Anda di halaman 1dari 2

Dua mesin dibawah pertimbangan sebuah pabrik metal.

Mesin A akan mempunyai biaya awal $


15,000, biaya perawatan dan operasi tahunan $ 3,000, dan nilai sisa $ 3,000. Mesin B akan
mempunyai biaya awal $ 22,000, biaya perawatan dan operasi tahunan $ 1,500, dan nilai sisa $ 5,000.
Jika kedua mesin diperkirakan berumur 10 tahun, carilah mesin mana yang akan dipilih jika
menggunakan metode present worth dengan tingkat suku bunga 12%!

Jawab:

 Buat tabel

 Buat cast flow diagram

 Mesin A

Mesin B

 Cari nilai present worth A dan B

PWA  = $ 15,000 + $ 3,000 (P/A ; 12% ; 10) - $ 3,000 (P/F ; 12% ; 10)
          = $ 15,000 + $ 3,000 (5.6502) - $ 3,000 (0.3220)
          = $ 15,000 + 16950.6 – 966
          = 30984.6
PWB = $ 22,000 + $ 1,500 (P/A ; 12% ; 10) - $ 5,000 (P/F ; 12% ; 10)
          = $ 22,000 + $ 1,500 (5.6502) - $ 5,000 (0.3220)
          = $ 22,000 + 8475.3 – 1610
          = 28865.3

Karena PWA  >  PWB, jadi yang dipilih adalah Mesin B

Tambahan 1:

 Present Worth Method (analisis) merupakan suatu alternatif perbandingan untuk memilih
suatu barang dalam berbagai macam pertimbangan.
 Dalam memilih barang diperioritaskan memilih yang nilai present worthnya kecil.
 Nilai-nilai yang berwarna biru diperoleh dari penggunaan rumus hubungan atau dengan
melihat pada tabel. Klik disini

Tambahan 2:
Pada postingan sebelumnya aku sudah berikan rumus dasar hubungan-hubungan beserta file exel yang
siap download dengan isi file yaitu penggunaan rumus suku bunga simbolis yang memudahkan anda
untuk mendapatkan nilai-nilai dari rumus simbolis. Klik disini

Anda mungkin juga menyukai