Anda di halaman 1dari 2

PRAKTIKUM 1: ANALISIS DESKRIPTIF STUDI KASUS KONTROL

M.A. APLIKASI ANALISIS EPIDEMIOLOGI LANJUT 1

Dibawah ini merupakan suatu studi dengan desain case control dimana tujuan dari studi ini
adalah melihat faktor risiko dari kejadian malaria di suatu wilayah di Indonesia. Berikut
merupakan daftar variabel yang digunakan dalam studi ini dengan variabel outcome adalah
malaria.

No Nama Variabel Nama variabel Kode Variabel


di Stata
1. umur_res Usia Responden 0 = 15 – 24
1 = 25 – 34
2 = 35 – 44
3 = > 45
2. pend_res Pendidikan Responden 1 = Rendah ( < SLTP)
0 = Tinggi ( > SLTA)
3. gender Jenis Kelamin Responden 1 = Laki-laki
0 = Perempuan
4. Luarrmh Intensitas di Luar Rumah pada Malam 1 = Keluar rumah malam hari
Hari 0 = Tidak keluar rumah malam hari
5. pakaian Penggunaan Pakaian Tertutup 1 = Tidak menggunakan kelambu
0 = Menggunakan kelambu
3 = Missing
6. kerisiko Jenis Pekerjaan 1 = Kerja berisiko
0 = Tidak kerja berisiko
7. rpelen Penggunaan Repelen 1 = Tidak menggunakan repelen
0 = Menggunakan repelen
8. inap_htn Pernah Menginap di Hutan 1 = Pernah menginap di hutan
0 = Tidak pernah menginap di hutan
9. obatnymk Penggunaan Obat Nyamuk 1 = Tidak menggunakan obat nyamuk
0 = Menggunakan obat nyamuk
10. perinduk Perindukan Nyamuk 1 = Ada perindukan nyamuk di rumah
0 = Tidak ada perindukan nyamuk di
rumah
11. malaria Malaria 1 = Ya
0 = Tidak
Tugas

1. Buatlah tabel deskriptif dari semua variabel independen terhadap outcome (dengan
menggunakan desain case control)
2. Berikan narasi atau interpretasi terhadap hasil tabel deskriptif yang diperoleh.

Pada analisis ini data yang digunakan adalah data malariaantonrev.dta

NOTE: Tugas dikumpulkan dalam bentuk soft file dan hard copy.

Selamat mengerjakan.

Anda mungkin juga menyukai