Anda di halaman 1dari 4

PEMERINTAH KABUPATEN PASER

DINAS KESEHATAN
PUSKESMAS SUATANG BARU
Jl. Negara No. 02 Suatang Baru, Pasir Belengkong 76271
Email: sp2_pkm@yahoo.com

KEPUTUSAN
KEPALA PUSKESMAS SUATANG BARU
NOMOR : 440/ /TU/PKM.SBR/II-SK/2021

TENTANG
PENUNJUKAN TIM PENANGANAN COVID-19 PADA LINGKUNGAN PUSKESMAS
SUATANG BARU

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA

KEPALA PUSKESMAS SUATANG BARU,

Menimbang : a. bahwa guna meningkatkan kesiapsiagaan penanganan infeksi virus


covid 19 maka peru dibentuk tim penanganan covid 19 dilingkungan
puskesmas suatang baru ;
b. bahwa berdasarkan pertimbangan yang dimaksud pada huruf a perlu
menetapkan keputusan kepala puskesmas suatang baru tentang
penunjukan tim penanganan covid 19 yang dipimpin penanggung
jawab surveilans puskesmas Suatang Baru;

Mengingat : 1. Undang - undang Nomor 36 tahun 2009 tentang Kesehatan;


2. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 43 Tahun 2019 tentang Pusat
Kesehatan Masyarakat ;
3. Undang – Undang Nomor 36 Tahun 2014 tentang Tenaga
Kesehatan;
4. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 46 Tahun 2015 tentang
Akreditasi Puskesmas, Klinik Pratama, Tempat Praktek mandiri
Dokter, dan Tempat Praktek Mandiri Dokter Gigi;
5. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 11 Tahun 2017 tentang
Keselamatan Pasien;
6. Keputusan Presiden Nomor 11 Tahun 2020 tentang Penetapan
Kedaruratan Kesehatan Masyarakat Corona Virus Disease 2019;
7. Keputusan Menteri Kesehatan Nomor HK 01.07/Menkes4641/2021
tentang Panduan Pelaksanaan Pemeriksaan, Pelacakan, Karantina
Dan Isolasi Dalam rangka Percepatan, Pencegahan Dan
Pengendalian Corona Virus Deasis 2019;

MEMUTUSKAN:

Menetapkan :

KESATU : Menunjuk nama- nama sebagaimana terlampir dalam keputusan ini


sebagai Tim Penanganan Covid – 19 dilingkungan Puskesmas
Suatang Baru.
KEDUA : Tim Penanganan Covid-19 sebagaimana dimaksud pada dictum
KESATU memiliki tugas melakukan tindaka preventive dan kuratif
terhadap wabah covid-19
KETIGA : Keputusan ini berlaku sejak ditetapkan.

Ditetapkan di : Suatang Baru


pada tanggal : 06 Januari 2021

KEPALA PUSKESMAS
SUATANG BARU

NUR ASNAH
LAMPIRAN I : KEPUTUSAN KEPALA PUSKESMAS
SUATANG BARU
NOMOR : 440/ /TU/PKM.SBR/II-SK/2021
TENTANG PENUNJUKAN TIM
PENANGANAN COVID-19 PADA
LINGKUNGAN PUSKESMAS SUATANG
BARU

SUSUNAN TIM PENANGANAN COVID- 19 PUSKESMAS SUATANG BARU

NO TUGAS NAMA KOMPETENSI


1 Penanggung Jawab Adi Winarto, A.Md Kep DIII-Keperawatan

2 Pelaksana Wijiati, SKM S-1 Kesehatan Masyarakat


Sri Maryati, A.Md. Keb DIII-Keperawatan
Siti Nurhafiah, A.Md. Kep DIII-Keperawatan
Tuti Pragawati, AM.d. Kep DIII-Keperawatan
Mursidah Irawati, A.Md AK DIII- Analis kesehatan
Juliwati, A.Md. Kep DIII-Keperawatan

I. TUGAS DAN TANGGUNG JAWAB PENANGGUNG JAWAB PROGRAM


P2-SURVEILANS

1. Uraian Tugas Penanggung jawab Program


a. Menyusun rencana kerja tahunan pelayanan program Surveilans berdasarkan
data program puskesmas;
b. Melaksanakan Penyuluhan tentang penyakit menular, penyelidikan epidemiologi
KLB, Penyuluhan Kesehatan Posbindu sesuai dengan prosedur/SOP;
c. Melaksanakan pemeriksaan pada pasien Usia 15 tahun ke atas pada posbindu
dan melaksanakan Surveilans PD3I tertentu ( campak, pertusis, difteri dan TN );
d. Melakukan pencatatan dan pelaporan ke Dinas Kesehatan;
e. Meningkatkan mutu upaya pelayanan puskesmas;

2. Tugas Integrasi

a. Bekerjasama Lintas Program dan Lintas Sektor dalam Kegiatan Surveilans;


b. Mengkoordinasikan dan mengendalikan pelaksanaan program Surveilans;
c. Mengadakan pemantauan terhadap pelaksanaan di lapangan;

3. Tanggung Jawab
Bertanggung jawab dalam program Surveilans di wilayah kerja puskesmas dan
mengkoordinasikan dan mengendalikan pelaksanaan program kesehatan masyarakat;

II. TUGAS DAN TANGGUNG JAWAB PELAKSANA PROGRAM P2-SURVEILANS


1. Uraian Tugas

a. Menyusun rencana kerja tahunan pelayanan program Surveilans berdasarkan


data program puskesmas;
b. Melaksanakan Penyuluhan tentang penyakit menular, penyelidikan epidemiologi
KLB, Penyuluhan Kesehatan Posbindu sesuai dengan prosedur/SOP;
c. Melaksanakan pemeriksaan pada pasien Usia 15 tahun ke atas pada posbindu
dan melaksanakan Surveilans PD3I tertentu ( campak, pertusis, difteri dan
tetanus );

2. Tugas Integrasi

a. Bekerjasama Lintas Program dan Lintas Sektor dalam Kegiatan Surveilans;


b. Melaksanakan tugas lain yang diberikan kepala Puskesmas;

3. Tanggung Jawab Pelaksana

Bertanggung jawab dalam pengamatan penyakit diwilayah kerja Puskesmas Suatang


Baru;

KEPALA PUSKESMAS
SUATANG BARU

NUR ASNAH

Anda mungkin juga menyukai