Anda di halaman 1dari 6

BUKU SAKU PERTANYAAN-PERTANYAAN DARI CUSTOMER

NO TENTANG PERTANYAAN DAN JAWABAN


1 PERTANYAAN: Kak Lampung Cerdas itu apasih kak
sebenarnya?

JAWABAN : Lampung cerdas itu dek merupakan perusahaan yang


bergerak dibidang edukasi, sosial, bisnis dan training.
Dengan kehadiran lampung cerdas para pelajar dan
mahasiswa di Indonesia terbantu untuk mendapatkan
LAMPUNG impian dan kesuksesan. Untuk bidang edukasi sudah
CERDAS berjalan sejak tahun 2014 dan Alhamdulillah sudah
membantu puluhan ribu siswa untuk diterima
diperguruan tinggi dan banyak banget dari mereka
yang dapet beasiswa. Sekarang lampung cerdas
sudah meluncurkan/melaunchingkan satu program
yang keren banget bernama SEKOLAH PUBLIC
SPEAKING.
2 PERTANYAAN: Program Sekolah Public Speaking itu apa kak?

JAWABAN : Sekolah Public Speaking itu suatu Program Lampung


Cerdas yang berbasis online e-course. Didalamnya
kamu akan mendapatkan:
1. 20++ video berisi materi mengenai PUBLIC SPEAKING
dilengkapi dengan praktek step by step sampai mahir Public
Speaking
2. e-book berisi panduan praktek public speaking
3. e-book++ berisi materi Public Speaking
4. 10++ kelas virtual zoom/youtube membahas pendalaman materi
Public Speaking
5. Akses mentoring grup telegram
6. Pembelajaran 40% teori dan 60% praktek
7. Join Sekolah Public Speaking akan dibantu mendapatkan dan
SEKOLAH mempraktekkan cara mendapatkan penghasilan dari Public
PUBLIC Speaking
SPEAKING 8. Lulus Sekolah Public Speaking mendapatkan SERTIFIKAT
PERTANYAAN: Kak program ini menjamin saya untuk bisa pubic
speaking?

JAWABAN : Bismillah ya dek, sebelum kamu tahu tentang


program ini, sudah banyak ribuan orang yang
berhasil menguasai public speaking, namun tugas
kita sekarang adalah memaksimalkan semua
usahanya dengan mempraktekkan dan menerapkan
tugas-tugas yang diberikan. Alhamdulillah sejak
tahun 2014 semua binaan Lampung Cerdas yang
menerapkan secara penuh dan maksimal ilmunya
80% dari mereka berhasil mempraktekkan public
speaking.
PERTANYAAN: Harga program sekolah public speaking berapa
kak?

JAWABAN : Untuk harga program Offlinenya Rp 2.000.000 dek,


dan untuk program sekarang ini yaitu programnya
secara online, harga aslinya Rp 774.000, akan tetapi
untuk saat ini khususnya buat kamu yang sudah
mengikuti materi public speaking beberapa hari ini
akan diberi harga promo seharga Rp 387.000
PERTANYAAN: Cara ikutnya gimana kak?

JAWABAN : Gampang dek, kamu tinggal isi formulir yang akan


kakak kirimkan ke kamu. Dan setelah itu kamu bisa
transfer ke nomor rekening yang ada dan jangan lupa
fotoin bukti transfernya dan kirimkan ke kakak ya.
Selanjutnya kakak akan kirim link untuk kamu daftar
ke programnya atau bisa juga minta tolong ke kakak
untuk daftarin kamu. Maka data kamu akan segera di
proses
PERTANYAAN: Kak, kalau aku sudah ikut program ini dan aku
gak lulus, ada garansi uang kembali gak kak?

JAWABAN : Untuk garansi uang kembali ketika kamu gak lulus


Sekolah Public Speaking, itu nggak ada dek. Karena
kami sangat yakin dengan segenap materi yang
diberikan dan diterapkan dengan baik maka kami
sangat yakin bisa membuat kamu Lulus Sekolah
Public Speaking. Namun, kami selalu ingin
mendampingi kalian disetiap keadaan. Sehingga jika
hal itu terjadi, kami memberikan garansi pendalaman
materi lewat Webinar Gratis
SEKOLAH PERTANYAAN: Kak, saya itu pengen banget bisa menguasai skill
PUBLIC public speaking
SPEAKING
JAWABAN : Ayo dek semangat, pas banget ketika kamu
mengikuti program ini maka kamu berpeluang besar
menambah networking, knowledge dan financial
kamu.
PERTANYAAN: Kak, jadi program ini dimulai kapan ya?

JAWABAN : Jadi program ini bisa kamu pelajari setelah kamu


melakukan komitmennya dek. Yukk segera transfer
supaya segera diproses dan kamu bisa segera
menguasai strategi, trik, taktik dan senjata agar kamu
menguasai skill public speaking
PERTANYAAN: Kak, aku pengen banget ikut program ini tapi
aku masih SMA

JAWABAN : Cocok banget dek untuk kamu, karena kamu sangat


banyak peluang untuk bisa menguasai strategi, trik,
taktik dan senjata. Supaya kamu ketika kuliah akan
lebih aktif dan percaya diri dalam mengikuti
perkuliahan ataupun berorganisasi. Kan kalaupun
setelah Lulus SMA kamu mau langsung kerja, kamu
akan lebih mudah mendapatkan pekerjaan dengan
skill public speaking kamu
PERTANYAAN: Kak, untuk promo harga ini batas waktunya
kapan ya?

JAWABAN : Belum pasti kapan dek, bisa jadi besok harganya


sudah harga normal. Jadi ayokk dek segera ambil
kesempatan ini karena peluang gak bakalan datang
dua kali hehe dan juga harga program ini bisa jadi
akan terus naik dek. Bisa jadi beberapa hari kedepan
PERTANYAAN: Kak, sistem program sekolah public speaking
seperti apa ya?

JAWABAN : Sistem programnya Online dek. Melalui website


lampungcerdas.com, kamu tinggal ikuti arahan
didalamnya, pelajari dengan baik, ikuti semua
materinya
PERTANYAAN: Kak, aku tuh pemalu, emang aku bisa menguasai
skill public speaking?

JAWABAN : Dek bahkan tahun sebelum-sebelumnya tidak hanya


satu dua orang binaan Lampung Cerdas yang
mengatakan kalo mereka pemalu, kamu harus
SEKOLAH percaya sama diri kamu sendiri, kalo kamu itu bisa
PUBLIC mampu dan bisa merubah diri kamu menjadi lebih
SPEAKING baik, menjadi lebih percaya diri

Oya dek, kamu aja gak percaya sama diri kamu,


bagaimana mimpimu akan tercapai. Sangat-sangat
kakak sarankan kamu ikut program ini dan rasakan
manfaatnya
PERTANYAAN: Kak, apakah yang mengikuti program ini akan
mendapatkan sertifikat?

JAWABAN : Nggak perlu khawatir dek, jika kamu udah Lulus di


Program Sekolah Public Speaking, kamu akan
mendapatkan sertifikat
PERTANYAAN: Kak, jadi ini berbayar toh? Katanya gratis?

JAWABAN : Halo (sebutkan nama yang nanya), nah bener banget


dek. Semua materi yang ada di dalam grup adalah
gratis nih dan akan ada materi yang lebih banyak
lagi, bahkan akan banyak juga praktek yang kamu
dapatkan serta sertifikat public speaking juga loh.
Nah, kamu bisa dapatkan itu nanti didalam Program
Sekolah Public Speaking. Kamu Mau Join kan?
1. Jika jawaban iya : Nah, bisa banget dek yuk
daftar sekarang dan isi formulirnya
2. Jika jawabannya duh bayar ya kak, keknya
enggak deh : Nah, sebenarnya ini adalah
komitmen fee dek karena dalam program ini
bukan hanya yang ada didalem sistem aja loh,
tapi kamu juga akan dapetin pembinaan live juga
loh. Serta, dari uang yang kamu bayarkan,
Sebagian akan di sumbangkan untuk kegiatan
sosial dan untuk membantu saudara kita di
Palestina. Dimana lagi kamu bisa ikuti suatu
program sekaligus mendapatkan pahala juga
yaitu memberikan manfaat untuk orang yang
membutuhkan
3 PERTANYAAN: Kak, aku belum punya uang

JAWABAN : Dek, kamu bisa minta sama orang tua kamu. Tapi
sebelumnya kamu harus jelasin terlebih dahulu
program apa yang mau kamu ikuti, perusahaan apa
yang mengadakannya. Terus tujuan kamu apa
mengikuti program ini. InsyaAllah, jika kamu
menjelaskan dengan baik-baik kepada orang tua
kamu, orang tua kamu pasti memberikan kamu uang
untuk mengikuti Sekolah Public Speaking
PERTANYAAN: Kak, saya izin orang tua dulu ya kak?

JAWABAN : Oke dek kamu bisa isi dulu formulirnya, setelah itu
kamu temui orang tua kamu dan kamu bilang:
pak/bu, saya sangat ingin sekali mempelajari skill
public speaking. Karena skill public speaking ini
diperlukan disemua aspek kehidupan, bisa membuat
saya lebih percaya diri dan dengan skill public
IZIN ORANG speaking juga bisa mempermudah saya mendapatkan
TUA pekerjaan. 3 hari lalu aku juga sudah ikut program
sekolah public speaking gratis bu/pak dan materi
yang disampaikan sangat menarik untuk aku. Dan
Alhamdulillah tadi kakaknya ngajak aku ikut
program pembinaan lanjutan yang isinya lebih
banyak lagi manfaatnya, saya udah isi formulir dan
tinggal transfer komitmennya sebesar 387.000 dari
harga normal 774.000. Boleh gak bu/pak aku minta
uang untuk melanjutkan materi dari sekolah public
speaking.
PERTANYAAN: Kak, orang tua aku masih kurang yakin kalau
program ini beneran ada

JAWABAN : Kamu bisa tunjukin isi materi yang udah kamu ikuti
beberapa hari yang lalu dek, dan kamu bisa tunjukkin
setiap testimoni yang kakak kirimkan ke grup, dan
juga kamu bisa tunjukkan ig dan youtubenya
Lampung Cerdas. Kakak yakin, orang tua kamu pasti
percaya kok dek
4 PERTANYAAN: Kak, batas waktu transfernya kapan kak?

JAWABAN : Segera aja dek, karena program ini serentak dibuka


untuk seluruh Indonesia oleh karena itu jangan
sampai kamu ketinggalan ya. Dan kuota untuk
program sekolah public speaking juga terbatas dek
PERTANYAAN: Kak, cara transfernya gimana kak?

PEMBAYARAN JAWABAN : Transfernya silahkan pilih diantara ke 3 rekening di


bawah ini ya dek:
1. No. Rekening BNI : 0312441668
A.n SYAIFULLOH LAMPUNG CERDAS

2. No. Rekening BRI : 565501011640538


A.n SYAIFULLOH

3. No. Rekening BCA : 8905687383


A.n LAMPUNG CERDAS MENDUNIA

Kamu bisa transfer lewat Bank, ATM, bisa juga


M-Banking
PERTANYAAN: Kak, aku gak punya rekening/gak punya ATM

JAWABAN : Gak papa dek, kamu bisa transfer lewat BRI Link
atau ATM mini. Caranya kamu tinggal tunjukkan
nomor rekening Lampung Cerdas dan siapkan
uangnya ke teller ATM mininya. Maka akan
ditransfer oleh tellernya, dan jangan lupa ya fotoin
bukti transfernya ya dek dan kirim ke kakak, agar
PEMBAYARAN segera diproses data kamu
PERTANYAAN: Kak, setelah aku bayar ini, selanjutnya ada
bayar bayar lagi gak kak?

JAWABAN :
Enggak dek, program ini one pay full service artinya
kamu cukup bayar sekali untuk dapatkan semua
fasilitas dan manfaatnya, dan program ini berlaku
sampai seumur hidup selama sistem masih
beroperasi
PERTANYAAN: Kalau aku sudah lunas, bagaimana selanjutnya
kak?

JAWABAN :
Kirim bukti transfer pelunasannya ya dek, maka
data kamu akan segera di proses dan setelah itu
kamu bisa pelajari semua materinya, kerjakan
semua tugas yang diberikan dengan semaksimal
mungkin
PERTANYAAN: Kak, aku sudah transfer tapi bukti transfernya
gak keluar

JAWABAN : Wah beneran dek?


Isi ini ya, biar di cek dulu di sistem

1. No. Rekening Pengirim


2. Nama Pemilik Rekening
3. TF Ke BNI/BRI/BCA
4. Bank Pengirim
5. Jam TF
6. Tanggal TF
7. Daerah Saat TF
8. Jumlah TF
PERTANYAAN: Kak, aku transfernya kelebihan gimana kak
solusinya? Bisa dikirim kembalikan?

JAWABAN : Sebelumnya, isi dulu formulir dibawah ini ya, biar


di cek dulu di sistem

1. No. Rekening Pengirim


2. Nama Pemilik Rekening
3. Bank Pengirim
4. Nominal Yang Dikembalikan
5. Lampiran Foto Bukti TF

Anda mungkin juga menyukai