Anda di halaman 1dari 3

BUKU JAWABAN TUGAS MATA

KULIAH

TUGAS 1

Nama Mahasiswa : MIKO HADI PRASETYO

Nomor Induk Mahasiswa/ NIM : 041723649

Kode/Nama Mata Kuliah : EKMA4475 / Pemasaran Strategik

Kode/Nama UPBJJ : 45 / Yogyakarta

Masa Ujian : 2022/23.1 (2022.2)

KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN


KEBUDAYAAN UNIVERSITAS TERBUKA
1. Tahapan Proses Bisnis
- Menetapkan Tujuan dan Strategi
Tetapkan tujuan produksi barang/jasa secara spesifik. Karena adanya kondisi pasca
pandemic atau New Normal, maka banyak makanan cepat saji bermumculan. Hal
tersebut langsung mendapatkan trend positif dari para konsumen, karena pada masa
pandemi terbiasa dengan makanan cepat saji dan praktis. Dari situ muncul ide
peluang bisnis makanan beku (frozen food), dengan riset pasar dan peluang yang
ada, maka bisnis ini dapat feedback yang baik. Kemudian kita harus menetapkan
tujuan dan strategi positioning, branding dan menciptakan pasar dengan strategi
pemasaran.
- Melakukan Proses Produksi/Kegiatan Operasional
Dimulai dari produksi beberapa produk makanan beku, kemudian membuat
mempromosikan brand, dan membuka jaringan / memperluas jaringan dari bisnis
tersebut secara offline maupun online.
- Melakukan Evaluasi

Menurut saya semua tahapan sangatlah penting, namun yang harus lebih ditekankan
dan dikuatkan adalah pada tahap menetapkan Tujuan & Strategi dari segi Produk &
pemasarannya.

2. a. Sumber keunggulan bersaing itu adalah keterampilan, sumber daya dan pengendalian
yang superior. Keterampilan yang superior memungkinkan organisasi untuk memilih
dan melaksanakan strategi yang akan membedakan organisasi dari persaingan.
Keterampilan mencakup kemampuan teknis, manajerial dan operasional.
b. Bisnis makanan beku (frozen food) merupakan gaya hidup sebagian besar
masyarakat didaerah kota. Karena praktif, mudah, tidak mahal yang setengah jadi,
jadi cocok untuk untuk era globaliasasi sekarang.
Ditambah dengan adanya kondisi pasca pandemi dimana kebutuhan pokok belum
banyak terpenuhi dan masih banyak pemulihan.
Masih sedikit pesaing yang membuka usaha/bisnis ini padahal banyak diminati
konsumen.
Dengan era yang serba digital, memudahkan untuk promise dan membuka jaringan
untuk bisnis tersebut.
3. Cara menerapkan model Segmenting Targeting Positioning
Untuk menerapkan model STP marketing ini, kamu harus melakukan 3 langkah, yaitu:
1. Segmentasi pasar (Segmenting / Segmentation)
Tahapan segmenting atau segmentation dilakukan dengan membagi pelanggan
menjadi sekelompok orang dengan karakteristik dan kebutuhan yang sama.
Langkah ini dilakukan agar kamu dapat menyesuaikan pendekatan untuk memenuhi
kebutuhan masing-masing kelompok dengan cara yang lebih efektif dibanding hanya
menggunakan satu pendekatan untuk semua pelanggan.
2. Menentukan target atau sasaran (Targeting)
Tahapan kedua dalam model Segmenting Targeting Positioning adalah menentukan
segmen mana yang akan menjadi target pemasaran.
Untuk melakukan langkah ini kamu harus mampu berpikir secara realistis. Kamu harus
mengevaluasi potensi dan daya tarik dari segi komersial pada masing-masing segmen
yang telah dikelompokkan tadi. Dengan begitu kamu bisa melihat kesesuaian antara
sumber daya yang dimiliki dengan target segmen yang dinilai paling potensial
membawa keuntungan bagi brand dan perusahaan.
3. Positioning

Anda mungkin juga menyukai