Anda di halaman 1dari 26

Slide

12-1
Chapter 12

Investasi

Financial Accounting, IFRS Edition


Weygandt Kimmel Kieso
Slide
12-2
Tujuan Pembelajaran

1. Mendiskusikan mengapa perusahaan berinvestasi di


hutang dan surat berharga saham.
2. Menjelaskan akuntansi untuk investasi hutang.
3. Menjelaskan akuntansi untuk investasi saham.
4. Menggambarkan kegunaan laporan keuangan
konsolidasi.
5. Mengindikasikan bagaimana investasi hutang dan saham
dilaporkan dalam laporan keuangan.
6. Membedakan antara investasi jangka pendek dan jangka
panjang.
Slide
12-3
Investasi

Mengapa
Mengap Meng Penilaian
PenPeniilaiadan
ian
a
Akuntansi
Akun untuk
kuntansi
tans Akuntansi untuk
AAkukunntansitansi
apa
a
perusahaan nda
d
n
an
Pelaporan
iun
untuktuk
Investasi Hutang u unntuktuk
investasi saham
perusah peru
berinvestasi Pelaporan
investasiPela
IInvnvestasiestasi iinnvvestasiestasi
sahaan aan poran
HHutangutang sahsahamam
beriberinv
Manajemen nve
kas Pencatatan Pemilikan kurang inv
nvestestasi
Kategori surata
stestasiasi
Laba investasi akuisisi obligasi dari 20% si
berharga
Alasan Stratejik Pencatatan Pemilikan antara Lapoaran posisi
bunga obligasi 20% - 50% keuangan
Pencatatan Pemilikan lebih Keuntungan atau
penjualan dari 50% kerugian
obligasi yangtelah
direalisasi dan
tidak direalisasi
Penggolongan
laporan posisi
keuangan
Slide
12-4
Mengapa perusahaan berinvestasi
Perusahaan umumnya berinvestasi dalam hutang atau surat
berharga saham untuk satu dari tiga alasan berikut:

1. Perusahaan memiliki kelebihan kas.


2. Untuk mendapatkan pendapatan dari laba investasi.
3. Untuk alasan strategis.
Illustration 12-1

Investasi
sementara dan
siklus operasi

Slide
12-5 SO 1 Discuss why corporations invest in debt and share securities.
Mengapa perusahaan berinvestasi

Pertanyaan
Dana pensiun dan bank biasanya berinvestasi di
hutang dan surat berharga saham untuk:
a. Menyimpan kelebihan kas sampai dibutuhkan.
b. Mendapatkan laba.
c. Memenuhi tujuan stratejik.
d. Menghindari pengmbil alihan investor yang tidak
puas

Slide
12-6 SO 1 Discuss why corporations invest in debt and share securities.
Akuntansi Investasi Hutang

Pencatatan akuisisi Obligasi


Harga pokok mencakup seluruh pengeluaran yang
diperlukan untuk mendapatkan investasi, seperti harga
yang dibayarkan ditambah fee broker (komisi), jika ada.

Pencatatan Bunga Obligasi


Penghitungan dan pencatatan pendapatan bunga
didasarkan pada nilai buku obligasi dikali tingkat bunga
dikali periode obligasi yang sudah berjalan.

Slide
12-7 SO 2 Explain the accounting for debt investments.
Akuntansi Instrumen Hutang

Penjualan Obligasi
Kredit akun investasi pada harga perolehan investasi dan
mencatat keuntungan atau kerugian perbedaan antara
pendapatan bersih dari penjualan (harga jual dikurangi fee
broker dan harga perolehan obligasi.

Slide
12-8 SO 2 Explain the accounting for debt investments.
Akuntansi Instrumen Hutang

Ilustrasi: Kuhl Corporation membeli 50 obligasi Doan Inc.


8%, 10-year, $1,000 pada 1 Januari 2011, seharga
$54,000, termasuk fee broker sebesar $1,000. Jurnal untuk
mencatat invvestasi adalah:

Jan. 1 Investasi Hutang 54,000


Kas 54,000

Slide
12-9 SO 2 Explain the accounting for debt investments.
Akuntansi Instrumen Hutang

Illustration: Kuhl Corporation membeli 50 obligasi Doan


Inc. 8%, 10-year, $1,000 pada 1 Januari 2011, seharga
$54,000, termasuk fee broker sebesar $1,000. Pembayaran
bunga obligsi persemester setiap 1 Juli dan 1 Januari.
Jurnal untuk mencatat penerimaan 1 Juli adalah:

July 1 Kas 2,000 *


Pendapatan bunga 2,000

* ($50,000 x 8% x ½ = $2,000)
Slide
12-10 SO 2 Explain the accounting for debt investments.
Akuntansi Instrumen Hutang

Illustrasi: Jika tahun fiskal Kuhl Corporation berakhir pada


31 Desember, siapkan jurnal untuk mencatat penerimaan
bunga sejak 1 Juli.

Dec. 31 Piutang Bunga 2,000


Pendapatan Bunga 2,000

Kuhl melaporkan penerimaan bunga pada 1 Januari sbb:

Jan. 1 Kas 2,000


Piutang Bunga 2,000

Slide
12-11 SO 2
Akuntansi Instrumen Hutang

Pencatatan penjualan obligasi


Ilustrasi: Asumsi Kuhl corporation menerima pendapatan
bersih sebesar $ 58,000 atas penjualan obligasi Doan Inc.
Pada 1Januari 2011, setelah menerima bunga yang jatuh
tempo. Siapkan jurnal utk mencatat penjualan obligasi.

Jan. 1 Kas 58,000


Investasi Hutang 54,000
Keuntungan penjualan
investasi hutang 4,000

Slide
12-12 SO 2 Explain the accounting for debt investments.
Akuntansi Instrumen Hutang

Pertanyaan
Kejadian yang berhubungan dengan invetasi surat
berharga hutang yang tidak memerlukan jurnal adalah:
a. Akuisisi investasi hutang.
b. Penerimaan pendapatan bunga dari invetasi
hutang.
c. Perubahan nama perusahaan yang menerbitkan
surat berharga hutang.
d. Penjualan investasi hutang.

Slide
12-13 SO 2 Explain the accounting for debt investments.
Akuntansi Instrumen Hutang

Pertanyaan
Saat obligasi dijual, keuntungan atau kerugian
penjualan adalah perbedaan antara :
a. Harga jual dan harga perolehan obligasi.
b. Pendapatan bersih dan harga perolehan obligasi.
c. Harga jual dan nilai pasar obligasi.
d. Pendapatan bersih dan nilai pasar obligasi.

Slide
12-14 SO 2 Explain the accounting for debt investments.
Akuntansi Investasi Saham
Persentase Kepemilikan

0 20% 50% 100%


Biasa tdk ada Biasanya ada Biasanya ada
pengaruh pengaruh muncul
siknifikan signifikan pengendalian

Investasi Investasi Investasi dinilai pada nilai


dinilai dinilai buku induk menggunakan
menggunakan menggunakan metode biaya atau ekuitas
metode biaya metode (investasi dieliminasi pada
ekuitas Konsolidasi)

Akuntansi tergantung pada jangkauan pengaruh investor atas


hubungan operasional dan keuangan pembentukan korporasi.

Slide
12-15 SO 3 Explain the accounting for share investments.
Akuntansi Investasi Saham

Kepemilikan kurang dari 20% (Metode Biaya)

Perusahaan mencatat
➢ Investasi pada harga perolehan, dan
➢ Mengakui pendapatan hanya saat kas deviden
diterima.

Harga perolehan (biaya) mencakup semua pengeluaran yang


dibutuhkan untuk memperoleh investasi, seperti harga yang dibayarkan
ditambah fee broker (komisi).
Slide
12-16 SO 3 Explain the accounting for share investments.
Kepemilikan kurang dari 20%

Ilustrasi: pada 1 Juli 2011, Sanchez Corporation membeli


1,000 saham biasa (10% kepemilikan) Beal Corporation.
Sanchez membayar $40 per saham ditambah fee broker
sebesar $500. Jurnal pembelian adalah:

July 1 Investasi Saham 40,500


Kas 40,500

Slide
12-17 SO 3 Explain the accounting for share investments.
Kepemilikan kurang dari 20%

Ilustrasi: Selama Sanchez memiliki saham, mereka


membuat jurnal untuk setiap penerimaan deviden. Jika
Sanchez menerima devide sebesar $ 2 per saham pada
31 December, jurnalnya adalah:

Dec. 31 Kas 2,000


Pendapatan Deviden 2,000

Slide
12-18 SO 3 Explain the accounting for share investments.
Kepemilikan kurang dari 20%

Ilustrasi: Asumsi Sanchez Corporation menerima


pendapatan bersih sebesar $39,500 atas penjualan saham
Beal pada 10 Februari 2012. Karena harga perolehan
saham sebesar $40,500, Sanchez mengalami kerugian
sebesar $1,000. Jurnal untuk mencatat penjualan adalah:

Feb. 10 Kas 39,500


Kerugian penjualan saham 1,000
Investasi Saham 40,500

Slide
12-19 SO 3 Explain the accounting for share investments.
Akuntansi Investasi Saham

Kepemilikan antara 20% - 50% (Metode Ekuitas)

Mencatat investasi pada harga perolehan dan


selanjutnya menyesuaiakan nilai setiap periode untuk
➢ Pembagian proposional investor atas laba (rugi) dan

➢ Penerimaan deviden oleh investor.

Jika bagian investor atas kerugian investasi melebihi nilai buku


investasi, investor umumnya harus menghentikan menggunakan
metode ekutitas

Slide
12-20 SO 3 Explain the accounting for share investments.
Kepemilikan antara 20% - 50%

Pertanyaan
Berdasarkan metode ekuitas, investor mencatat
penerimaan deviden dengan mengkredit:
a. Pendapatan deviden.
b. Laba Investasi.
c. Pendapatan dari Investasi.
d. Investasi Saham.

Slide
12-21 SO 3 Explain the accounting for share investments.
Kepemilikan antara 20% - 50%
Ilustrasi: Milar Corporation membeli 30% saham biasa Beck
Company sebesar $120,000 pada 1 Januari 2011. Untuk 2011,
Beck melaporkan laba bersih sebesar $100,000 dan membayar
deviden sebesar $40,000. Jurnal untuk transaksi ini adalah:

Jan. 1 Investasi Saham 120,000


Kas 120,000

Dec. 31 Investasi Saham ($100,000 x 30%) 30,000


Pendapatan dari Investasi 30,000

Dec. 31 Kas ($40,000 x 30%) 12,000


Investasi Saham 12,000
Slide
12-22 SO 3 Explain the accounting for share investments.
Kepemilikan antara 20% - 50%
Ilustrasi: Milar Corporation membeli 30% saham biasa Beck
Company seharga $120,000 pada 1 Januari 2011. Untuk 2011,
Beck melaporkan laba bersih sebesar $100,000 dan membayar
deviden sebesar $ 40,000. Jurnal untuk transaksi ini adalah:

Setelah Milar memposting transaksi untuk tahun berjalan,


akun investasi dan pendapatannya akan terlihat sbb:

Investasi Saham Pendapatan dr Investasi


Debit Credit Debit Credit
120,000 30,000
30,000 12,000
138,000
Slide
12-23 SO 3 Explain the accounting for share investments.
Akuntansi untuk Investasi Saham

Kepemilikan lebih dari 50%


Pengendalian Kepentingan – Saat sebuah perusahaan
memiliki kepentingan lebih dari 50% pada perusahaan lain.
➢ Investor disebut induk (parent) perusahaan .

➢ Investee disebut anak (subsidiary) perusahaan.

➢ Investasi di perusahaan anak dilaporkan di buku induk sebagai


investasi jangka panjang.

➢ Induk umumnya menyiapkan Laporan Keuangan Konsolidasi


(consolidated financial statements).

Slide
12-24 SO 4 Describe the use of consolidated financial statements.
Akuntansi untuk Investasi Saham

Kepemilikan lebih dari 50%


Laporan konsolidasi mengindikasikan ukuran besar dan
cakupan opersi perusahaan dibawah pengendalian umum.

Illustration 12-5
Contoh perusahaan konsolidasi dan anak perusaahaannya

Slide
12-25 SO 4 Describe the use of consolidated financial statements.
Copyright

“Copyright © 2011 John Wiley & Sons, Inc. All rights reserved.
Reproduction or translation of this work beyond that permitted in
Section 117 of the 1976 United States Copyright Act without the
express written permission of the copyright owner is unlawful.
Request for further information should be addressed to the
Permissions Department, John Wiley & Sons, Inc. The purchaser
may make back-up copies for his/her own use only and not for
distribution or resale. The Publisher assumes no responsibility for
errors, omissions, or damages, caused by the use of these
programs or from the use of the information contained herein.”

Slide
12-53

Anda mungkin juga menyukai