Anda di halaman 1dari 5

UNIVERSITAS JEMBER

FAKULTAS HUKUM
PROGRAM STUDI STRATA 1

KONTRAK KULIAH

Nama Mata Kuliah : Pilihan Penyelesaian Sengketa

Kode Mata Kuliah : HKP1410

Semester/Tahun Akademik : Gasal 2021/2022

SKS : 2 SKS

Kelas : E

Koordinator Mata Kuliah : Dr. Moh. Ali, S.H.,M.H.

Tim Pengajar : Dosen Kelas A


1. Prof. Dr. Herowati Poesoko, , S.H., M.H.
2. Edi Wahjuni, S.H., M.Hum.
Dosen Kelas B
1. Mardi Handono, S.H., M.H
2. Emi Zulaika, S.H., M.H.
Dosen Kelas C
1. Dr. Ermanto Fahamsyah, S.H., M.H
2. Dr.Rahmadi Indra Tektona, S.H., M.H.
Dosen Kelas D
1. Prof. Dr. Khoidin, S.H., M.Hum.,C.N.
2. Nanang Suparto S.H., M.H.
Dosen Kelas E
1. Dr. Fendi Setyawan., S.H., M.H
2. Yusuf Adi Wibowo S.H., L.LM.
Dosen Kelas F
1. Dr. Moh. Ali., S.H., M.H
2. Dr. Firman Floranta Adonara, S.H.,M.H.
Dosen Kelas G
1. Iswi Hariyani S.H., M.H.
2. Dr. Bhim Prakoso, S.H., SpN.,M.M., M.H.

Diskripsi Mata Kuliah : Mata kuliah Pilihan Penyelesaian Sengketa membahas tentang isu-
isu dan ruang lingkup dalam penyelesaian sengketa alternatif yakni
lembaga penyelesaian sengketa atau beda pendapat melalui
prosedur yang disepakati para pihak, yakni penyelesaian di luar
pengadilan dengan cara konsultasi, negosiasi, mediasi, konsiliasi,
atau penilaian ahli dan arbitrase.

Capaian Pembelajaran : Pengetahuan :


Matakuliah
P2 Mahasiswa mengusai konsep teoritis secara mendalam
regulasi dan doktrin mengenai cara-cara menyelesaikan
sengketa melalui negosiasi, mediasi dan arbitrase untuk
mendukung kemampuan menyusun dokumen hukum pada
proses non litigasi atau di luar pengadilan
P3 Mahasiswa mampu mendemonstrasikan atau
mempraktikkan keterampilan atau simulasi alternatif atau
pilihan penyelesaian sengketa melalui negosiasi, mediasi
dan arbitrase

Ketrampilan Khusus :

KK1 Mahasiswa mampu menyusun konsep kasus hukum dengan


menerapkan metode berpikir yuridis normatif dengan
pendekatan penyelesaian melalui alternatif penyelesaian
sengketa di luar pengadilan

KK4 Mahasiswa mampu membuat keputusan secara akademik


secara mandiri maupun tim dan bertanggung jawab dalam
penyelesaian masalah hukum terutama pada saat
memerankan sebagai negosiator dan mediator.

Ketrampilan Umum :

KU3 Mahasiswa mampu berkomunikasi dan bekerjasama dalam


tim, dalam melakukan simulasi negosiasi, mediasi dan
arbitrase

Sikap :

S1.a Menunjukkan sikap bertanggung jawab, jujur dan disiplin


dalam mengerjakan tugas tugas mandiri maupun kelompok
yang diberikan oleh dosen dengan menunjukkan sikap
kolaboratif selama pembelajaran

Bahan Kajian : 1. Ruang Lingkup sengketa atau konflik, ciri-ciri konflik, sebab
timbulnya dan usaha pencegahan;
2. Fungsi dan disfungsi konflik; Jenis-jenis konflik;
3. Ruang Lingkup penyelesaian sengketa alternatif yakni lembaga
penyelesaian sengketa atau beda pendapat melalui prosedur
yang disepakati para pihak, yakni penyelesaian di luar
pengadilan dengan cara konsultasi, negosiasi, mediasi,
konsiliasi, atau penilaian ahli dan arbitrase.
4. kelebihan dan kekurangan dalam penyelesaian sengketa yang
dilakukan di dalam pengadilan (litigasi) maupun di luar
pengadilan (non litigasi); Alternatif penyelesaian sengketa
yang dapat dilakukan di luar pengadilan berupa konsultasi,
konsiliasi, dan penilaian ahli
5. Pengertian negosiasi; keunggulan dan kelemahan negosiasi;
Aturan negosiasi, Pedoman/penuntun dalam melakukan
negosiasi; Langkah-langkah dalam melakukan negosiasi;
6. Tahapan-tahapan dalam proses negosiasi; Tehnik-tehnik
negosiasi;
7. Modul dan dokumen praktikum negosiasi
8. Pengertian mediasi yang dilakukan di dalam pengadilan
(litigasi) dan di luar pengadilan (non litigasi); Prinsip-prinsip
mediasi; Keunggulan dan kelemahan mediasi; Tahapan-tahap
dalam proses mediasi, Permasalahan dalam mediasi;
9. Mediator dan peranan mediator; Jenis-jenis mediator dan
wewenangnya; Syarat-syarat mediator; Karateristik seorang
mediator.
10. Modul dan dokumen praktikum Mediasi
11. Pengertian Arbitrase; Perjanjian Arbitrase;( pactum de
compromittendo dan Akta Kompromis).
12. Tahapan-tahapan dalam proses arbitrase;
13. Arbiter, pengertian Arbiter, syarat arbiter.
14. Putusan Arbitrase; Pembatalan Putusan Arbitrase dan
pelaksanaan Putusan Arbitrase;

Referensi :

1. Priyatna Abdurrasyid, Arbitrase dan APS Suatu Pengantar,


Fikahati Aneska, Jakarta, 2011;
2. Gunawan Widjaya dan Ahmad Yani, Hukum Arbitrase, PT.
Raja Grafindo Persada, Jakarta, 2000
3. M. Yahya Harahap, Arbitrase, Sinar Grafika, 2001;
4. Joni Emirzon, Alternatif Penyelesaian Sengketa di Luar
Pengadilan (Negosiasi, Mediasi, Konsiliasi & Arbitrase,
Jakarta: Gramedia Pustaka Utama, 2001.
5. Gary Goodpaster, “Negosiasi dan Mediasi: Sebuah
Pedoman Negosiasi dan Penyelesaian Sengketa Melalui
Negosiasi”, Ellips Project, 1993.
6. Bambang Sutiyoso, Penyelesaian Sengketa Bisnis, Citra Media,
Yogyakarta, 2006
7. M, Khoidin, Hukum Arbitrase Bidang Perdata (Eksistensi,
Pengaturan, dan Praktik), LaksBang Pressindo Yogyakarta,
2007.
8. Iswi Hariyani, Dkk, Penyelesaian Sengketa Bisnis, Gramedia
Pustaka Utama, Jakarta, 2018.
9. Rachmadi Usman, S.H., M.H., Pilihan Penyelesaian Sengketa di
luar Pengadilan, PT CITRA ADITYA BAKTI, Bandung, 2013
10. Undang-Undang Nomor 30 Tahun 1999 Tentang Arbitrase
dan Alternatif Penyelesaian Sengketa.
11. Jurnal Ilmiah terkait;
12. Undang-Undang Nomor : 48 Tahun 2009 tentang Kekuasaan
kehakiman;
13. Perma No. 1 Tahun 2016 tentang Mediasi.
14. UU dan peraturan lainnya yang terkait.

Tugas : Tugas mandiri


Tugas Kelompok
Praktikum Negosiasi
Prkatikum Mediasi

Kriteria Penilaian : Sistem penilaian atas mahasiswa didasarkan pada pedoman


penilaian yang telah ditetapkan oleh Universitas Jember, dengan
kriteria penilaian sebagai berikut :
Tabel 2.1 Kriteria Penilaian
Nilai Point (bobot) Range
A 4 > 80
AB 3,5 75 – 79.9
B 3 70 – 74.9
BC 2,5 65 – 69.9
C 2 60 – 64.9
CD 1,5 55 – 59.9
D 1 50 – 54.9
DE 0.5 45 – 49.9
E 0 0 – 44.9
Jadwal Perkuliahan :

Pertemuan ke Tanggal dan Jam Bahan Kajian Dosen Pengampu

1. Ruang Lingkup sengketa atau konflik,


ciri-ciri konflik, sebab timbulnya dan
usaha pencegahan;

2. Fungsi dan disfungsi konflik; Jenis-jenis


konflik;

3. Ruang Lingkup penyelesaian sengketa


alternatif yakni lembaga penyelesaian
sengketa atau beda pendapat melalui
prosedur yang disepakati para pihak,
yakni penyelesaian di luar pengadilan
dengan cara konsultasi, negosiasi,
mediasi, konsiliasi, atau penilaian ahli
dan arbitrase.

4. kelebihan dan kekurangan dalam


penyelesaian sengketa yang dilakukan
di dalam pengadilan (litigasi) maupun
di luar pengadilan (non litigasi);
Alternatif penyelesaian sengketa yang
dapat dilakukan di luar pengadilan
berupa konsultasi, konsiliasi, dan
penilaian ahli

5. Pengertian negosiasi; keunggulan dan


kelemahan negosiasi; Aturan negosiasi,
Pedoman/penuntun dalam melakukan
negosiasi; Langkah-langkah dalam
melakukan negosiasi;

6. Tahapan-tahapan dalam proses


negosiasi; Tehnik-tehnik negosiasi;

7. Modul dan dokumen praktikum


negosiasi

8. UTS

9. Pengertian mediasi yang dilakukan di


dalam pengadilan (litigasi) dan di luar
pengadilan (non litigasi); Prinsip-
prinsip mediasi; Keunggulan dan
kelemahan mediasi; Tahapan-tahap
dalam proses mediasi, Permasalahan
dalam mediasi;

10. Mediator dan peranan mediator; Jenis-


jenis mediator dan wewenangnya;
Syarat-syarat mediator; Karateristik
seorang mediator.

11. Modul dan dokumen praktikum Mediasi

12. Pengertian Arbitrase; Perjanjian


Arbitrase;( pactum de compromittendo
dan Akta Kompromis).

13. Tahapan-tahapan dalam proses


arbitrase;

14. Arbiter, pengertian Arbiter, syarat


arbiter .

15. Putusan Arbitrase; Pembatalan Putusan


Arbitrase dan pelaksanaan Putusan
Arbitrase;

16. UAS

Jember, Agustus 2021

Dosen Pembina/Koordinator Perwakilan Mahasiswa


Mata kuliah

Dr. Moh. Ali, S.H.,M.H. .........................................................


NIP: 197210142005011002 NIM:
Mengetahui,
Ketua Program Studi Fakultas Hukum

I Gede Widhiana Suarda S.H., M.Hum., Ph.D.


NIP: 197802102003121001

Anda mungkin juga menyukai