Anda di halaman 1dari 9

Soal sudah berjenis HOTS

Soal perlu diiperbaiki/saran

SOAL UJIAN SEKOLAH


TAHUN PELAJARAN 2021 /2022
KEPARIWISATAAN
DEWI WIDANINGSIH, S.Pd,MM

1. Segala surat atau keterangan yang diperlukan oleh seseorang untuk melakukan
perjalanan, yang menyangkut identitas diri yang secara resmi diakui baik
didalam maupun di luar negeri, disebut...
a. Dokumen Piknik
b. Dokumen Wisata
c. Dokumen Rekreasi
d. Dokumen Hiburan.
e. Dokumen Perjalanan

2. Siswa kelas X dari Kota Malang melakukan perjalanan wisata mengunjungi


Candi Panataran di Mojokerto selama satu hari. Usaha jasa yang terlibat
sebagai industri pariwisata dalam perjalanan tersebut adalah ....
a. hotel, transportasi, atraksi wisata, restoran
b. transportasi, atraksi wisata, restoran, souvenir shop
c. atraksi wisata, transportasi, souvenir shop, hotel
d. hotel, transportasi, restoran, souvenir shop
e. atraksi wisata, hotel, souvenir shop

3. Dokumen yang dikeluarkan oleh perusahaan penerbangan (airline) agar


pemegang dokumen ini mendapat suatu kemudahan memperoleh tiket
ditempat lain atau mendapatkan uangnya kembali karena adanya kekurangan
pelayanan yang diperoleh sesuai dengan ketentuan yang berlaku, adalah...
a. MCO
b. Tiket
c. Pasport
d. Visa
e. Exit Permit

4. Dalam Industri Pariwisata terdapat unsur-unsur Industri Pariwisata untuk


menarik dan sebagai penunjang wisatawan bepergian ketempat tersebut
diantaranya :
1. Akomodasi
2. Turis
3. Cindera mata
4. Pasport / Visa
5. Biro perjalanan
6. Jasa Boga dan Restoran
7. Tempat wisata
Dari tabel diatas yang merupakan unsur-unsur Industri Pariwisata adalah...
a. 1,2,3,4,5
b. 1,2,4,7,8
c. 1,3,5,6,7
d. 2,3,5,6,7
e. 4,5,6,7,8
Soal sudah berjenis HOTS
Soal perlu diiperbaiki/saran

5. Orang yang melakukan perjalanan kedaerah yang bukan merupakan tempat


tinggalnya, kurang dari 12 bulan dan tujuan perjalanannya bukanlah untuk
terlibat dalam kegiatan untuk mencari nafkah, pendapatan atau penghidupan
ditempat tujuan disebut....
a. Tourist
b. Traveller
c. Visitor
d. Pemandu wisata
e. Orang transit

Perhatikan Gambar dibawah ini !

6.
Gambar diatas merupakan destinasi wisata yang berada di Sumbawa Nusa
Tenggara Timur yang terkenal dengan fauna purbakalanya, yaitu...
a. Gunung Rinjani
b. Danau Toba
c. Pulau Bali
d. Pulau Lombok
e. Pulau Komodo
Saran:
Gambar dan nomor soal sejajar
7. Daerah wisata yang memiliki kondisi keindahan alamnya dan lingkungan
dengan segala sumber daya alam yang dimilikinya sendiri dan bukan  buatan
manusia adalah pengertian dari:
a. Destinasi Wisata Alam
b. Destinasi Wisata Buatan
c. Destinasi Wisata Bahari
d. Destinasi Wisata Ekonomi
e. Destinasi Wisata Budaya

8. Produk pariwisata merupakan suatu paket yang satu sama lainnya tidak
terpisahkan yang ditujukan untuk memenuhi kebutuhan wisatawan dalam
melakukan kegiatan perjalanan wisatanya. Paket ini terdiri dari 3 (tiga) unsur
pokok, yaitu …..
a. Tourism destination, souvenir, and government
b. Attraction, facilities, and accesbilities
c. Transportation, accommodation, and tour package
d. Travel beureu, travel agent, and tour leader
e. Food & beverage service, restaurant, and shopping centre
Soal sudah berjenis HOTS
Soal perlu diiperbaiki/saran

9. Pada tempat tersebut harus ada objek dan atraksi wisata yang berbeda dengan
yang dipunyai di daerah lain. Dengan kata lain bahwa daerah tersebut
harusnya mempunyai daya tarik yang khusus dan atraksi budaya yang bisa
dijadikan sebagai entertainment bagi wisatawan. Hal tersebut merupakan salah
satu syarat agar daya tarik tersebut layak untuk dikunjungi. Syarat ini dikenal
dengan istilah …..
a. What to see
b. What to do
c. What to buy
d. What to arrived
e. What to stay
Note: no 9 gambar tempat wisata tidak tersedia

10. Gua Batu Cermin merupakan salah satu daya tarik wisata yang terdapat di
Labuan Bajo. Gua ini sudah ada sejak dahulu dan sekarang masih terawat dan
dilestarikan untuk kegiatan pariwisata. Obyek ini merupakan obyek yang
sifatnya statis dan cuma ada satu-satunya di dunia. Penjelasan ini sesuai
dengan salah satu ciri-ciri dari produk pariwisata, yaitu …..
a. Tidak dapat ditimbun atau disimpan
b. Tidak dapat dipindahkan
c. Sangat dipengaruhi oleh fakor non ekonomis
d. Tidak dapat dicoba atau dicicipi
e. Tidak memerlukan perantara (middlemen) untuk mencapai kepuasan

11. Produk wisata merupakan keseluruhan pelayanan yang diperoleh dan


dirasakan atau dinikmati wisatawan semenjak ia meninggalkan tempat
tinggalnya sampai ke daerah tujuan wisata yang dipilihnya dan sampai kembali
ke rumah dimana ia berangkat semula. Pengertian ini dikemukakan oleh …..
a. Burkat and Medlik
b. Middleton
c. Poerwanto
d. Suswantoro
e. Gooddall

12. Tempat tujuan wisata harus ada beberapa fasilitas penunjang untuk berbelanja
terutama barang souvenir dan kerajinan rakyat yang bisa berfungsi sebagai
oleh-oleh untuk dibawa pulang ketempat asal wisatawan tersebut. Hal tersebut
merupakan salah satu syarat agar daya tarik tersebut layak untuk dikunjungi.
Syarat ini dikenal dengan istilah …..
a. What to stay
b. What to do
c. What to see
d. What to buy
e. What to arrived
Soal sudah berjenis HOTS
Soal perlu diiperbaiki/saran

13. Pertunjukan berupa tari, musik, upacara adat, dll sesuai dengan budaya
setempat. Pertunjukan ini dapat dilaksanakan secara tradisional maupun
modern, melalui atraksi wisata ini dapat dilakukan salah satunya mengangkat
keunggulan lokal setempat. Penjelasan di atas disebut …..
a. Jasa wisata
b. Kuliner
c. Atraksi wisata
d. Jasa akomodasi
e. Aksesbilitas

14. Pariwisata adalah kegiatan yang bertujuan menyelenggarakan jasa pariwisata,


menyediakan arau mengusahakan objek dan daya tarik wisata, usaha sarana
pariwisata dan usaha lain yang terkait dibidang tersebut, definisi diatas sesuai
dengan...
a. UU RI No.9 tahun 1990
b. UU RI No.9 tahun 1992
c. UU RI No.10 tahun 1990
d. UU RI No.11 tahun 1992
e. UU RI No.11 tahun 1990

15. Usaha yang menyediakan jasa penukaran uang, dari uang asing ke uang lokal
atau kebalikannya dikenal dengan usaha ....
a. restoran
b. hotel
c. money changer
d. sport facility
e. ball room

16. Bagaimana kita mengunjungi daerah daya tarik tujuan wisata tersebut,
kendaraan apa yang digunakan dan berapa lama kita bisa tiba ke tempat tujuan
wisata tersebut. Hal tersebut merupakan salah satu syarat agar daya tarik
tersebut layak untuk dikunjungi. Syarat ini dikenal dengan istilah …..
a. What to see
b. What to stay
c. What to buy
d. What to arrived
e. What to do
Saran:
Perhatikan hal-hal berikut ini:
1. Bagaimana kita mengunjungi daerah daya tarik tujuan wisata tersebut?
2. Kendaraan apa yang digunakan?
3. Berapa lama kita bisa tiba ke tempat tujuan wisata tersebut?
Istilah yang digunakan untuk hal-hal di atas sebagai salah satu syarat agar daya
tarik tersebut layak untuk dikunjungi adalah …
17. Dokumen yang dikeluarkan oleh institusi resmi negara sebagai tanda identitas
sebagai warga negara ketika sedang berada di negara lain, disebut...
a. Pasport
b. Visa
c. Tourist Visa
d. Permits
Soal sudah berjenis HOTS
Soal perlu diiperbaiki/saran

e. Exchange Permits

18. Di bawah ini merupakan salah satu organisasi kepariwisataan nasional yaitu
…..
a. HPI
b. ASEANTA
c. AAVCB
d. PATA
e. WTO

19. Suatu badan usaha dimana operasionalnya meliputi pelayanan semua proses
perjalanan dari seseorang sejak berangkat hingga kembali, sehingga mereka
merasa nyaman selama perjalanan disebut…..
a. Biro perjalanan
b. Atraksi wisata
c. Aksesbilitas
d. Akomodasi
e. Kuliner

20. Dibawah ini merupakan ruang lingkup karier industry pariwisata


1. Perusahaan perjalanan ( tour and travel)
2. Tempat penukaran uang (money changer)
3. Transportasi dan jasa angkutan
4. Kerajinan (craft)
5. Penulis atau pengajar pariwisata
6. Pengelola MICE
7. Pengusaha akomodasi dan restoran
8. Pengusaha objek dan atraksi wisata
Dari berbagai ruang lingkup diatas yang memiliki dampak ganda (multiply
effect) yang sangat besar dan para pelaku pasar pariwisata ini mempunyai
istilah The Meeting Industry merupakan industry pariwisata ….
a. 2
b. 3
c. 4
d. 6
e. 8

21. Himpunan pramuwisata Indonesia adalah organisasi profesi non politik dan
mandiri yang salah satu syarat anggotanya adalah….
a. Sudah menikah
b. Pengalaman bekerja
c. Mempunyai kendaraan
d. Sehat fisik dan berkelakuan baik
e. Pendidikan minimal sarjana

22. Pasport yang di keluarkan untuk di gunakan oleh para pegawai pemerintah
yang melakukan perjalanan ke luar negeri dalam rangka melaksanakan tugas
kepemerintahan adalah.....
a. Pasport biasa
b. Pasport dinas
Soal sudah berjenis HOTS
Soal perlu diiperbaiki/saran

c. Pasport keluarga
d. Pasport haji
e. Pasport pelaut
23. PHRI merupakan asosiasi yang bergerak di bidang akomodasi, restoran dan
jasa boga yang didirikan di Jakarta pada tahun….
a. 1965
b. 1966
c. 1967
d. 1968
e. 1969

24. Fungsi suatu organisasi kepariwisataan adalah sebagi berikut`


1. Melakukan penelitian
2. Memberikan pengertian
3. Memberi informasi
4. Membuat peraturan
5. Melakukan pengawasan
6. Mengadakan pemasaran dan promosi ke luar negeri
7. Melakukan dan mengadakan hubungan dengna kegiatan kepariwisataan
internasional
8. Mengembangkan dan membina daerah daerah tujuan wisata
9. Membuat perencanaan dan mengambil kebijaksanaan
Pernyataan tersebut dikemukakan oleh ….
a. G.A Schmoll
b. Bernecker
c. A.C Kershaw
d. H.Robbinson
e. Krippendorff

25. Pasport yang di keluarkan oleh pemerintah bagi warga negara yang bertugas
sebagai anak buah kapal/pelaut yang dalam tugas nya sering melakukan
perjalanan ke luar negri di sebut.....
a. Pasport dinas
b. Pasport biasa
c. Pasport keluarga
d. Pasport haji
e. Pasport pelaut

26. Tak jarang orang yang mengadakan sebuah acara atau kegiatan di daerah
tempat wisata baik itu pertemuan bisnis, pernikahan, reuni, launching produk
dan lain-lain. Jenis usaha wisata yang cocok dari penjelasan di atas adalah …..
a. Bisnis kuliner
b. Bisnis event organizer
c. Bisnis kios dan counter
d. Bisnis penginapan
e. Bisnis jasa translator
Saran:
Tak diganti dengan kata tidak
27. Di bawah ini merupakan salah satu organisasi kepariwisataan regional yaitu
…..
Soal sudah berjenis HOTS
Soal perlu diiperbaiki/saran

a. IATA
b. AAVCB
c. PATA
d. HPI
e. WTO
28. Dalam industry pariwisata, bisnis meeting, incentive, convention, exhibition
(MICE) memebuka peluang kerja dan karier bagi lulusan sekolah /akademi
pariwisata. Akir-akhir ini para pelaku pasar pariwisata menggantikan istilah
MICE menjadi ….
a. Unsmoked industry
b. Hospitality industry
c. Home industry
d. The meeting industry
e. Craft industry

29. Dalam setiap organisasi selalu dibentuk struktur organisasi berfungsi untuk
memperjelas setiap fungsi dan hubungan antar bagian dalam sebuah
perusahaan. Sehingga akan terlihat jelas siapa yang bertanggung jawab atas
sebuah pekerjaan dalam satu bidang. Apa yang dimaksud dengan Struktur
organisasi...
a. Gambaran besar kecilnya gaji karyawan
b. Gambaran suatu kelebihan dan kekurangan suatu perusahaan
c. Gambaran fungsi dan manfaat suatu perusahaan
d. Gambaran hirarki kepimimpinan suatu organisasi
e. Gambaran pekerjaan yang harus dilakukan karyawan

30. Oleh-oleh atau kenang-kenangan yang dapat dibawa oleh wisatawan pada saat
kembali ke tempat asalnya. biasanya berupa benda-benda kerajinan tangan
yang dibentuk sedemikian rupa sehingga memberikan suatu keindahan seni
dan sifatnya khas untuk tiap daerah disebut …..
a. Kuliner
b. Homestay
c. Gift
d. Souvenir
e. Lodging operation

31. Penyediaan akomodasi, makanan dan minuman, angkutan wisata, sarana


wisata dan kawasan pariwisata. Termasuk di dalamnya semua fasilitas atau
kelengkapan daerah tujuan wisata yang di perlukan untuk melayani kebutuhan
wisatawan dan menikmati perjalanan wisatanya, serta memberikan pelayanan
pada wisatawan untuk memenuhi kebutuhan mereka yang beraneka ragam. Ini
dikenal dengan istilah …..
a. Usaha jasa wisata
b. Usaha daya tarik wisata
c. Usaha kuliner
d. Usaha sarana pariwisata
e. Usaha kawasan pariwisata

32. Di bawah ini merupakan salah satu organisasi kepariwisataan international


yaitu...
Soal sudah berjenis HOTS
Soal perlu diiperbaiki/saran

a. IATA
b. AAVCB
c. AHRA
d. HPI
e. ASPINDO
33. Salah satu jenis akomodasi yang paling lengkap dan paling banyak jumlahnya
yang menggunakan sebagian atau seluruh bangunan untuk menyediakan jasa
pelayanan penginapan, makan dan minum, serta jasa lainnya bagi umum yang
dikelola secara komersial disebut …..
a. Motel
b. Cottage
c. Caravan
d. Hotel
e. Villa

34. Dalam jenis-jenis industry pariwisata ada perusahaan yang begerak di bidang
yang memberi informasi dan masukan bagi wisatawan, melakukan pemesanan
mengurusi tiket, serta mengurus dokumen perjalanan sehingga wisatawan
merasa nyaman dalam perjalana merupakan jenis industry pariwisata ….
a. Restoran
b. Hiburan
c. Akomodasi
d. Perjalanan
e. Money changer

35. Valuable Travel Document Yaitu dokumen perjalanan yang mempunyai


nilai/harga karena disamping dapat dipergunakan untuk mendapatkan jasa
pelayanan perjalanan juga merupakan surat berharga yang dapat ditukarkan
dengan nilai uang. Yang termasuk ke dalam jenis dokumen ini adalah...
a. Ticket
b. Pasport
c. Visa
d. Viscal
e. Permit

36. Travel writer dapat menjadi ruang bagi terbukanya peluang pekerjaan dan
sector bisnis baru, khususnya dalam bidang yang berhubungan dengan ....
a. Travel agency
b. Tourism research
c. Travel journalism
d. Tour companies
e. Tourism education

37. Pasport yang diberikan kepada orang asing yang bertempat tinggal di wilayah
negara Republik indonesia dan akan melakukan perjalanan ke luar wilayah
negara Republik indonesia dinamakan...
a. Pasport Orang Asing
b. Pasport Resmi
c. Pasport Biasa
d. Pasport Diplomatik
Soal sudah berjenis HOTS
Soal perlu diiperbaiki/saran

e. Pasport Dinas

38. Kantor pusat international Air Transport Assosiciation (IATA) berada di ….


a. Kuala lumpur
b. Kanada
c. Singapura
d. Jakarta
e. Bangkok

39. Jenis potensi atau bidang karier yang berhubungan langsung dan merupakan
”frontliner” bagi tamu atau wisatawan adalah….
a. Food and beverage manager
b. Tour guide/tour leader
c. Tour planner/tour programmer
d. Tour operator/tour manager
e. Tour leader/tour supervisor

40. PATA merupakan sebuah organisasi regional bidang pariwisata di wilayah Asia
Pasifik yang didirikan pada tahun 1952 di Honululu Hawai dan merupakan
organisasi non-profit (nirlaba), apa Kepanjangan dari PATA...
a. Pacific Asia Travel Association
b. Pacific Area Travel Association
c. Pacific America Travel Association
d. Pasific Australia Travel Association
e. Pasific Africa Travel Association
Saran :

Kepanjangan dari PATA adalah …

Anda mungkin juga menyukai