Anda di halaman 1dari 13

Menginstall mikrotik router OS di routerboard dapat dilakukan dengan…

(3 Points)
Instalasi melalui dns
Instalasi melalui router
Instalasi melalui cd rom
Instalasi melalui netinstall
Instalasi melalui winbox
5
Berikut ini cara akses router mikrotik, kecuali…
(3 Points)
Winbox
SSH
Computer
Web based
telnet
6
Perangkat jaringan yang berfungsi sebagai router jaringan, bandwidth
management, proxy server, dhcp, dns server dan bisa juga berfungsi sebagai
hotspot server
(3 Points)
Server
Gateway
Routerboard
PC
Client
7
DHCP merupakan singkatan dari…
(3 Points)
Dynamic host configuration protocol
Dynamical host control panel
Diamond host configuration protocol
Dynamicy host configuration protocol
Dynamical host configuration protocol
8
Deretan angka biner dari 32 bit sampai 128 bit adalah…
(3 Points)
Netmask
Gateway
Dns
Ip address
Router
9
Sebuah aturan/standart yang mengatur atau mengijinkan terjadinya hubungan
komunikasi dan perpindahan data antara dua atau lebih titik computer
disebut…
(3 Points)
Client
Gateway
Protocol
Ip address
Hostpot
10
Definisi untuk daerah yang dilayani oleh suatu access point wireless LAN
standart 802.11 a/b/g adalah…
(3 Points)
Netmask
Gateway
Dns
Ip address
Hostpot
11
Action = redirect diterapkan di…
(3 Points)
Chain = srcnat
Chain = dstnat
Chain = maju
Chain = mundur
Chain = belakang
12
IP address yang diberikan oleh Telkom speedy yang akan dipasang bukanlah
IP statik melainkan menggunakan…
(3 Points)
IP address
IP dinamis
IP client
IP Firewall
IP Static
13
Winbox dapat diperoleh melalui…
(3 Points)
Facebook.com
File di router anda
Via kabel konsol
Mikrotik.com
Twitter.com
14
Apa protocol yang digunakan untuk ping dan melacak router…
(3 Points)
DHCP
IP
TCP
ICMP
UDP
15
software yang digunakan untuk menjadikan PC biasa sehingga memiliki fungsi
router yang lengkap disebut…
(3 Points)
windows XP
Linux ubuntu
macOS
RouterOS
Windows 10
16
Routerboard RB-912 UAG-2HPND, angka 1 dalam kode produk tersebut
menunjukkan…
(3 Points)
routerboard
jumlah ethernet
jumlah mini PCI
jumlah wireless
fitur bioard
17
Dalam keadaan default kita bias masuk ke dalam mikrotik routerOS dengan
user…
(3 Points)
user= admin & password = admin
user = admin & password = [kosong]
user = nis & password = nis
user = namasiswa & password = default
user = nesbu & password = 5mk8isa
18
fungsi DNS Server untuk…
(3 Points)
membuat alamat domain
menghubungkan ke internet
mengubah sinyal digital ke sinyal analog
mengubah sinyal analog ke sinyal digital
menterjemahkan alamat domain ke ip address
19
perintah yang digunakan untuk memberikan nama router yaitu…
(3 Points)
identity
files
rename
save
name
20
/ip address add address=192.168.2.1/24 interface=ether1 perintah tersebut
digunakan untuk memberikan ip address…
(3 Points)
wlan1
wlan2
computer
ether1 mikrotik
ether2 mikrotik
21
Dibawah ini merupakan contoh koneksitas jaringan yang paling bagus
adalah…
(3 Points)
reply from 192.168.1.1 : bytes=32 time=10ms TTL=64
reply from 192.168.1.2 : bytes=32 time=15ms TTL=64
reply from 192.168.1.3 : bytes=32 time=20ms TTL=64
reply from 192.168.1.4 : bytes=32 time=25ms TTL=64
reply from 192.168.1.5 : bytes=32 time=50ms TTL=64
22
Alamat IP untuk kelas B memiliki struktur seagai berikut…
(4 Points)
dimulai dari no 127 dengan subnet mask 255.0.0.0
dimulai dari no 128 dengan subnet mask 255.0.0.0
dimulai dari no 127 dengan subnet mask 255.255.0.0
dimulai dari no 128 dengan subnet mask 255.255
dimulai dari no 126 dengan subnet mask 255.255.0.0
23
Perintah Untuk Menunjukkan Rute Yang Dilewati Paket untuk mencapai suatu
tujuan adalah…
(3 Points)
ping
netstat
tracert
looklan
host
24
apa perintah untuk mereset ke konfigurasi awal computer mikrotik?
(3 Points)
system shutdown
system reboot
system restart
system reset
system identity
25
Perhatikan gambar berikut.........
berapakah jumlah jaringan yang ada pada topologi tersebut…
(4 Points)

1
2
3
4
5
26
Perhatikan gambar berikut.....

Analisislah berapa jumlah ip yang tersedia pada (1)net. 10.10.10.0/27, (2)net.


10.10.20.0/28, (3)net. 10.10.30.0/29, & (4)net. 10.10.0.0/30 …

(4 Points)

30 ,14 ,6 &2
32, 16, 8 & 4
2, 6,14 & 30
4, 8, 16 & 32
28, 12, 4 & 0
27
Indriyani akan membuat sebuah lab yang terdiri dari 1 router 1 switch dan 12
Pc. Pengalamatan jaringan yang sesuai dengan kebutuhan lab computer yang
akan dibuat indriyani adalah…
(4 Points)
192.168.1.0/27
172.168.2.0/28
192.168.2.0/29
172.168.1.0/30
192.168.3.0/26
28
Perhatikan gambar berikut!
Perhatikan topologi jaringam berikut! Termasuk menerapkan Jenis NAT
apakah jaringan ini?

(4 Points)

SNAT
DNAT
PAT
Port Forwarding
Overloading
29
Perhatikan gambar berikut!

Jika pc 192.168.10.6 mengakses di urutan ke 6 maka ip publiknya (yg didapat


dr NAT) brp?

(4 Points)

56.4.2.4
56.4.2.5
56.4.2.6
192.168.10.5
192.168.10.6
30
jika diperhatikan masing-masing server mempunyai alamat publik sendiri-
sendiri
web server alamat internalnya = 192.168.100.2 dan saat mengakses internet
mendapatkan alamat ip public 1.2.3.4

jika servernya ada 5. kemudian alamat ip publik server ke 1 adalah 1.2.3.3,


maka alamat ip publik dari server ke 5 adalah?
(4 Points)

1.2.3.5
1.2.3.6
1.2.3.7
192.168.100.6
192.168.100.7
31
Perhatikan topologi jaringam berikut! Termasuk menerapkan Jenis NAT
apakah jaringan ini?
(4 Points)
SNAT
DNAT
PAT
Port Forwarding
Overloading
32
Perhatikan Gambar berikut!!!
Tunjukkan ethernet mana saja yg digunakan untuk menghubungkan LAN
(4 Points)
1
1,2
1,2,3,
1,2,3,4
2,3,4
33
Perhatikan Gambar berikut!!!
Jelaskan arti dari tipe mikrotik RB751-2n diatas!

(4 Points)
Seri/ Kelas Router = 7, Jumlah Port Ethernet = 5 jumlah Slot MiniPCI/ wireless = 1
Seri/Kelas Router = 5, Jumlah Port Ethernet = 1 jumlah Slot MiniPCI/ wireless = 7
Seri/ Kelas Router = 7, Jumlah Port Ethernet = 1 jumlah Slot MiniPCI/ wireless = 5
Seri/ Kelas Router = 5, Jumlah Port Ethernet = 7 jumlah Slot MiniPCI/ wireless = 1
Seri/ Kelas Router = 1, Jumlah Port Ethernet = 5 jumlah Slot MiniPCI/ wireless = 7

Anda mungkin juga menyukai