Anda di halaman 1dari 2

10(e) pengertian bakal biji (ovulum)

literatur 1

Ovulum berasal dari plasenta ovarium, menghasilkan megasporosit dan merupakan tempat
pembentukan embrio, pembuahan dan embriogenesis.

Reiser, L and Robert L.F. 1983. The Ovule and The Embryo Sac. American Society of Plants Physiologist,
Vol.5

Literatur 2

Bakal biji adalah bagian paling bawah dari bunga dan merupakan awal dari terbentuknya biji yang
sesungguhnya.
Gul, S. (2007). Serial Ilmu Pengetahuan Populer Dunia Tumbuhan. Jakarta : Yudhistira

Literatur 3:

Bakal biji terletak didalam bakal buah. Bakal biji mempunyai 2 inti yaitu sel telur dan calon lembaga.

Panut., Dedi, S., Sentot, W., Muchtar dan Kasmuri.


(2007). Dunia IPA. Jakarta : Yudhistira.

Anda mungkin juga menyukai