Anda di halaman 1dari 3

Penandaan Lokasi Pra Pembedahan

No. dokumen :
sop No revisi :
Tanggal revisi :
halaman :
UPT. Kepala UPT. Puskesmas Merbau Agung Suparwi,
PUSKESMAS Mataram SKM
MERBAU
MATARAM
1. Pengertian Prosedur penandaan lokasi dilakukan operasi pada pasien untuk
semua kasus termasuk incisi, multiple struktur dan multiple
level oleh operator yang akan melakukan tindakan
2. Tujuan Sebagai acuan untuk :
1. Untuk memastikan tepat lokasi bagian tubuh pasien yang
akan dioperasi.
2. Pasien dan atau keluarga memahami lokasi bagian tubuh
yang akan dioperasi
3. Kebijakan 1. Semua tindakan kedokteran operatif harus sepengetahuan
pasien atau keluarga terhadap bagian tubuh yang akan
dilakukan operasi;
2. Penandaan lokasi operasi dilakukan oleh opeator yang akan
melakukan tindakan.
4. Referensi a. Peraturan menteri kesehatan republik indonesia nomor 11
tahun 2017 tentang keselamatan pasien.
b. Peraturan Mentri Kesehatan Republik Indonesia Nomor
1691/MENKES/PER/VII/2011 tentang keselamatan pasien
Rumah Sakit.
c. Buku pedoman Nasional Keselamatan Pasien Rumah sakit,
Depkes R.I.2006
5. Prosedur 1. Ucapkan salam “ Assalamualaikum, selamat pagi/siang/sore
Bapak/Ibu” perkenalan diri “saya (nama)” jelaskan
profesi/unit kerja;
2. Jelaskan tugas yang akan dilakukan
3. Petugas memastikan identitas dari pasien tanyakan nama,
tempat tanggal lahir dan no RM
4. Petugas menjelaskan tentang penandaan operasi yang akan
dilakukan
5. Petugas mengisi formulir penandaan lokasi operasi
6. Petugas dan pasien atau yang mewakili menandatangani
formulir penandaan lokasi operasi sebagai bukti bahwa lokasi
operasi yang akan dilakukan oleh petugas sudah benar.
7. Petugas melakakukan prosedur operasi
8. Petugas membereskan peralatan dan sisa bahan sehabis
operasi
9. Petugas memberikan konseling dan edukasi paska operasi
pada pasien maupun keluarga pasien.
10. Petugas mengisi rekam medis dan laporan operasi.
6. Hal-hal yang
perlu
diperhatikan
7. Unit terkait UGD
8. Dokumen
terkait
9. Halaman NO Yang dirubah Isi perubahan Tanggal
historis mulai berlaku
a. Kolom nomor
dokumen
b. Kolom tanda tangan
dan nama jelas kepala
puskesmas
c. Kolom pengertian
d. Kolom tujuan
e. Kolom kebijakan
f Kolom referensi
g Kolom prosedur dan
langkah-langkah
h Kolom hal-hal yang
perlu diperhatikan
i Kolom unit terkait
j Kolom dokumen
terkait

Anda mungkin juga menyukai