Anda di halaman 1dari 2

Nama: Sandi

Nim: 2011911043

Agroteknologi 6B

Alat dan Mesin Pemanenan Kelapa Sawit

(https://youtu.be/DoV5XQ4ZfGQ )

Sebagian besar proses pemanenan kelapa sawit di Indonesia masih menggunakan


cara tradisional menggunakan alat berupa dodos dan egrek. Pada pengoperasian
alat ini menggunakan tenaga manusia yang cukup besar sehingga manusia cpat
lelah dan kerja kurang efisien. Oleh karena itu sekarang sudah di buat mesin
pemanenan kelapa sawit untuk meningkatkan produktivitas pekerja. Alat ini
menggunakan motor penggerak yang berbahan bakar bensin. Alat ini sanagat
membantu dalam proses pemanenan kelapa sawit. Pelepah yang keras akan
dengan mudah terpotong oleh alat ini dan juga panjang gagang alat ini adapat di
sesuaikan dengan tinggi tanaman kelapa sawit. Alat ini sangat efektif dan efisien
jiga digunakan untuk kegiatan pruning atau pembuanagn pelepah yang sudah
tua/kering pada tanaman kelapa sawit.

Menurut saya penggunaan mesin pemanen kelapa sawit ini kurang tepat dilakukan
untuk pemanenan kelapa sawit yang masih rendah “< 6 tahun”. Karena
penggunaan mesin ini mengakibatkan pelepah (songgo 2 atau 2 pelepah di bawah
buah matang) ikut terpotong dalam proses pemanenan buah kelapa sawit.

Alat dan Mesin pemanenan buah tin

( https://youtu.be/v0glTpuK8SY )

Pemanenan buah zaitun menggunakan banyak jenis mesin salah satunya mesin
pemanenan nomor 1 yaitu Oxbo 6420 Alat ini dilengkapi dengan containerr
berkapasitas tinggi dan tiga kipas pembersih untuk memastikan kualitas buah
zaitun yang dipanen tidak rusak dan adanya sistem penangkap nilon halus ke
pembersihan dan pengangkutan, sist pembersih dan pengangkutan bagian atas
ketiganya kipas pembersih yang ditempatkan di titik transisi buah untuk
memastikan produk akhir berkualitas tinggi bersih dari dedaunan dan puing-
puing. Alat ini memiliki terowongan 108 inci dengan Cakar cakar besi besi yang
bergetar untuk merontokkan buah serta mampu menempuh jarak 14 mil/jam dan
dilengkapi dengan lengan sebelah kiri untuk memasukkan buah yang dipanen ke
traktor atau kontainer lain disampingnya agar mudah diangkut

Menurut saya mesin panen ini efektif jika tanaman zaitun masih muda tapi jika
sudah tua dan batangnya sudah besar maka harus menggunakan mesin panen yang
lain agar didapatkan efektivitas yang tepat

Anda mungkin juga menyukai