Anda di halaman 1dari 4

TUGAS MANDIRI PERTEMUAN 12

OLEH :

NAMA : YNGWIE NICO MALMSTEEN SIPAHUTAR

NIM : 1913462199

KELAS : 2-F

MATA KULIAH : KODEFIKASI SISTEM GENITOURINARI DAN


REPRODUKSI

DIII PEREKAM MEDIS DAN INFORMASI KESEHATAN

2019/2020

MEDAN
Glosarium Tentang Aturan Dan Tatacara Kodefikasi

Penyakit Dan Tindakan Pada Kehamilan Dan Persalinan

Abortus : Keluarnya produk konsepsi sebelum janin dapat hidup di


luar kandungan

And pada judul : Berfungsi sebagai dan/atau

Brace } : Terdapat dada daftar istilah inclusion dan exclusion untuk


menunjukkan kata yang mendahului atau sesudahnya bukan
istilah yang lengkap

Code First : Menunjukkan bahwa coder harus mencantumkan kode


tertentu terlebih dahulu. Hal ini biasanya terjadi dengan
kondisi mendasar yang memiliki banyak manifestasi.

Colon : Digunakan pada daftar istilah Inclusion dan Exclusion

Delivery :

Exclusion : Tidak Termasuk,Menunjukkan suatu kondisi yang


diklasifikasikan di kelompok lain bukan kode yang
disarankan. Dapat berupa singkatan “NOS”, “NEC” atau
“and” pada judul

Gravida : seorang ibu yang sedang hamil

Inclusion : Termasuk,Berfungsi sebagai tambahan Diagnostik yang


dapat diklasifikasikan ke dalam kelompok yang
bersangkutan

Kode arterisk * : Tanda kode tambahan untuk manifestasi

Kode dagger † : Tanda kode primer untuk penyebab penyakit (Underlying


Disease)
Leadterm : kata (istilah medis) yang digunakan sebagai panduan untuk
mencari istilah diagnoses/masalah terkait kesehatan yang
diperlukan

Parentheses ( ) : Digunakan untuk menyertakan kata-kata tambahan


penjelasan istilah diagnostik

Partus : perihal melahirkan (bayi); persalinan

Puerperal : Nifas adalah masa pemulihan organ-organ kandungan


setelah melahirkan (partus) yang lamanya 40 hari hingga 3
bulan.

Point dash .- : Menunjukkan kepada coder bahwa terdapat karakter


keempat

See : Menunjukkan bahwa istilah atau kode lain harus dirujuk


alih-alih kode yang tercantum

See Also : Menunjukkan bahwa istilah atau kode lain mungkin


berguna dalam proses pengkodean. Tidak seperti “See”, “See
Also” tidak wajib.

Square brackets [ ] : Menunjukkan lampiran sinonim, kata alternative atau frase


penjelasan, Merujuk ke catatan sebelumnya,Merujuk ke
kelompok karakter ke empat

Tubulointerstitial : Dikenal sebagai peradangan terjadi pada bagian di antara


nefron yang bernama interstitium renal, sehingga
menyebabkan nefritis interstisial

Use Additional Code : Istilah ini biasanya muncul di bawah kode kondisi, dan
memberi tahu coder bahwa terdapat kode lain untuk
manifestasi.
Daftar Pustaka

Imam. 2017. Konvensi Tanda Baca dan Pedoman ICD-10 dalam


http://imamfirmansyah.weblog.esaunggul.ac.id/konvensi-tanda-baca-dan-pedoman-icd-
10/

Savitri. 2009. Petunjuk Penentuan Kode Penyakit berdasar ICD 10 dalam


https://rekamkesehatan.wordpress.com/2009/03/27/petunjuk-penentuan-kode-penyakit-
berdasar-icd-10/

World Health Organization (WHO), ICD-10, Volume 1: Tabular List , Geneva, 2010.

World Health Organization (WHO), ICD-10, Volume 2: Instruction Manual, Geneva, 2010.

World Health Organization (WHO), ICD-10, Volume 3: Alphabetical Index, Geneva, 2010

Anda mungkin juga menyukai