Anda di halaman 1dari 24

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)

Sekolah : SMA Negeri 1 Cianjur


Mata Pelajaran : Ekonomi
Kelas / Semester : X (sepuluh) / 2

Standar Kompetensi : 4. Memahami kebijakan pemerintah dalam bidang ekonomi.

Kompetensi Dasar : 4.1 Mendeskripsikan perbedaan antara ekonomi mikro dan ekonomi
makro.

Indikator : 1. Mendeskripsikan pengertian ekonomi mikro dan makro


2. Mendeskripsikan perbedaan antara ekonomi mikro dan makro
3. Memberi contoh di masyarakat tentang ekonomi mikro dan makro

Alokasi Waktu : 4 x 45 menit

A. Tujuan Pembelajaran
a) Siswa dapat mendeskripsikan pengertian ekonomi mikro dan makro.
b) Siswa dapat mendeskripsikan perbedaan antara ekonomi mikro dan makro.
c) Siswa dapat memberi contoh di masyarakat tentang ekonomi mikro dan makro.

B. Materi Pokok
Ekonomi mikro dan makro

C. Uraian Materi
a) Pengertian ekonomi mikro dan makro
b) Perbedaan antara ekonomi mikro dan makro

D. Pendekatan
Kontekstual

E. Metode Pembelajaran
Diskusi kelompok dan studi kepustakaan

F. Skenario Pembelajaran

1. Kegiatan Awal
a. Apersepsi
Guru memberikan penjelasan tentang pembagian ilmu ekonomi menjadi ekonomi mikro
dan makro. Kemudian guru menguraikan pengertian dari ekonomi mikro dan makro serta
perbedaan antara keduanya.
b. Motivasi
Ekonomi mikro dan makro merupakan ilmu ekonomi yang penting untuk dipelajari
karena dapat membantu individu, masyarakat dan pemerintah dalam merumuskan kebijakan
ekonomi.

2. Kegiatan Inti
a. Siswa dikelompokkan menjadi dua kelompok besar (disesuaikan dengan jumlah siswa).
b. Kelompok pertama diberi tugas untuk mengumpulkan informasi tentang isu-isu yang termasuk
ke dalam ekonomi mikro.
c. Kelompok kedua diberi tugas untuk mengumpulkan informasi tentang isu-isu yang termasuk
ke dalam ekonomi makro.
e. Masing-masing kelompok mempersentasikan tugasnya di depan kelas, sedangkan kelompok
yang lain menanggapi.
f. Dengan bimbingan guru, siswa membuat kesimpulan.

3. Kegiatan Akhir
a. Guru dan siswa melakukan refleksi
b. Penilaian
 Hasil kerja kelompok (kognitif)
 Lembar pengamatan (afektif)
 Lembar pengamatan (psiko motorik)
c. Siswa mengerjakan soal-soal evaluasi yang terdapat pada buku teks Ekonomi Esis.

G. Sumber dan Alat


Buku teks dan spidol

Mengetahui Cianjur, Juli 2010


Kepala SMAN 1 Cianjur Guru Mata Pelajaran,

Drs. H. Gun gun Guswandi, M.Pd. ......................................................


NIP. 195708151984031005 NIP
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)

Sekolah : SMA Negeri 1 Cianjur


Mata Pelajaran : Ekonomi
Kelas / Semester : X (sepuluh) / 2

Standar Kompetensi : 4. Memahami kebijakan pemerintah dalam bidang ekonomi.

Kompetensi Dasar : 4.2 Mendeskripsikan masalah-masalah yang dihadapi pemerintah di


bidang ekonomi.

Indikator : 1. Mengidentifikasi masalah-masalah yang dihadapi pemerintah di


bidang ekonomi.
2. Mendeskripsikan cara mengatasi masalah-masalah di bidang ekonomi.

Alokasi Waktu : 2 x 45 menit

A. Tujuan Pembelajaran
a) Siswa dapat mengidentifikasi masalah-masalah yang dihadapi pemerintah di bidang
ekonomi.
b) Siswa dapat mendeskripsikan cara mengatasi masalah-masalah di bidang ekonomi.
B. Materi Pokok
Masalah ekonomi yang dihadapi pemerintah

C. Uraian Materi
a) Pertumbuhan ekonomi
b) Inflasi
c) Pengangguran
d) Kemiskinan
e) Defisit anggaran pemerintah
f) Utang luar negeri

D. Pendekatan
Kontekstual

E. Metode Pembelajaran
Studi kepustakaan
F. Skenario Pembelajaran

1. Kegiatan Awal
a. Apersepsi
Guru memberikan penjelasan singkat tentang kompetensi dasar yang harus dicapai dan
esensi dari materi yang harus dikuasai.
b. Motivasi
Kebijakan ekonomi pemerintah adalah penerapan ilmu ekonomi.

2. Kegiatan Inti
Siswa diberi tugas untuk mengumpulkan informasi tentang masalah ekonomi yang
dihadapi pemerintah melalui studi pustaka, kemudian siswa membuat esai tentang masalah
ekonomi yang dihadapi pemerintah.

3. Kegiatan Akhir
a. Guru dan siswa melakukan refleksi
b. Penilaian
 Hasil kerja kelompok (kognitif)
 Lembar pengamatan (afektif)
 Lembar pengamatan (psiko motorik)
c. Siswa mengerjakan soal-soal evaluasi yang terdapat pada buku teks Ekonomi Esis.
d. Siswa diberi tugas untuk mencari artikel koran dan majalah yang berkaitan dengan kebijakan
ekonomi pemerintah.

G. Sumber dan Alat


Buku teks dan spidol

Mengetahui Cianjur, Juli 2010


Kepala SMAN 1 Cianjur Guru Mata Pelajaran,

Drs. H. Gun gun Guswandi, M.Pd. ......................................................


NIP. 195708151984031005 NIP
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)

Sekolah : SMA Negeri 1 Cianjur


Mata Pelajaran : Ekonomi
Kelas / Semester : X (sepuluh) / 2

Standar Kompetensi : 5. Memahami Produk Domestik Bruto (PDB), Produk Domestik


Regional Bruto (PDRB), Pendapatan Nasional Bruto (PNB), dan
Pendapatan Nasional (PN).

Kompetensi Dasar : 5.1 Menjelaskan konsep PDB, PDRB, PNB, dan PN.

Indikator : Mendeskripsikan konsep PDB, PDRB, PNB, dan PN


Menghitung pendapatan per kapita

Alokasi Waktu : 2 x 45 menit

A. Tujuan Pembelajaran
Siswa dapat mendeskripsikan konsep PDB, PDRB, PNB, dan PN serta menghitung
pendapatan per kapita.

B. Materi Pokok
Pendapatan nasional

C. Uraian Materi
a) PDB
b) PDRB
c) PNB
d) PN
e) Pendapatan per kapita

D. Pendekatan
Kontekstual
E. Metode Pembelajaran
Diskusi kelompok dan studi kepustakaan

F. Skenario Pembelajaran

1. Kegiatan Awal
a. Apersepsi
Guru menggali dan mengembangkan pengetahuan siswa tentang pendapatan nasional
dengan cara menghubungkannya dengan pendapatan orang tuanya atau pendapatan masyarakat
sekitar.
b. Motivasi
Pemahaman tentang pendapatan nasional akan mempermudah pemahaman materi
selanjutnya.
2. Kegiatan Inti
a. Siswa dikelompokkan menjadi empat kelompok, di mana masing-masing kelompok terdiri
dari 5-6 orang (disesuaikan dengan jumlah siswa).
b. Kelompok pertama diberi tugas untuk mendeskripsikan PDB.
c. Kelompok kedua diberi tugas untuk mendeskripsikan PDRB.
d. Kelompok ketiga diberi tugas untuk mendeskripsikan PNB.
e. Kelompok keempat diberi tugas untuk mendeskripsikan PN.
f. Masing-masing kelompok mempersentasikan tugasnya di depan kelas, sedangkan kelompok
yang lain menanggapi.
g. Dengan bimbingan guru, siswa membuat kesimpulan.

3. Kegiatan Akhir
a. Guru dan siswa melakukan refleksi
b. Penilaian
 Hasil kerja kelompok (kognitif)
 Lembar pengamatan (afektif)
 Lembar pengamatan (psiko motorik)
c. Siswa mengerjakan soal-soal evaluasi yang terdapat pada buku teks Ekonomi Esis.

G. Sumber dan Alat


Buku teks dan spidol

Mengetahui Cianjur, Juli 2010


Kepala SMAN 1 Cianjur Guru Mata Pelajaran,

Drs. H. Gun gun Guswandi, M.Pd. ......................................................


NIP. 195708151984031005 NIP
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)

Sekolah : SMA Negeri 1 Cianjur


Mata Pelajaran : Ekonomi
Kelas / Semester : X (sepuluh) / 2

Standar Kompetensi : 5. Memahami Produk Domestik Bruto (PDB), Produk Domestik


Regional Bruto (PDRB), Pendapatan Nasional Bruto (PNB), dan
Pendapatan Nasional (PN).

Kompetensi Dasar : 5.2 Menjelaskan manfaat perhitungan pendapatan nasional.

Indikator : Mengidentifikasi manfaat dan melakukan perhitungan pendapatan


nasional.

Alokasi Waktu : 1 x 45 menit

A. Tujuan Pembelajaran
Siswa dapat mengidentifikasi manfaat dan melakukan perhitungan pendapatan nasional.

B. Materi Pokok
Perhitungan pendapatan nasional

C. Uraian Materi
a) Manfaat perhitungan pendapatan nasional
b) Menghitung pendapatan nasional

D. Pendekatan
Kontekstual

E. Metode Pembelajaran
Diskusi kelompok dan studi kepustakaan

F. Skenario Pembelajaran

1. Kegiatan Awal
a. Apersepsi
Guru mengulas kembali pembahasan materi yang lalu tentang konsep pendapatan
nasional. Kemudian guru menjelaskan cara-cara perhitungan pendapatan nasional.
b. Motivasi
Perhitungan pendapatan nasional sangat penting mengingat pendapatan nasional adalah
salah satu indikator kesejahteraan suatu negara.

2. Kegiatan Inti
a. Siswa dikelompokkan menjadi empat kelompok, di mana masing-masing kelompok terdiri
dari 5-6 orang (disesuaikan dengan jumlah siswa).
b. Kelompok pertama diberi tugas untuk mengidentifikasi manfaat perhitungan pendapatan
nasional.
c. Kelompok kedua diberi tugas untuk menghitung pendapatan nasional dengan pendekatan
pendapatan.
d. Kelompok ketiga diberi tugas untuk menghitung pendapatan nasional dengan pendekatan
produksi.
e. Kelompok keempat diberi tugas untuk menghitung pendapatan nasional dengan pendekatan
pengeluaran.
f. Masing-masing kelompok mempersentasikan tugasnya di depan kelas, sedangkan kelompok
yang lain menanggapi.
g. Dengan bimbingan guru, siswa membuat kesimpulan.

3. Kegiatan Akhir
a. Guru dan siswa melakukan refleksi
b. Penilaian
 Hasil kerja kelompok (kognitif)
 Lembar pengamatan (afektif)
 Lembar pengamatan (psiko motorik)
c. Siswa mengerjakan soal-soal evaluasi yang terdapat pada buku teks Ekonomi Esis.

G. Sumber dan Alat


Buku teks dan spidol

Mengetahui Cianjur, Juli 2010


Kepala SMAN 1 Cianjur Guru Mata Pelajaran,
Drs. H. Gun gun Guswandi, M.Pd. ......................................................
NIP. 195708151984031005 NIP

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN


(RPP)

Sekolah : SMA Negeri 1 Cianjur


Mata Pelajaran : Ekonomi
Kelas / Semester : X (sepuluh) / 2

Standar Kompetensi : 5. Memahami Produk Domestik Bruto (PDB), Produk Domestik


Regional Bruto (PDRB), Pendapatan Nasional Bruto (PNB), dan
Pendapatan Nasional (PN).

Kompetensi Dasar : 5.3 Membandingkan PDB dan pendapatan per kapita Indonesia dengan
negara lain.

Indikator : Membandingkan PDB dan pendapatan per kapita Indonesia dengan


negara lain.

Alokasi Waktu : 2 x 45 menit

A. Tujuan Pembelajaran
Siswa dapat membandingkan PDB dan pendapatan per kapita Indonesia dengan negara
lain.

B. Materi Pokok
PDB dan pendapatan per kapita
C. Uraian Materi
Membandingkan PDB dan pendapatan per kapita Indonesia dengan negara lain.

D. Pendekatan
Kontekstual

E. Metode Pembelajaran
Diskusi kelompok dan studi kepustakaan

F. Skenario Pembelajaran

1. Kegiatan Awal
a. Apersepsi
Guru mengembangkan pengetahuan siswa dengan mengajukan pertanyaan-pertanyaan
yang berhubungan dengan pendapatan nasional dan mengarahkan pemikiran pada kompetensi
dasar.
b. Motivasi
Membandingkan PDB dan pendapatan per kapita Indonesia dengan negara lainnya dapat
mengingatkan kita pada ketertinggalan negara kita sekaligus memicu semangat untuk turut serta
membangun dan mengatasi ketertinggalan tersebut.

2. Kegiatan Inti
Siswa diminta untuk mengamati data PDB dan pendapatan per kapita beberapa negara,
kemudian membandingkan data tersebut dengan data PDB dan pendapatan per kapita Indonesia.

3. Kegiatan Akhir
a. Guru dan siswa melakukan refleksi
b. Penilaian
 Hasil kerja kelompok (kognitif)
 Lembar pengamatan (afektif)
 Lembar pengamatan (psiko motorik)
c. Siswa mengerjakan soal-soal evaluasi yang terdapat pada buku teks Ekonomi Esis.

G. Sumber dan Alat


Buku teks dan spidol

Mengetahui Cianjur, Juli 2010


Kepala SMAN 1 Cianjur Guru Mata Pelajaran,

Drs. H. Gun gun Guswandi, M.Pd. ......................................................


NIP. 195708151984031005 NIP
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)

Sekolah : SMA Negeri 1 Cianjur


Mata Pelajaran : Ekonomi
Kelas / Semester : X (sepuluh) / 2

Standar Kompetensi : 5. Memahami Produk Domestik Bruto (PDB), Produk Domestik


Regional Bruto (PDRB), Pendapatan Nasional Bruto (PNB), dan
Pendapatan Nasional (PN).

Kompetensi Dasar : 5.4 Mendeskripsikan indeks harga dan inflasi.

Indikator : 1. Mendeskripsikan pengertian indeks harga dan indeks harga konsumen


2. Menghubungkan indeks harga dengan inflasi
3. Mendeskripsikan pengertian dan jenis-jenis inflasi
4. Mengidentifikasi penyebab, dampak, dan cara-cara mengatasi inflasi
5. Menghitung angka inflasi

Alokasi Waktu : 3 x 45 menit


A. Tujuan Pembelajaran
a) Siswa dapat mendeskripsikan pengertian indeks harga dan indeks harga konsumen
b) Siswa dapat menghubungkan indeks harga dengan inflasi
c) Siswa dapat mendeskripsikan pengertian dan jenis-jenis inflasi
d) Siswa dapat mengidentifikasi penyebab, dampak, dan cara-cara mengatasi inflasi
e) Siswa dapat menghitung angka inflasi

B. Materi Pokok
Indeks harga dan inflasi

C. Uraian Materi
a) Pengertian indeks harga dan indeks harga konsumen
b) Hubungan indeks harga dengan inflasi
c) Pengertian dan jenis-jenis inflasi
d) Penyebab, dampak, dan cara-cara mengatasi inflasi
e) Perhitungan angka inflasi

D. Pendekatan
Kontekstual

E. Metode Pembelajaran
Diskusi kelompok dan studi kepustakaan

F. Skenario Pembelajaran

1. Kegiatan Awal
a. Apersepsi
Guru menjelaskan kompetensi dasar yang harus dicapai dan indikator pencapaian
kompetensi dasar. Kemudian siswa dipersilahkan melihat tayangan yang berhubungan dengan
inflasi.
b. Motivasi
Indeks harga dan inflasi adalah salah satu indikator perekonomian suatu negara yang
senantiasa menjadi perhatian seluruh masyarakat.

2. Kegiatan Inti
a. Siswa dikelompokkan menjadi empat kelompok, di mana masing-masing kelompok terdiri
dari 5-6 orang (disesuaikan dengan jumlah siswa).
b. Kelompok pertama diberi tugas untuk mendeskripsikan pengertian indeks harga, indeks harga
konsumen, dan inflasi.
c. Kelompok kedua diberi tugas untuk menghubungkan indeks harga dengan inflasi.
d. Kelompok ketiga diberi tugas untuk mendeskripsikan jenis-jenis inflasi dan mengidentifikasi
penyebab, dampak, dan cara-cara mengatasi inflasi.
e. Kelompok keempat diberi tugas untuk menghitung angka inflasi.
f. Masing-masing kelompok mempersentasikan tugasnya di depan kelas, sedangkan kelompok
yang lain menanggapi.
g. Dengan bimbingan guru, siswa membuat kesimpulan.

3. Kegiatan Akhir
a. Guru dan siswa melakukan refleksi
b. Penilaian
 Hasil kerja kelompok (kognitif)
 Lembar pengamatan (afektif)
 Lembar pengamatan (psiko motorik)
c. Siswa mengerjakan soal-soal evaluasi yang terdapat pada buku teks Ekonomi Esis.

G. Sumber dan Alat


Buku teks, OHP dan spidol

Mengetahui Cianjur, Juli 2010


Kepala SMAN 1 Cianjur Guru Mata Pelajaran,

Drs. H. Gun gun Guswandi, M.Pd. ......................................................


NIP. 195708151984031005 NIP

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN


(RPP)

Sekolah : SMA Negeri 1 Cianjur


Mata Pelajaran : Ekonomi
Kelas / Semester : X (sepuluh) / 2

Standar Kompetensi : 6. Memahami konsumsi dan investasi

Kompetensi Dasar : 6.1 Mendeskripsikan fungsi konsumsi dan fungsi tabungan

Indikator : 1. Menggunakan fungsi konsumsi dan cara menggambarkannya


2. Menggunakan fungsi tabungan dan cara menggambarkannya

Alokasi Waktu : 6 x 45 menit


A. Tujuan Pembelajaran
a) Siswa dapat menggunakan fungsi konsumsi dan cara menggambarkannya
b) Siswa dapat menggunakan fungsi tabungan dan cara menggambarkannya

B. Materi Pokok
Fungsi konsumsi dan fungsi tabungan

C. Uraian Materi
a) Fungsi konsumsi
b) Fungsi tabungan

D. Pendekatan
Kontekstual

E. Metode Pembelajaran
Diskusi kelompok dan studi kepustakaan

F. Skenario Pembelajaran

1. Kegiatan Awal
a. Apersepsi
Guru menjelaskan kompetensi dasar yang harus dicapai dan indikator pencapaian
kompetensi dasar.
b. Motivasi
Fungsi konsumsi dan fungsi tabungan menggambarkan bagaimana pendapatan
dialokasikan.

2. Kegiatan Inti
a. Siswa dikelompokkan menjadi dua kelompok besar (disesuaikan dengan jumlah siswa).
b. Kelompok pertama diberi tugas untuk mendeskripsikan fungsi konsumsi.
c. Kelompok kedua diberi tugas untuk mendeskripsikan fungsi tabungan.
d. Masing-masing kelompok mempersentasikan tugasnya di depan kelas, sedangkan kelompok
yang lain menanggapi.
e. Dengan bimbingan guru, siswa membuat kesimpulan.

3. Kegiatan Akhir
a. Guru dan siswa melakukan refleksi
b. Penilaian
 Hasil kerja kelompok (kognitif)
 Lembar pengamatan (afektif)
 Lembar pengamatan (psiko motorik)
c. Siswa mengerjakan soal-soal evaluasi yang terdapat pada buku teks Ekonomi Esis.

G. Sumber dan Alat


Buku teks dan spidol
Mengetahui Cianjur, Juli 2010
Kepala SMAN 1 Cianjur Guru Mata Pelajaran,

Drs. H. Gun gun Guswandi, M.Pd. ......................................................


NIP. 195708151984031005 NIP

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN


(RPP)

Sekolah : SMA Negeri 1 Cianjur


Mata Pelajaran : Ekonomi
Kelas / Semester : X (sepuluh) / 2

Standar Kompetensi : 6. Memahami konsumsi dan investasi

Kompetensi Dasar : 6.2 Mendeskripsikan kurva permintaan investasi


Indikator : 1. Mendeskripsikan pengertian investasi
2. Mendeskripsikan fungsi investasi
3. Mendeskripsikan kurva permintaan investasi

Alokasi Waktu : 4 x 45 menit

A. Tujuan Pembelajaran
a) Siswa dapat mendeskripsikan pengertian investasi
b) Siswa dapat mendeskripsikan fungsi investasi
c) Siswa dapat mendeskripsikan kurva permintaan investasi

B. Materi Pokok
Kurva permintaan investasi

C. Uraian Materi
a) Pengertian investasi
b) Fungsi investasi
c) Kurva permintaan investasi

D. Pendekatan
Kontekstual

E. Metode Pembelajaran
Diskusi kelompok dan studi kepustakaan

F. Skenario Pembelajaran

1. Kegiatan Awal
a. Apersepsi
Guru menjelaskan kompetensi dasar yang harus dicapai dan indikator pencapaian
kompetensi dasar.
b. Motivasi
Investasi merupakan salah satu penentu nilai pendapatan nasional.

2. Kegiatan Inti
a. Siswa dikelompokkan menjadi dua kelompok besar (disesuaikan dengan jumlah siswa).
b. Kelompok pertama diberi tugas untuk mendeskripsikan pengertian dan fungsi investasi.
c. Kelompok kedua diberi tugas untuk mendeskripsikan kurva permintaan investasi.
d. Masing-masing kelompok mempersentasikan tugasnya di depan kelas, sedangkan kelompok
yang lain menanggapi.
e. Dengan bimbingan guru, siswa membuat kesimpulan.

3. Kegiatan Akhir
a. Guru dan siswa melakukan refleksi
b. Penilaian
 Hasil kerja kelompok (kognitif)
 Lembar pengamatan (afektif)
 Lembar pengamatan (psiko motorik)
c. Siswa mengerjakan soal-soal evaluasi yang terdapat pada buku teks Ekonomi Esis.

G. Sumber dan Alat


Buku teks dan spidol

Mengetahui Cianjur, Juli 2010


Kepala SMAN 1 Cianjur Guru Mata Pelajaran,

Drs. H. Gun gun Guswandi, M.Pd. ......................................................


NIP. 195708151984031005 NIP

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN


(RPP)

Sekolah : SMA Negeri 1 Cianjur


Mata Pelajaran : Ekonomi
Kelas / Semester : X (sepuluh) / 2
Standar Kompetensi : 7. Memahami uang dan perbankan

Kompetensi Dasar : 7.1 Menjelaskan konsep permintaan dan penawaran uang

Indikator : 1. Mendeskripsikan pengertian uang


2. Mengidentifikasi fungsi uang
3. Mendeskripsikan permintaan uang
4. Mendeskripsikan penawaran uang

Alokasi Waktu : 2 x 45 menit

A. Tujuan Pembelajaran
a) Siswa dapat mendeskripsikan pengertian uang
b) Siswa dapat mendeskripsikan fungsi uang
c) Siswa dapat mendeskripsikan permintaan uang
d) Siswa dapat mendeskripsikan penawaran uang

B. Materi Pokok
Permintaan dan penawaran uang

C. Uraian Materi
a) Pengertian uang
b) Fungsi uang
c) Permintaan uang
d) Penawaran uang

D. Pendekatan
Kontekstual

E. Metode Pembelajaran
Diskusi kelompok dan studi kepustakaan

F. Skenario Pembelajaran

1. Kegiatan Awal
a. Apersepsi
Guru menjelaskan kompetensi dasar yang harus dicapai dan indikator pencapaian
kompetensi dasar. Kemudian guru mempersilahkan siswa untuk melihat tayangan yang
berhubungan dengan uang.
b. Motivasi
Uang sangat dekat dengan kehidupan sehari-hari dan memiliki fungsi yang sangat
penting dalam kegiatan ekonomi.
2. Kegiatan Inti
a. Siswa dikelompokkan menjadi empat kelompok, di mana masing-masing kelompok terdiri
dari 5-6 orang (disesuaikan dengan jumlah siswa).
b. Kelompok pertama diberi tugas untuk mendeskripsikan pengertian uang.
c. Kelompok kedua diberi tugas untuk mendeskripsikan fungsi uang.
d. Kelompok ketiga diberi tugas untuk mendeskripsikan permintaan uang.
e. Kelompok keempat diberi tugas untuk mendeskripsikan penawaran uang.
f. Masing-masing kelompok mempersentasikan tugasnya di depan kelas, sedangkan kelompok
yang lain menanggapi.
g. Dengan bimbingan guru, siswa membuat kesimpulan.

3. Kegiatan Akhir
a. Guru dan siswa melakukan refleksi
b. Penilaian
 Hasil kerja kelompok (kognitif)
 Lembar pengamatan (afektif)
 Lembar pengamatan (psiko motorik)
c. Siswa mengerjakan soal-soal evaluasi yang terdapat pada buku teks Ekonomi Esis.

G. Sumber dan Alat


Buku teks, OHP dan spidol

Mengetahui Cianjur, Juli 2010


Kepala SMAN 1 Cianjur Guru Mata Pelajaran,

Drs. H. Gun gun Guswandi, M.Pd. ......................................................


NIP. 195708151984031005 NIP

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN


(RPP)
Sekolah : SMA Negeri 1 Cianjur
Mata Pelajaran : Ekonomi
Kelas / Semester : X (sepuluh) / 2

Standar Kompetensi : 7. Memahami uang dan perbankan

Kompetensi Dasar : 7.2 Membedakan peran bank umum dan bank sentral

Indikator : 1. Mendeskripsikan pengertian bank


2. Menguraikan fungsi bank sentral
3. Menguraikan fungsi bank umum
4. Menguraikan fungsi bank syariah
5. Menguraikan fungsi bank perkreditan rakyat
6. Mengidentifikasi peran bank umum dan bank sentral
7. Mengidentifikasi produk-produk perbankan
8. Menyebutkan jenis dan fungsi lembaga keuangan
9. Menguraikan 5C
10. Mendeskripsikan kebaikan dan keburukan kredit bagi nasabah

Alokasi Waktu : 4 x 45 menit

A. Tujuan Pembelajaran
a) Siswa dapat mendeskripsikan pengertian bank
b) Siswa dapat menguraikan fungsi bank sentral
c) Siswa dapat menguraikan fungsi bank umum
d) Siswa dapat menguraikan fungsi bank syariah
e) Siswa dapat menguraikan fungsi bank perkreditan rakyat
f) Siswa dapat mengidentifikasi peran bank umum dan bank sentral
g) Siswa dapat mengidentifikasi produk-produk perbankan
h) Siswa dapat menyebutkan jenis dan fungsi lembaga keuangan
i) Siswa dapat menguraikan 5C
j) Siswa dapat mendeskripsikan kebaikan dan keburukan kredit bagi nasabah

B. Materi Pokok
Bank dan lembaga keuangan bukan bank

C. Uraian Materi
a) Pengertian bank
b) Fungsi bank
c) Peran bank umum dan bank sentral
d) Produk-produk perbankan
e) 5C
f) kebaikan dan keburukan kredit

D. Pendekatan
Kontekstual
E. Metode Pembelajaran
Diskusi kelompok dan studi kepustakaan

F. Skenario Pembelajaran

1. Kegiatan Awal
a. Apersepsi
Guru menjelaskan kompetensi dasar yang harus dicapai dan indikator pencapaian
kompetensi dasar. Kemudian guru mempersilahkan siswa untuk melihat tayangan yang
berhubungan dengan kegiatan bank.
b. Motivasi
Bank sangat dekat dengan kehidupan sehari-hari dan memiliki fungsi yang sangat penting
dalam kegiatan ekonomi.

2. Kegiatan Inti
a. Siswa dikelompokkan menjadi enam kelompok, di mana masing-masing kelompok terdiri dari
5-6 orang (disesuaikan dengan jumlah siswa).
b. Kelompok pertama diberi tugas untuk mendeskripsikan pengertian dan fungsi bank
c. Kelompok kedua diberi tugas untuk mendeskripsikan perbedaan peran bank umum dan bank
sentral.
d. Kelompok ketiga diberi tugas untuk mengidentifikasi produk-produk perbankan.
e. Kelompok keempat diberi tugas untuk mendeskripsikan jenis dan fungsi lembaga keuangan.
f. Kelompok kelima diberi tugas untuk menguraikan 5C.
g. Kelompok keenam diberi tugas untuk mendeskripsikan kebaikan dan keburukan kredit bagi
nasabah.
h. Masing-masing kelompok mempersentasikan tugasnya di depan kelas, sedangkan kelompok
yang lain menanggapi.
i. Dengan bimbingan guru, siswa membuat kesimpulan.

3. Kegiatan Akhir
a. Guru dan siswa melakukan refleksi
b. Penilaian
 Hasil kerja kelompok (kognitif)
 Lembar pengamatan (afektif)
 Lembar pengamatan (psiko motorik)
c. Siswa mengerjakan soal-soal evaluasi yang terdapat pada buku teks Ekonomi Esis.

G. Sumber dan Alat


Buku teks, OHP dan spidol
Mengetahui Cianjur, Juli 2010
Kepala SMAN 1 Cianjur Guru Mata Pelajaran,

Drs. H. Gun gun Guswandi, M.Pd. ......................................................


NIP. 195708151984031005 NIP

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN


(RPP)

Sekolah : SMA Negeri 1 Cianjur


Mata Pelajaran : Ekonomi
Kelas / Semester : X (sepuluh) / 2

Standar Kompetensi : 7. Memahami uang dan perbankan

Kompetensi Dasar : 7.3 Mendeskripsikan kebijakan pemerintah di bidang moneter

Indikator : 1. Mendeskripsikan tujuan kebijakan moneter


2. Mendeskripsikan kebijakan dan instrumen kebijakan moneter

Alokasi Waktu : 2 x 45 menit

A. Tujuan Pembelajaran
a) Siswa dapat mendeskripsikan tujuan kebijakan moneter
b) Siswa dapat mendeskripsikan kebijakan moneter

B. Materi Pokok
Kebijakan pemerintah di bidang moneter

C. Uraian Materi
a) Tujuan kebijakan moneter
b) Kebijakan moneter pasar terbuka
c) Kebijakan moneter diskonto
d) Kebijakan moneter cadangan kas
e) Kebijakan moneter dorongan moral

D. Pendekatan
Kontekstual

E. Metode Pembelajaran
Diskusi kelompok dan studi kepustakaan

F. Skenario Pembelajaran

1. Kegiatan Awal
a. Apersepsi
Guru menjelaskan kompetensi dasar yang harus dicapai dan indikator pencapaian
kompetensi dasar.
b. Motivasi
Kebijakan moneter adalah kebijakan yang dilakukan oleh bank sentral untuk
memperbaiki keadaan ekonomi dengan cara mengubah jumlah uang beredar. Siswa sudah
semestinya mempelajari tentang kbijakan moneter.

2. Kegiatan Inti
a. Siswa dikelompokkan menjadi empat kelompok, di mana masing-masing kelompok terdiri
dari 5-6 orang (disesuaikan dengan jumlah siswa).
b. Kelompok pertama diberi tugas untuk mendeskripsikan kebijakan moneter pasar terbuka.
c. Kelompok kedua diberi tugas untuk mendeskripsikan kebijakan moneter diskonto.
d. Kelompok ketiga diberi tugas untuk mendeskripsikan kebijakan moneter cadangan kas.
e. Kelompok keempat diberi tugas untuk mendeskripsikan kebijakan moneter dorongan moral.
f. Masing-masing kelompok mempersentasikan tugasnya di depan kelas, sedangkan kelompok
yang lain menanggapi.
g. Dengan bimbingan guru, siswa membuat kesimpulan.

3. Kegiatan Akhir
a. Guru dan siswa melakukan refleksi
b. Penilaian
 Hasil kerja kelompok (kognitif)
 Lembar pengamatan (afektif)
 Lembar pengamatan (psiko motorik)
c. Siswa mengerjakan soal-soal evaluasi yang terdapat pada buku teks Ekonomi Esis.

G. Sumber dan Alat


Buku teks dan spidol

Mengetahui Cianjur, Juli 2010


Kepala SMAN 1 Cianjur Guru Mata Pelajaran,

Drs. H. Gun gun Guswandi, M.Pd. ......................................................


NIP. 195708151984031005 NIP

Anda mungkin juga menyukai