Anda di halaman 1dari 87

LAPORAN

Pengalaman Belajar Lapangan Terintegrasi II (PBLT II)

PERENCANAAN KEGIATAN UNTUK MENGATASI POTENSI


BENCANA DAN MASALAH KESEHATAN DI RT.003 RW.005
KEDUSUNAN III DESA SUKAMULYA KECAMATAN
SINGAPARNA KABUPATEN TASIKMALAYA TAHUN 2022

disusun oleh:

Dian Nurdiani 0101180041


M. Ikmal K 0101180031
Ranti Nurqolbi 0101180036
Sahara Nurlackmi 0101180042
Yuni Nurmaulidah 0101180040

PROGRAM STUDI S-1 KESEHATAN MASYARAKAT


SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN RESPATI
TASIKMALAYA
2022
LEMBAR PENGESAHAN

Laporan Pengalaman Belajar Lapangan Terintegrasi II (PBLT 2) ini


telah diperiksa dan disahkan oleh pembimbing akademik

Tasikmalaya, 16 Februari 2022

Pembimbing Akademik,

Sinta Fitriani, S.K.M., M.K.M


NIK: 220.01.0207.005

Mengetahui,
Pembimbing Lapangan,

Ucu Sumiati, Amd. Gz


NIP: 196602081988032006
KATA PENGANTAR

Dengan menyebut nama Allah yang maha pengasih lagi maha penyanyang

kami panjatkan puji dan syukur kehadiat-Nya, sehingga kami bisa menyelesaikan

laporan Pengalaman Belajar Lapangan Terintegrasi II (PBLT II) tentang

“Perencanaan Kegiatan Untuk Mengatasi Potensi Bencana dan Masalah

Kesehatan di RT.003 RW.005 Kedusunan III Desa Sukamulya Kecamatan

Singaparna Kabupaten Tasikmalaya Tahun 2022”. Laporan ini disusun untuk

memenuhi salah satu persyaratan akhir PBLT II bagi mahasiswa S1 Kesehatan

Masyarakat STIKes Respati Tasikmalaya dan merupakan Tridharma Perguruan

Tinggi.

Pada kesempatan ini penyusun ingin mengucapkan terima kasih kepada :

1. Bapak Dadan Yogaswara, S.K.M., M.K.M selaku Ketua STIKes Respati.

2. Ibu Sinta Fitriani, S.K.M, M.K.M selaku koordinator pelaksana PBLT II dan

pembimbing akademik.

3. Ibu Ucu Sumiati, Amd. Gz selaku pembimbing lapangan.

Akhirnya penyusun menyadari bahwa laporan ini masih jauh dari

kesempurnaan. Oleh karena itu penyusun mengharapkan saran dan kritikan yang

membangun untuk perbaikan laporan ini.

Tasikmalaya, 16 Februari 2022

Penyusun

i
DAFTAR ISI

LEMBAR PENGESAHAN

KATA PENGANTAR ............................................................................................ i

DAFTAR ISI ........................................................................................................... ii

DAFTAR TABEL .................................................................................................. iii

BAB I PENDAHULUAN

A. Latar Belakang .................................................................................................1

B. Tujuan Penyelidikan.........................................................................................2

C. Manfaat ............................................................................................................3

BAB II GAMBARAN UMUM

A. Keadaan Geografis ...........................................................................................4

B. Keaadan Demografis ........................................................................................7

C. Status Kesehatan .............................................................................................10

BAB III GAMBARAN DAN HASIL PENDATAAN

A. Karakteristik Responden .................................................................................14

B. Kelompok Risiko ............................................................................................15

C. Gambaran Hasil Pendataan .............................................................................16

BAB IV IDENTIFIKASI MASALAH

A. Identifikasi Masalah........................................................................................46

BAB V PRIORITAS MASALAH

A. Metode USG ...................................................................................................53

B. Prioritas Masalah ............................................................................................54

BAB VI PERENCANAAN KEGIATAN

Perencanaan Kegiatan ..............................................................................................57

LAMPIRAN

ii
DAFTAR TABEL

Tabel Halaman

2.1 Luas Wilayah Desa Sukamulya Berdasarkan Jumlah Kedusunan ......................4

2.2 Nama Dusun dan Wilayah ..................................................................................5

2.3 Matriks Jarak Ibu Kota Kecamatan ke Desa-Desa dan Jarak Anatara Desa di

Kecamatan Singaparna ........................................................................................6

2.4 Data Penggunaan Lahan Menurut Desa di Kecamatan Singaparna ....................6

2.5 Jumlah Penduduk Desa Sukamulya Menurut Jenis Kelamin Tahun 2022 .........7

2.6 Jumlah Fasilitas Pendidikan Formal, Non-Formal, Murid dan Guru Desa

Sukamulya Kecamatan Singaparna .....................................................................7

2.7 Jumlah Bidang Pekerjaan Desa Sukamulya Kecamatan Singaparna ..................8

2.8 Sarana Tempat Usaha di Desa Sukamulya Kecamatan Singaparna....................8

2.9 Fasilitas dan Tenaga Kesehatan di Desa Sukamulya Kecamatan Singaparna ....9

2.10 Cakupan Data Gizi Masyarakat Puskesmas Singaparna Tahun 2020 ..............12

2.11 Sepuluh Penyakit Terbesar Tahun 2020 ..........................................................13

3.1 Distribusi Frekuensi Tingkat Pendidikan Pada Masyarakat RT.003 RW.005

Desa Sukamulya Kecamatan Singaparna Kabupaten Tasikmalaya Tahun 2022

...........................................................................................................................14

3.2 Distribusi Frekuensi Pendapatan Pada Masyarakat RT.003 RW.005 Desa

Sukamulya Kecamatan Singaparna Kabupaten Tasikmalaya Tahun 2022 .......15

3.3 Distribusi Frekuensi kelompok Risiko Pada Masyarakat RT.003 RW.005

Desa Sukamulya Kecamatan Singaparna Kabupaten Tasikmalaya Tahun 2022

...........................................................................................................................15

3.4 Distribusi Frekuensi Kepemilikan Jamban Pada Masyarakat RT.003 RW.005

Desa Sukamulya Kecamatan Singaparna Kabupaten Tasikmalaya Tahun 2022

...........................................................................................................................16

iii
3.5 Distribusi Frekuensi Kepemilikan Jenis Jaminan Kesehatan Pada Masyarakat

RT.003 RW.005 Desa Sukamulya Kecamatan Singaparna Kabupaten

Tasikmalaya Tahun 2022 ..................................................................................17

3.6 Distribusi Frekuensi Penolong Persalinan Pada Masyarakat RT.003 RW.005

Desa Sukamulya Kecamatan Singaparna Kabupaten Tasikmalaya Tahun 2022

...........................................................................................................................17

3.7 Distribusi Frekuensi Tempat Bersalin Pada Masyarakat RT.003 RW.005 Desa

Sukamulya Kecamatan Singaparna Kabupaten Tasikmalaya Tahun 2022 .......18

3.8 Distribusi Frekuensi Pemberian ASI Eksklusif Pada Masyarakat RT.003

RW.005 Desa Sukamulya Kecamatan Singaparna Kabupaten Tasikmalaya

Tahun 2022 .......................................................................................................18

3.9 Distribusi Frekuensi Pemberian MPASI Pada Masyarakat RT.003 RW.005

Desa Sukamulya Kecamatan Singaparna Kabupaten Tasikmalaya Tahun 2022

...........................................................................................................................19

3.10 Distribusi Frekuensi Pemanfaatan Pelayanan Posyandu Pada Masyarakat

RT.003 RW.005 Desa Sukamulya Kecamatan Singaparna Kabupaten

Tasikmalaya Tahun 2022 ..................................................................................19

3.11 Distribusi Frekuensi Ketersediaan Sarana Air Bersih Pada Masyarakat

RT.003 RW.005 Desa Sukamulya Kecamatan Singaparna Kabupaten

Tasikmalaya Tahun 2022 ..................................................................................20

3.12 Distribusi Frekuensi Sumber Air Bersih Pada Masyarakat RT.003 RW.005

Desa Sukamulya Kecamatan Singaparna Kabupaten Tasikmalaya Tahun 2022

...........................................................................................................................20

3.13 Distribusi Frekuensi Ketersediaan Tempat CTPS Pada Masyarakat RT.003

RW.005 Desa Sukamulya Kecamatan Singaparna Kabupaten Tasikmalaya

Tahun 2022 .......................................................................................................21

iv
3.14 Distribusi Frekuensi Perilaku CTPS Sebelum dan Sesudah Beraktivitas Pada

Masyarakat RT.003 RW.005 Desa Sukamulya Kecamatan Singaparna

Kabupaten Tasikmalaya Tahun 2022 ................................................................21

3.15 Distribusi Frekuensi Tempat BAB Pada Masyarakat RT.003 RW.005 Desa

Sukamulya Kecamatan Singaparna Kabupaten Tasikmalaya Tahun 2022 .......22

3.16 Distribusi Frekuensi Kepemilikan Septic Tank Atau Tempat Pembuangan

Akhir Limbah Tinja Pada Masyarakat RT.003 RW.005 Desa Sukamulya

Kecamatan Singaparna Kabupaten Tasikmalaya Tahun 2022 ..........................22

3.17 Distribusi Frekuensi Kepemilikan Saluran Pembuangan Limbah Rumah

Tangga Pada Masyarakat RT.003 RW.005 Desa Sukamulya Kecamatan

Singaparna Kabupaten Tasikmalaya Tahun 2022 .............................................23

3.18 Distribusi Frekuensi Muara Akhir Limbah Rumah Tangga Pada Masyarakat

RT.003 RW.005 Desa Sukamulya Kecamatan Singaparna Kabupaten

Tasikmalaya Tahun 2022 ..................................................................................24

3.19 Distribusi Frekuensi Ketersediaan Tempat Sampah Pada Masyarakat RT.003

RW.005 Desa Sukamulya Kecamatan Singaparna Kabupaten Tasikmalaya

Tahun 2022 .......................................................................................................24

3.20 Distribusi Frekuensi Tempat Sampah Tertutup Pada Masyarakat RT.003

RW.005 Desa Sukamulya Kecamatan Singaparna Kabupaten Tasikmalaya

Tahun 2022 .......................................................................................................25

3.21 Distribusi Frekuensi Akhir Pembuangan Sampah RT Pada Masyarakat

RT.003 RW.005 Desa Sukamulya Kecamatan Singaparna Kabupaten

Tasikmalaya Tahun 2022 ..................................................................................25

3.22 Distribusi Frekuensi Kepemilikan TPA Pada Masyarakat RT.003 RW.005

Desa Sukamulya Kecamatan Singaparna Kabupaten Tasikmalaya Tahun 2022

...........................................................................................................................26

v
3.23 Distribusi Frekuensi Menutup TPA Pada Masyarakat RT.003 RW.005 Desa

Sukamulya Kecamatan Singaparna Kabupaten Tasikmalaya Tahun 2022 .......26

3.24 Distribusi Frekuensi Membersihkan TPA Seminggu Sekali Pada Masyarakat

RT.003 RW.005 Desa Sukamulya Kecamatan Singaparna Kabupaten

Tasikmalaya Tahun 2022 ..................................................................................27

3.25 Distribusi Frekuensi Ketersediaan Benda Berisiko Tumbuh Kembang Jentik

Pada Masyarakat RT.003 RW.005 Desa Sukamulya Kecamatan Singaparna

Kabupaten Tasikmalaya Tahun 2022 ................................................................28

3.26 Distribusi Frekuensi Perilaku Mengubur Atau Mendaur Ulang Barang Bekas

Berpotensi Berkembangnya Jentik Pada Masyarakat RT.003 RW.005 Desa

Sukamulya Kecamatan Singaparna Kabupaten Tasikmalaya Tahun 2022 .......28

3.27 Distribusi Frekuensi Perilaku Kebiasaan Menggantungkan Pakaian Bekas

Pada Masyarakat RT.003 RW.005 Desa Sukamulya Kecamatan Singaparna

Kabupaten Tasikmalaya Tahun 2022 ................................................................29

3.28 Distribusi Frekuensi Perilaku Konsumsi Sayur dan Buah Pada Masyarakat

RT.003 RW.005 Desa Sukamulya Kecamatan Singaparna Kabupaten

Tasikmalaya Tahun 2022 ..................................................................................30

3.29 Distribusi Frekuensi Kebiasaan Olahraga Pada Masyarakat RT.003 RW.005

Desa Sukamulya Kecamatan Singaparna Kabupaten Tasikmalaya Tahun 2022

...........................................................................................................................30

3.30 Distribusi Frekuensi Anggota Keluarga Yang Merokok Pada Masyarakat

RT.003 RW.005 Desa Sukamulya Kecamatan Singaparna Kabupaten

Tasikmalaya Tahun 2022 ..................................................................................31

3.31 Distribusi Frekuensi Perilaku Dalam Rumah Pada Masyarakat RT.003

RW.005 Desa Sukamulya Kecamatan Singaparna Kabupaten Tasikmalaya

Tahun 2022 .......................................................................................................32

vi
3.32 Distribusi Frekuensi Penyakit Menular Pada Masyarakat RT.003 RW.005

Desa Sukamulya Kecamatan Singaparna Kabupaten Tasikmalaya Tahun 2022

...........................................................................................................................32

3.33 Distribusi Frekuensi Penyakit Tidak Menular Pada Masyarakat RT.003

RW.005 Desa Sukamulya Kecamatan Singaparna Kabupaten Tasikmalaya

Tahun 2022 .......................................................................................................33

3.34 Distribusi Frekuensi Kabel Listrik Terkelupas Pada Masyarakat RT.003

RW.005 Desa Sukamulya Kecamatan Singaparna Kabupaten Tasikmalaya

Tahun 2022 .......................................................................................................34

3.35 Distribusi Frekuensi Stop Kontak Menggunakan Pengaman Pada Masyarakat

RT.003 RW.005 Desa Sukamulya Kecamatan Singaparna Kabupaten

Tasikmalaya Tahun 2022 ..................................................................................34

3.36 Distribusi Frekuensi Kebiasaan Mematikan Aliran Listrik Pada Masyarakat

RT.003 RW.005 Desa Sukamulya Kecamatan Singaparna Kabupaten

Tasikmalaya Tahun 2022 ..................................................................................35

3.37 Distribusi Frekuensi Penggunaan Tungku Untuk Memasak Pada Masyarakat

RT.003 RW.005 Desa Sukamulya Kecamatan Singaparna Kabupaten

Tasikmalaya Tahun 2022 ..................................................................................35

3.38 Distribusi Frekuensi Penggunaan Gas LPG Untuk Memasak Pada

Masyarakat RT.003 RW.005 Desa Sukamulya Kecamatan Singaparna

Kabupaten Tasikmalaya Tahun 2022 ................................................................36

3.39 Distribusi Frekuensi Penyimpanan Tabung Gas di Area Terbuka Pada

Masyarakat RT.003 RW.005 Desa Sukamulya Kecamatan Singaparna

Kabupaten Tasikmalaya Tahun 2022 ................................................................37

vii
3.40 Distribusi Frekuensi Saluran Gas Tidak Bocor ada Masyarakat RT.003

RW.005 Desa Sukamulya Kecamatan Singaparna Kabupaten Tasikmalaya

Tahun 2022 .......................................................................................................37

3.41 Distribusi Frekuensi kebiasaan Mematikan Kompor Pada Masyarakat

RT.003 RW.005 Desa Sukamulya Kecamatan Singaparna Kabupaten

Tasikmalaya Tahun 2022 ..................................................................................38

3.42 Distribusi Frekuensi Kebiasaan Menyimpan Bahan Mudah Terbakar Dekat

Kompor Pada Masyarakat RT.003 RW.005 Desa Sukamulya Kecamatan

Singaparna Kabupaten Tasikmalaya Tahun 2022 .............................................38

3.43 Distribusi Frekuensi Penggunaan Lampu Pijar Atau Lilin Untuk Penerangan

Pada Masyarakat RT.003 RW.005 Desa Sukamulya Kecamatan Singaparna

Kabupaten Tasikmalaya Tahun 2022 ................................................................39

3.44 Distribusi Frekuensi Kepemilikan Alarm Deteksi Kebakaran Pada

Masyarakat RT.003 RW.005 Desa Sukamulya Kecamatan Singaparna

Kabupaten Tasikmalaya Tahun 2022 ................................................................39

3.45 Distribusi Frekuensi Kepemilikan Tabung Pemadam Kebakaran Pada

Masyarakat RT.003 RW.005 Desa Sukamulya Kecamatan Singaparna

Kabupaten Tasikmalaya Tahun 2022 ................................................................40

3.46 Distribusi Frekuensi Penyediaan Lap Basah Pada Masyarakat RT.003

RW.005 Desa Sukamulya Kecamatan Singaparna Kabupaten Tasikmalaya

Tahun 2022 .......................................................................................................40

3.47 Distribusi Frekuensi Anggota Keluarga Yang Menikah Dibawah Usia 19

Tahun Pada Masyarakat RT.003 RW.005 Desa Sukamulya Kecamatan

Singaparna Kabupaten Tasikmalaya Tahun 2022 .............................................41

viii
3.48 Distribusi Frekuensi Anggota Keluarga Yang Menjadi Pelaku

Kekerasan/Pelecehan Seksual Pada Masyarakat RT.003 RW.005 Desa

Sukamulya Kecamatan Singaparna Kabupaten Tasikmalaya Tahun 2022 .......42

3.49 Distribusi Frekuensi Anggota Keluarga Yang Menjadi Korban

Kekerasan/Pelecehan Seksual Pada Masyarakat RT.003 RW.005 Desa

Sukamulya Kecamatan Singaparna Kabupaten Tasikmalaya Tahun 2022 .......42

3.50 Distribusi Frekuensi Anggota Keluarga Yang Ketagihan Melihat Gambar

Atau Video Pornografi Pada Masyarakat RT.003 RW.005 Desa Sukamulya

Kecamatan Singaparna Kabupaten Tasikmalaya Tahun 2022 ..........................43

3.51 Distribusi Frekuensi Anggota Keluarga Yang Mengkonsumsi Alkohol Pada

Masyarakat RT.003 RW.005 Desa Sukamulya Kecamatan Singaparna

Kabupaten Tasikmalaya Tahun 2022 ................................................................43

3.52 Distribusi Frekuensi Anggota Keluarga Yang Mengkonsumsi Obat Terlarang

Pada Masyarakat RT.003 RW.005 Desa Sukamulya Kecamatan Singaparna

Kabupaten Tasikmalaya Tahun 2022 ................................................................44

3.53 Distribusi Frekuensi Pencarian Pengobatan Pada Masyarakat RT.003

RW.005 Desa Sukamulya Kecamatan Singaparna Kabupaten Tasikmalaya

Tahun 2022 .......................................................................................................44

3.54 Distribusi Frekuensi Pemanfaatan Posbindu Pada Masyarakat RT.003

RW.005 Desa Sukamulya Kecamatan Singaparna Kabupaten Tasikmalaya

Tahun 2022 .......................................................................................................45

4.1 Identifikasi Potensi Bencana dan Masalah Kesehatan di RT.003 RW.005 Desa

Sukamulya Kecamatan Singaparna Kabupaten Tasikmalaya Tahun 2022 .......46

5.1 Penilaian Kriteria USG ......................................................................................54

5.2 Penetuan Prioritas Masalah RT.003 RW.005 Desa Sukamulya Kecamatan

Singaparna Kabupaten Tasikmalaya Tahun 2022 .............................................54

ix
5.3 Penggalian Faktor dan Alternatif Pemecahan Masalah di RT.003 RW.005

Desa Sukamulya Kecamatan Singaparna Kabupaten Tasikmalaya Tahun 2022

...........................................................................................................................56

6.1 Perencanaan Kesehatan RT.003 RW.005 Desa Sukamulya Kecamatan

Singaparna Kabupaten Tasikmalaya Tahun 2022 .............................................57

x
BAB I

PENDAHULUAN

A. Latar Belakang

Derajat kesehatan masyarakat merupakan tolak ukur yang digunakan

dalam pencapaian keberhasilan program dengan berbagai upaya

berkesinambungan, terpadu dan lintas sektor dalam rangka pelaksanaan

kebijakan pembangunan di bidang kesehatan. Derajat kesehatan masyarakat

dimaksud adalah meningkatnya umur harapan hidup, menurunnya angka

kematian bayi, ibu dan anak, menurunnya angka kesakitan maupun angka

kecacatan dan ketergantungan serta meningkatnya status gizi masyarakat

(Beaglehola, 2003).

Terdapat banyak faktor yang mempengaruhi derajat kesehatan suatu

masyarakat sebagaimana dalam teori dari HL. Blum yang dikutip dari

Notoadmodjo (2012) dalam konsepnya menjelaskan bahwa ada 4 faktor utama

yang mempengaruhi status kesehatan seseorang atau suatu komunitas

masyarakat. Beberapa faktor ini meliputi genetik dari keluarga, lingkungan

sekitar seperti sosial masyarakat, ekonomi yang berkembang, politik dan

budaya setempat, perilaku termasuk gaya hidup individu dan fasilitas

pelayanan kesehatan (jenis cakupan dan kualitas). Status kesehatan akan

tercapai bila keempat faktor tersebut berada dalam kondisi yang optimal.

Sedangkan, determinan yang paling besar mempengaruhi tinggi rendahnya

status kesehatan adalah faktor lingkungan dan perilaku.

Peran tenaga kesehatan masyarakat dalam meningkatkan derajat kesehatan

suatu masyarakat adalah dapat meningkatkan kesadaran yang lebih tinggi

melalui upaya promotif dan preventif. Selain itu, tenaga kesehatan masyarakat

1
2

mempunyai peran strategis dalam mengubah perilaku masyarakat menjadi

kondusif terhadap Perilaku Hidup Bersih dan Sehat (PHBS).

Salah satu upaya untuk menghasilkan tenaga kesehatan yang kompeten,

sesuai dengan kurikulum pendidikan tinggi dimana calon tenaga kesehatan

masyarakat wajib mengikuti kegiatan pembelajaran praktik yaitu Pengalaman

Belajar Lapangan II. Capaian pembelajaran PBLT II adalah menghasilkan

mahasiswa yang memiliki kemampuan dalam menentukan prioritas masalah

serta menyusun perencanaan kegiatan.

Kegiatan PBLT II dilaksanakan di Kedusunan III Desa Sukamulya

Kecamatan Singaparna. Berdasarkan hasil pendataan yang dilakukan oleh tim

PBLT II kelompok 6 didapatkan bahwa permasalahan kesehatan dan potensi

bencana yang ditemukan di RT.003 RW.005 adalah sebagai berikut: scabies,

menikah dibawah usia 19 tahun, merokok dalam rumah, stunting dan

hipertensi. Permasalahan kesehatan dan potensi bencana tersebut memerlukan

perhatian khusus untuk dapat diselesaikan karena memiliki dampak yang buruk

bagi kesehatan serta berisiko menimbulkan bencana non alam.

Berdasarkan permasalahan diatas, penulis bermaksud untuk menyusun

prioritas masalah dan perencanaan kegiatan dengan topik “Perencanaan

Kegiatan Untuk Mengatasi Potensi Bencana dan Masalah Kesehatan di RT.003

RW.005 Kedusunan III Desa Sukamulya Kecamatan Singaparna Kabupaten

Tasikmalaya Tahun 2022.”

B. Tujuan

1. Mahasiswa mampu menentukan prioritas masalah kesehatan masyarakat

tentang perencanaan kegiatan untuk mengatasi potensi bencana dan


3

masalah kesehatan di RT.003 RW.005 Kedusan III Desa Sukamulya

Kecamatan Singaparna Kabupaten Tasikmalaya Tahun 2022.

2. Mahasiswa mampu menyusun perencanaan kegiatan untuk mengatasi

masalah kesehatan masyarakat potensi bencana dan masalah kesehatan di

RT.003 RW.005 Kedusan III Desa Sukamulya Kecamatan Singaparna

Kabupaten Tasikmalaya Tahun 2022.

3. Mahasiswa mampu menyusun laporan PBLT II tentang perencanaan

kegiatan untuk mengatasi potensi bencana dan masalah kesehatan di

RT.003 RW.005 Kedusan III Desa Sukamulya Kecamatan Singaparna

Kabupaten Tasikmalaya Tahun 2022.

C. Manfaat

1. Bagi Masyarakat

Masyarakat mendapatkan pengalaman nyata dalam menentukan

prioritas masalah serta bersama-sama menyusun perencanaan kegiatan

untuk mengatasi masalah kesehatan yang ada di masyarakat.

2. Bagi Mahasiswa

Mahasiswa mendapat pengalaman nyata menjadi tim fasilitator

masyarakat dalam menentukan prioritas masalah serta menyusun

perencanaan kegiatan untuk menyelesaikan masalah kesehatan di

lingkungannya.
BAB II
GAMBARAN UMUM

A. Keadaan Geografis

1. Letak Geografis Secara Administratif dan Luas Wilayah

Secara geografi Desa Sukamulya terletak pada ketinggian sekitar ±

500 M di atas permukaan laut dan rata-rata curah hujan mencapai 12.000

MM/tahun. Dilihat dari topografi dan kontur tanah, Desa Sukamulya

secara umum berupa tanah darat dan sawah dengan suhu rata-rata berkisar

antara 30º s.d 37º Celcius. Luas wilayah Desa Sukamulya mencapai 96,39

Ha. Terbagi kedalam 3 wilayah kedusunan, 7 RW dan 20 RT. Jumlah

penduduk Desa Sukamulya sebanyak 4.053 jiwa yang terdiri dari 2.148

laki-laki dan 1.905 perempuan dengan jumlah Kepala Keluarga sebanyak

1.201 KK. Sedangkan jumlah keluarga miskin yang mempunyai Kartu

Keluarga Sejahtera (KKS) berjumlah 283 KK. Adapun batas-batas wilayah

sebagai berikut:

a. Sebelah Utara : Desa Singaparna

b. Sebelah Timur : Desa Cipakat

c. Sebelah Selatan : Desa Sukaasih

d. Sebelah Barat : Desa Singasari


TABEL 2.1
LUAS WILAYAH DESA SUKAMULYA BERDASARKAN JUMLAH
KEDUSUNAN
No Nama Wilayah Dusun Nama Dusun Luas (Ha.)
1 I R.E Ine Partawijaya 9,11
2 II Sudirman 45,53
3 III Sahiludin 43,75
Luas Desa Sukamulya 96,39
Sumber: Profil Desa Sukamulya 2022

4
5

Berdasarkan data diatas menyatakan bahwa luas wilayah desa

Sukamulya sebesar 98,39 Ha . Dusun yang memiliki luas wilayah paling

besar adalah Dusun II dengan luas sebesar 45,53 Ha, sedangkan luas dusun

yang paling kecil adalah Dusun I 9,11 Ha.

Secara administratif Desa Sukamulya dibagi menjadi 3 dusun dan

tiap dusun terdiri dari Rukun Warga (RW) dan Rukun Tetangga (RT) 7

RW dan 20 RT tersebut antara lain:


TABEL 2.2
NAMA DUSUN DAN WILAYAH
Nama Jumlah
No Wilayah
Dusun RW RT
Kp. Cikiray Kaler, Kp. Legok Oncom
1 Dusun I 2 5
Kaler dan Kp. Baru
Kp. Sindanglaya Kp. Cikiray Kidul Kp.
2 Dusun II Lembur Gunung Kp. Kudang dan Kp. 3 9
Legok Oncom Kaler
Kp. Kokol Kp. Sukamulya Kp.
3 Dusun III Cimunding Kp. Sukatengah Kp. Buntar, 2 6
Kp. Tanjungantanan dan Kp. Cisalak
Sumber: Profil Desa Sukamulya Tahun 2022

2. Jarak Tempuh

Desa Sukamulya berada disebelah timur pusat pemerintahan

kabupaten tasikmalaya dengan jarak tempuh ± 0,5 KM dan ± 1 KM dari

kantor kecamatan singaparna.Berdasarkan matrik jarak, desa terdekat ke

kantor pusat pemerintahan Desa Sukamulya yakni Desa Singasari dengan

jarak tempuh ± 0,9 KM, sedangkan Desa Cikadongdong dengan jarak

tempuh ± 8,8 KM. Lebih jelasnya diuraikan dalam tabel 2.3 dengan matrik

jarak antar desa.


6

TABEL 2.3
MATRIK JARAK IBU KOTA KECAMATAN KE DESA-DESA DAN
JARAK ANTAR DESA DI KECAMATAN SINGAPARNA
No Nama Desa 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11
1 Kecamatan 1,5 1,5 1,7 3,0 4,0 6,5 2,0 1,8 0,9 1,6
2 Cikunten 1,5 4,7 3,5 5,3 6,5 9,2 3,1 2,4 1,5 1,3
3 Singaparna 1,5 4,7 3,1 4,3 5,5 8,1 4,3 3,5 1,9 2,6
4 Cipakat 1,7 3,0 3,1 2,9 4,1 6,8 1,7 1,1 2,4 3,1
5 Cintaraja 3,0 3,5 4,3 2,9 1,2 3,9 4,5 4,4 4,4 5,1
6 Cikunir 4,0 6,5 5,5 4,1 1,2 2,7 6,7 6,1 5,6 6,3
7 Cikadongdong 6,5 6,2 8,1 6,8 3,9 2,7 9,4 8,8 8,3 9,0
8 Sukaasih 2,0 3,1 4,3 1,7 4,5 6,7 9,4 0,9 2,2 4,3
9 Sukamulya 1,8 2,4 3,5 1,1 4,4 6,1 8,8 0,9 1,3 3,5
10 Singasari 0,9 1,5 1,9 2,4 4,4 5,6 8,3 2,2 1,3 1,7
11 Sukaherang 1,6 1,3 2,6 3,1 5,1 6,3 9,0 4,3 3,5 1,7
Sumber: Profil Desa Sukamulya Tahun 2022

3. Keadaan Alam

Desa Sukamulya terletak antara ketinggian ± 500 M di atas

permukaan laut dan rata-rata curah hujan mencapai 12.000 MM/tahun.

Penggunaan lahan pemukiman dan perkantoran, yaitu ± 43.010 Ha atau

sebesar 45.094 % dari total luas wilayah Desa Sukamulya. Penggunaan

lahan di Desa Sukamulya dapat di lihat pada Tabel 2.4 berikut


TABEL 2.4
DATA PENGGUNAAN LAHAN MENURUT DESA DI KECAMATAN
SINGAPARNA
No Wilayah Pemu- Kantor Sawah Kolam Lainya Jumlah
kiman /Jasa (Ha)
1 Dusun I 7,669 0,681 - 0,133 0,447 9,11
2 Dusun II 13,999 2,101 11,895 2,817 7,165 42,53
3 Dusun 12,372 5,158 19,350 3,320 6,253 43,75
III
Jumlah 34,070 8,940 31,245 6,270 15,865 96,39
% 35,346 9,748 32,415 6,505 16,459 100
Sumber: Profil Desa Sukamulya Tahun 2022
7

B. Keadaan Demografis

1. Jumlah Penduduk

Berdasarkan profil Desa Sukamulya tahun 2022, jumlah penduduk

adalah 4.053 jiwa dengan 1.201 kepala keluarga dan rata-rata kepadatan

penduduk mencapai 141,415 jiwa/Ha.


TABEL 2.5
JUMLAH PENDUDUK DESA SUKAMULYA MENURUT JENIS
KELAMIN TAHUN 2022
No Jenis Kelamin Jumlah Keterangan
1 Laki-laki 2.148 Jiwa
2 Perempuan 1.905 Jiwa
Jumlah 4.053 Jiwa
Sumber: Profil Desa Sukamulya Tahun 2022

2. Pendidikan
TABEL 2.6
JUMLAH FASILITAS PENDIDIKAN FORMAL NON FORMAL, MURID
DAN GURU DESA SUKAMULYA KECAMATAN SINGAPARNA
Jumlah
No Tingkat Pendidikan
Murid Guru Sekolah
1 TK / PAUD 87 21 6
2 SD 830 41 3
3 SMA 1.435 87 2
Sumber: Profil Desa Sukamulya Tahun 2022

3. Pekerjaan

Bidang Pekerjaan penduduk Desa Sukamulya Kecamatan

Singaparna terdiri dari:


8

TABEL 2.7
JUMLAH FASILITAS BIDANG PEKERJAAN DESA SUKAMULYA
KECAMATAN SINGAPARNA
No Bidang Pekerjaan Jumlah
1 PNS Umum 72 Orang
2 PNS Guru 21 Orang
3 Guru Honorer 27 Orang
4 Pensiunan 20 Orang
5 Buruh Harian lepas 456 Orang
6 Peternak 8 Orang
7 Karyawan Swasta 146 Orang
8 Pedagang 87 Orang
9 Pengemudi Ojek 31 Orang
10 Perawat 7 Orang
11 Bidan 2 Orang
12 Petani/Pekebun 56 Orang
13 Wiraswasta 659 Orang
14 Pelajar / mahasiswa 681 Orang
15 Belum Bekerja 1893 Orang
16 Lainnya 536 Orang
Sumber: Profil Desa Sukamulya Tahun 2022

4. Sosial Ekonomi Masyarakat

Jumlah sarana tempat usaha yang ada di Desa Sukamulya

Kecamatan Singaparna dapat disajikan dalam Tabel 2.8 berikut.


TABEL 2.8
SARANA TEMPAT USAHA DI DESA SUKAMULYA KECAMATAN
SINGAPARNA
No Nama Fasilitas Jumlah
1 Konveksi 2 Unit
2 Bengkel 9 Unit
3 Toko 49 Unit
4 Penggilingan padi 2 Unit
5 Percetakan 2 Unit
6 Mini market 4 Unit
7 Toko 65 Unit
8 Pangkalan elpiji 3 Unit
9 Konter HP 7 Unit
10 Meubel 1 Unit
11 Jasa keterampilan 2 Unit
12 UMKM 4 Unit
9

Sumber: Profil Desa Sukamulya Tahun 2022

Secara umum pertumbuhan ekonomi masyarakat dari tahun ke tahun

memperlihatkan kemajuan yang cukup baik, terlebih lagi dengan

dukungan pemerintah dalam pengadaan dan perbaikan sarana infrastruktur

yang menjadi tuntutan masyarakat. Namun demikian tingkat pendidikan

dan kondisi kesehatan masyarakat masih belum mampu mengimbangi

pesatnya persaingan dan iklim ekonomi yang berubah-ubah. Tingkat

ekonomi masyarakat Desa Sukamulya sekarang ini sebagian besar

bergerak dibidang jasa dan perdagangan. Maka sejalan dengan

kemampuan dan pengetahuan masyarakat Desa Sukamulya tersebut, untuk

potensi unggulan desa lebih memperhatikan sektor perdagangan dan jasa

5. Fasilitas Kesehatan dan Tenaga Kesehatan


TABEL 2.9
FASILITAS DAN TENAGA KESEHATAN DI DESA SUKAMULYA
KECAMATAN SINGAPARNA
No Sarana Kesehatan Jumlah
1 Balai Pengobatan/Klinik 1
2 Dokter Umum 3
3 Posyandu 8
4 Pos KB Desa 1
5 Bidan 2
6 Petugas Gizi Keliling 1
7 Dukun Bayi Terlatih 1
8 Poskesdes 1
9 Rumah bersalin 1
10 Praktik bidan 3
11 Praktik dokter 7
12 Apotik 2
13 Laboratorium 2
14 Dokter spesialis 5
Sumber: Profil Desa Sukamulya Tahun 2022
10

C. Status Kesehatan

1. Lingkungan

a. Air Bersih

Salah satu faktor penting yang berpengaruh terhadap derajat

kesehatan masyarakat adalah kondisi lingkungan, diantaranya ialah

akses masyarakat terhadap air bersih dan sanitasi dasar.

Berdasarkan rekapan data di Desa Sukamulya tahun 2022, di Kp.

Tanjung Antanan kepemilikan Sarana Air Bersih di RW 05 Milik

Sendiri Diantaranya Sumur gali Pompa listrik berjumlah 56, sumur

Bor 5, Ledeng 22 . Sumber air bersih Umum Sumur gali Timba 1,

Sumur Gali pompa Listrik 1, Sumur Bor 9. Kondisi ini cukup

menggembirakan karena sebagian besar penduduk warga Desa

Sukamulya sudah menggunakan fasilitas air bersih serta akses

terhadap sarana air bersih, namun dari sekian penduduk yang

menggunakan sarana air bersih masih ada yang tidak memenuhi syarat

bahkan setengahnya dari jumlah yang menggunakan fasilitas air bersih

serta akses air minum.

b. Jamban keluarga

Berdasarkan laporan dari UPTD Puskesmas Singaparna Tahun

2021 prosentase penduduk warga Desa Sukamulya yang memiliki

akses sanitasi yang layak (jamban sehat) baru mencapai 9,493 % dari

target sasaran 11,775%, sedangkan kinerjanya baru mencapai 80,62%

dari target 100%.

Dilihat dari hasil capaian yang belum memenuhi target

merupakan suatu tantangan untuk meningkatkan sosialisasi mengenai

pentingnya jamban sehat, karena sistem pembuangan kotoran manusia


11

erat kaitannya dengan risiko terhadap penularan penyakit khususnya

penyakit infeksi saluran pencernaan. Dari hasil data Kesehatan

Lingkungan Tanjung antanan Rw 05 yang mempunyai jamban

keluarga sendiri (Leher Angsa) septictank 49, lainnya 34, Jamban

umum lain- lainnya 13 , (SPAL) Septictank 47, Cubluk 9, lainnya 166.

2. Status Gizi Masyarakat

Masalah gizi yang ada di masyarakat merupakan masalah gizi yang

tidak lepas kaitannya dengan kondisi sosial ekonomi di masyarakat

tersebut, padahal dampak dari masalah gizi ini akan berdampak pada masa

depan balita. Kesehatan dan status gizi balita merupakan salah satu tolak

ukur yang dapat mencerminkan keadaan gizi masyarakat luas. Kasus gizi

buruk tidak hanya menjadi beban keluarga saja tetapi juga menjadi beban

negara.

Kesehatan dan status gizi balita merupakan salah satu tolak ukur yang

dapat mencerminkan keadaan gizi masyarakat luas. pola pengasuhan anak

di masyarakat pada umumnya lebih mengutamakan anak balita.


12

TABEL 2.10
CANGKUPAN DATA GIZI MASYARAKAT PUSKESMAS SINGAPARNA
TAHUN 2020
Cakupan
Pelayanan Gizi Masyarakat
Target (%)
Persentase Ibu Hamil mendapat Tablet Tambah
100 85,66
Darah (TTD) minimal 90 tablet
Persentase Bayi Baru Lahir Mendapatkan Inisiasi
100 76,46
Menyusu Dini (IMD)
Persentase Bayi 0-6 bulan mendapatkan ASI
100 67,73
Eksklusif
Persentase Balita Ditimbang (D) 100 76,13
Persentase Balita Naik Timbangan (N) 100 64,32
Persentase Balita mempunyai KMS/ buku KIA 100 97,95
Persentase Balita 6-59 bulan mendapatkan Kapsul
100 100,00
Vitaim A Dosis Tinggi
Persentase Remaja putri di sekolah usia 12-18
100 0,00
tahun mendapatkan TTD
Persentase Balita Kurus mendapat Makanan
100 100,00
Tambahan
Sumber: UPTD Puskesmas Singaparna
3. Pelayanan Kesehatan

Fasilitas kesehatan dan tenaga kesehatan yang terdapat di Desa

Sukamulya diantaranya satu unit balai pengobatan/klinik, satu unit

poskesdes, satu unit rumah bersalin, delapan unit posyandu, 1 buah pos

KB desa, tiga unit praktik bidan, dua unit apotek, dua unit laboratorium,

tujuh orang praktik dokter, dua orang bidan desa, satu orang petugas gizi

keliling, dua orang dokter umum, lima orang dokter spesialis dan satu

orang dukun bayi terlatih.

4. Trend 10 penyakit terbesar

Berdasarkan laporan dari UPTD Puskesmas Singaparna berikut 10

(sepuluh) trend penyakit terbanyak tahun 2020 dapat dilihat pada tabel

2.11 sebagai berikut:


13

TABEL 2.11
SEPULUH PENYAKIT TERBESAR TAHUN 2020
No. Nama Penyakit Jumlah
1. Headeche 438
2. Dyspepsia 335
3. Acute Upper Respiratory Infection 285
Unspecified
4. Non-insulindependent Diabetes Mellitus with 166
Neurological Complication
5. Allergic Contact Dermatitis, Unspecified 118
Cause
6. Urticaria 117
7. Essential (Primary) Hypertensition 109
8. Caugh 81
9. Myalgia 57
10. Other Arthritis 55
Sumber: UPTD Puskesmas Singaparna
BAB III

GAMBARAN HASIL PENDATAAN

A. Karakteristik Responden

Berdasarkan total Kepala Keluarga sejumlah 71 KK di Dusun III

RT.003/RW.005 dengan jumlah responden yang di survey sebanyak 68 KK.

Berdasarkan pengambilan data keluarga dapat diketahui beberapa hal terkait

karakterisitik responden sebagai berikut:

1. Tingkat Pendidikan

Hasil kuesioner dapat diketahui distribusi frekuensi responden

berdasarkan tingkat pendidikan di Dusun III RT.003 RW.005 Desa

Sukamulya dapat dilihat dalam Tabel 3.1 sebagai berikut:


TABEL 3.1
DISTRIBUSI FREKUENSI TINGKAT PENDIDIKAN PADA
MASYARAKAT RT.003 RW.005 DESA SUKAMULYA KECAMATAN
SINGAPRNA KABUPATEN TASIKMALAYA TAHUN 2022
Pendidikan F %
Tamat SD 42 61.8
Tamat SMP 18 26.5
Tamat SMA 6 8.8
Tamat PT 2 2.9
Jumlah 68 100
Sumber: Hasil pendataan PBLT II Tahun 2022
Tabel 3.1 menunjukan bahwa proprosi tertinggi kelompok responden

berdasarkan tingkat pendidikan adalah tamat SD sebanyak 42 responden

(61.8%) sedangkan proporsi terendah adalah tamat PT sebanyak 2

responden (2.9%).

14
15

2. Pendapatan

Berdasarkan hasil pengisian kuesioner berikut persentase dan

pengelompokan data responden berdasarkan UMR di Dusun III RT.003

RW.005 Desa Sukamulya dapat dilihat dalam Tabel 3.2 sebagai berikut:
TABEL 3.2
DISTRIBUSI FREKUENSI PENDAPATAN PADA MASYARAKAT RT.003
RW.005 DESA SUKAMULYA KECAMATAN SINGAPARNA
KABUPATEN TASIKMALAYA TAHUN 2022
Pendapatan F %
< UMR 54 79.4
≥ UMR 14 20.6
Jumlah 68 100
Sumber: Hasil pendataan PBLT II Tahun 2022
Tabel 3.2 menunjukan bahwa pendapatan responden pada kelompok

< UMR sebanyak 54 responden (79.4%) sedangkan kelompok ≥ UMR

sebanyak 14 responden (20.6%).

B. Kelompok Risiko

Berdasarkan hasil pengisian kuesioner berikut persentase dan

pengelompokan data responden berdasarkan kelompok risiko di Dusun III

RT.003 RW.005 Desa Sukamulya dapat dilihat dalam Tabel 3.3 sebagai

berikut:
TABEL 3.3
DISTRIBUSI FREKUENSI KELOMPOK RISIKO PADA MASYARAKAT
RT.003 RW.005 DESA SUKAMULYA KECAMATAN SINGAPARNA
KABUPATEN TASIKMALAYA TAHUN 2022
Kelompok Risiko F %
Ibu Hamil 3 3.9
Ibu Menyusui 6 7.9
Bayi 6 7.9
Anak Balita 18 23.7
Remaja 31 40.8
Lansia 12 15.8
Jumlah 76 100
16

Sumber: Hasil pendataan PBLT II Tahun 2022

Tabel 3.3 menunjukan bahwa proprosi tertinggi kelompok risiko

adalah remaja sebanyak 31 orang (40.8%) sedangkan proporsi terendah

adalah ibu hamil sebanyak 3 orang (3.9%).

C. Hasil Pendataan

1. Distribusi Frekuensi Berdasarkan Kepemilikan Jamban

Berdasarkan hasil pengisian kuesioner berikut persentase dan

pengelompokan data responden berdasarkan kepemilikan jamban di Dusun

III RT.003 RW.005 Desa Sukamulya dapat dilihat dalam Tabel 3.4 sebagai

berikut:

TABEL 3.4
DISTRIBUSI FREKUENSI KEPEMILIKAN JAMBAN PADA
MASYARAKAT RT.003 RW.005 DESA SUKAMULYA KECAMATAN
SINGAPARNA KABUPATEN TASIKMALAYA TAHUN 2022
Kepemilikan Jamban F %
Ya 62 91.2
Tidak 6 8.8
Jumlah 68 100.0
Sumber: Hasil pendataan PBLT II Tahun 2022
Tabel 3.4 menunjukan bahwa 6 KK tidak memiliki jamban dan

100% aktivitas BAB dilakukan di Jamban Umum atau MCK.

2. Distribusi Kepemilikan Jaminan Kesehatan

Berdasarkan hasil pengisian kuesioner berikut persentase dan

pengelompokan data responden berdasarkan kepemilikan jaminan

kesehatan di Dusun III RT.003 RW.005 Desa Sukamulya dapat dilihat

dalam Tabel 3.5 sebagai berikut:


17

TABEL 3.5
DISTRIBUSI FREKUENSI KEPEMILIKAN JENIS JAMINAN
KESEHATAN PADA MASYARAKAT RT.003 RW.005 DESA
SUKAMULYA KECAMATAN SINGAPARNA KABUPATEN
TASIKMALAYA TAHUN 2022
Jenis Jaminan Kesehatan F %
BPJS 15 22.1
Kartu Indonesia Sehat 16 23.5
Jamkesda 2 2.9
Tidak Punya 35 51.5
Jumlah 68 100
Sumber: Hasil pendataan PBLT II Tahun 2022
Tabel 3.5 menunjukan bahwa 51.5% responden tidak memiliki

jaminan kesehatan.

3. Distribusi Frekuensi Penolong Persalinan

Berdasarkan hasil pengisian kuesioner dari 68 responden terdapat 24

ibu yang memiliki bayi dan balita, berikut persentase dan pengelompokan

data responden berdasarkan penolong persalinan di Dusun III RT.003

RW.005 Desa Sukamulya dapat dilihat dalam Tabel 3.6 sebagai berikut:
TABEL 3.6
DISTRIBUSI FREKUENSI PENOLONG PERSALINAN PADA
MASYARAKAT RT.003 RW.005 DESA SUKAMULYA KECAMATAN
SINGAPARNA KABUPATEN TASIKMALAYA TAHUN 2022
Penolong Persalinan F %
Tenaga Kesehatan 22 91.7
Non Nakes 2 8.3
Jumlah 24 100
Sumber: Hasil pendataan PBLT II Tahun 2022
Tabel 3.6 menunjukan bahwa dari 24 respoden yang memiliki bayi

balita terdapat 8.3% yang persalinannya ditolong oleh non tenaga

kesehatan.

4. Distribusi Frekuensi Tempat Bersalin

Berdasarkan hasil pengisian kuesioner dari 68 responden terdapat 24

ibu yang memiliki bayi dan balita, berikut persentase dan pengelompokan
18

data responden berdasarkan tempat bersalin di Dusun III RT.003 RW.005

Desa Sukamulya dapat dilihat dalam Tabel 3.7 sebagai berikut:


TABEL 3.7
DISTRIBUSI FREKUENSI TEMPAT BERSALIN PADA MASYARAKAT
RT.003 RW.005 DESA SUKAMULYA KECAMATAN SINGAPARNA
KABUPATEN TASIKMALAYA TAHUN 2022
Tempat Bersalinan F %
Fasilitas Kesehatan 22 91.7
Rumah/Rumah paraji 2 8.3
Jumlah 24 35.3
Sumber: Hasil pendataan PBLT II Tahun 2022
Tabel 3.7 menunjukan bahwa dari 24 responden yang memiliki bayi

balita terdapat 8.3% responden yang bersalin di rumah atau rumah paraji.

5. Distribusi Frekuensi Pemberian ASI Eksklusif

Berdasarkan hasil pengisian kuesioner dari 68 responden terdapat 24

ibu yang memiliki bayi dan balita, berikut persentase dan pengelompokan

data responden berdasarkan pemberian ASI Eksklusif di Dusun III RT.003

RW.005 Desa Sukamulya dapat dilihat dalam Tabel 3.8 sebagai berikut:
TABEL 3.8
DISTRIBUSI FREKUENSI PEMBERIAN ASI EKSKLUSIF PADA
MASYARAKAT RT.003 RW.005 DESA SUKAMULYA KECAMATAN
SINGAPARNA KABUPATEN TASIKMALAYA TAHUN 2022
ASI Eksklusif F %
Ya 11 61.1
Tidak 7 38.9
Jumlah 18 100
Sumber: Hasil pendataan PBLT II Tahun 2022
Tabel 3.8 menunjukan bahwa dari 18 responden yang memiliki

balita terdapat 38.9% yang tidak diberi ASI secara eksklusif.

6. Distribusi Frekuensi MP-ASI

Berdasarkan hasil pengisian kuesioner dari 68 responden terdapat 24

ibu yang memiliki bayi dan balita, berikut persentase dan pengelompokan
19

data responden berdasarkan pemberian MP-ASI di Dusun III RT.003

RW.005 Desa Sukamulya dapat dilihat dalam Tabel 3.9 sebagai berikut:
TABEL 3.9
DISTRIBUSI FREKUENSI PEMBERIAN MP-ASI PADA MASYARAKAT
RT.003 RW.005 DESA SUKAMULYA KECAMATAN SINGAPARNA
KABUPATEN TASIKMALAYA TAHUN 2022
MPASI F %
< 6 Bulan 7 29.2
≥ 6 Bulan 17 70.8
Jumlah 24 100
Sumber: Hasil pendataan PBLT II Tahun 2022
Tabel 3.9 menunjukan bahwa dari 24 responden yang memiliki bayi

balita terdapat 29.2% yang memberikan MPASI dini (< 6 bulan).

7. Distribusi Frekuensi Pemanfaatan Pelayanan Posyandu

Berdasarkan hasil pengisian kuesioner dari 68 responden terdapat 24

ibu yang memiliki bayi dan balita, berikut persentase dan pengelompokan

data responden berdasarkan pemanfaatan pelayanan posyandu di Dusun III

RT.003 RW.005 Desa Sukamulya dapat dilihat dalam Tabel 3.10 sebagai

berikut:
TABEL 3.10
DISTRIBUSI FREKUENSI PEMANFAATAN PELAYANAN POSYANDU
PADA MASYARAKAT RT.003 RW.005 DESA SUKAMULYA
KECAMATAN SINGAPARNA KABUPATEN TASIKMALAYA TAHUN
2022
Timbang Balita F %
Rutin 22 91.7
Kadang-kadang 2 8.3
Jumlah 24 100
Sumber: Hasil pendataan PBLT II Tahun 2022
Tabel 3.10 menunjukan bahwa dari 24 responden yang memiliki

bayi balita terdapat 8.3% yang kadang-kadang ke posyandu.


20

8. Distribusi Frekuensi Ketersediaan Sarana Air Bersih

Berdasarkan hasil pengisian kuesioner berikut persentase dan

pengelompokan data responden berdasarkan ketersediaan sarana air bersih

di Dusun III RT.003 RW.005 Desa Sukamulya dapat dilihat dalam Tabel

3.11 sebagai berikut:


TABEL 3.11
DISTRIBUSI FREKUENSI KETERSEDIAAN SARANA AIR BERSIH
PADA MASYARAKAT RT.003 RW.005 DESA SUKAMULYA
KECAMATAN SINGAPARNA KABUPATEN TASIKMALAYA TAHUN
2022
Tersedia Sumber Air Bersih F %
Ada 68 100
Jumlah 68 100
Sumber: Hasil pendataan PBLT II Tahun 2022
Tabel 3.11 menunjukan bahwa seluruh responden memiliki sarana

air bersih.

9. Distribusi Frekuensi Sumber Air Bersih

Berdasarkan hasil pengisian kuesioner berikut persentase dan

pengelompokan data responden berdasarkan sumber air bersih di Dusun III

RT.003 RW.005 Desa Sukamulya dapat dilihat dalam Tabel 3.12 sebagai

berikut:
TABEL 3.12
DISTRIBUSI FREKUENSI SUMBER AIR BERSIH PADA MASYARAKAT
RT.003 RW.005 DESA SUKAMULYA KECAMATAN SINGAPARNA
KABUPATEN TASIKMALAYA TAHUN 2022
Sumber Air Bersih F %
Sumur Galian 68 100
Jumlah 68 100
Sumber: Hasil pendataan PBLT II Tahun 2022
Tabel 3.12 menunjukan bahwa seluruh responden memiliki sumber

air bersih yang berasal dari sumur galian.


21

10. Distribusi Frekuensi Ketersediaan Tempat CTPS

Berdasarkan hasil pengisian kuesioner berikut persentase dan

pengelompokan data responden berdasarkan ketersediaan tempat CTPS di

Dusun III RT.003 RW.005 Desa Sukamulya dapat dilihat dalam Tabel 3.13

sebagai berikut:
TABEL 3.13
DISTRIBUSI FREKUENSI KETERSEDIAAN TEMPAT CTPS PADA
MASYARAKAT RT.003 RW.005 DESA SUKAMULYA KECAMATAN
SINGAPARNA KABUPATEN TASIKMALAYA TAHUN 2022
Tempat CTPS F %
Ada 31 45.6
Tidak Ada 37 54.4
Jumlah 68 100
Sumber: Hasil pendataan PBLT II Tahun 2022
Tabel 3.13 menunjukan bahwa terdapat 54.4% yang tidak memiliki

tempat CTPS.

11. Distribusi Frekuensi Perilaku CTPS Sebelum dan Sesudah Beraktivitas

Berdasarkan hasil pengisian kuesioner berikut persentase dan

pengelompokan data responden berdasarkan perilaku CTPS sebelum dan

sesudah beraktivitas di Dusun III RT.003 RW.005 Desa Sukamulya dapat

dilihat dalam Tabel 3.14 sebagai berikut:


TABEL 3.14
DISTRIBUSI FREKUENSI PERILAKU CTPS SEBELUM DAN SESUDAH
BERAKTIVITAS PADA MASYARAKAT RT.003 RW.005 DESA
SUKAMULYA KECAMATAN SINGAPARNA KABUPATEN
TASIKMALAYA TAHUN 2022
Perilaku CTPS F %
Rutin 35 51.5
Kadang-kadang 33 48.5
Jumlah 68 100
Sumber: Hasil pendataan PBLT II Tahun 2022
Tabel 3.14 menunjukan bahwa terdapat 48.5% responden tidak

memiliki kebiasaan CTPS.


22

12. Distribusi Frekuensi Tempat BAB

Berdasarkan hasil pengisian kuesioner berikut persentase dan

pengelompokan data responden berdasarkan tempat BAB di Dusun III

RT.003 RW.005 Desa Sukamulya dapat dilihat dalam Tabel 3.15 sebagai

berikut:
TABEL 3.15
DISTRIBUSI FREKUENSI TEMPAT BAB PADA MASYARAKAT RT.003
RW.005 DESA SUKAMULYA KECAMATAN SINGAPARNA
KABUPATEN TASIKMALAYA TAHUN 2022
Tempat BAB F %
Jamban Keluarga 62 91.2
Jamban Umum 6 8.8
Jumlah 68 100
Sumber: Hasil pendataan PBLT II Tahun 2022
Tabel 3.15 menunjukan bahwa terdapat 8.8% yang melakukan

kegiatan BAB di jamban umum.

13. Distribusi Frekuensi Kepemilikan Septic Tank Atau Tempat Pembuangan

Akhir Limbah Tinja

Berdasarkan hasil pengisian kuesioner berikut persentase dan

pengelompokan data responden berdasarkan kepemilikan septic tank atau

tempat pembuangan akhir limbah tinja di Dusun III RT.003 RW.005 Desa

Sukamulya dapat dilihat dalam Tabel 3.16 sebagai berikut:


TABEL 3.16
DISTRIBUSI FREKUENSI KEPEMILIKAN SEPTIC TANK ATAU
TEMPAT PEMBUANGAN AKHIR LIMBAH TINJA PADA
MASYARAKAT RT.003 RW.005 DESA SUKAMULYA KECAMATAN
SINGAPARNA KABUPATEN TASIKMALAYA TAHUN 2022
Kepemilikan Septic Tank F %
Ya 39 62.9
Saluran Pembuangan Lainya 23 37.1
Jumlah 62 91.2
Sumber: Hasil pendataan PBLT II Tahun 2022
23

Tabel 3.16 menunjukan bahwa dari 62 responden yang memiliki

jamban keluarga terdapat 37.1% yang menggunakan saluran pembuangan

lainnya seperti kolam, sungai dan selokan.

14. Distribusi Frekuensi Kepemilikan Saluran Pembuangan Limbah RT

Berdasarkan hasil pengisian kuesioner berikut persentase dan

pengelompokan data responden berdasarkan kepemilikan saluran

pembuangan limbah rumah tangga di Dusun III RT.003 RW.005 Desa

Sukamulya dapat dilihat dalam Tabel 3.17 sebagai berikut:


TABEL 3.17
DISTRIBUSI FREKUENSI KEPEMILIKAN SALURAN PEMBUANGAN
LIMBAH RT PADA MASYARAKAT RT.003 RW.005 DESA
SUKAMULYA KECAMATAN SINGAPARNA KABUPATEN
TASIKMALAYA TAHUN 2022
Kepemilikan Saluran Pembuangan
F %
Limbah RT
Ya 68 100
Jumlah 68 100
Sumber: Hasil pendataan PBLT II Tahun 2022
Tabel 3.17 menunjukan bahwa seluruh responden memiliki saluran

pembuangan limbah rumah tangga.

15. Distribusi Frekuensi Muara Akhir Limbah RT

Berdasarkan hasil pengisian kuesioner berikut persentase dan

pengelompokan data responden berdasarkan muara akhir limbah rumah

tangga di Dusun III RT.003 RW.005 Desa Sukamulya dapat dilihat dalam

Tabel 3.18 sebagai berikut:


24

TABEL 3.18
DISTRIBUSI FREKUENSI MUARA AKHIR LIMBAH RT PADA
MASYARAKAT RT.003 RW.005 DESA SUKAMULYA KECAMATAN
SINGAPARNA KABUPATEN TASIKMALAYA TAHUN 2022
Muara Akhir Limbah RT F %
Kolam 39 57.4
Selokan 20 29.4
Sungai 5 7.4
Lainnya 4 5.9
Jumlah 68 100
Sumber: Hasil pendataan PBLT II Tahun 2022
Tabel 3.18 menunjukan bahwa proporsi tertinggi muara akhir limbah

rumah tangga adalah ke selokan sebanyak 70.6% dan proprosi terendah

adalah pembuangan lainnya seperti irigasi dan dicampur septic tank

sebanyak 5.9%.

16. Distribusi Frekuensi Ketersediaan Tempat Sampah

Berdasarkan hasil pengisian kuesioner berikut persentase dan

pengelompokan data responden berdasarkan kepemilikan tempat sampah di

Dusun III RT.003 RW.005 Desa Sukamulya dapat dilihat dalam Tabel 3.19

sebagai berikut:
TABEL 3.19
DISTRIBUSI FREKUENSI KETERSEDIAAN TEMPAT SAMPAH PADA
MASYARAKAT RT.003 RW.005 DESA SUKAMULYA KECAMATAN
SINGAPARNA KABUPATEN TASIKMALAYA TAHUN 2022
Ketersediaan Tempat Sampah F %
Ya 59 86.6
Tidak 9 13.2
Jumlah 68 100
Sumber: Hasil pendataan PBLT II Tahun 2022
Tabel 3.19 menunjukan bahwa terdapat 13.2% yang tidak memiliki

tempat sampah.
25

17. Distribusi Frekuensi Tempat Sampah Tertutup

Berdasarkan hasil pengisian kuesioner berikut persentase dan

pengelompokan data responden berdasarkan tempat sampah tertutup di

Dusun III RT.003 RW.005 Desa Sukamulya dapat dilihat dalam Tabel 3.20

sebagai berikut:
TABEL 3.20
DISTRIBUSI FREKUENSI TEMPAT SAMPAH TERTUTUP PADA
MASYARAKAT RT.003 RW.005 DESA SUKAMULYA KECAMATAN
SINGAPARNA KABUPATEN TASIKMALAYA TAHUN 2022
Tempat Sampah Tertutup F %
Ya 19 32.2
Tidak 40 67.8
Jumlah 59 100
Sumber: Hasil pendataan PBLT II Tahun 2022
Tabel 3.20 menunjukan bahwa dari 59 responden yang memiliki

tempat sampah terdapat 67.8% yang tidak menggunakan tempat sampah

tertutup.

18. Distribusi Frekuensi Akhir Pembuangan Sampah RT

Berdasarkan hasil pengisian kuesioner berikut persentase dan

pengelompokan data responden berdasarkan akhir pembuangan sampah

rumah tangga di Dusun III RT.003 RW.005 Desa Sukamulya dapat dilihat

dalam Tabel 3.21 sebagai berikut:


TABEL 3.21
DISTRIBUSI FREKUENSI AKHIR PEMBUANGAN SAMPAH RT PADA
MASYARAKAT RT.003 RW.005 DESA SUKAMULYA KECAMATAN
SINGAPARNA KABUPATEN TASIKMALAYA TAHUN 2022
Akhir Pembuangan Sampah RT F %
Diambil petugas sampah 1 1.5
Dibakar 59 86.8
Dibuang ke sungai 5 7.4
Dibuang ke lahan kosong 3 4.4
Jumlah 68 100
Sumber: Hasil pendataan PBLT II Tahun 2022
26

Tabel 3.21 menunjukan bahwa mayoritas 86.8% yang akhir

pembuangan sampahnya dibakar.

19. Distribusi Frekuensi Kepemilikan Tempat Penampungan Air

Berdasarkan hasil pengisian kuesioner berikut persentase dan

pengelompokan data responden berdasarkan kepemilikan tempat

penampungan air di Dusun III RT.003 RW.005 Desa Sukamulya dapat

dilihat dalam Tabel 3.22 sebagai berikut:


TABEL 3.22
DISTRIBUSI FREKUENSI KEPEMILIKAN TPA PADA MASYARAKAT
RT.003 RW.005 DESA SUKAMULYA KECAMATAN SINGAPARNA
KABUPATEN TASIKMALAYA TAHUN 2022
Kepemilikan TPA F %
Ya 46 67.6
Tidak 22 32.4
Jumlah 68 100
Sumber: Hasil pendataan PBLT II Tahun 2022
Tabel 3.22 menunjukan bahwa terdapat 67.6% yang memiliki tempat

penampungan air.

20. Distribusi Frekuensi Menutup Tempat Penampungan Air

Berdasarkan hasil pengisian kuesioner berikut persentase dan

pengelompokan data responden berdasarkan perilaku menutup tempat

penampungan air di Dusun III RT.003 RW.005 Desa Sukamulya dapat

dilihat dalam Tabel 3.23 sebagai berikut:


TABEL 3.23
DISTRIBUSI FREKUENSI MENUTUP TPA PADA MASYARAKAT
RT.003 RW.005 DESA SUKAMULYA KECAMATAN SINGAPARNA
KABUPATEN TASIKMALAYA TAHUN 2022
TPA Tertutup Rapat F %
Ya 37 80.4
Tidak 9 19.6
Jumlah 46 100
Sumber: Hasil pendataan PBLT II Tahun 2022
27

Tabel 3.23 menunjukan bahwa dari 46 responden yang memiliki

tempat penampungan air terdapat 19.6% yang tidak menutup tempat

penampungan air.

21. Distribusi Frekuensi Perilaku Membersihkan TPA Seminggu Sekali

Berdasarkan hasil pengisian kuesioner berikut persentase dan

pengelompokan data responden berdasarkan perilaku membersihkan tempat

penampungan air seminggu sekali di Dusun III RT.003 RW.005 Desa

Sukamulya dapat dilihat dalam Tabel 3.24 sebagai berikut:


TABEL 3.24
DISTRIBUSI FREKUENSI PERILAKU MEMBERSIHKAN TPA
SEMINGGU SEKALI PADA MASYARAKAT RT.003 RW.005 DESA
SUKAMULYA KECAMATAN SINGAPARNA KABUPATEN
TASIKMALAYA TAHUN 2022
Membersihkan TPA Seminggu
F %
Sekali
Ya 32 69.6
Kadang-Kadang 14 30.4
Jumlah 46 100
Sumber: Hasil pendataan PBLT II Tahun 2022
Tabel 3.24 menunjukan bahwa terdapat 30.4% yang kadang-kadang

membersihkan tempat penampungan air seminggu sekali.

22. Distribusi Frekuensi Ketersediaan Benda Berisiko Tumbuh Kembang

Jentik

Berdasarkan hasil pengisian kuesioner berikut persentase dan

pengelompokan data responden berdasarkan ketersediaan benda berisiko

tumbuh kembang jentik di Dusun III RT.003 RW.005 Desa Sukamulya

dapat dilihat dalam Tabel 3.25 sebagai berikut:


28

TABEL 3.25
DISTRIBUSI FREKUENSI KETERSEDIAAN BENDA BERISIKO
TUMBUH KEMBANG JENTIK PADA MASYARAKAT RT.003 RW.005
DESA SUKAMULYA KECAMATAN SINGAPARNA KABUPATEN
TASIKMALAYA TAHUN 2022
Ketersediaan Benda Berisiko
F %
Tumbuh Kembang Jentik
Ya 13 19.1
Tidak 55 80.9
Jumlah 68 100
Sumber: Hasil pendataan PBLT II Tahun 2022
Tabel 3.25 menunjukan bahwa terdapat 19.1% memiliki benda

berisiko tumbuh kembang jentik di rumah.

23. Distribusi Frekuensi Perilaku Mengubur dan Mendaur Ulang Barang Bekas

Berdasarkan hasil pengisian kuesioner berikut persentase dan

pengelompokan data responden berdasarkan perilaku mengubur dan

mendaur ulang barang bekas berpotensi berkembangnya jentik di Dusun III

RT.003 RW.005 Desa Sukamulya dapat dilihat dalam Tabel 3.26 sebagai

berikut:
TABEL 3.26
DISTRIBUSI FREKUENSI PERILAKU MENGUBUR/MENDAUR ULANG
BARANG BEKAS BERPOTENSI BERKEMBANGNYA JENTIK PADA
MASYARAKAT RT.003 RW.005 DESA SUKAMULYA KECAMATAN
SINGAPARNA KABUPATEN TASIKMALAYA TAHUN 2022
Mengubur/Mendaur Ulang Barang
Bekas Berpotensi Berkembangnya F %
Jentik
Ya 13 100
Jumlah 13 100
Sumber: Hasil pendataan PBLT II Tahun 2022
Tabel 3.26 menunjukan bahwa dari 13 responden yang memiliki

benda berisiko tumbuh kembang jentik dan seluruh responden memiliki

perilaku mengubur/mendaur ulang barang bekas berpotensi

berkembangnya jentik.
29

24. Distribusi Frekuensi Perilaku Kebiasaan Menggantung Pakaian Bekas

Berdasarkan hasil pengisian kuesioner berikut persentase dan

pengelompokan data responden berdasarkan perilaku kebiasaan

menggantung pakaian bekas di Dusun III RT.003 RW.005 Desa Sukamulya

dapat dilihat dalam Tabel 3.27 sebagai berikut:


TABEL 3.27
DISTRIBUSI FREKUENSI PERILAKU KEBIASAAN MENGGANTUNG
PAKAIAN BEKAS PADA MASYARAKAT RT.003 RW.005 DESA
SUKAMULYA KECAMATAN SINGAPARNA KABUPATEN
TASIKMALAYA TAHUN 2022
Kebiasaan Menggantung Pakaian F %
Ya 14 20.6
Kadang-kadang 27 39.7
Tidak 27 39.7
Jumlah 68 100
Sumber: Hasil pendataan PBLT II Tahun 2022
Tabel 3.27 menunjukan bahwa terdapat 20.6% yang memiliki

kebiasaan menggantung pakaian bekas dan 39.7% kadang-kadang

menngantungkan pakaian bekas.

25. Distribusi Frekuensi Perilaku Konsumsi Sayur dan Buah

Berdasarkan hasil pengisian kuesioner berikut persentase dan

pengelompokan data responden berdasarkan perilaku konsumsi sayur dan

buah di Dusun III RT.003 RW.005 Desa Sukamulya dapat dilihat dalam

Tabel 3.28 sebagai berikut:


30

TABEL 3.28
DISTRIBUSI FREKUENSI PERILAKU KONSUMSI SAYUR DAN BUAH
PADA MASYARAKAT RT.003 RW.005 DESA SUKAMULYA
KECAMATAN SINGAPARNA KABUPATEN TASIKMALAYA TAHUN
2022
Kebiasaan Konsumsi Sayur dan
Buah F %
Ya 33 48.5
Kadang-kadang 33 48.5
Tidak 2 2.9
Jumlah 68 100
Sumber: Hasil pendataan PBLT II Tahun 2022
Tabel 3.28 menunjukan bahwa terdapat 48.5% yang kadang-kadang

mengkonsumsi sayur dan buah dan 2.9% yang tidak mengkonsumsi sayur

dan buah.

26. Distribusi Frekuensi Kebiasaan Olahraga

Berdasarkan hasil pengisian kuesioner berikut persentase dan

pengelompokan data responden berdasarkan kebiasaan olahraga di Dusun

III RT.003 RW.005 Desa Sukamulya dapat dilihat dalam Tabel 3.29

sebagai berikut:
TABEL 3.29
DISTRIBUSI FREKUENSI KEBIASAAN OLAHRAGA PADA
MASYARAKAT RT.003 RW.005 DESA SUKAMULYA KECAMATAN
SINGAPARNA KABUPATEN TASIKMALAYA TAHUN 2022
Kebiasaan Olahraga F %
Ya 12 17.6
Kadang-kadang 42 61.8
Tidak 14 20.6
Jumlah 68 100
Sumber: Hasil pendataan PBLT II Tahun 2022
Tabel 3.29 menunjukan bahwa terdapat 61.8% yang kadang-kadang

melakukan olahraga dan 20.6% tidak memiliki kebiasaan olahraga.


31

27. Distribusi Frekuensi Anggota Keluarga yang Merokok

Berdasarkan hasil pengisian kuesioner berikut persentase dan

pengelompokan data responden berdasarkan anggota keluarga yang

merokok di Dusun III RT.003 RW.005 Desa Sukamulya dapat dilihat

dalam Tabel 3.30 sebagai berikut:


TABEL 3.30
DISTRIBUSI FREKUENSI ANGGOTA KELUARGA YANG MEROKOK
PADA MASYARAKAT RT.003 RW.005 DESA SUKAMULYA
KECAMATAN SINGAPARNA KABUPATEN TASIKMALAYA TAHUN
2022
Anggota Keluarga Merokok F %
Ya 55 80.9
Kadang-kadang 1 1.5
Tidak 12 17.6
Jumlah 68 100
Sumber: Hasil pendataan PBLT II Tahun 2022
Tabel 3.30 menunjukan bahwa terdapat 82.4% yang memiliki

anggota keluarga perokok aktif.

28. Distribusi Frekuensi Perilaku Merokok Dalam Rumah

Berdasarkan hasil pengisian kuesioner berikut persentase dan

pengelompokan data responden berdasarkan perilaku merokok dalam

rumah di Dusun III RT.003 RW.005 Desa Sukamulya dapat dilihat dalam

Tabel 3.31 sebagai berikut:


32

TABEL 3.31
DISTRIBUSI FREKUENSI PERILAKU MEROKOK DALAM RUMAH
PADA MASYARAKAT RT.003 RW.005 DESA SUKAMULYA
KECAMATAN SINGAPARNA KABUPATEN TASIKMALAYA TAHUN
2022
Merokok Dalam Rumah F %
Ya 9 13.2
Kadang-kadang 30 44.1
Tidak 17 29.8
Jumlah 57 100
Sumber: Hasil pendataan PBLT II Tahun 2022
Tabel 3.31 menunjukan bahwa dari 57 responden yang memiliki

anggota keluarga perokok aktif terdapat 13.2% yang merokok dalam

rumah dan 44.1% yang kadang-kadang merokok dalam rumah.

29. Distribusi Frekuensi Penyakit Menular

Berdasarkan hasil pengisian kuesioner dari 68 responden terdapat 3

responden yang menderita penyakit menular dalam 1 bulan terakhir,

berikut persentase dan pengelompokan data responden berdasarkan

penyakit menular di Dusun III RT.003 RW.005 Desa Sukamulya dapat

dilihat dalam Tabel 3.32 sebagai berikut:


TABEL 3.32
DISTRIBUSI FREKUENSI PENYAKIT MENULAR PADA
MASYARAKAT RT.003 RW.005 DESA SUKAMULYA KECAMATAN
SINGAPARNA KABUPATEN TASIKMALAYA TAHUN 2022
Penyakit Menular F %
TBC 0 0
DBD 1 33.3
Cacar 0 0
Hepatitis 0 0
Covid-19 0 0
Scabies (Gatal-gatal) 2 66.7
Jumlah 3 100
Sumber: Hasil pendataan PBLT II Tahun 2022
33

Tabel 3.32 menunjukan bahwa terdapat 2 responden yang

mengalami scabies, berdasarkan hasil wawancara dengan tokoh

masyarakat setempat dalam acara verifikasi data menyatakan bahwa

terdapat 8 warga yang mengalami scabies serta rata-rata terjadi pada anak

usia sekolah.

30. Distribusi Frekuensi Penyakit Tidak Menular

Berdasarkan hasil pengisian kuesioner dari 68 responden terdapat 11

responden yang menderita penyakit tidak menular, berikut persentase dan

pengelompokan data responden berdasarkan penyakit tidak menular di

Dusun III RT.003 RW.005 Desa Sukamulya dapat dilihat dalam Tabel 3.33

sebagai berikut:
TABEL 3.33
DISTRIBUSI FREKUENSI PENYAKIT TIDAK MENULAR PADA
MASYARAKAT RT.003 RW.005 DESA SUKAMULYA KECAMATAN
SINGAPARNA KABUPATEN TASIKMALAYA TAHUN 2022
Penyakit Tidak Menular F %
Jantung Koroner 0 0
Asma 1 9.1
Hipertensi 6 54.5
Diabetes Melitus 2 18.2
Kanker 0 0
Epilepsi 1 9.1
Rematik 1 9.1
Jumlah 11 100
Sumber: Hasil pendataan PBLT II Tahun 2022
Tabel 3.33 menunjukan bahwa penyakit tidak menular dengan

proporsi tertinggi adalah hipertensi sebanyak 54.5% sedangkan proporsi

terendah adalah asma, epilepsi dan rematik dengan masing-masing jumlah

sebanyak 9.1%.
34

31. Distribusi Frekuensi Kabel Listrik Terkelupas

Berdasarkan hasil pengisian kuesioner berikut persentase dan

pengelompokan data responden berdasarkan kondisi kabel listrik terkelupas

di Dusun III RT.003 RW.005 Desa Sukamulya dapat dilihat dalam Tabel

3.34 sebagai berikut:


TABEL 3.34
DISTRIBUSI FREKUENSI KABEL LISTRIK TERKELUPAS PADA
MASYARAKAT RT.003 RW.005 DESA SUKAMULYA KECAMATAN
SINGAPARNA KABUPATEN TASIKMALAYA TAHUN 2022
Kabel Listrik Terkelupas F %
Tidak 68 100
Jumlah 68 100
Sumber: Hasil pendataan PBLT II Tahun 2022
Tabel 3.34 menunjukan bahwa seluruh responden tidak memiliki

kabel listrik yang terkelupas di rumah.

32. Distribusi Frekuensi Stop Kontak Menggunakan Pengaman

Berdasarkan hasil pengisian kuesioner berikut persentase dan

pengelompokan data responden berdasarkan stop kontak menggunakan

pengaman di Dusun III RT.003 RW.005 Desa Sukamulya dapat dilihat

dalam Tabel 3.35 sebagai berikut:


TABEL 3.35
DISTRIBUSI FREKUENSI STOP KONTAK MENGGUNAKAN
PENGAMAN PADA MASYARAKAT RT.003 RW.005 DESA
SUKAMULYA KECAMATAN SINGAPARNA KABUPATEN
TASIKMALAYA TAHUN 2022
Stop Kontak Menggunakan
F %
Pengaman
Ya 68 100
Jumlah 68 100
Sumber: Hasil pendataan PBLT II Tahun 2022
Tabel 3.35 menunjukan bahwa seluruh responden menggunakan stop

kontak dengan pengaman.


35

33. Distribusi Frekuensi Kebiasaan Mematikan Aliran Listrik

Berdasarkan hasil pengisian kuesioner berikut persentase dan

pengelompokan data responden berdasarkan kebiasaan mematikan aliran

listrik di Dusun III RT.003 RW.005 Desa Sukamulya dapat dilihat dalam

Tabel 3.36 sebagai berikut:


TABEL 3.36
DISTRIBUSI FREKUENSI KEBIASAAN MEMATIKAN ALIRAN
LISTRIK PADA MASYARAKAT RT.003 RW.005 DESA SUKAMULYA
KECAMATAN SINGAPARNA KABUPATEN TASIKMALAYA TAHUN
2022
Kebiasaan Mematikan Aliran Listrik F %
Ya 67 98.5
Tidak 1 1.5
Jumlah 68 100
Sumber: Hasil pendataan PBLT II Tahun 2022
Tabel 3.36 menunjukan bahwa terdapat 1.5% yang tidak memiliki

kebiasaan mematikan aliran listrik saat tidak digunakan.

34. Distribusi Frekuensi Penggunaan Tungku Untuk Memasak

Berdasarkan hasil pengisian kuesioner berikut persentase dan

pengelompokan data responden berdasarkan penggunaan tungku untuk

memasak di Dusun III RT.003 RW.005 Desa Sukamulya dapat dilihat

dalam Tabel 3.37 sebagai berikut:


TABEL 3.37
DISTRIBUSI FREKUENSI PENGGUNAAN TUNGKU UNTUK
MEMASAK PADA MASYARAKAT RT.003 RW.005 DESA SUKAMULYA
KECAMATAN SINGAPARNA KABUPATEN TASIKMALAYA TAHUN
2022
Penggunaan Tungku Untuk Memasak F %
Ya 20 29.4
Tidak 48 70.6
Jumlah 68 100
Sumber: Hasil pendataan PBLT II Tahun 2022
36

Tabel 3.37 menunjukan bahwa terdapat 29.4% yang menggunakan tungku

untuk memasak.

35. Distribusi Frekuensi Penggunaan Gas LPG untuk Memasak

Berdasarkan hasil pengisian kuesioner berikut persentase dan

pengelompokan data responden berdasarkan penggunaan gas LPG untuk

memasak di Dusun III RT.003 RW.005 Desa Sukamulya dapat dilihat

dalam Tabel 3.38 sebagai berikut:


TABEL 3.38
DISTRIBUSI FREKUENSI PENGGUNAAN GAS LPG UNTUK
MEMASAK PADA MASYARAKAT RT.003 RW.005 DESA SUKAMULYA
KECAMATAN SINGAPARNA KABUPATEN TASIKMALAYA TAHUN
2022
Penggunaan Gas LPG Untuk Memasak F %
Ya 63 92.6
Tidak 5 7.4
Jumlah 68 100
Sumber: Hasil pendataan PBLT II Tahun 2022
Tabel 3.38 menunjukan bahwa terdapat 92.6% yang menggunakan

gas LPG untuk memasak.

36. Distribusi Frekuensi Tabung Gas Diletakkan di Area Terbuka

Berdasarkan hasil pengisian kuesioner berikut persentase dan

pengelompokan data responden berdasarkan penyimpanan tabung gas di

area terbuka di Dusun III RT.003 RW.005 Desa Sukamulya dapat dilihat

dalam Tabel 3.39 sebagai berikut:


37

TABEL 3.39
DISTRIBUSI FREKUENSI PENYIMPANAN TABUNG GAS DI AREA
TERBUKA PADA MASYARAKAT RT.003 RW.005 DESA SUKAMULYA
KECAMATAN SINGAPARNA KABUPATEN TASIKMALAYA TAHUN
2022
Penyimpanan Tabung Gas di Area
F %
Terbuka
Ya 33 52.4
Tidak 30 47.6
Jumlah 63 100
Sumber: Hasil pendataan PBLT II Tahun 2022
Tabel 3.39 menunjukan bahwa dari 63 responden yang

menggunakan gas LPG untuk memasak terdapat 47.6% yang menyimpan

tabung gas di area tertutup.

37. Distribusi Frekuensi Saluran Gas Tidak Bocor

Berdasarkan hasil pengisian kuesioner berikut persentase dan

pengelompokan data responden berdasarkan keadaan saluran gas tidak

bocor di Dusun III RT.003 RW.005 Desa Sukamulya dapat dilihat dalam

Tabel 3.40 sebagai berikut:


TABEL 3.40
DISTRIBUSI FREKUENSI SALURAN GAS TIDAK BOCOR PADA
MASYARAKAT RT.003 RW.005 DESA SUKAMULYA KECAMATAN
SINGAPARNA KABUPATEN TASIKMALAYA TAHUN 2022
Saluran Gas Tidak Bocor F %
Ya 63 100
Jumlah 63 100
Sumber: Hasil pendataan PBLT II Tahun 2022
Tabel 3.40 menunjukan bahwa seluruh responden yang

menggunakan gas LPG untuk memasak tidak menggunakan saluran gas

bocor.

38. Distribusi Frekuensi Kebiasaan Mematikan Kompor

Berdasarkan hasil pengisian kuesioner berikut persentase dan

pengelompokan data responden berdasarkan kebiasaan mematikan kompor


38

saat tidak digunakan di Dusun III RT.003 RW.005 Desa Sukamulya dapat

dilihat dalam Tabel 3.41 sebagai berikut:


TABEL 3.41
DISTRIBUSI FREKUENSI KEBIASAAN MEMATIKAN KOMPOR PADA
MASYARAKAT RT.003 RW.005 DESA SUKAMULYA KECAMATAN
SINGAPARNA KABUPATEN TASIKMALAYA TAHUN 2022
Kebiasaan Mematikan Kompor F %
Ya 68 100
Jumlah 68 100
Sumber: Hasil pendataan PBLT II Tahun 2022
Tabel 3.41 menunjukan bahwa seluruh responden memiliki

kebiasaan mematikan kompor saat tidak digunakan.

39. Distribusi Frekuensi Tidak Menyimpan Bahan Mudah Terbakar Dekat

Kompor

Berdasarkan hasil pengisian kuesioner berikut persentase dan

pengelompokan data responden berdasarkan kebiasaan menyimpan bahan

mudah terbakar di dekat kompor di Dusun III RT.003 RW.005 Desa

Sukamulya dapat dilihat dalam Tabel 3.42 sebagai berikut:


TABEL 3.42
DISTRIBUSI FREKUENSI KEBIASAAN MENYIMPAN BAHAN MUDAH
TERBAKAR DEKAT KOMPOR PADA MASYARAKAT RT.003 RW.005
DESA SUKAMULYA KECAMATAN SINGAPARNA KABUPATEN
TASIKMALAYA TAHUN 2022
No. Tidak Menyimpan Bahan
F %
Mudah Terbakar Dekat Kompor
Ya 37 54.4
Tidak 31 45.6
Jumlah 68 100
Sumber: Hasil pendataan PBLT II Tahun 2022
Tabel 3.42 menunjukan bahwa terdapat 54.4% yang menyimpan

bahan mudah terbakar di dekat kompor.


39

40. Distribusi Frekuensi Penggunaan Lampu Pijar Atau Lilin Untuk

Penerangan

Berdasarkan hasil pengisian kuesioner berikut persentase dan

pengelompokan data responden berdasarkan penggunaan lampu pijar atau

lilin untuk penerangan di Dusun III RT.003 RW.005 Desa Sukamulya

dapat dilihat dalam Tabel 3.43 sebagai berikut:


TABEL 3.43
DISTRIBUSI FREKUENSI PENGGUNAAN LAMPU PIJAR ATAU LILIN
UNTUK PENERANGAN PADA MASYARAKAT RT.003 RW.005 DESA
SUKAMULYA KECAMATAN SINGAPARNA KABUPATEN
TASIKMALAYA TAHUN 2022
Penggunaan Lampu Pijar Atau Lilin F %
Tidak 68 100
Jumlah 68 100
Sumber: Hasil pendataan PBLT II Tahun 2022
Tabel 3.43 menunjukan bahwa seluruh responden tidak

menggunakan lampu pijar atau lilin untuk penerangan.

41. Distribusi Frekuensi Kepemilikan Alarm Deteksi Kebakaran

Berdasarkan hasil pengisian kuesioner berikut persentase dan

pengelompokan data responden berdasarkan kepemilikan alarm deteksi

kebakaran di Dusun III RT.003 RW.005 Desa Sukamulya dapat dilihat

dalam Tabel 3.44 sebagai berikut:


TABEL 3.44
DISTRIBUSI FREKUENSI KEPEMILIKAN ALARM DETEKSI
KEBAKARAN PADA MASYARAKAT RT.003 RW.005 DESA
SUKAMULYA KECAMATAN SINGAPARNA KABUPATEN
TASIKMALAYA TAHUN 2022
Kepemilikan Alarm Deteksi
F %
Kebakaran
Tidak 68 100
Jumlah 68 100
Sumber: Hasil pendataan PBLT II Tahun 2022
40

Tabel 3.44 menunjukan bahwa seluruh responden tidak memiliki

alarm deteksi kebakaran.

42. Distribusi Frekuensi Kepemilikan Tabung Pemadam Kebakaran

Berdasarkan hasil pengisian kuesioner berikut persentase dan

pengelompokan data responden berdasarkan kepemilikan tabung pemadam

kebakaran di Dusun III RT.003 RW.005 Desa Sukamulya dapat dilihat

dalam Tabel 3.45 sebagai berikut:


TABEL 3.45
DISTRIBUSI FREKUENSI KEPEMILIKAN TABUNG PEMADAM
KEBAKARAN PADA MASYARAKAT RT.003 RW.005 DESA
SUKAMULYA KECAMATAN SINGAPARNA KABUPATEN
TASIKMALAYA TAHUN 2022
Kepemilikan Tabung Pemadam
F %
Kebakaran
Tidak 68 100
Jumlah 68 100
Sumber: Hasil pendataan PBLT II Tahun 2022
Tabel 3.45 menunjukan bahwa seluruh responden tidak memiliki

tabung pemadam kebakaran.

43. Distribusi Frekuensi Penyediaan Lap Basah

Berdasarkan hasil pengisian kuesioner berikut persentase dan

pengelompokan data responden berdasarkan penyediaan lap basah di

Dusun III RT.003 RW.005 Desa Sukamulya dapat dilihat dalam Tabel 3.46

sebagai berikut:

TABEL 3.46
DISTRIBUSI FREKUENSI PENYEDIAAN LAP BASAH PADA
MASYARAKAT RT.003 RW.005 DESA SUKAMULYA KECAMATAN
SINGAPARNA KABUPATEN TASIKMALAYA TAHUN 2022
Penyediaan Lap Basah F %
Ya 9 13.2
Tidak 59 86.8
Jumlah 68 100
41

Sumber: Hasil pendataan PBLT II Tahun 2022


Tabel 3.46 menunjukan bahwa terdapat 86.8% yang tidak

menyediakan lap basah untuk memadamkan api saat terjadi kebakaran.

44. Distribusi Frekuensi Anggota Keluarga yang Menikah Dibawah Usia 19

Tahun

Berdasarkan hasil pengisian kuesioner berikut persentase dan

pengelompokan data responden berdasarkan adanya anggota keluarga yang

menikah dibawah usia 19 tahun di Dusun III RT.003 RW.005 Desa

Sukamulya dapat dilihat dalam Tabel 3.47 sebagai berikut:


TABEL 3.47
DISTRIBUSI FREKUENSI ANGGOTA KELUARGA YANG MENIKAH
DIBAWAH USIA 19 TAHUN PADA MASYARAKAT RT.003 RW.005
DESA SUKAMULYA KECAMATAN SINGAPARNA KABUPATEN
TASIKMALAYA TAHUN 2022
Menikah Dibawah Usia 19 Tahun F %
Ada 5 7.4
Tidak ada 63 92.6
Total 68 100
Sumber: Hasil pendataan PBLT II Tahun 2022
Tabel 3.47 menunjukan bahwa terdapat 7.4% yang memiliki anggota

keluarga menikah dibawah usia 19 tahun.

45. Distribusi Frekuensi Anggota Keluarga yang Memiliki Pelaku

Kekerasan/Pelecehan Seksual

Berdasarkan hasil pengisian kuesioner berikut persentase dan

pengelompokan data responden berdasarkan adanya anggota keluarga yang

menjadi pelaku kekerasan/pelecehan seksual di Dusun III RT.003 RW.005

Desa Sukamulya dapat dilihat dalam Tabel 3.48 sebagai berikut:


42

TABEL 3.48
DISTRIBUSI FREKUENSI ANGGOTA KELUARGA YANG MENJADI
PELAKU KEKERASAN/PELECEHAN SEKSUAL PADA MASYARAKAT
RT.003 RW.005 DESA SUKAMULYA KECAMATAN SINGAPARNA
KABUPATEN TASIKMALAYA TAHUN 2022
Pelaku Kekerasan Seksual F %
Tidak 68 100
Jumlah 68 100
Sumber: Hasil pendataan PBLT II Tahun 2022
Tabel 3.48 menunjukan bahwa seluruh responden tidak memiliki

anggota keluarga yang menjadi pelaku kekerasan/pelecehan seksual.

46. Distribusi Frekuensi Anggota Keluarga yang Memiliki Korban

Kekerasan/Pelecehan Seksual

Berdasarkan hasil pengisian kuesioner berikut persentase dan

pengelompokan data responden berdasarkan adanya anggota keluarga yang

menjadi korban kekerasan/pelecehan seksual di Dusun III RT.003 RW.005

Desa Sukamulya dapat dilihat dalam Tabel 3.49 sebagai berikut:


TABEL 3.49
DISTRIBUSI FREKUENSI ANGGOTA KELUARGA YANG MENJADI
KORBAN KEKERASAN/PELECEHAN SEKSUAL PADA MASYARAKAT
RT.003 RW.005 DESA SUKAMULYA KECAMATAN SINGAPARNA
KABUPATEN TASIKMALAYA TAHUN 2022
Korban Kekerasan Seksual F %
Tidak 68 100
Jumlah 68 100
Sumber: Hasil pendataan PBLT II Tahun 2022
Tabel 3.49 menunjukan bahwa seluruh responden tidak memiliki

anggota keluarga yang menjadi korban kekerasan/pelecehan seksual.

47. Distribusi Frekuensi Anggota Kelurga yang Ketagihan Melihat Tayangan

Gambar atau Video Pornografi

Berdasarkan hasil pengisian kuesioner berikut persentase dan

pengelompokan data responden berdasarkan adanya anggota keluarga yang


43

ketagihan melihat gambar atau video pornografi di Dusun III RT.003

RW.005 Desa Sukamulya dapat dilihat dalam Tabel 3.50 sebagai berikut:
TABEL 3.50
DISTRIBUSI FREKUENSI ANGGOTA KELUARGA YANG KETAGIHAN
MELIHAT GAMBAR ATAU VIDEO PORNOGRAFI PADA
MASYARAKAT RT.003 RW.005 DESA SUKAMULYA KECAMATAN
SINGAPARNA KABUPATEN TASIKMALAYA TAHUN 2022
Ketagihan Vidio Pornografi F %
Tidak 68 100
Jumlah 68 100
Sumber: Hasil pendataan PBLT II Tahun 2022
Tabel 3.50 menunjukan seluruh responden tidak memiliki anggota

keluarga yang menjadi korban kekerasan/pelecehan seksual.

48. Distribusi Frekuensi Anggota Keluarga yang Konsumsi Alkohol

Berdasarkan hasil pengisian kuesioner berikut persentase dan

pengelompokan data responden berdasarkan adanya anggota keluarga yang

mengkonsumsi alkohol di Dusun III RT.003 RW.005 Desa Sukamulya

dapat dilihat dalam Tabel 3.51 sebagai berikut:


TABEL 3.51
DISTRIBUSI FREKUENSI ANGGOTA KELUARGA YANG
MENGKONSUMSI ALKOHOL PADA MASYARAKAT RT.003 RW.005
DESA SUKAMULYA KECAMATAN SINGAPARNA KABUPATEN
TASIKMALAYA TAHUN 2022
Konsumsi Alkohol F %
Tidak 68 100
Jumlah 68 100
Sumber: Hasil pendataan PBLT II Tahun 2022
Tabel 3.51 menunjukan seluruh responden tidak memiliki anggota

keluarga yang mengkonsumsi alkohol.

49. Distribusi Frekuensi Anggota Keluarga yang Konsumsi Obat Terlarang

Berdasarkan hasil pengisian kuesioner berikut persentase dan

pengelompokan data responden berdasarkan adanya anggota keluarga yang


44

mengkonsumsi obat terlarang di Dusun III RT.003 RW.005 Desa

Sukamulya dapat dilihat dalam Tabel 3.52 sebagai berikut:


TABEL 3.52
DISTRIBUSI FREKUENSI ANGGOTA KELUARGA YANG
MENGKONSUMSI OBAT TERLARANG PADA MASYARAKAT RT.003
RW.005 DESA SUKAMULYA KECAMATAN SINGAPARNA
KABUPATEN TASIKMALAYA TAHUN 2022
Konsumsi Obat Terlarng F %
Tidak 68 100
Jumlah 68 100
Sumber: Hasil pendataan PBLT II Tahun 2022
Tabel 3.52 menunjukan seluruh responden tidak memiliki anggota

keluarga yang mengkonsumsi obat terlarang.

50. Distribusi Frekuensi Pencarian Pengobatan

Berdasarkan hasil pengisian kuesioner berikut persentase dan

pengelompokan data responden berdasarkan pencarian pengobatan di

Dusun III RT.003 RW.005 Desa Sukamulya dapat dilihat dalam Tabel 3.53

sebagai berikut:
TABEL 3.53
DISTRIBUSI FREKUENSI PENCARIAN PENGOBATAN PADA
MASYARAKAT RT.003 RW.005 DESA SUKAMULYA KECAMATAN
SINGAPARNA KABUPATEN TASIKMALAYA TAHUN 2022
Pencarian Pengobatan F %
Berobat Sendiri 1 1.5
Obat Warung 3 4.4
Puskesmas 12 17.6
Klinik 31 45.6
RS 1 1.5
Bidan/Mantri 20 29.4
Jumlah 68 100
Sumber: Hasil pendataan PBLT II Tahun 2022
Tabel 3.53 menunjukan bahwa terdapat 1.5% yang berobat sendiri

dan 4.4% menggunakan obat warung dalam melakukan pengobatan.

51. Distribusi Frekuensi Pemanfaatan Posbindu


45

Berdasarkan hasil pengisian kuesioner berikut persentase dan

pengelompokan data responden berdasarkan pemanfaatan posbindu di

Dusun III RT.003 RW.005 Desa Sukamulya dapat dilihat dalam Tabel 3.54

sebagai berikut:
TABEL 3.54
DISTRIBUSI FREKUENSI PEMANFAATAN POSBINDU PADA
MASYARAKAT RT.003 RW.005 DESA SUKAMULYA KECAMATAN
SINGAPARNA KABUPATEN TASIKMALAYA TAHUN 2022
Pemanfaatan Posbindu F %
Tidak 68 100
Jumlah 68 100
Sumber: Hasil pendataan PBLT II Tahun 2022
Tabel 3.54 menunjukan bahwa seluruh responden tidak pernah

memanfaatkan pelayanan posbindu karena di RT.003 RW.005 tidak ada

posbindu.
BAB IV

IDENTIFIKASI MASALAH

A. Identifikasi Masalah

Berdasarkan hasil pengumpulan data mengenai analisis situasi kesehatan

masyarakat yang dilaksanakan di Dusun III RT.003 RW.005 Desa Sukamulya

terdapat beberapa masalah yang terjadi yang disajikan dalam tabel 4.1 sebagai

berikut:
TABEL 4.1
IDENTIFIKASI POTENSI BENCANA DAN MASALAH KESEHATAN DI
RT.003 RW.005 DESA SUKAMULYA KECAMATAN SINGAPARNA
KABUPATEN TASIKMALAYA TAHUN 2022
Kelompok Masalah Hasil identifikasi
Potensi bencana 1. Ketersediaan jamban a. Kepemilikan Jamban
Dari 68 responden terdapat 6
responden (8.8%) yang tidak
memiliki jamban. Dari 6
responden yang tidak
memiliki jamban, mereka
menggunakan jamban umum
untuk tempat BAB.
b. Muara Akhir
Pembuangan Tinja
Dari 62 responden yang
memiliki jamban terdapat 39
responden (57.4%) yang
menggunakan septic tank,
dan 23 responden (33.8%)
membuang ke saluran
laiinya seperti kolam, sungai
dan selokan.
2. Pembuangan limbah Muara Akhir Pembuangan
Rumah tangga Limbah RT
Dari 68 responden yang
memiliki saluran
pembuangan limbah rumah
tangga, 39 responden
46
47

(57.4%) membuang limbah


rumah tangga ke kolam, 20
responden (29.4%) ke
selokan, 5 responden (7.4%)
ke sungai dan 4 responden
(5.9%), membuang saluran
limbah rumah tangga ke
irigasi.
3. Pengelolaan sampah a. Ketersediaan Tempat
Sampah
Dari 68 responden yang
memiliki ketersedian tempat
sampah terdapat 59
responden (86.8%) yang
memiliki tempat sampah dan
9 responden (13.2%) tidak
memiliki tempat sampah.
b. Tempat Sampah
Tertutup
Dari 59 responden yang
memiliki tempat sampah
terdapat 19 responden
(27.9%) dengan tempat
sampah tertutup dan 40
responden (58.8%) dengan
tempat sampah terbuka.
c. Muara Akhir
Pembuangan Sampah
Dari 68 responden terdapat
59 responden (86.8%) yang
sampahnya di bakar, 5
responden (7.4%) di buang
ke sungai, 3 reponden
(4.4%) di buang ke lahan
kosong dan 1 responden
(1.5%) di ambil oleh petugas
sampah.
48

4. Perindukan dan a. Kepemilikan Tempat


Peristirahatan Nyamuk Penampungan Air
Dari 68 responden yang
memiliki TPA terdapat 46
responden (67.6%) yang
memiliki TPA dan 22
responden (32.4%) yang
tidak memiliki TPA.
b. TPA Tertutup
Dari 46 responden yang
memiliki TPA terdapat 37
responden (54.4%) yang
TPAnya tertutup dan 9
responden (13.2%) yang
memiliki TPA terbuka.
c. Membersihkan TPA
Seminggu Sekali
Dari 46 responden yang
memiliki TPA terdapat 32
responden (69.6%) yang
membersihkan TPA
seminggu sekali dan 14
responden (30.4%) yang
kadang kadang
membersihkan TPA
seminggu sekali.
d. Ketersedianan Benda
Berisiko Tumbuh
Kembang Jentik
Dari 68 responden terdapat
13 responden (19.1%) yang
menyimpan benda yang
berisiko tumbuh kembang
jentik dan 55 responden
(80.9%) tidak memiliki
risiko tumbuh kembang
jentik.
Akan tetapi seluruh
responden yang menyimpan
benda beresiko jentik
memiliki kebiasaan
mengubur atau mendaur
ulang barang berpotensi
49

berkembangnya jentik.
e. Kebiasaan
Menggantung Pakaian
Dari 68 responden terdapat
14 responden yang memiliki
kebiasaan menggantung
pakaian (20.6%)
5. Penyakit Menular Dari 68 responden penyakit
menular yang pernah
diderita dalam 1 bulan
terakhir adalah penyakit
demam berdarah dan
scabies.
Berdasarkan wawancara
dengan tokoh masyarakat
menyatakan bahwa terdapat
8 anak sekolah yang
mengalami penyakit scabies.
6. Risiko Kebakaran a. Kebiasaan Mematikan
Permukiman Aliran Listrik
Dari 68 responden terdapat
67 responden (98.5%) yang
mematikan aliran listrik saat
tidak digunakan dan 1
responden (1.5%) yang tidak
mematikan aliran listrik saat
tidak digunakan.
b. Penggunaan Tungku
Dari 68 responden terdapat
20 responden (29.4%) yang
menggunakan tunggku untuk
memasak dan 48 responden
(70.6%) yang tidak
menggunakan tungku untuk
memasak.
c. Tabung Gas Di Letakan
Di Area Terbuka.
Dari 64 responden terdapat
33 responden (48.5%) yang
meletakkan gas di area
terbuka dan 30 responden
50

(47.6%) yang meletakan gas


di area tertutup.
d. Bahan Mudah Terbakar
Dari 68 responden terdapat
37 responden ( 54.4%) yang
menyimpan bahan mudah
terbakar di dekat kompor
seperti tempat minyak,
tempat bumbu, kantong
kresek sampah, tepung
terigu dan 31 responden
(45.6%) tidak menyimpan
bahan mudah terbakar di
dekat kompor.
Masalah 1. Jaminan Kesehatan c. Jaminan Kesehatan
Kesehatan
Dari 68 responden terdapat
35 responden (52.2%) yang
tidak memiliki Jaminan
Kesehatan.
Jenis jaminan kesehatan
yang banyak dimiliki yaitu
Kartu Indonesia Sehat (KIS)
sebanyak 16 responden
(23.5%), BPJS 15 responden
(22.1%) dan Jamkesda 2
responden (2.9%).
2. Penolong Persalinan a. Persalinan Ditolong
oleh Non Nakes
Dari 24 responden terdapat
2 responden (8.3%) yang
persalinannya di tolong Non
Nakes dan 22 responden
(91.7%) oleh tenaga
kesehatan.
Dari 24 responden terdapat
22 responden (91.7%) yang
bersalin di fasilitas
kesehatan dan 2 responden
(8.3%) di rumah/rumah
paraji.
3. Asi Eksklusif b. Tidak Memberikan ASI
51

Ekslusif
Dari 24 responden terdapat 7
responden (38.9%) yang
tidak memberikan ASI
Eksklusif dan 11 responden
(61.1%) memberikan ASI
Eksklusif.
4. Partisipasi Ke Posyandu a. Posyandu
Dari 24 responden terdapat 2
responden (8.3%) yang
kadang-kadang datang ke
Posyandu.
5. CTPS a. Ketersediaan Tempat
CTPS
Dari 68 responden terdapat
37 responden (54.4%) yang
tidak memiliki tempat CTPS.
b. Kebiasaan CTPS
Dari 68 responden terdapat
33 responden (48.5%) yang
kadang-kadang melakukan
CTPS sebelum dan sesudah
beraktivitas.
6. Perilaku Konsumsi Dari 68 responden terdapat 2
Sayur dan Buah responden (2.9%) tidak
mengkonsumsi sayur dan
buah.
7. Kebiasaan Olahraga Dari 68 responden terdapat
14 responden (20.6%) jarang
berolahraga.
8. Perilaku Merokok a. Perilaku Merokok
Dari 68 responden terdapat
56 responden (82.4%) yang
merokok.
b. Perilaku Merokok di
Dalam Rumah
Dari 56 responden yang
merokok terdapat 9
responden (13.2%) merokok
di dalam rumah, 30
responden (44.1%) kadang-
52

kadang merokok di dalam


rumah.
9. Penyakit Tidak Menular Dari 68 responden terdapat 1
responden yang mengalami
Asma, 6 responden
mengalami Hipertensi, 2
responden mengalami
Diabetes Melitus, 1
responden mengalami
Epilepsi dan 1 responden
mengalami Rematik.
10. Perilaku kesehatan Dari 68 responden terdapat
Reproduksi 5 responden (7.4%) yang
menikah di bawah usia 19
tahun.
11. Pemanfaatan Pelayanan a. Pencarian Pengobatan
Kesehatan Dari 68 responden terdapat 4
responden (5.9%) yang
memilih pengobatan sendiri
dan 63 responden (94.1%)
lainnya mencari pengobatan
ke fasilitas kesehatan seperti
puskesmas, klinik, rumah
sakit, bidan dan mantri.
b. Posbindu
Seluruh responden tidak
pernah memanfaatkan
posbindu.
12. Gizi Kesehatan Dari 68 responden terdapat
Masyarakat 2 responden (2.9%) yang
memiliki balita stunting.

Sumber: Hasil pendataan PBLT II Tahun 2022


BAB V

PRIORITAS MASALAH

A. Metode USG (Urgency, Seriousness, Growth)

Urgency, Seriousness, Growth (USG) adalah salah satu alat untuk

menyusun urutan prioritas isu yang harus di selesaikan. Caranya dengan

menentukan tingkat urgency, keseriusan, dan perkembangan isu dengan

menentukan skala nilai 1-5. Isu yang memiliki total skor tertinggi merupakan

isu prioritas.

1. Urgency

Urgency yaitu dilihat dari keseriusan waktu, mendesak atau tidak masalah

tersebut di selelsaikan.

2. Seriousness

Seberapa serius isu tersebut perlu di bahas dikaitkan dengan akibat yang

timbul dengan penundaan pemecahan masalah yang menimbulkan isu

tersebut atau akibat yang menimbulkan masalah-masalah lain kalau

masalah penyebab isu tidak dipecahkan seriousness atau tingkat

keseriusan dari masalah, yakni dengan melihat dampak masalah tersebut

terhadap produktivitas kerja, pengaruh tehadap keberhasilan,

membahayakan sistem atau tidak.

3. Growth

Seberapa kemungkinan-kemungkinannya isu tersebut menjadi

berkembang dikaitkan kemungkinan masalah penyebab isu akan makin

memburuk apabila dibiarkan. Growth atau tingkat perkembangan masalah

yakni apakah masalah tersebut berkembang sedemikian rupa sehingga sulit

untuk dicegah.

53
54

Berikut kriteria penilaian USG disajikan dalam tabel 5.1 sebagai berikut:
Tabel 5.1
Penilaian Kriteria USG
Nilai Urgency Seriousness Growth
5 Sangat urgent Sangat Serius Sangat Tumbuh
4 urgent serius tumbuh
3 Cukup Urgent Cukup Serius Cukup Tumbuh
2 Kurang Urgent Kuramg Serius Kurang Tumbuh
1 Tidak Urgent Tidak Serius Tidak Tumbuh

B. Prioritas Masalah

Berdasarkan data yang sudah diperoleh di RT.003 RW.005 Desa

Sukamulya Kecamatan Singaparna Kabupaten Tasikmalaya, berikut penetuan

prioritas masalah disajikan dalam tabel 5.2 sebagai berikut:


TABEL 5.2
PENENTUAN PRIORITAS MASALAH DI RT.003 RW.005 DESA
SUKAMULYA KECAMATAN SINGAPARNA KABUPATEN
TASIKMALAYA TAHUN 2022
MASALAH YANG U S G JUMLAH RANGKING
DITEMUKAN
U+S+G
Tidak Memiliki Jamban 2 2 1 5 10
Pembuangan Akhir Tinja ke 8
Kolam 2 3 3 8
Pembuangan Akhir Limbah 12
Rumah Tangga Ke Kolam 1 1 1 3
Tidak Memiliki Tempat Sampah 1 1 1 3 12
Pengelolaan Sampah 1 1 1 3 12
TPA Terbuka dan Jarang 2
Dibersihkan 1 1 1 3
Kepemilikan Benda Potensi Jentik 9
dan Mengubur 2 2 2 6
Kebiasaan Menggantungkan 12
Pakaian 1 1 1 3
Penyakit Scabies 5 5 5 15 1
55

Penyakit DBD 1 5 4 10 6
Kebiasaan Tidak Mematikan 8
Aliran Listrik 1 4 3 8
Kepemilikan Tungku Untuk 12
Memasak 1 1 1 3
Kebiasaan Menyimpan Bahan 9
Mudah Terbakar di Dekat
Kompor 1 3 2 6
Tidak Memiliki JKN (Jaminan 3
Kesehatan) 4 4 4 12
Persalinan Ditolong Nakes dan 12
Dirumah 1 1 1 3
Tidak memberikan Asi Ekslusif 1 2 1 4 11
Jarang ke Posyandu 1 1 1 3 12
Jarang Melakukan CTPS 1 1 2 4 11
Jarang Mengkonsumsi Sayur dan 12
Buah 1 1 1 3
Jarang Olahraga 1 2 2 5 10
Merokok Dalam Rumah 3 4 4 11 4
PTM Hipertensi 4 4 2 10 6
PTM Diabetes 3 3 3 9 7
PTM Asma 4 4 2 10 6
PTM Epilepsi 2 4 1 7 9
PTM Rematik 1 1 1 3 12
Menikah Dibawah Usia 19 Tahun 5 5 4 14 2
Tidak Memanfaatkan Pelayanan 8
Kesehatan 3 3 2 8
Stunting 4 4 3 11 5

Sumber: Hasil pendataan PBLT II Tahun 2022


Tabel 5.2 menunjukan bahwa urutan prioritas masalah adalah sebagai

berikut:

1. Scabies
56

2. Menikah Dibawah Usia 19 Tahun

3. Merokok Dalam Rumah

4. Stunting

5. Hipertensi

Berikut disajikan tabel 5.3 penggalian faktor dan alternatif pemecahan

masalah sebagai berikut:


TABEL 5.3
PENGGALIAN FAKTOR DAN ALTERNATIF PEMECAHAN MASALAH
D RT 03 RW 05 DESA SUKAMULA KECAMATAN SINGAPARNA
KABUPATEN TASIKMALAYA TAHUN 2022
MASALAH FAKTOR PENYEBAB ALTERNATIF
PEMECAHAN MASALAH
Penyakit Scabies Banyaknya anak yang Edukasi terkait personal
mengalami scabies akibat hygiene pada anak, dengan
dari perilaku berenang di metode yang akan disesuaikan
kolam, penggunaan dengan anak
pribadi bersama. Sasaran
paud 18 orang, mdt (7-11
th) jumlah 50 orang
Menikah Pengetahuan, kondisi Penyuluhan terhadap orang tua
Dibawah Usia 19 ekonomi, kenakalan dan remaja
Tahun remaja risiko seks pra
nikah
Merokok Dalam Karena kebiasaan, Apabila memungkinkan akan
Rumah aktivitas, rasa mual menstimulasi pojok rokok
setelah makan, kegiatan
sosial dan lingkungan
Stunting Ada Penyakit Penyerta Edukasi Langsung Terhadap
Balita Yg Mengalami Stunting,
Mengedukasi Anak Paud Dan
Orang Tuanya
Hipertensi Faktor Usia, Banyak Mengedukasi Langsung Di
Faktor Pengelolaan Stres Acara Pengajian (Bapak/Ibu),
Keturunan , Bank Untuk Yg Hipertensi Langsung
Emok,Lifestyle Bisa Kunjungan Ke Rumah
Dan Edukasi Pola Diet Untuk
Penderita Hipertensi

Sumber: Hasil pendataan PBLT II Tahun 2022


BAB VI
PERENCANAAN KEGIATAN

Berikut disajikan perencanaan kegiatan dari prioritas masalah yang ada pada tabel 6.1 sebagai berikut:
TABEL 6.1
PERENCANAAN KESEHATAN DI RT.003 RW.005 DESA SUKAMULYA KECAMATAN SINGAPARNA KABUPATEN
TASIKMALAYA TAHUN 2022
MASALAH BENTUK KEGIATAN TUJUAN PELAKSANA MITRA SUMBER
PENDANAAN
Scabies a. Pemetaan kejadian scabies a. Dapat terdeteksi faktor risiko Ranti Nurqolbi Bekerja sama Pendanaan
dan penggalian faktor risiko penderita scabies, menurunkan dengan tokoh diperoleh dari
pada responden. kejadian scabies dan memutus masyarakat, Pelaksana
b. Konseling keluarga mata rantai penularan. kader, dan PBLT-II
penderita tentang pemutusan b. Meningkatkan perilaku personal tokoh agama
mata rantai penularan hygiene.
scabies melalui kegiatan c. Meningkatkan kebiasaan
personal hygiene dan membersihkan lingkungan
menjaga kebersihan rumah.
lingkungan rumah. d. Mencegah terjadinya
c. Penyuluhan tentang faktor penyebaran scabies.
risiko penyebab scabies dan
upaya pencegahan pada anak
sekolah.

57
58

Menikah a. Pembentukan kader remaja a. Meningkatkan kepedulian Yuni Tokoh Pendanaan


dibawah peduli kesehatan reproduksi. remaja terhadap kesehatan Nurmaulidah masyarakat, diperoleh dari
usia 19 b. Pelatihan kader remaja reproduksi dan menurunnya tokoh agama Pelaksana
tahun peduli kesehatan reproduksi. perilaku menikah dini. PBLT-II
c. Penyuluhan tentang risiko b. Menurunnya perilaku sexs pra
perilaku sexs pra nikah pada nikah.
forum pengajian remaja. c. Meningkatkannya pengetahuan
d. Penyuluhan pentingnya orangtua tentang risiko menikah
pendewasaan usia dini.
pernikahan pada anak d. Meningkatnya pengetahuan
bekerja sama dengan tokoh remaja tentang risiko sexs pra
agama setempat dalam nikah kelas calon pengantin.
forum pengajian ibu dan
bapak yang berfokus pada
orangtua kelas calon
pengantin.
Merokok a. Mengajukan pojok rokok. a. Mengurangi perilaku merokok Mumammad Ketua RT, Pendanaan
dalam b. Pemodelan rumah tangga dalam rumah. Ikmal Kader diperoleh dari
rumah bebas asap rokok bagi rumah b. Meningkatkan pengetahuan Kamaludin Posyandu, Pelaksana
tokoh masyarakat. tentang bahaya perokok pasif. Ketua Pemuda PBLT-II
c. Edukasi kesehatan tentang c. Meningatkan pengetahuan MMC, Tokoh
59

bahaya perokok pasif. tentang risiko dampak merokok Agama


d. Edukasi kesehatan tentang dalam rumah terhadap
dampak asap rokok bagi kelompok rentan.
kelompok rentan.
Stunting a. Pencegahan pada ibu hamil: a. Menurunkan kejadian stunting. Sahara PAUD AS- Pendanaan
Edukasi kesehatan tentang b. Menukupi kebutuhan gizi balita Nurlakcmi SIDIQ, RT, diperoleh dari
gizi pada masa kehamilan, stunting. tokoh Pelaksana
edukasi kesehatan c. Mengurangi faktor risiko masyarakat PBLT-II
pentingnya melakukan stunting.
antenatal care. d. Mencegah stunting.
b. Pencegahan pada ibu yang
memiliki bayi balita:
Edukasi kesehatan
pentingnya gizi pada bayi
balita, edukasi kesehatan
tentang pola pengasuhan
yang baik, edukasi kesehatan
tentang tumbuh kembang
bayi dan balita, edukasi
kesehatan tentang risiko
penyakit infeksi penyebab
60

stunting serta menginisiasi


kelas balita tentang stimulasi
tumbuh kembang.
c. Pencegahan pada usia
sekolah: Penjaringan kasus
stunting melalui
penimbangan, edukasi gizi
anak sekolah, edukasi
kesehatan tentang personal
hygiene dan menjaga
kesehatan lingkungan.
d. Bagi keluarga Penderita
Stunting: Konseling pola
pemberian nutrisi dan pola
pengasuhan yang tepat,
penatalaksanaan balita sakit
serta penciptaan lingkungan
rumah yang sehat dan
stimulasi tumbuh kembang
di rumah.
61

Hipertensi a. Edukasi kesehatan tentang a. Menurunkan kejadian Dian Nurdiani Bekerja sama Pendanaan
pola makan penderita hipertensi. dengan tokoh diperoleh dari
hipertensi. b. Menggali faktor risiko masyarakat, Pelaksana
b. Edukasi kesehatan tentang hipertensi. kader, tokoh PBLT-II
pengelolaan stress penderita c. Menurunkan perilaku berisiko agama
hipertensi. hipertensi.
c. Membentuk kelompok d. Terbentuk kelompok
pendamping lansia. pendamping hipertensi.
d. Melatih kelompok e. Meningkatnya perilaku
pendamping penderita pencegahan hipertensi.
hipertensi tentang pola f. Menginisiasi pembentukan
makan yang sehat penderita posbindu.
hipertensi.
e. Edukasi kesehatan tentang
bahaya dan risiko hipertensi.
f. Menginisiasi pembentukan
posbindu tidak menular.
Lampiran I
BIODATA PESERTA PBLT II TAHUN 2022

Nama : Dian Nurdiani


NPM : 0101180041
Alamat : Kp. Leuwibodas RT 001/RW
001, Ds. Santanamekar, Kec.
Cisayong
No Hp : 085759546463
Email : diannurdiani990@gmail.com
Tempat PBLT-II : Kp. Tanjung Antanan & Kp.
Cisalak RT.003/RW.005,
Kedusunan 03, Desa. Sukamulya,
Kec. Singaparna
Waktu PBLT : 26 Januari – 18 Februari 2022
Pembimbing Akademik : Sinta Fitriani, S.KM., M.KM,.
Pembimbing Lapangan : Ucu Sumiati, Amd. Gz
Nama : Muhammad Ikmal Kamaludin
NPM : 0101180039
Alamat : Kp. Cikiray RT 001/RW 012, Ds.
Singaparna, Kec. Singaparna, Kab.
Tasikmalaya
No Hp : 081322318429
Email : mjanuarbastian@gmail.com
Tempat PBLT-II : Kp. Tanjung Antanan & Kp.
Cisalak RT.003/RW.005,
Kedusunan 03, Desa. Sukamulya,
Kec. Singaparna
Waktu PBLT : 26 Januari – 18 Februari 2022
Pembimbing Akademik : Sinta Fitriani, S.KM., M.KM,.
Pembimbing Lapangan : Ucu Sumiati A.md Gizi,.
Nama : Ranti Nurqolbi
NPM : 0101180036
Alamat : Kp. Cireundeu RT.001/RW.010, Ds.
Cipaingeun Kec. Sodonghilir Kab.
Tasikmalaya
No. Hp : 082298405355
Email : nurqolbiranti@gmail.com
Tempat PBLT-II : Kp. Tanjung Antanan & Kp. Cisalak
RT.003/RW.005 Kedusunan III Ds.
Sukamulya Kec. Singaparna
Waktu PBLT-II : 24 Januari – 18 Februari 2022
Dosen Pembimbing : Sinta Fitriani, S.K.M, M.K.M
Pembimbing Lapangan : Ucu Sumiati, Amd. Gz
Nama : Sahara Nurlakcmi
NPM : 0101180042
Alamat : Kp. Cimangkak RT 014/RW 004, Ds.
Cipatujah,
Kec. Cipatujah Kab. Tasikmalaya
No. Hp : 085363804446
Email : lakcmisahara13@gmail.com
Tempat PBLT-II : Desa Sukamulya Kecamatan Singaparna
Waktu PBLT-II : 20 Januari – 18 Februari 2022
Pembimbing Akademik : Sinta Fitriani, S.K.M., M.K.M,.
Pembimbing Lapangan : Ucu Sumiati A.md Gizi
Nama : Yuni Nurmaulidah
NPM : 0101180040
Alamat : Kp. Gunung Nangka RT 007/RW
001, Des. Cipawitra, Kec. Mangkubumi Kota. Tasikmalaya
No. Hp : 087870695743
Email : Yunienurm13@gmail.com
Tempat PBLT-II : Kp. Tanjung Antanan & Kp.
Cisalak RT 003/RW 005, Kedusunan 03, Desa. Sukamulya, Kec.
Singaparna
Waktu PBLT-II : 24 Januari – 18 Februari 2022
Pembimbing Akademik : Sinta Fitriani, S.K.M., M.K.M.
Pembimbing Lapangan : Ucu Sumiati A.md Gizi
Lampiran II
PETA WILAYAH
PENGALAMAN BELAJAR LAPANGAN TERINTEGRASI II
Lampiran III

PELAKSANAAN KEGIATAN PBLT II

Kegiatan PBLT-II dilaksanakan di Desa Sukamulya Kecamatan Singaparna Kabupaten


Tasikmalaya, waktu pelaksanaan kegiatan pada bulan Januari s/d Maret 2022 dengan rincian
kegiatan sebagai berikut:
No. Kegiatan Target Waktu

1. Perijinan administrasi 20 Januari 2022

2. Pelaksanaan kegiatan PBL 24 Januari – 18 Februari 2022

3. Seminar laporan PBL 16-18 F ebruari 2022

4. Evaluasi Kegiatan 21 Feruari 2022


Lampiran IV

DAFTAR HADIR MAHASISWA


PENGALAMAN BELAJAR LAPANGAN TERINTEGRASI II
STIKes RESPATI TASIKMALAYA
Kelompok : 6, Rw 005/Rt 003 Tanjung Antanan, Cisalak
Nama Tanggal Tanggal Tanggal Tanggal Tanggal Tanggal
mahasiswa
24/01/2022 25/01/2022 26/01/2022 27/01/2022 28/01/2022 29/01/2022
√ √ √ √ √ √
Ranti Nurqolbi
Muhammad √ √ √ √ √ √
Ikmal K

Yuni √ √ √ √ √ √
Nurmaulidah

Dian Nurdiani √ √ √ √ √ √

Sahara Nurlakcmi √ √ √ √ √ √

Nama mahasiswa Tanggal Tanggal Tanggal Tanggal Tanggal Tanggal


31/01/2022 1/02/2022 2/02/2022 3/02/2022 4/02/2022 5/02/2022
√ √ √ √ √ √
Ranti Nurqolbi
Muhammad Ikmal K √ √ √ √ √ √

Yuni Nurmaulidah √ √ √ √ √ √

Dian Nurdiani √ √ √ √ √ √

Sahara Nurlakcmi √ √ √ √ √ √

Nama mahasiswa Tanggal Tanggal Tanggal Tanggal Tanggal Tanggal


7/02/2022 8/02/2022 9/02/2022 10/02/2022 11/02/2022 12/02/2022
√ √ √ √ √ √
Ranti Nurqolbi
Muhammad Ikmal √ √ √ √ √ √
K

Yuni Nurmaulidah √ √ √ √ √ √

Dian Nurdiani √ √ √ √ √ √
Sahara Nurlakcmi √ √ √ √ √ √

Nama mahasiswa Tanggal Tanggal Tanggal Tanggal Tanggal


14/02/2022 15/02/2022 16/02/2022 17/02/2022 18/02/2022
√ √
Ranti Nurqolbi
Muhammad Ikmal K √ √

Yuni Nurmaulidah √ √

Dian Nurdiani √ √

Sahara Nurlakcmi √ √

Fasilitator Lapangan

Iqbal Subekti, S.K.M

Catatan :
- Apabila mahasiswa sakit, wajib menyertakan surat keterangan dari dokter.
- Pegantian jam praktik akan diberlakukan diluar jadwal PBLT II
Lampiran V
JURNAL HARIAN KEGIATAN PBLT II KELOMPOK 6 TAHUN 2022

TANDA TANGAN
TANGGAL KEGIATAN HASIL KEGIATAN
PEMBIMBING

1. Pembukaan 1. Mendapatkan jumlah


2. Diskusi di Posko KK yang akan dijadikan
3. Survei lapangan sampel.
24/01/2022
(Menemui tokoh 2. Mendapatkan kontak
masyarakat) Ibu RT
4. Bimbingan
1. Merancang Pengambilan data terhadap
25/01/2022 Kuesioner 12 Responden di
2. Pengambilan RT.03/RW.05
data
Pengambilan data terhadap
26/01/2022 Pengambilan Data 24 Rsponden di
RT.03/RW.05

Pengambilan data terhadap


27/01/2022 Pengambilan Data 20 responden di
RT.03/RW.05

Pengambilan data terhadap


28/01/2022 Pengambilan Data 13 responden di
RT.03/RW.05
Entry data melalui
software SPSS terhadap 68
29/01/2022 Entry Data Responden di
RT.03/RW.05 dan
menyusun laporan BAB II

Memeriksa kembali data


30/01/2022 Croshcheck Data
yang kurang sesuai

Memeriksa adanya
31/01/2022 Bimbingan
ketimpangan data

Menyesuaikan data atau


1/02/2022 Croscheck Data
melakukan korelasi data
Menyusun PPT Menyusun PPT master
2/02/2022
Master Data data dan merevisi ulang

Melakukan verifikasi data


3/02/2022 Verifikasi Data dengan tokoh masyarakat,,
tokoh agama dan kader

Memperbaiki data dan


Merevisi Data dan
4/02/2022 menyesuaikannya dengan
Menyusun Laporan
hasil verifikasi

5 /02/2022 Menyusun Laporan Menyusun laporan Bab III

Menyusun laporan Bab III


6/02/2022 Menyusun Laporan
dan IV

Memperbaiki laporan Bab


7/02/2022 Menyusun Laporan III sesuai dengan panduan
PBLT II

Melakukan simulasi
Mempersiapkan
supervisi prioritas masalah
8/02/2022 untuk kegiatan
dengan penggalian
supervisi
faktornya
Melakukan supervisi atau
menetukan prioritas
masalah dengan metode
USG bersama tokoh
9/02/2022 Supervisi
masyarakat, tokoh agama
dan kader serta penggalian
faktor dari masalah yang
menjadi prioritas

Menyusun Laporan Bab


10/02/2022 Menyusun Laporan
III, dan Bab IV

Menyusun laporan
11/02/2022 Menyusun Laporan
perencanaan Bab VI

Membuat PPT dan Membuat PPT untuk


12/02/2022 kegiatan MMD dan
Menyusun Laporan
menyusun laporan BAB I
dan II

Kegiatan MMD untuk


menyepakati bentuk
kegiatan yang akan
dilaksanakan dihadiri oleh
14/02/2022 Kegiatan MMD
kapus, pemerintah desa
dan puskesmas serta
civitas akademika STIKes
Respati
Menyusun Laporan Cover,
Kata Pengantar, Lembar
15/02/2022 Menyusun Laporan
Pengesahan, Bab I, Bab III
dan Lampiran
Lampiran VI
KARTU BIMBINGAN KELOMPOK 6
Hari/Tanggal Dokumen Yang Catatan Tandatangan
Dikonsulkan
24/01/2022 Potensi masalah yang 1. Buat peta penyakit
ada di RT 03 2. Melihat potensi adanya
posyandu, posbindu,
karang taruna atau yang
yang berbasis kesehatan
26/01/2022 Melihat data hasil Mengetahui hasil dari
wawancara kuisioner
31/01/2022 Croscheck data hasil Menyesuaikan data
kuisioner
7/02/2022 Identifikasi masalah Identifikasi dan mencari
pada data masalah yang ada pada data
8/02/2022 Simulasi prioritas Simulasi untuk menentukan
masalah prioritas masalah
11/02/2022 Perencanaan identifikasi Bimbingan terkait dengan
masalah perencanaan identifikasi
masalah
Lampiran VII
DOKUMENTASI UMUM

Kegiatan Penggalian Potensi Wilayah Kegiatan Perancangan Kuesioner

Kegiatan Penggalian Data Kegiatan Verifikasi Data

Kegiatan Identifikasi Masalah, Menentukan Prioritas dan Penggalian Faktor


Lampiran VIII
BUKTI BIMBIMNGAN

Anda mungkin juga menyukai