATAN : WALED
KABUPATEN : CIREBON
PROVINSI : JAWA BARAT
BIDANG : BIDANG PEMBERDAYAAN MASYARAKAT

Rank
Skoring Kesesuaian terhadap Kriteria Prioritas Kegiatan

ing
Keberpihakan
Bidang/ kepada
No. Jenis Kegiatan Lokasi Volume Kesesuaian
Sub Bidang Kesesuaian Pemenuhan pemberdayaan
Ketersediaan dengan
Kewenangan dengan Kebutuhan masyarakat,
Sumber daya prioritas
Desa perencanaan Dasar pengembangan
lokal Desa penggunaan
kabupaten/kota Masyarakat SDM dan
dana Desa*)
pengentasan
kemiskinan
IV. BIDANG PEMBERDAYAAN MASYARAKAT
1. Kelautan dan 1) Pelatihan/Bimtek/
Perikanan . Pengenalan
Tekonologi Tepat
Guna untuk Pertanian
**
1. …
2. …
Catatan: Angka Skoring:
*) Khusus Kegiatan yang bersumber dari Dana Desa (DD) 1. Sangat Sesuai : 76 - 100
**) Mengacu pada Permendes, PDTT tentang Pengunaan DD 2. Sesuai : 51 - 75
3. Cukup Sesuai : 26 - 50
4. Kurang Sesuai : 1 - 25

....(nama desa), ..... - ..... - 2020


Mengetahui: Disusun oleh:
Ketua Kelompok, Sekretaris Kelompok,

……………………………………… ………………………………………
Contoh Format Bidang Penanggulangan Bencana dan Keadaan Darurat Lainnya

SKORING DAN KRITERIA


RANCANGAN RENCANA KERJA PEMERINTAH DESA (RKPDES) TAHUN 2021
DESA : ................................
KECAMATAN : WALED
KABUPATEN : CIREBON
PROVINSI : JAWA BARAT
BIDANG : BIDANG PENANGGULANGAN BENCANA, KEADAAN MENDESAK dan DARURAT LAINNYA

Rank
Skoring Kesesuaian terhadap Kriteria Prioritas Kegiatan

ing
Keberpihakan
Bidang/ kepada
No. Jenis Kegiatan Lokasi Volume Kesesuaian
Sub Bidang Kesesuaian Pemenuhan pemberdayaan
Ketersediaan dengan
Kewenangan dengan Kebutuhan masyarakat,
Sumber daya prioritas
Desa perencanaan Dasar pengembangan
lokal Desa penggunaan
kabupaten/kota Masyarakat SDM dan
dana Desa*)
pengentasan
kemiskinan
V. BIDANG PENANGGULANGAN BENCANA, KEADAAN MENDESAK DAN DARURAT LAINNYA
1. Penanggulangan 1) Penanggulangan
Bencana . Bencana
1. …
2. Keadaan Darurat 1) Keadaan Darurat
1. …
3. Keadaan 1)
Keadaan Mendesak
Mendesak
1. …
Catatan: Angka Skoring:
*) Khusus Kegiatan yang bersumber dari dana Desa (DD) 1. Sangat Sesuai : 76 - 100
**) Mengacu pada Permendes, PDTT tentang Pengunaan DD 2. Sesuai : 51 - 75
3. Cukup Sesuai : 26 - 50
4. Kurang Sesuai : 1 - 25

....(nama desa), ..... - ..... - 2020


Mengetahui: Disusun oleh:
Ketua Kelompok, Sekretaris Kelompok,

……………………………………… ………………………………………
XX. Contoh Format Berita Acara Musyawarah Desa Persepakatan RKPDes

BERITA ACARA
MUSYAWARAH DESA
PEMBAHASAN DAN PERSEPAKATAN RKPDES TAHUN 2021

Berkaitan dengan pelaksanaan kegiatan Musyawarah Desa, di Desa ………


Kecamatan Waled Kabupaten Cirebon Provinsi Jawa Barat dalam rangka Pembahasan
dan Persepakatan RKPDes Tahun 2021. , maka pada hari ini:
Hari dan Tanggal : …………………………………2020
Waktu : ………………………………………
Tempat : ………………………………………
Telah diadakan kegiatan Musyawarah Desa tentang Pembahasan dan
Persepakatan RKPDes Tahun 2021 yang dihadiri oleh wakil-wakil kelompok, dusun
dan tokoh masyarakat, serta unsur lain yang terkait desa sebagaimana tercantum
dalam daftar hadir terlampir.
Materi yang dibahas serta yang bertindak selaku unsur pimpinan rapat dan
narasumber dalam membahas kegiatan Musyawarah Desa tentang Pembahasan dan
Persepakatan RKPDes Tahun 2021 adalah:
A. Materi
1. Pelaporan hasil Rancangan RKPDes Tahun 2021; dan
2. Pembahasan dan penetapan RKPDes Tahun 2021.
B. Unsur Pimpinan Rapat dan Narasumber
Pemimpin Musyawarah : …..…………………….............. dari Ketua BPD
Notulen : …..…………………….............. dari Sekretaris BPD
Narasumber : 1. …..…………………….......... dari Kecamatan
2. …..…………………….......... dari Pendamping Desa
3. …..…………………….......... dari ..............
4. …..…………………….......... dari ..............
5. …..…………………….......... dari ..........dst.
Setelah dilakukan pembahasan dan diskusi terhadap materi, selanjutnya
seluruh peserta Musyawarah Desa menyepakati beberapa hal yang berketetapan
menjadi kesepakatan akhir dari Musyawarah Desa tentang Perencanaan Desa
yaitu:
……………………..............................………………………………………………………
……………………..............................………………………………………………………
……………………..............................………………………………………………………
……………………..............................………………………………………………………
……………………..............................………………………………………………………
……………………..............................………………………………………………………
……………………..............................………………………………………………………
……………………..............................………………………………………………………
……………………..............................………………………………………………………
……………………..............................………………………………………………………
……………………..............................………………………………………………………
……………………..............................………………………………………………………
……………………..............................………………………………………………………
……………………..............................………………………………………………………
……………………..............................………………………………………………………

Pedoman Penyusunan RKPDes Tahun 2021 48


……………………..............................………………………………………………………
……………………..............................………………………………………………………
……………………..............................………………………………………………………
……………………..............................………………………………………………………

Keputusan diambil secara musyawarah mufakat dengan berpedoman kepada


peraturan dan perundang-udangan yang berlaku..

Demikian Berita Acara ini dibuat dan disahkan dengan penuh


tanggungjawab agar dapat dipergunakan sebagaimana mestinya.

Mengetahui: ....(nama desa), ..... - ..... - 2020


Kuwu .................., Pimpinan Musyawarah,

.......................................... ..........................................

Mengetahui dan Menyetujui:

Wakil Masyarakat Tanda Tangan


1. ………………………………… 1. ……………………..
2. ………………………………… 2. ……………………..
3. ………………………………… 3. ……………………..
4. ………………………………… 4. ……………………..
5. ………………………………… 5. ……………………..
Contoh Format Notulen Musyawarah Desa Pembahasan dan Persepakatan RKPDes

NOTULENSI

Agenda Kegiatan : Musyawarah Desa Pembahasan dan Persepakatan Rancangan


RKPDes Tahun 2021
Hari dan Tanggal : ......................................................
Waktu : ......................................................
Notulen:
...................................................................................................................................................................
...................................................................................................................................................................
...................................................................................................................................................................
...................................................................................................................................................................
...................................................................................................................................................................
...................................................................................................................................................................
...................................................................................................................................................................
...................................................................................................................................................................
...................................................................................................................................................................
...................................................................................................................................................................
...................................................................................................................................................................
...................................................................................................................................................................
...................................................................................................................................................................
...................................................................................................................................................................
...................................................................................................................................................................
...................................................................................................................................................................
...................................................................................................................................................................
...................................................................................................................................................................
...................................................................................................................................................................
...................................................................................................................................................................
...................................................................................................................................................................
...................................................................................................................................................................
...................................................................................................................................................................
...................................................................................................................................................................

....(nama desa), ..... - ..... - 2020


Sekretaris,

................................................
Contoh Format Daftar Hadir Musyawarah Desa

DAFTAR HADIR
MUSYAWARAH DESA
PEMBAHASAN DAN PERSEPAKATAN RKPDES TAHUN 2021

Hari/Tanggal : ............., ....................... 2020


Waktu : ……………. WIB
Tempat : ...............................................
Jumlah Peserta : ……… orang
Laki-laki : ................ orang, Perempuan....................orang

JABATAN/ TANDA
NO NAMA L/P ALAMAT
UNSUR TANGAN
1. 1.
2. 2.
3. 3.
4. 4.
5. 5.
6. 6.
7. 7.
8. 8.
9. 9.
10. 10.
11. 11.
12. 12.
13. 13.
14. 14.
15. 15.
16. 16.
17. 17.
18. 18.
19. 19.
20. 20.
21. 21.
22. 22.
23. 23.
24. 24.
25. 25.
26. 26.
27. 27.
28. 28.
29. 29.
30. dst..... 30.
XXI. Contoh Format Matrik Rencana Program Kegiatan Tahunan

MATRIKS RENCANA PROGRAM DAN KEGIATAN TAHUNAN


RKPDES TAHUN 2021
DESA : ................................
KECAMATAN : WALED
KABUPATEN : CIREBON
PROVINSI : JAWA BARAT
Pola Pelaksanaan
Sasaran/ Jumlah Rencana
Sub Jenis Waktu Sumber Kerjasama
No Bidang Lokasi Volume Penerima Biaya Swa- Kerjasama Pelaksana
Bidang Kegiatan Pelaksanaan Biaya Antar
Manfaat (Rp) kelola Pihak Ketiga Kegiatan
Desa
a b c. d e F g h I j k l m n
1
Pemerintahan 2
1.
Desa 3
4
1
Pembangunan 2
2.
Desa 3
4
1
Pembinaan 2
3.
Kemasyarakatan 3
4
1
Pemberdayaan 2
4.
Masyarakat 3
4
JUMLAH TOTAL

....(nama desa), ..... - ..... - 2020


Mengetahui:
Kuwu, Ketua Tim Penyusun RKPDes,

………………………………………… …………………………………………
Pedoman Penyusunan RKPDes Tahun 2021 52
XXII. Contoh Format Rancangan Peraturan Desa tentang RKPDes

RANCANGAN PERATURAN DESA ....................


NOMOR …….. TAHUN 2020

TENTANG RENCANA KERJA PEMERINTAH DESA TAHUN 2021

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA

KUWU ………………………….

Menimbang : a. bahwa untuk melaksanakan ketentuan Pasal 79 Ayat (3) Undang-


Undang Nomor 6 Tahun 2014 tentang Desa, Pemerintah Desa
wajib menyusun perencanaan pembangunan desa sesuai dengan
kewenangannya dengan mengacu pada perencanaan
pembangunan kabupaten/kota.
b. bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud dalam
huruf a, perlu menetapkan Peraturan Desa........................tentang
Rencana Kerja Pemerintah Desa Tahun 2021.

Mengingat : 1. Undang-undang Nomor 12 Tahun 1950 tentang Pembentukan


Daerah-daerah Kabupaten dalam lingkungan Propensi JawaTimur
(Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 1950 Nomor 19,
Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 9 dan
Berita Negara Republik Indonesia Tahun 1950 Nomor
41)sebagaimana telah diubah dengan Undang-undang Nomor 2
Tahun 1965 (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 1965
Nomor19, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia
Nomor 2730);
2. Undang-Undang Nomor 28 Tahun 1999 tentang Penyelenggaraan
Negara yang Bersih dan Bebas dan Korupsi dan Nepotisme
(Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 1999 Nomor 75,
Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 3851);
3. Undang-UndangNomor 25 Tahun 2000 tentang Program
Pembangunan Nasional (Lembar Negara Tahun 2000 Nomor 206,
TambahanLembaran Negara Nomor 3952);
4. Undang-Undang Nomor 25 Tahun 2004 tentang Sistem
Perencanaan Pembangunan Nasional (Lembaran Negara Negara
Republik Indonesia Tahun 2004 Nomor 104, Tambahan Berita
Negara Republik Indonesia Nomor 4221);

53 Pedoman Penyusunan RKPDes Tahun 2021


5. Undang-Undang Nomor 6 Tahun 2014 tentang Desa (Lembaran
Negara Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor 7, Tambahan
Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5495);
6. Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang Pemerintahan
Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2014
Nomor 244, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia
Nomor 5587) sebagaimana telah beberapa kali diubah, terakhir
dengan Undang-Undang Nomor 9 Tahun 2015 (Lembaran Negara
Republik Indonesia Tahun 2015 Nomor 58);
8. Peraturan Pemerintah Nomor 28 Tahun 1972 tentang Perubahan
Nama dan Pemindahan Tempat Kedudukan Pemerintah Daerah
Kabupaten Panarukan (Lembaran Negara Republik Indonesia
Tahun 1972 Nomor 38 dan Tambahan Lembaran Negara Republik
Indonesia TahunNomor 2989);
9. Peraturan Pemerintah Nomor 79 Tahun 2005 tentang Pedoman
Pembinaan dan Pengawasan Penyelenggaraan Pemerintahan
Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2005
Nomor 165, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia
Nomor 4593);
10. Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2008 tentang Tahapan,
Tatacara Penyusunan, Pengendalian dan Evaluasi Pelaksanaan
Rencana Pembangunan Daerah (Lembaran Negara Republik
Indonesia Tahun 2007 Nomor 82, Tambahan Lembaran
Negara Republik Indonesia Nomor 4737);
11. Peraturan Pemerintah Nomor 43 Tahun 2014 tentang Peraturan
Pelaksanaan Undang-Undang Nomor 6 Tahun 2014 tentang Desa
(Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor 123,
Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5539)
sebagaimana telah diubah beberapa kali terakhir dengan
Peraturan Pemerintah Nomor 11 Tahun 2019 (Lembaran Negara
Republik Indonesia Tahun 2019 Nomor 41);
12. Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 60 Tahun 2014
tentang dana Desa Yang Bersumber Dari Anggaran Pendapatan
dan Belanja Negara (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun
2014 Nomor 168, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia
Nomor 5558) sebagaimana telah diubah beberapa kali terakhir
dengan Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2016 tentang
Perubahan Kedua atas Peraturan Pemerintah Republik Indonesia
Nomor 60 Tahun 2014 Tentang dana Desa Yang Bersumber Dari
Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (Lembaran Negara
Republik Indonesia Tahun 2016 Nomor 57, Tambahan Lembaran
Negara Republik Indonesia Nomor 5864);
13. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 111 Tahun 2014 tentang
Pedoman Teknis Peraturan di Desa (Berita Negara Republik
Indonesia Tahun 2014 Nomor 2091);
14. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 114 Tahun 2014 tentang
Pedoman Pembangunan Desa (Berita Negara Republik Indonesia
Tahun 2014 Nomor 2094);
15. Peraturan Menteri Desa Pembangunan daerah tertinggal, dan
Transmigrasi Republik Indonesia Nomor 4 Tahun 2015 Tentang
Pendirian, Pengurusan dan Pengelolaan, dan Pembubaran Badan
Usaha Milik Desa (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2015
Nomor 296);
16. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 81 Tahun 2015 tentang
Evaluasi Perkembangan Desa dan Kelurahan (Berita Negara
Republik Indonesia Tahun 2015 Nomor 2037);
17. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 84 Tahun 2015 tentang
Susunan Organisasi dan Tata Kerja Pemerintah Desa (Berita
Negara Republik Indonesia Tahun 2016 Nomor 6);
18. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 1 Tahun 2016 tentang
Pengelolan Aset Desa (Berita Negara Republik Indonesia Tahun
2016 Nomor 53);
19. Peraturan Menteri Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal, dan
Transmigrasi Republik Indonesia Nomor 2 Tahun 2016 Tentang
Indeks Desa Membangun (Berita Negara Republik Indonesia
Tahun 2015 Nomor 300);
20. Peraturan Menteri Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal, dan
Transmigrasi Republik Indonesia Nomor 5 Tahun 2016 Tentang
Pembangunan Kawasan Perdesaan (Berita Negara Republik
Indonesia Tahun 2015 Nomor 359);
21. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 44 Tahun 2016 tentang
Kewenangan Desa (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2016
Nomor 1037);
22. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 110 Tahun 2016 tentang
Badan Permusyawaratan Desa (Berita Negara Republik Indonesia
Tahun 2017 Nomor 89);
23. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 65 Tahun 2017 tentang
Perubahan Atas Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 112
Tahun 2014 tentang Pemilihan Kuwu (Berita Negara Republik
Indonesia Tahun 2017 Nomor 1221);
24. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 66 Tahun 2017 tentang
Perubahan Atas Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 82
Tahun 2015 tentang Pengangkatan dan Pemberhentian Kepala
Desa (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2017 Nomor 1222);
25. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 67 Tahun 2017 tentang
Perubahan Atas Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 83
Tahun 2015 tentang Pengangkatan dan Pemberhentian Perangkat
Desa (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2017 Nomor 1223);
26. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 1 Tahun 2017 tentang
Penataan Desa (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2017
Nomor 155);
27. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 2 Tahun 2017 tentang
Stadar Pelayan Minimal Desa (Berita Negara Republik Indonesia
Tahun 2017 Nomor 156);
28. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 65 Tahun 2017 tentang
Perubahan Atas Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 112
Tahun 2014 Tentang Pemilihan Kepala Desa (Berita Negara
Republik Indonesia Tahun 2017 Nomor 1221);
29. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 20 Tahun 2018 tentang
Pengelolaan Keuangan Desa (Berita Negara Republik Indonesia
Tahun 2018 Nomor 611);
30. Peraturan Menteri Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal dan
Transmigrasi Republik Indonesia Nomor 11 Tahun 2019 tentang
Prioritas Penggunaan dana Desa Tahun 2020 (Berita Negara
Republik Indonesia Tahun 2019 Nomor 1012);
31. Peraturan Menteri Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal dan
Transmigrasi Republik Indonesia Nomor 16 Tahun 2019 tentang
Musyawarah Desa (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2019
Nomor 1203);
32. Peraturan Menteri Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal dan
Transmigrasi Republik Indonesia Nomor 17 Tahun 2019 tentang
Pedoman Umum Pembangunan Pemberdayaan Masyarakat desa
(Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2019 Nomor 1261);
33. Peraturan Daerah Kabupaten Cirebon Nomor 14 Tahun 2009
Tentang Rencana Pembangunan Jangka Panjang Daerah (RPJPD)
Kabupaten Cirebon Tahun 2005-2025 (Lembaran Daerah
Kabupaten Cirebon Nomor ..?.. Tahun ..?.. Seri E..?..);
34. Peraturan Daerah Kabupaten Cirebon Nomor 7 Tahun 2010
Tentang Sumber Pendapatan, Kekayaan dan Pengelolaan
Keuangan Desa (Lembaran Daerah Kabupaten Cirebon Nomor 7
Tahun 2010 Seri E.4);
35. Peraturan Daerah Kabupaten Cirebon Nomor 2 Tahun 2015
Tentang Pemerintah Desa dan Badan Permusyawaratan Desa
(Lembaran Daerah Kabupaten Cirebon Nomor 2 Tahun 2015 Seri
E.1);
36. Peraturan Daerah Nomor 7 Tahun 2018 tentang Rencana Tata
Ruang Wilayah Kabupaten Cirebon Tahun 2018 – 2038 (Lembaran
Daerah Nomor 7 Tahun 2018 Seri E.5);
37. Peraturan Daerah Kabupaten Cirebon Nomor 7 Tahun 2019
Tentang Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah
(RPMPD) Kabupaten Cirebon Tahun 2019-2024. (Lembaran
Daerah Kabupaten Cirebon Nomor ..?.. Tahun ..?.. Seri E..?..);
38. Peraturan Daerah Kabupaten Cirebon Nomor ..?.. Tahun ..?..
tentang Perencanaan Pembangunan Desa (Lembaran Daerah
Kabupaten Cirebon Nomor ..?.. Tahun ..?.. Seri E..?..);
39. Peraturan Bupati Cirebon Nomor 25 Tahun 2015 tentang
Pengelolaan Keuangan Desa (Berita Daerah Kabupaten Cirebon
Tahun 2015 Nomor ..?.. Seri ..?..);
40. Peraturan Bupati Cirebon Nomor 137 Tahun 2015 tentang
Kewenangan Desa Berdasarkan Hak Asal Usul dan Kewenangan
Lokal Berskala Desadi Kabupaten Cirebon (Berita Daerah
Kabupaten Cirebon Tahun 2015 Nomor 137 Seri E. 122);
41. Peraturan Bupati Cirebon Nomor 100 Tahun 2016 tentang
Pengelolaan Aset Desa (Berita Daerah Kabupaten Cirebon Tahun
2016 Nomor 100 Seri E. 44);
42. Peraturan Bupati Cirebon Nomor 22 Tahun 2018 Tentang
Pedoman Penyusunan RKPDes Tahun 2021 56
Perangkat Desa (Berita Daerah Kabupaten Cirebon Nomor 22
Tahun 2018 Seri E.17);
39 Peraturan Bupati Cirebon Nomor ..?.. Tahun ..?.. tentang
Pedoman Umum Penyelenggaraan Program Solusi Kemiskinan
(Poverty Solution Program/PSP) di Kabupaten Cirebon. (Berita
Daerah Kabupaten Cirebon Nomor ..?.. Tahun ..?.. Seri E..?..);
43. Peraturan Bupati Cirebon Nomor ..?.. Tahun ..?.. tentang
Petunjuk Teknis Penyusunan Rencana Pembangunan Jangka
Menengah Desa (RPJMDes) dan Rencana Kerja Pemerintah
Desa (RKPDes). (Berita Daerah Kabupaten Cirebon Nomor ..?..
Tahun ..?.. Seri E..?..);
44. Peraturan Bupati Nomor ..?.. Tahun ..?.. Tentang Petunjuk
Teknis Penyelenggaraan Musyawarah Perencanaan
Pembangunan Desa di Kabupaten Cirebon. (Berita Daerah
Kabupaten Cirebon Nomor ..?.. Tahun ..?.. Seri E..?..);
45. Peraturan Bupati Nomor ..?.. Tahun ..?.. Tentang Petunjuk
Teknis Pendirian, Pengelolaan, dan Pembubaran Badan Usaha
Milik Desa (Berita Daerah Kabupaten Cirebon Tahun ..?..
Nomor 37);
46. Peraturan Bupati Nomor ..?.. Tahun 2020 Tentang Rencana Kerja
Pemerintah Daerah Kabupaten Cirebon Tahun 2020 (Berita
Daerah Kabupaten Cirebon Tahun 2015 Nomor ..?.. Seri ..?..);
47. Peraturan Desa ............ Nomor ......... Tahun Tentang Rencana
Pembagunan Jangka Menengah Desa Tahun 20... – 20... ;
48. Peraturan Desa …….................... Nomor .......... Tahun ……
tentang Kewenangan Desa Berdasarkan Hak Asal Usul dan
Kewenangan Lokal Berskala Desa; dan
49. …..dst.. Peraturan Desa (Lainnya yang relevan dan berlaku);

Dengan Kesepakatan Bersama


BADAN PERMUSYAWARATAN DESA ..........................
DAN
KUWU ..............................

MEMUTUSKAN:

57 Pedoman Penyusunan RKPDes Tahun 2021


Menetapkan : PERATURAN DESA TENTANG RENCANA KERJA
PEMERINTAH DESA TAHUN 2021

BAB I
KETENTUAN UMUM
Pasal 1
Dalam Peraturan Desa ini yang dimaksud
:
1. Desa adalah desa dan desa adat atau yang disebut dengan nama lain,
selanjutnya disebut desa, adalah kesatuan masyarakat hukum yang
memiliki batas wilayah yang berwenang untuk mengatur dan mengurus
urusan pemerintahan, kepentingan masyarakat setempat berdasarkan
prakarsa masyarakat, hak asal usul, dan/atau hak tradisional yang diakui
dan dihormati dalam sistem pemerintahan Negara Kesatuan Republik
Indonesia.
2. Pemerintahan Desa adalah penyelenggaraan urusan pemerintahan
dan kepentingan masyarakat setempat dalam sistem pemerintahan
Negara Kesatuan Republik Indonesia .
3. Pemerintah Desa adalah Pemerintah Desa .....................
4. Badan Permusyawaratan Desa yang selanjutnya disebut BPD
adalah lembaga yang melaksanakan fungsi pemerintahan yang
anggotanya merupakan wakil dari penduduk desa berdasarkan
keterwakilan wilayah dan ditetapkan secara demokratis.
5. Pemerintah adalah Pemerintah Pusat.
6. Daerah adalah Kabupaten Cirebon.
7. Pemerintahan Daerah adalah Pemerintah Daerah dan Dewan
Perwakilan Rakyat Daerah yang menyelenggarakan urusan
pemerintahan menurut asas otonomi dan tugas pembantuan
dengan prinsip otonomi seluas-luasnya dalam sistem dan prinsip
Negara Kesatuan Republik Indonesia sebagaimana dimaksud
dalam Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun
1945.
8. Pemerintah Daerah adalah Pemerintah Kabupaten Cirebon.
9. Bupati adalah Bupati Cirebon.
10. Kecamatan adalah Wilayah Kerja Camat sebagai Perangkat Daerah.
11. Peraturan Desa adalah peraturan perundang-undangan yang
ditetapkan oleh Kuwu setelah dibahas dan disepakati bersama
Badan Permusyawaratan Desa.
12. Keuangan Desa adalah semua hak dan kewajiban desa yang dapat
dinilai dengan uang serta segala sesuatu berupa uang dan barang
yang berhubungan dengan pelaksanaan hak dan kewajiban desa.
13. Aset Desa adalah barang milik desa yang berasal dari kekayaan
asli desa, dibeli atau diperoleh atas beban Anggaran Pendapatan
dan Belanja Desa atau perolehan hak lainnya yang sah.
14. Pembangunan Desa adalah upaya peningkatan kualitas hidup dan
kehidupan untuk sebesar-besarnya kesejahteraan masyarakat desa.
15. Kawasan Perdesaan adalah kawasan yang mempunyai kegiatan
utama pertanian, termasuk pengelolaan sumber daya alam dengan
susunan fungsi kawasan sebagai tempat permukiman perdesaan,
pelayanan jasa pemerintahan, pelayanan sosial, dan
kegiatan ekonomi.
16. Pemberdayaan Masyarakat Desa adalah upaya
mengembangkan kemandirian dan kesejahteraan masyarakat
dengan meningkatkan pengetahuan, sikap, keterampilan,
perilaku, kemampuan, kesadaran, serta memanfaatkan sumber
daya melalui penetapan kebijakan, program, kegiatan, dan
pendampingan yang sesuai dengan esensi masalah dan
prioritas kebutuhan masyarakat desa.
17. Musyawarah Desa atau yang disebut dengan nama lain adalah
musyawarah antara Badan Permusyawaratan Desa, Pemerintah
Desa, dan unsur masyarakat yang diselenggarakan oleh Badan
Permusyawaratan Desa untuk menyepakati hal yang bersifat
strategis.
18. Musyawarah Perencanaan Pembangunan Desa dan selanjutnya
disingkat Musrenbangdes adalah forum musyawarah tahunan
yang dilaksanakan secara partisipatif oleh para pemangku
kepentingan desa dan kelurahan (pihak berkepentingan untuk
mengatasi permasalahan dan pihak yang akan terkena dampak
hasil musyawarah).
19. Musyawarah Perencanaan Pembangunan Rencana Kerja
Pemerintah Daerah Kabupaten di Kecamatan yang selanjutnya
disingkat Musrenbang RKPD Kabupaten di Kecamatan adalah
forum musyawarah stakeholders Tingkat Kecamatan untuk
mendapatkan masukan prioritas kegiatan dari desa serta
menyepakati kegiatan lintas desa di wilayah Kecamatan
tersebut, sebagai dasar penyusunan Rencana Kerja Pemerintah
Daerah Kabupaten.
20. Rencana Pembangunan Jangka Menengah Desa yang
selanjutnya disingkat RPJMDes adalah Rencana Kegiatan
Pembangunan Desa untuk jangka waktu 6 (enam) tahun yang
memuat visi dan misi Kuwu, rencana penyelenggaraan
pemerintahan desa, pelaksanaan pembangunan desa,
pembinaan kemasyarakatan, pemberdayaan masyarakat, dan
arah kebijakan pembangunan desa.
21. Rencana Kerja Pemerintah Desa yang selanjutnya disebut
RKPDes merupakan penjabaran dari RPJMDes untuk jangka
waktu 1 (satu) tahun yang memuat rencana penyelenggaraan
pemerintahan desa, pelaksanaan pembangunan, pembinaan
kemasyarakatan, dan pemberdayaan masyarakat desa.
22. Kondisi Obyektif Desa adalah kondisi yang menggambarkan
situasi yang ada di desa, baik mengenai sumber daya manusia,
sumber daya alam, maupun sumber daya lainnya, serta dengan
mempertimbangkan antara lain; keadilan gender, pelindungan
terhadap anak, pemberdayaan keluarga, keadilan bagi
masyarakat miskin, warga disabilitas dan marginal, pelestarian
lingkungan hidup, pendayagunaan teknologi tepat guna dan
sumber daya lokal, pengarusutamaan perdamaian, serta
kearifan lokal.
23. Anggaran Pendapatan dan Belanja Desa yang selanjutnya
disingkat APBDes adalah rencana keuangan tahunan
Pemerintah Desa, yang dibahas dan disepakati bersama oleh
Pemerintah Desa dan Badan Permusyawaratan Desa yang
ditetapkan dengan Peraturan Desa.
24. Dana Desa adalah dana yang bersumber dari anggaran
pendapatan dan belanja negara yang diperuntukkan bagi desa
yang ditransfer melalui anggaran pendapatan dan belanja
daerah kabupaten/kota dan digunakan untuk membiayai
penyelenggaraan pemerintahan, pelaksanaan pembangunan,
pembinaan kemasyarakatan, dan pemberdayaan masyarakat.
25. Alokasi Dana Desa, selanjutnya disingkat ADD, adalah dana
perimbangan yang diterima kabupaten/kota dalam Anggaran
Pendapatan dan Belanja Daerah kabupaten/kota setelah
dikurangi Dana Alokasi Khusus.
26. Profil Desa adalah gambaran menyeluruh mengenai karakter
desa yang meliputi data dasar keluarga, potensi sumber daya
alam, sumberdaya manusia, kelembagaan, prasarana dan
sarana, serta perkembangan kemajuan dan permasalahan yang
dihadapi di desa.
27. Visi adalah gambaran tentang kondisi ideal desa yang
diinginkan.
28. Misi adalah pernyataan tentang sesuatu yang harus
dilaksanakan sehingga visi dapat terwujud secara efektif dan
efisien.

BAB II
SISTEMATIKA PENYUSUNAN RKPDES

Pasal 2
(1) RKPDes Tahun 2021 disusun dengan sistematika sebagai berikut:
BAB I : PENDAHULUAN
Latar Belakang
Dasar Hukum
Tujuan dan Manfaat
Proses Penyusunan RKPDes
Sistematika
BAB II GAMBARAN UMUM PEMERINTAHAN
: DESA
Visi – Misi Kuwu
Gambaran Umum Sosial Budaya
Gambaran Umum Kemiskinan
Gambaran Umum Ekonomi
Gambaran Umum Insfrastruktur
BAB III : RUMUSAN PRIORITAS MASALAH
3.1. Evaluasi Pelaksanaan Pembangunan pada
RKPDes Tahun sebelumnya.
3.2. Identifikasi masalah berdasarkan
RPJMDes.
3.3. Identifikasi Masalah Berdasarkan Analisa
Keadaan Darurat antara lain: bencana alam,
krisis politik, krisis ekonomi dan atau
kerusahan sosial yang berkepanjangan.
3.4. Identifikasi Masalah berdasarkan Prioritas
Kebijakan Pembangunan Daerah.
BAB IV : RUMUSAN PRIORITAS PROGRAM DAN
KEGIATAN PEMBANGUNAN DESA:
1. Prioritas Program dan Kegiatan Pembangunan
Skala Desa Tahun Anggaran 2021
a. Berdasarkan Kewenangan Hak asal usul.
b. Berdasarkan Kewenangan Lokal Skala
Desa.
2. Prioritas Program dan Kegiatan Pembangunan
Daerah Tahun Anggaran 2021
3. Kebijakan Keuangan Desa
BAB V : PENUTUP
LAMPIRAN
1. Berita Acara Musdes Perencanaan
Pembangunan Tahunan, Notulen dan Daftar
Hadir.
2. Dokumen Laporan Kuwu atas realisasi
RKPDes tahun berjalan.
3. Dokumen Pokok-Pokok Pikiran BPD.
4. Dokumen Aspirasi Masyarakat.
5. Berita Acara Musyawarah Pembentukan
Tim Penyusun RKPDes.
6. Keputusan Kuwu tentang Tim Penyusun
RKPDes.
7. Daftar Hasil Pagu Indikatif Desa.
8. Daftar Rencana Program dan Kegiatan
Pembangunan yang Masuk ke Desa.
9. Daftar Rencana Kegiatan Pembangunan
Desa.
10. Gambar Desain Kegiatan.
11. Rencana Anggaran dan Biaya (RAB).
12. Rancangan RKPDes Tahun 2021
13. Rancangan Daftar Usulan RKPDes Tahun
2022;
14. Berita Acara Hasil Penyusunan Rancangan
RKPDes.
15. Berita Acara Musrenbangdes RKPDes,
Notulen dan Daftar Hadir.
16. Dokumen Skoring dan Kriteria Usulan
Kegiatan Perbidang Kegiatan.
17. Berita Acara Musdes Pembahasan dan
Persepakatan RKPDes, Notulen dan Daftar
Hadir.
18. Peta Desa.
19. Dokumentasi Foto Kegiatan.
(2) Penjabaran sistematika RKPDes Tahun 2021 sebagaimana
dimaksud pada ayat (1) sebagaimana tercantum dalam Lampiran
merupakan bagian yang tak terpisahkan dari Peraturan Desa ini.

Pasal 3
RKPDes Tahun 2021 merupakan landasan dan pedoman bagi
Pemerintahan Desa, Lembaga Kemasyarakatan Desa dan masyarakat
dalam pelaksanaan pembangunan desa tahun 2021

Pasal 4
Pelaksanaan pembangunan sebagaimana dimaksud dalam Pasal 3,
dilaksanakan secara transparan, partisipatif dan akuntabel oleh
pelaksana kegiatan pembangunan dengan menyusun Rencana Kerja
dan Anggaran (RKA), Daftar Pelaksanaan Anggaran (DPA), serta
dipertanggungjawabkan oleh Pelaksana Kegiatan dalam Forum
Musyawarah Desa.

Pasal
5 RKPDes dapat diubah dalam hal :
a. terjadi peristiwa khusus, seperti bencana alam, krisis politik,
krisis ekonomi, dan/atau kerusuhan sosial yang
berkepanjangan. atau
b. terdapat perubahan mendasar atas kebijakan Pemerintah,
Pemerintah Daerah Provinsi, dan/atau Pemerintah Daerah
Kabupaten.

Pasal 6
Perubahan RKPDes sebagaimana dimaksud dalam Pasal 5 dibahas
dan disepakati bersama dengan BPD dalam forum Musyawarah
Perencanaan Pembangunan Desa Khusus (Musrenbangdesus) dan
selanjutnya ditetapkan dengan Peraturan Desa.

BAB III
KETENTUAN PENUTUP

Pasal 7
(1) Berdasarkan Peraturan Desa ini selanjutnya disusun Anggaran
Pendapatan dan Belanja Desa Desa Tahun Anggaran 2021.
(2) Hal-hal yang belum diatur dalam Peraturan Desa ini, sepanjang
mengenai teknis pelaksanaannya diatur lebih lanjut oleh Kuwu.

Pedoman Penyusunan RKPDesa Tahun 2021 62


Pasal 8
Peraturan Desa ini mulai berlaku pada tanggal diundangkan.

Agar setiap orang mengetahui, memerintahkan pengundangan


Peraturan Desa ini dengan penempatannya dalam Lembaran Desa.

Ditetapkan : Desa ……………


Pada tanggal : ……….……2020
KUWU .....................

(Nama Tanpa Gelar)

Diundangkan di Desa .......................


Pada Tanggal : …………..……2020
SEKRETARIS DESA .......................

.................................

LEMBARAN DESA ....................... TAHUN 2020 NOMOR ………


XXIII. Kesepakatan Antara Pemdes dan BPD Pembahasan Peraturan Desa tentang RKPDes
Contoh Format Berita Acara Kesepakatan Antara BPD dan Pemdes

BERITA ACARA
KESEPAKATAN BERSAMA KUWU DAN BPD
DESA……………. KECAMATAN WALED
KABUPATEN CIREBON

TENTANG

PERATURAN DESA TENTANG RENCANA KERJA PEMERINTAH


DESA (RKPDES) TAHUN 2021
Pada hari ini ………….. tanggal ……………… bulan ……… tahun 2020
kami yang bertanda tangan di bawah ini :

1. …………………………… : Kuwu ………………………….. dalam hal ini


bertindak untuk dan atas nama Pemerintah Desa
…………………… selanjutnya disebut sebagai
PIHAK KESATU

2. …………………………… : Ketua BPD ………………………............

3. …………………………… : Wakil Ketua BPD .....................................


dalam hal ini bertindak untuk dan atas nama Badan
Permusyawaratan Desa (BPD) Desa …………….
selanjutnya disebut PIHAK KEDUA

Menyatakan bahwa:
1. PIHAK KEDUA telah membahas dan menyepakati Rancangan Peraturan
Desa tentang Rencana Kerja Pemerintah Desa (RKPDes) Tahun 2021 yang
diajukan PIHAK KESATU
2. PIHAK KESATU dapat segera menindaklanjuti proses penetapan Peraturan
Desa tentang Rencana Kerja Pemerintah Desa (RKPDes) Tahun 2021 sesuai
dengan peraturan perundang–undangan yang berlaku.
3. PIHAK KESATU akan segera menetapkan Rancangan Peraturan Desa tentang
Rencana Kerja Pemerintah Desa (RKPDes) Tahun 2021 menjadi Peraturan
Desa apabila semua proses telah selesai.
4. PIHAK KESATU akan menyampaikan kepada Camat untuk mendapatkan
evaluasi selambat – lambatnya 3 (tiga) hari kerja setelah tanggal ditanda-
tanganinya Berita Acara ini.

Demikian Berita Acara ini dibuat dan ditanda tangani oleh kedua belah pihak
untuk dipergunakan sebagaimana mestinya.

Mengetahui:
Kuwu, Ketua BPD,

…………………………… ………………………………

Contoh Format Notulen Kesepakatan Antara BPD dan Pemdes

NOTULEN
RAPAT BADAN PERMUSYAWARATAN DESA
TENTANG PEMBAHASAN Dan PERSEPAKATAN RANCANGAN
PERATURAN DESA TENTANG RKPDES TAHUN 2021

Hari / tanggal : ......................., ...............................2020


Waktu : ............ s.d.................WIB
Tempat : ...........................................
Kehadiran : Laki-laki =..............orang
Perempuan =..............orang
Susunan Acara : 1. Pembuakaan
2. Sambutan Ketua BPD
3. Sambutan Kuwu .........................
4. Musyawarah Persepakatan Perdes RKPDes Tahun 2021
5. Penutup
Pimpinan Rapat : ...............................................
Uraian Jalannya Rapat:
1. Pembukaan
2. Sambutan Ketua BPD (.......nama..........)
- .............................................................................
- .............................................................................
- .............................................................................
3. Sambutan Kuwu (.......nama…………...)
- .............................................................................
- .............................................................................
- .............................................................................
4. Musyawarah Persepakatan RKPDes
- .............................................................................
- .............................................................................
- .............................................................................
5. Penutup/Do’a
Hasil Rapat : Draf Rancangan Peraturan Desa Tentang RKPDes Tahun 2021
menjadi Peraturan Desa tentang RKPDes Tahun 2021.
Kesimpulan dan Kesepakatan Rapat:
- .............................................................................
- .............................................................................
- .............................................................................

....(nama desa), ..... - ..... - 2020


Pimpinan Rapat, Sekretaris Rapat,

……………………………… ………………………………

65 Pedoman Penyusunan RKPDes Tahun 2021


Contoh Format Daftar Hadir Kesepakatan Antara BPD dan Pemdes

DAFTAR HADIR
RAPAT BADAN PERMUSYAWARATAN DESA

Rapat : Pembahasan Rancangan Perdes RKPDes 2021


Hari/Tanggal : ............., ....................... 2020
Waktu : ……… WIB
Tempat : ................................................
Jumlah Peserta : ……… orang
Laki-laki : ................ orang, Perempuan....................orang

JABATAN/ TANDA
NO NAMA L/P ALAMAT
UNSUR TANGAN
1. 1.
2. 2.
3. 3.
4. 4.
5. 5.
6. 6.
7. 7.
8. 8.
9. 9.
10. 10.
11. 11.
12. 12.
13. 13.
14. 14.
15. 15.
16. 16.
17. 17.
18. 18.
19. 19.
20. 20.
21. 21.
22. 22.
23. 23.
24. 24.
25. 25.
26. 26.
27. 27.
28. 28.
29. 29.
30. dst..... 30.
XXIV. Contoh Format Keputusan BPD tentang Kesepakatan Peraturan Desa tentang RKPDes

PEMERINTAH KABUPATEN CIREBON


Logo BPD BADAN PERMUSYAWARATAN DESA (BPD)
DESA ……….. KECAMATAN WALED
Jl.. ……………………………………….………….. Kode Pos. 45187

KEPUTUSAN
BADAN PERMUSYAWARATAN DESA …………..
Nomor : ……………………../2020

TENTANG

KESEPAKATAN RANCANGAN PERATURAN DESA


TENTANG
RENCANA KERJA PEMERINTAH DESA (RKPDES) TAHUN 2021
DESA ……………. KECAMATAN WALED KABUPATEN CIREBON

KETUA BADAN PERMUSYAWARATAN DESA,


Menimbang : a. bahwa untuk melaksanakan ketentuan Pasal 42 Peraturan
Menteri Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal, dan
Transmigrasi Nomor 17 Tahun 2019 tentang Pedoman
Umum Pembangunan dan Pemberdayaan Masyarakat
desa, maka perlu Badan Permusyawaratan Desa
melaksanakan wewenang dan fungsinya untuk
membahas Rancangan Peraturan Desa;
b. bahwa Kuwu …………. Kecamatan Waled Kabupaten
Cirebon Mengajukan Rancangan Peraturan Desa Tentang
Rencana Kerja Pemerintah Desa (RKPDes) Tahun 2021;
dan
c. bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana
dimaksud pada huruf a dan b, maka perlu menetapkan
Keputusan Badan Permusyawaratan Desa tentang
kesepakatan terhadap Rancangan Peraturan Desa tentang
Rencana Kerja Pemerintah Desa (RKPDes) Tahun 2021.

Mengingat : 1. Undang-Undang Tahun 1950 Nomor 14 tentang


Pembentukan Daerah-daerah Kabupaten dalam
Lingkungan Propinsi Djawa Barat (Berita Negara tanggal
8 Agustus 1950);
2. Undang-Undang Nomor 28 Tahun 1999 tentang
Penyelenggaraan Negara yang Bersih dan Bebas dan
Korupsi dan Nepotisme (Lembaran Negara Republik
Indonesia Tahun 1999 Nomor 75, Tambahan Lembaran
Negara Republik Indonesia Nomor 3851);

3. Undang-Undang Nomor 25 Tahun 2000 tentang Program


Pembangunan Nasional (Lembar Negara Tahun 2000
Nomor 206, TambahanLembaran Negara Nomor 3952);
4. Undang-Undang Nomor 25 Tahun 2004 tentang Sistem
Perencanaan Pembangunan Nasional (Lembaran Negara
Negara Republik Indonesia Tahun 2004 Nomor 104,
Tambahan Berita Negara Republik Indonesia Nomor
4221);
5. Undang-Undang Nomor 6 Tahun 2014 tentang Desa
(Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2014
Nomor 7, Tambahan Lembaran Negara Republik
Indonesia Nomor 5495);
6. Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang
Pemerintahan Daerah (Lembaran Negara Republik
Indonesia Tahun 2014 Nomor 244, Tambahan Lembaran
Negara Republik Indonesia Nomor 5587) sebagaimana
telah beberapa kali diubah, terakhir dengan Undang-
Undang Nomor 9 Tahun 2015 (Lembaran Negara
Republik Indonesia Tahun 2015 Nomor 58);
7. Peraturan Pemerintah Nomor 79 Tahun 2005 tentang
Pedoman Pembinaan dan Pengawasan Penyelenggaraan
Pemerintahan Daerah (Lembaran Negara Republik
Indonesia Tahun 2005 Nomor 165, Tambahan Lembaran
Negara Republik Indonesia Nomor 4593);
8. Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2008 tentang
Tahapan, Tatacara Penyusunan, Pengendalian dan
Evaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan Daerah
(Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2007
Nomor 82, Tambahan Lembaran Negara Republik
Indonesia Nomor 4737);
9. Peraturan Pemerintah Nomor 43 Tahun 2014 tentang
Peraturan Pelaksanaan Undang-Undang Nomor 6 Tahun
2014 tentang Desa (Lembaran Negara Republik Indonesia
Tahun 2014 Nomor 123, Tambahan Lembaran Negara
Republik Indonesia Nomor 5539) sebagaimana telah
diubah beberapa kali terakhir dengan Peraturan
Pemerintah Nomor 11 Tahun 2019 (Lembaran Negara Republik
Indonesia Tahun 2019 Nomor 41);
10. Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 60
Tahun 2014 tentang dana Desa Yang Bersumber Dari
Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (Lembaran
Negara Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor 168,
Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor
5558) sebagaimana telah diubah beberapa kali terakhir
dengan Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2016
tentang Perubahan Kedua atas Peraturan Pemerintah
Republik Indonesia Nomor 60 Tahun 2014 Tentang dana
Desa Yang Bersumber Dari Anggaran Pendapatan dan
Belanja Negara (Lembaran Negara Republik Indonesia
Tahun 2016 Nomor 57, Tambahan Lembaran Negara
Republik Indonesia Nomor 5864);
11. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 111 Tahun 2014
tentang Pedoman Teknis Peraturan di Desa (Berita
Negara Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor 2091);
12. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 114 Tahun 2014
tentang Pedoman Pembangunan Desa (Berita Negara
Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor 2094);
13. Peraturan Menteri Desa, Pembangunan Daerah
tertinggal, dan Transmigrasi Republik Indonesia Nomor
2 Tahun 2015 Tentang Pedoman Tata Tertib dan
Mekanisme Pengambilan Keputusan Musyawarah Desa
(Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2015 Nomor
159);
14. Peraturan Menteri Desa Pembangunan Daerah
Tertinggal, dan Transmigrasi Republik Indonesia Nomor
4 Tahun 2015 Tentang Pendirian, Pengurusan dan
Pengelolaan, dan Pembubaran Badan Usaha Milik Desa
(Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2015 Nomor
296);
15. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 81 Tahun 2015
tentang Evaluasi Perkembangan Desa dan Kelurahan
(Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2015 Nomor
2037);
16. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 84 Tahun 2015
tentang Susunan Organisasi dan Tata Kerja Pemerintah
Desa (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2016
Nomor 6);
17. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 1 Tahun 2016
tentang Pengelolan Aset Desa (Berita Negara Republik
Indonesia Tahun 2016 Nomor 53);
18. Peraturan Menteri Desa, Pembangunan Daerah
tertinggal, dan Transmigrasi Republik Indonesia Nomor
2 Tahun 2016 Tentang Indeks Desa Membangun (Berita
Negara Republik Indonesia Tahun 2015 Nomor 300);
19. Peraturan Menteri Desa, Pembangunan Daerah
tertinggal, dan Transmigrasi Republik Indonesia Nomor
5 Tahun 2016 Tentang Pembangunan Kawasan
Perdesaan (Berita Negara Republik Indonesia Tahun
2015 Nomor 359);
20. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 44 Tahun 2016
tentang Kewenangan Desa (Berita Negara Republik
Indonesia Tahun 2016 Nomor 1037);
21. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 110 Tahun 2016
tentang Badan Permusyawaratan Desa (Berita Negara
Republik Indonesia Tahun 2017 Nomor 89);
22. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 65 Tahun 2017
tentang Perubahan Atas Peraturan Menteri Dalam
Negeri Nomor 112 Tahun 2014 tentang Pemilihan Kuwu
(Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2017 Nomor
1221);
23. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 66 Tahun 2017
tentang Perubahan Atas Peraturan Menteri Dalam
Negeri Nomor 82 Tahun 2015 tentang Pengangkatan dan
Pemberhentian Kuwu (Berita Negara Republik Indonesia
Tahun 2017 Nomor 1222);
24. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 67 Tahun 2017
tentang Perubahan Atas Peraturan Menteri Dalam
Negeri Nomor 83 Tahun 2015 tentang Pengangkatan dan
Pemberhentian Perangkat desa (Berita Negara Republik
Indonesia Tahun 2017 Nomor 1223);
25. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 1 Tahun 2017
tentang Penataan Desa (Berita Negara Republik
Indonesia Tahun 2017 Nomor 155);
26. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 2 Tahun 2017
tentang Stadar Pelayan Minimal Desa (Berita Negara
Republik Indonesia Tahun 2017 Nomor 156);
27. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 65 Tahun 2017
tentang Perubahan Atas Peraturan Menteri Dalam
Negeri Nomor 112 Tahun 2014 Tentang Pemilihan Kuwu
(Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2017 Nomor
1221);
28. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 20 Tahun 2018
tentang Pengelolaan Keuangan Desa (Berita Negara
Republik Indonesia Tahun 2018 Nomor 611);
29. Peraturan Menteri Desa, Pembangunan Daerah
Tertinggal dan Transmigrasi Republik Indonesia Nomor
11 Tahun 2019 tentang Prioritas Penggunaan dana Desa
Tahun 2020 (Berita Negara Republik Indonesia Tahun
2019 Nomor 1012);
30. Peraturan Menteri Desa, Pembangunan Daerah
Tertinggal dan Transmigrasi Republik Indonesia Nomor
16 Tahun 2019 tentang Musyawarah Desa (Berita Negara
Republik Indonesia Tahun 2019 Nomor 1203);
31. Peraturan Menteri Desa, Pembangunan Daerah
Tertinggal dan Transmigrasi Republik Indonesia Nomor
17 Tahun 2019 tentang Pedoman Umum Pembangunan
Pemberdayaan Masyarakat desa (Berita Negara Republik
Indonesia Tahun 2019 Nomor 1261);
32. Peraturan Daerah Kabupaten Cirebon Nomor 17 Tahun
2009 Tentang Rencana Pembangunan Jangka Menengah
Daerah Tahun 2005-2025 (Lembaran Daerah Kabupaten
Cirebon Nomor 17 Tahun 2009, Seri E.?);
33. Peraturan Daerah Kabupaten Cirebon Nomor 7 Tahun
2010 tentang Sumber Pendapatan, Kekayaan, dan
Pengelolaan Keuangan Desa (Lembaran Daerah
Kabupaten Cirebon Nomor 7 Tahun 2010, Seri E.4);
34. Peraturan Daerah Kabupaten Cirebon Nomor 2 Tahun
2015 tentang Pemerintah Desa dan Badan
Permusyawaratan Desa (Lembaran Daerah Kabupaten
Cirebon Nomor 2 Tahun 2015, Seri E.1)
35. Peraturan Daerah Nomor 7 Tahun 2018 tentang Rencana
Tata Ruang Wilayah Kabupaten Cirebon Tahun 2018 –
2038 (Lembaran Daerah Nomor 7 Tahun 2013, Seri E.5);
36. Peraturan Daerah Kabupaten Cirebon Nomor ..?..
Tahun ..?.. tentang Perencanaan Pembangunan Desa
(Lembaran Daerah Kabupaten Cirebon Nomor ..?..
Tahun ..?.. Seri E.?);
37. Peraturan Bupati Nomor 137 Tahun 2015 Tentang
Kewenangan Desa Berdasarkan Hak Asal-usul dan
Kewenangan Lokal Berskala Desa di Kabupaten Cirebon
(Berita Daerah Kabupaten Cirebon Nomor 137 Tahun
2015 Seri E.122);
38. Peraturan Bupati Nomor 100 Tahun 2016 tentang
Pengelolaan Aset Desa (Berita Daerah Kabupaten
Cirebon Nomor 100 Tahun 2016, Seri E.44);
39. Peraturan Bupati Cirebon Nomor 22 Tahun 2018 tentang
Perangkat Desa (Berita Daerah Kabupaten Cirebon
Nomor 22 Tahun 2018, Seri E.17);
40. Peraturan Bupati Cirebon Nomor ..?.. Tahun ..?.. tentang
Pedoman Umum Penyelenggaraan Program Solusi
Kemiskinan (Poverty Solution Program/PSP) di
Kabupaten Cirebon (Berita Daerah Kabupaten Cirebon
Nomor ..?.. Tahun ..?.. Seri E.?);
41. Peraturan Bupati Cirebon Nomor ..?.. Tahun ..?.. tentang
Petunjuk Teknis Penyusunan Rencana Pembangunan
Jangka Menengah Desa (RPJMDes) dan Rencana Kerja
Pemerintah Desa (RKPDes) (Berita Daerah Kabupaten
Cirebon Nomor ..?.. Tahun ..?.. Seri E.?);
42. Peraturan Bupati Nomor ..?.. Tahun ..?.. Tentang
Petunjuk Teknis Penyelenggaraan Musyawarah
Perencanaan Pembangunan Desa di Kabupaten
Cirebon (Berita Daerah Kabupaten Cirebon Nomor ..?..
Tahun ..?.. Seri E.?);
43. Peraturan Bupati Nomor ..?.. Tahun 2021 Tentang
Rencana Kerja Pemerintah Daerah Kabupaten Cirebon
Tahun 2020 (Berita Daerah Kabupaten Cirebon
Nomor ..?.. Tahun 2020 Seri E.?;
44. Peraturan Bupati Nomor ..?.. Tahun ..?.. Tentang
Petunjuk Teknis Pendirian, Pengelolaan, dan
Pembubaran Badan Usaha Milik Desa (Berita Daerah
Kabupaten Cirebon Nomor ..?.. Tahun ..?.. Seri E.?);
45. Peraturan Desa ............ Nomor ..?.. Tahun . . ? . .
Tentang Rencana Pembagunan Jangka Menengah Desa
Tahun 20... – 20.. ;
46. Peraturan Desa ............... Nomor ..?.. Tahun ..?..
tentang Kewenangan Desa Berdasarkan Hak Asal Usul
dan Kewenangan Lokal Berskala Desa; dan
47. dst.. Peraturan Desa (Lainnya yang relevan dan
berlaku);

Memperhatikan : Hasil Musyawarah Badan Permusyawaratan Desa (BPD)


Desa…………….. tentang Pembahasan dan Persepakatan
Rancangan RKPDes Tahun 2021 pada tanggal............yang
bertempat di Balai Desa ………………. Kecamatan Waled
Kabupaten Cirebon.

MEMUTUSKAN
Menetapkan :
KESATU : Menyepakati Rancangan Peraturan Desa Tentang Rencana
Kerja Pemerintah Desa (RKPDes) Tahun 2021 untuk
ditetapkan menjadi Peraturan Desa.

KEDUA : Keputusan ini mulai berlaku sejak tanggal ditetapkan


dengan ketentuan apabila dikemudian hari terdapat
kekeliruan didalamnya, maka akan diadakan perbaikan
sebagaimana mestinya.
Ditetapkan di : Desa ........................
Pada tanggal : .......................... 2020
KETUA BPD.....................,

………………………………………….

Anda mungkin juga menyukai