Anda di halaman 1dari 2

BUKU JAWABAN TUGAS MATA KULIAH

TUGAS 2

Nama Mahasiswa : Kharisma candra utama

Nomor Induk Mahasiswa/ NIM : 041318351

Kode/Nama Mata Kuliah : EKMA4414/Manajemen Strategik

Kode/Nama UPBJJ : 76

Masa Ujian : 2021/22.1 (2021.2)

KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN

UNIVERSITAS TERBUKA
Jawaban Tugas 2

1. Manakah yang lebih utama apakah mencapai tujuan keuangan atau tujuan
pemasaran?

Dalam situasi ekonomi yang tidak menentu seperti saat ini, tujuan pemasaran
lebih penting daripada tujuan keuangan.

Jika ditanya antara keuangan atau pemasaran. Maka jelas keduanya tidak bisa
dipisahkan dengan peran masing-masing.Kita bisa mencapai tujuan keungan
dengan dukungan marketing. Yang perlu di tekankan adalah proses dan jenis
marketing saat ini sangat beragam dan komplex sebagian perusahaan
mengeluarkan biaya besar untuk marketing, sebagian lagi tidak mengeluarkan
atau minim biaya. Namun keduanya bisa sama sama berhasil. Apapun usaha
yang dilakukan perusahaan, perusahaan harus bisa mewujudkan sebuah produk
yang akan memenuhi kebutuhan masyarakat. Tak hanya memenuhi kebutuhan
masyarakat saja, akan lebih baik jika produk yang diberikan ini tetap menarik
sifatnya supaya bisa bersaing dengan produk dari perusahaan lain.

Pada dasarnya tujuan dari perusahaan ialah memberikan kepuasan dari para
pemaku kepentingan atau bisa dikatakan sebagai Stakeholder. Saat ini tujuan dari
perusahaan ialah bukan cuma kepentingan keuangan semata namun bagaimana
menciptakan bisnis yang berkelanjutan dan bertanggungjawab. Pada intinya
bisnis berhasil jika bisa menaikan penjualan dan menekan angka pengeluaran
operasional.

Anda mungkin juga menyukai