Anda di halaman 1dari 2

Status

No.Distribusi
Dokumen
SOP/ PROTAP
PEMBERIAN INJEKSI AMINOPHILIN
No Dokumen No Revisi Halaman

RS-Juanda UGD - 18 00 1/1


Rumah Sakit Juanda
Disetujui oleh,
Tanggal Terbit Direktur Rumah Sakit Juanda Kuningan
PROTAP
UGD
1 APRIL 2010
dr. E. R. Permana
Pengertian Aminophilin adalah sebagai obat yang di gunakan pada pasien dengan sesak
napas atau Asma bronchial agar pasien dapat bernapas seperti semula /
normal .
Tujuan Agar prosedur pemberian aminophilin dapat di berikan secara cepat dan tepat
Kebijakan Di bawah tanggung jawab dan pengawasan dokter
Prosedur Penatalaksanaan
a. Indikasi
1. Untuk mengurangi sesak napas pada pasien penderita asma
bronchial
2. atas perintah dokter
b. Persiapan
1. Disposible spuit
2. Bengkok
3. Aquabides steril
4. Obat yang di butuhkan
c. Pelaksanaan
1. Informed consent
2. Pasien tidur terlentang dengan kepala di tinggikan atau semi
fowler
3. Berikan oxygen sebanyak 2 liter/ menit
4. Pasang infuse dan berikan aminophilin bolus 5-6/Kg BB
dalam 100 cc dextrose 5 % kemudian di teruskan pada dewasa
dengan dosis 0,7 Mg / Kg BB selama 12 jam dan di teruskan
0,5 Mg / Kg BB / jam . Pada orang tua 0,5 / Kg BB /jam
selama 12 jam di teruskan dengan 0,5 Mg /Kg BB /jam
5. Awasi tekanan darah pasien , bila tekanan turun pemberian
aminophilin di hentikan

Unit terkait Instalasi farmasi , Runag rawat inap

Anda mungkin juga menyukai