Anda di halaman 1dari 42

Oleh :

MURSALIN, S.E., M.M.

PDF created with pdfFactory Pro trial version www.pdffactory.com


Ciri-ciri Pajak Ciri-ciri Bea Meterai
peralihan kekayaan dari penjualan benda meterai dan
orang/badan ke pemerintah pembayaran masuk ke kas negara
berdasarkan ketentuan undang- berdasarkan ketentuan undang-
undang undang
Kontraprestasi tidak langsung Pembayar BM tidak mendapat
kontraprestasi langsung
dipungut oleh negara dipungut oleh pemerintah pusat
untuk pengeluaran pemerintah untuk pengeluaran pemerintah
dan investasi publik dan investasi publik
alat untuk mencapai tujuan
tertentu
dipungut secara langsung atau
tidak langsung

PDF created with pdfFactory Pro trial version www.pdffactory.com


Undang-Undang Nomor 13 tahun 1985 ( Lembaran Negara RI Tahun
1985 Nomor 69 dan Tambahan Lembaran Negara RI Nomor 3313
MERUPAKAN

HUKUM HUKUM
MATERIAL FORMAL

Pasal 3 : Dengan Peraturan Pemerintah dapat ditetapkan besarnya tarif Bea Meterai dan
besarnya batas pengenaan harga nominal yang dikenakan Bea Meterai, dapat ditiadakan,
diturunkan, dinaikkan setinggi-tingginya enam kali atas dokumen-dokumen sebagaimana
dimaksud dalam Pasal 2.

PDF created with pdfFactory Pro trial version www.pdffactory.com


Pasal 1 ayat (2) UU Bea Meterai
kertas yang berisikan tulisan yag mengandung arti dan maksud tentang perbuatan,
keadaan, atau kenyataan bagi seseorang dan atau pihak-pihak yang berkepentingan.

SURAT

SURAT DI BAWAH SURAT AUTENTIK


TANGAN

SURAT BIASA AKTA DI BAWAH AKTA AUTENTIK SURAT DINAS


TANGAN

AKTA AUTENTIK AKTA AUTENTIK


MENURUT HUKUM MENURUT HUKUM
PUBLIK PERDATA

PDF created with pdfFactory Pro trial version www.pdffactory.com


Pasal 2

a. Surat perjanjian dan surat-surat lainnya yang dibuat dengan tujuan


untuk digunakan sebagai alat pembuktian mengenai perbuatan,
kenyataan, atau keadaan yang bersifat perdata.
b. Akta-akta notaris termasuk salinannya.
c. Akta-akta yang dibuat oleh Pejabat Pembuat Akta Tanah (PPAT)
termasuk rangkapannya.
d. Surat yang memuat jumlah Uang, yaitu;
q Yang menyebutkan penerimaan uang;
q Yang menyatakan pembukuan uang atau penyimpanan uang
dalam rekening di bank;
q Yang berisi pemberitahuan saldo rekening di bank; dan
q Yang berisi pengakuan bahwa utang uang seluruhnya atau
sebagiannya telah dilunasi atau diperhitungkan.
e. Surat berharga seperti wesel, promes, aksep, dan cek.
f. Efek dalam nama dan bentuk apapun.

PDF created with pdfFactory Pro trial version www.pdffactory.com


Pasal 4 : tidak dikenakan bea meterai atas dokumen, a.l. :
a. dokumen yang berupa : (1)surat penyimpanan barang; (2)
Konosemen; (3) surat angkutan penumpang dan barang; (4)
keterangan pemindahan yang dituliskan di atas dokumen
sebagaimana dimaksud dalam angka (1), (2), dan (3); (5) bukti
untuk pengiriman dan penerimaan barang; (6) surat
pengiriman barang untuk dijual atas tanggungan pengirim;
(7) surat-surat lainnya yang dapat disamakan dengan surat-
surat sebagaimana dimaksud dalam angka 1)- 6).
b. segala bentuk Ijazah;
c. tanda terima gaji, uang tunggu, pensiun, uang tunjangan,
dan pembayaran lainnya yang ada kaitannya dengan
hubungan kerja serta surat-surat yang diserahkan untuk
mendapatkan pembayaran itu;
d. tanda bukti penerimaan uang Negara dari kas Negara,
Kas Pemerintah daerah, dan bank;
PDF created with pdfFactory Pro trial version www.pdffactory.com
e. kuitansi untuk semua jenis pajak dan untuk
penerimaan lainnya yang dapat disamakan dengan itu
dari Kas Negara, Kas Pemerintahan Daerah dan bank;
f. tanda penerimaan uang yang dibuat untuk keperluan
intern organisasi;
g. dokumen yang menyebutkan tabungan, pembayaran
uang tabungan kepada penabung oleh bank, koperasi,
dan badan-badan lainnya yang bergerak di bidang
tersebut;
h. surat gadai yang diberikan oleh Perusahaan Jawatan
Pegadaian;
i. tanda pembagian keuntungan atau bunga dari efek,
dengan nama dan dalam bentuk apapun.

PDF created with pdfFactory Pro trial version www.pdffactory.com


Pasal 6 UU BM : Bea Meterai terhutang oleh pihak yang menerima atau
pihak yang mendapat manfaat dari dokumen, kecuali pihak atau pihak-
pihak yang bersangkutan menentukan lain.
a. Dalam hal dokumen dibuat sepihak, misalnya kuitansi, Bea
Meterai terhutang oleh penerima kuitansi.
b. Dalam hal dokumen dibuat oleh 2 (dua) pihak atau lebih,
misalnya surat perjanjian di bawah tangan, maka masing-
masing pihak terhutang Bea Meterai atas dokumen yang
diterimanya.
c. Jika surat perjanjian dibuat dengan Akta Notaris, maka Bea
Meterai yang terhutang baik atas asli sahih yang disimpan
oleh Notaris maupun salinannya yang diperuntukkan
pihak-pihak yang bersangkutan terhutang oleh pihak-
pihak yang mendapat manfaat dari dokumen tersebut.

PDF created with pdfFactory Pro trial version www.pdffactory.com


Pasal 5 UU Bea Meterai :
a. Dokumen yang dibuat oleh satu pihak, adalah
pada saat dokumen itu diserahkan.
b. Dokumen yang dibuat oleh lebih dari salah
satu pihak, adalah pada saat selesainya
dokumen dibuat, yang ditutup dengan
pembubuhan tanda tangan dari yang
bersangkutan.
c. Dokumen yang dibuat di luar negeri adalah
pada saat digunakan di Indonesia.

PDF created with pdfFactory Pro trial version www.pdffactory.com


JENIS DOKUMEN JML NOMINAL

o
dokumen yang • Surat yang memuat
merupakan surat yang jumlah Uang
dibuat dengan tujuan • Efek
untuk digunakan sebagai Rp
barang bukti di 3.000,00/6.000,00
pengadilan
Rp 6.000,00

o
Cek dan bilyet giro
Rp 3.000,00

PDF created with pdfFactory Pro trial version www.pdffactory.com


PELUNASAN

BENDA PEMETERAIAN
CARA LAIN
METERAI KEMUDIAN

KERTAS MESIN TEKNOLOGI SISTEM


METERAI
METERAI TEMPEL TERA PERCETAKAN KOMPUTER

PDF created with pdfFactory Pro trial version www.pdffactory.com


Benda Meterai yang berlaku sekarang

Ø Meterai Tempel desain tahun 2005 (PMK Nomor


15/PMK.03/2005, berlaku sejak 1 April 2005

Ø Kertas Meterai desain 2002 (KMK Nomor 323/KMK.


03/2002, berlaku sejak 3 Juli 2003)

PDF created with pdfFactory Pro trial version www.pdffactory.com


PP Nomor 28 Tahun 1986 tentang
Pengadaan, Pengelolaan, dan Penjualan Benda Meterai :

DEP
KEU
PERU POS &
RI GIRO

TATA CARA
DAN
PERSYARAT PENGELOLA
PENCETAK
AN PENCE- AN DAN
AN
TAKAN PENJUALAN

PDF created with pdfFactory Pro trial version www.pdffactory.com


Kepmenkeu Nomor 133b/KMK.04/2000 tanggal 28 April 2000 :
Pemeteraian dengan cara lain adalah pelunasan bea meterai dengan
membubuhkan tanda bea meterai lunas dengan :

1. mesin teraan meterai;

2. teknologi percetakan;

3. sistem komputerisasi.

dengan ketentuan ..

PDF created with pdfFactory Pro trial version www.pdffactory.com


harus mendapat ijin tertulis dari Direktur Jenderal Pajak.
hasil pencetakan tanda Bea Meterai Lunas harus dilaporkan
kepada Direktur Jenderal Pajak.
Pembubuhan tanda Bea Meterai Lunas dengan menggunakan
teknologi percetakan dilaksanakan oleh Perum Peruri
dan/atau perusahaan sekuriti yang mendapat ijin dari Badan
Koordinasi Pemberantasan Uang Palsu (Botasupal) yang di
tunjuk oleh Bank Indonesia.
Bea Meterai yang telah dibayar atas tanda Bea Meterai Lunas
yang tercetak pada dokumen yang tidak terutang Bea Meterai
ataupun yang belum digunakan untuk mencetak tanda Bea
Meterai Lunas, dapat dialihkan untuk penggunaan berikutnya.

PDF created with pdfFactory Pro trial version www.pdffactory.com


Penerbit dokumen dengan tanda Bea Meterai Lunas yang Bea
Meterainya tidak atau kurang dilunasi harus melunasi Bea
Meterai yang terutang berikut dendanya 200 % (dua ratus
persen).
Bea Meterai kurang bayar atas cek, bilyet giro, dan efek yang
tanda Bea Meterai Lunasnya dibubuhkan sebelum 1 Mei 2000
harus dilunasi dengan menggunakan mesin teraan Meterai
atau dengan menggunakan meterai tempel.

PDF created with pdfFactory Pro trial version www.pdffactory.com


Tata Cara Pelunasan dengan Membubuhkan Tanda
Bea Meterai Lunas dengan Mesin Teraan Meterai
(manual)
Memenuhi ketentuan Kepmenkeu Nomor 133b/KMK.04/2000 tanggal 28
April 2000.
jumlah rata-rata setiap hari minimal sebanyak 50 dokumen.
mengajukan permohonan ijin secara tertulis kepada Kepala Kantor
Pelayanan Pajak setempat.
melakukan penyetoran Bea Meterai di muka minimal sebesar
Rp15.000.000.
Ijin penggunaan berlaku selama 2 (dua) tahun sejak tanggal ditetapkan, dan
dapat diperpanjang.
Bea meterai yang belum dipergunakan karena mesin teraan meterai rusak
atau tidak dipergunakan lagi, dapat dialihkan untuk pengisian deposit
mesin teraan meterai lain, teknologi percetakan, atau sistem komputerisasi.
Menyampaikan laporan penggunaan mesin teraan kepada KPP.

PDF created with pdfFactory Pro trial version www.pdffactory.com


Tata Cara Pelunasan dengan Membubuhkan Tanda
Bea Meterai Lunas dengan Mesin Teraan Meterai
(digital)

Hal–hal yang berlaku pada pembubuhan dengan mesin teraan


manual berlaku pula untuk mesin teraan digital, kecuali untuk hal-
hal berikut:
Aplikasi Kode Deposit
Aplikasi e- meterai
setelah membayar deposit, WP akan memperoleh Kode Deposit
paling lambat 3 (tiga) hari kerja.
izin penggunaan berlaku selama 4 (empat) tahun sejak tanggal
ditetapkan, dan dapat diperpanjang selama memenuhi
persyaratan.
Mesin Teraan Meterai Manual, dinyatakan masih berlaku sampai
dengan tanggal 28 April 2010.

PDF created with pdfFactory Pro trial version www.pdffactory.com


Tata Cara Pelunasan Dengan Membubuhkan Tanda
Bea Meterai Lunas Dengan Teknologi Percetakan

Keputusan Dirjen Pajak No: Kep-122c/Pj./2000 tanggal 1 Mei 2000 :


Untuk dokumen berbentuk cek, bilyet giro, dan efek dengan nama
dan dalam bentuk apapun.
Deposit sebesar jumlah dokumen yang harus dilunasi BMnya.
Ijin tertulis dari Direktur Jenderal Pajak.
Perum Peruri dan persh. sekuriti yang melakukan pembubuhan, harus
menyampaikan laporan bulanan kepada Dirjen Pajak paling lambat
tanggal 10 setiap bulan.
Bea meterai kurang bayar yang dibubuhkan sebelum tanggal 1 Mei
2000 harus dilunasi dengan menggunakan mesin teraan meterai atau
dengan menggunakan meterai tempel.
Bea Meterai kurang bayar yang dibubuhkan sejak tanggal 1 Mei 2000
harus dilunasi dengan menggunakan mesin teraan meterai atau
meterai tempel + denda administrasi sebesar 200% .
Bea Meterai telah dibayar yang belum dipergunakan dapat dialihkan
untuk pengisian deposit mesin teraan lain/teknologi percetakan/sistem
komputerisasi.

PDF created with pdfFactory Pro trial version www.pdffactory.com


Lanjutan ...

Tata Cara Pelunasan Dengan Membubuhkan Tanda


Bea Meterai Lunas Dengan Teknologi Percetakan

Penerbit dokumen yang akan melakukan pengalihan, harus mengajukan


permohonan secara tertulis kepada Dirjen Pajak dengan mencantumkan
alasan dan jumlah Bea Meterai yang akan dialihkan.
Penerbitan dokumen tanpa ijin tertulis Direktur Jenderal Pajak dikenakan
sanksi pidana.
Penyampaian laporan bulanan kepada Dirjen Pajak yang melewati batas
waktu dikenakan sanksi pencabutan ijin penunjukan sebagai pelaksana
pembubuhan

PDF created with pdfFactory Pro trial version www.pdffactory.com


Tata Cara Pelunasan Dengan Membubuhkan Tanda Bea Meterai
Lunas dengan Sistem Komputerisasi
Keputusan Dirjen Pajak No: Kep-122d/PJ./2000 tanggal 1 Mei 2000.

Dokumen sebagaimana dimaksud Pasal 1 huruf d PP No. 24 Tahun


2000 dengan jumlah rata-rata pemeteraian setiap hari minimal 100
dokumen.
Penerbit dokumen harus mengajukan permohonan ijin tertulis
kepada Dirjen Pajak.
Penerbit dokumen harus melakukan pembayaran Bea Meterai di
muka minimal sebesar perkiraan jumlah dokumen yang harus
dilunasi setiap bulan.
Penerbit dokumen harus menyampaikan laporan bulanan tentang
realisasi penggunaan dan saldo paling lambat tanggal 15 setiap
bulan.
Ijin pelunasan berlaku selama saldo Bea Meterai yang telah dibayar
pada saat mengajukan ijin masih mencukupi kebutuhan pemeteraian
1 (satu) bulan berikutnya.

PDF created with pdfFactory Pro trial version www.pdffactory.com


Lanjutan ...
Tata Cara Pelunasan Dengan Membubuhkan Tanda Bea Meterai
Lunas dengan Sistem Komputerisasi

Apabila saldo kurang dari estimasi kebutuhan satu bulan, Penerbit


dokumen harus mengajukan permohonan ijin baru dengan terlebih
dahulu membayar deposit minimal sebesar kekurangan yang harus
dipenuhi untuk mencukupi kebutuhan 1 (satu) bulan.
Bea Meterai yang belum dipergunakan karena sesuatu hal, dapat
dialihkan untuk pengisian deposit mesin teraan meterai, atau
teknologi percetakan.
Pelunasan tanpa ijin tertulis Dirjen Pajak dikenakan sanksi pidana.
Bea Meterai kurang bayar yang disebabkan oleh kelebihan
pemakaian dari deposit, dikenakan sanksi denda administrasi
sebesar 200 %.
Pembubuhan melewati masa berlakunya ijin yang diberikan,
dikenakan sanksi pencabutan ijin.
Penyampaian laporan yang melewati batas waktu yang telah
ditentukan dikenakan sanksi pencabutan ijin.

PDF created with pdfFactory Pro trial version www.pdffactory.com


Akibat Apabila Ketentuan Cara Pelunasan Bea
Meterai Tidak Dipenuhi
Dalam hal pemenuhan dengan menggunakan benda bea meterai tidak
memenuhi ketentuan, maka dokumen yang bersangkutan dianggap tidak
ber meterai (Pasal 7 ayat (9) UU Bea Meterai). Hal ini berakibat akan
dikenakan sanksi berupa denda administrasi sebesar 200% dari bea meterai
yang tidak dibayar.
Dalam hal pemenuhan dengan menggunakan mesin teraan meterai atau
cara lainnya sebagaimana dimaksudkan dalm Pasal 7 ayat (2) huruf b UU
Bea Meterai dilakukan tanpa izin, maka berdasarkan Pasal 14, hal tersebut
merupakan kejahatan sehingga dapat diancam dengan pidana penjara
selama-lamanya tujuh tahun.

PDF created with pdfFactory Pro trial version www.pdffactory.com


Pengelolaan dan Penjualan Benda Meter
SE DJP Nomor SE - 23/PJ.53/2003 tanggal 17 September 20 03.
KPP yang wilayah kerjanya meliputi tempat kedudukan Kantor Pos
Pemeriksa wajib melaksanakan :
Mencocokan jumlah penjualan benda meterai yang tercantum
pada laporan yang disampaikan Kantor Pos Pemeriksa dengan
lembar ketiga SSP standar atau SSP khusus atas hasil penjualan
benda meterai dan meneliti MAP/kode jenis pajak dan kode jenis
setoran yang tercantum pada SSP tersebut.
Mencocokan bukti setor atas hasil penjualan benda meterai yang
dilaporkan oleh Kantor Pos Pemeriksa dengan lembar kedua SSP
standar atau SSP khusus dari KPKN.
Menatausahakan laporan penjualan benda meterai beserta bukti
setor atas hasil penjualan benda meterai dengan baik.

PDF created with pdfFactory Pro trial version www.pdffactory.com


Lanjutan ...

KPP wajib menyampaikan surat teguran kepada Kantor Pos


Pemeriksa dalam hal:
Kantor Pos pemeriksa belum menyampaikan laporan bulanan
penjualan dan persediaan benda meterai sampai dengan batas waktu
yang ditentukan; dan atau

Kantor Pos pemeriksa tidak menyetorkan hasil penjualan benda


meterai setiap hari ke rekening giro atas nama kas negara c.q. Kepala
KPP

PDF created with pdfFactory Pro trial version www.pdffactory.com


Lanjutan ...

Dalam rangka meneliti kebenaran laporan bulanan penjualan dan persediaan


benda meterai dan memantau persediaan benda meterai di wilayah
kerjanya, KPP bersama-sama dengan Kantor Pos Pemeriksa wajib melakukan
verifikasi atas penjualan dan pesediaan benda meterai, dengan ketentuan :
Verifikasi dilakukan secara berkala setiap triwulan paling lambat 21 hari setelah
berakhirnya triwulan yang bersangkutan.
Hasil verifikasi dicantumkan dalam berita acara yang ditandatangani kedua belah pihak
dan dituangkan dalam laporan Verifikasi ..
Berita acara dimaksud disampaikan kepada Kepala Kanwil DJP dengan tembusan kepada
Manajemen Prangko dan Meterai PT Pos Indonesia dan Direktur PPN dan PTLL paling
lambat akhir bulan pada bulan dilakukannya verifikasi.
Kepala Kanwil DJP wajib mengawasi pelaksanaan verifikasi di wilayah kerjanya dan wajib
menyampaikan Laporan Triwulanan kepada Direktur PPN dan PTLL paling lambat tanggal
10 (sepuluh) bulan berikutnya setelah bulan diterimanya Laporan Verifikasi.

PDF created with pdfFactory Pro trial version www.pdffactory.com


Pasal 10 Undang-undang Nomor 13 Tahun 1985.
Pemeteraian kemudian dilakukan atas:
a. Dokumen yang semula tidak terutang Bea Meterai
namun akan digunakan sebagai alat pembuktian di
muka pengadilan.
b. Dokumen yang Bea Meterainya tidak atau kurang
dilunasi sebagaimana mestinya.
c. Dokumen yang dibuat di luar negeri yang akan
digunakan di Indonesia.

PDF created with pdfFactory Pro trial version www.pdffactory.com


Ketentuan Pelaksanaan
Pemeteraian kemudian
Kepmenkeu Nomor 476/Kmk.03/2002 tanggal 19 November 2002
:
Pemeteraian kemudian wajib dilakukan oleh pemegang
dokumen dengan menggunakan meterai Tempel atau SSP dan
harus disahkan oleh Pejabat Pos.
Lembar kesatu dan lembar ketiga SSP harus dilampiri dengan
daftar dokumen yang dimeteraikan kemudian.

PDF created with pdfFactory Pro trial version www.pdffactory.com


Pengesahan atas pemeteraian kemudian dapat dilakukan setelah
pemegang dokumen membayar denda 200 % dari Bea Meterai tidak atau
kurang dilunasi/terutang yang dilunasi dengan menggunakan SSP:
Besarnya Bea Meterai yang harus dilunasi dengan cara pemeteraian
kemudian adalah:
Atas dokumen yang semula tidak terutang Bea Meterai namun akan
digunakan sebagai alat pembuktian di muka pengadilan adalah
sebesar Bea Meterai yang terutang sesuai dengan peraturan yang
berlaku pada saat pemeteraian kemudian dilakukan.
Atas dokumen yang tidak atau kurang dilunasi sebagaimana
mestinya adalah sebesar Bea Meterai yang terutang;
Atas dokumen yang dibuat di luar negeri yang akan digunakan di
Indonesia adalah sebesar Bea Meterai yang terutang sesuai dengan
peraturan yang berlaku pada saat pemeteraian kemudian dilakukan

PDF created with pdfFactory Pro trial version www.pdffactory.com


1. Sanksi Administratif (Pasal 8)
Denda 200% dari BM tidak atau kurang bayar
2. Sanksi Pidana (sesuai KUHP) :
Ø meniru atau memalsukan meterai tempel dan kertas
meterai atau meniru dan memalsukan tanda tangan pada
meterai;
Ø sengaja menyimpan dengan maksud untuk diedarkan atau
memasukan ke Negara Indonesia meterai palsu, yang
dipalsukan atau yang dibuat dengan melawan hak;

PDF created with pdfFactory Pro trial version www.pdffactory.com


Ø sengaja menggunakan, menjual, menawarkan, menyerahkan,
menyediakan untuk dijual atau dimasukan ke Negara Indonesia
meterai yang mereknya, capnya, tanda-tangannya, tanda sahnya
atau tanda waktu mempergunakan telah dihilangkan seolah-olah
meterai itu belum dipakai dan atau menyuruh orang lain
menggunakan dengan melawan hak.
Ø menyimpan bahan-bahan atau perkakas-perkakas yang
diketahuinya digunakan untuk melakukan salah satu kejahatan
untuk meniru dan memalsukan benda meterai.
Ø sengaja menggunakan cara lain (pasal 7 ayat (2) huruf b) tanpa
izin Menteri Keuangan, dipidana penjara selama-lamanya 7
(tujuh) tahun.

PDF created with pdfFactory Pro trial version www.pdffactory.com


Pasal 12 UU Bea Meterai
kewajiban pemenuhan bea meterai dan denda
administrasi yang terutang daluwarsa setelah lampau
waktu lima tahun, terhitung sejak tanggal dokumen
dibuat.

PDF created with pdfFactory Pro trial version www.pdffactory.com


Pasal 11 UU Bea Meterai
pejabat pemerintah, hakim, panitera, juru sita, notaris, dan pejabat umum
lainnya, masing-masing dalam tugas atau jabatannya tidak dibenarkan
untuk :
Menerima, mempertimbangkan, atau menyimpan dokumen yang bea
meterainya tidak atau kurang dibayar;
Melekatkan dokumen yang bea meterainya tidak atau kurang dibayar
sesuai dengan tarifnya pada dokumen yang lain yang berkaitan;
Membuat salinan, tembusan, rangkapan, atau petikan dari dokumen
yang bea meterainya tidak atau kurang dibayar; atau
Memberikan keterangan atau catatan pada dokumen yang tidak atau
kurang dibayar sesuai dengan tarif bea meterainya.
Pelanggaran terhadap ketentuan di atas dikenakan sanksi administratif
sesuai dengan peraturan perundang-undangan yang berlaku.

PDF created with pdfFactory Pro trial version www.pdffactory.com


PENEGAKAN HUKUM BEA METERAI

Pemantauan Pelaksanaan Pengenaan Bea Meterai.


(dalam rangka menjamin keamanan penerimaan negara)
Melakukan pengamatan di tempat-tempat penjualan benda meterai
untuk memantau kemungkinan beredarnya benda meterai palsu;
Secara cermat mengawasi penggunaan mesin teraan bea meterai;
Segera mengadakan penyuluhan terhadap pengusaha hotel, rumah
makan, pedagang (partai dan eceran), pabrikan, dan pengusaha lainnya
yang membuat nota, faktur yang juga berfungsi sebagai tanda terima
uang;
Memantau pemeteraian cek, bilyet giro, surat yang menyatakan
pembukuan uang dan penyimpanan uang dalam rekening di bank, serta
surat yang berisi pemberitahuan saldo rekening di bank..

PDF created with pdfFactory Pro trial version www.pdffactory.com


PENEGAKAN HUKUM BEA METERAI ..

Pembentukan Tim Verifikasi Penjualan


Benda Meterai
Untuk memastikan bahwa penjualan dan pelaporan penjualan benda
meterai dilakukan secara benar
Tugas tim :
a. Melaksanakan penelitian, baik secara administrasi maupun fisik atas hasil
penjualan benda meterai dan persediaan benda meterai;
b. Melakukan pencatatan, penatausahaan, dan pelaporan yang berhubungan
dengan pelaksanaan tugas pada huruf a; dan
c. Melaporkan hasil pelaksanaan verifikasi penjualan dan persediaan benda
meterai kepada Direktur Jenderal Pajak.

Direktur Jenderal Pajak membentuk tim verifikasi penjualan benda meterai


yang anggota-anggotanya terdiri dari unsur Direktorat Jenderal Pajak dan PT
Pos Indonesia (Persero).

PDF created with pdfFactory Pro trial version www.pdffactory.com


.. PENEGAKAN HUKUM BEA METERAI

Pemberian Izin dan Pengawasan Penggunaan


Mesin Teraan Bea Meterai
dilakukan atas dasar pertimbangan kemudahan dan pemberian
pelayanan yang secepatnya kepada para pemakai mesin teraan bea
meterai..
q melakukan pendataan terhadap jumlah pemakai, jumlah mesin
teraan, merek mesin teraan, dan ketertiban pengiriman laporan
pemakaian mesin teraan.
q mengefektifkan sarana administrasi pengawasan yang sudah ada
untuk menghindari penyimpangan yang mungkin terjadi dalam
penggunaan mesin teraan bea meterai.

PDF created with pdfFactory Pro trial version www.pdffactory.com


.. PENEGAKAN HUKUM BEA METERAI

Beberapa langkah Pengawasan oleh fiskus :


Ø Mengawasi kepatuhan para pemegang izin pemilik mesin teraan
bea meterai dalam memenuhi kewajiban menyampaikan laporan
bulanan.
Ø Memantau batas waktu dua tahun/empat tahun hampir habis,
atau angka depositnya sudah mendekati angka pembilang akhir.
Ø Segera melakukan penyegelan dan pencabutan izin pemakaian
apabila izin tidak akan diperpanjang.
Ø Meminta menyetor kembali apabila deposit hampir habis
sebelum jangka waktu dua tahun berdasarkan laporan
bulanannya.
Ø Memeriksa mesin teraan bea meterai yang dilaporkan rusak
Ø Membuat berkas khusus bagi setiap pemilik / pemegang izin
mesin teraan bea meterai.

PDF created with pdfFactory Pro trial version www.pdffactory.com


.. PENEGAKAN HUKUM BEA METERAI

Pemantauan Proses Penukaran Benda


Meterai
Benda meterai selalu mengalami perubahan seiring dengan adanya
perubahan tarif bea meterai
untuk menghindari upaya pemalsuan
maupun karena alasan teknis.
Selalu ada jangka waktu pemberlakuan benda meterai.
benda meterai desain lama yang telah terlampaui masa berlakunya
dapat ditukarkan dengan benda meterai desain yang baru dengan nilai
tukar yang sama sampai jangka waktu tertentu.
Benda meterai yang telah terlampai masa penukarannya segera ditarik
ke gudang Kantor Pusat PT Pos Indonesia (Persero) di Bandung.

PDF created with pdfFactory Pro trial version www.pdffactory.com


Pengalihan Bea Meterai Lunas Atas Blanko Cek dan
Bilyet Giro Karena Perusahaan Mengganti Logo atau
Nama Perusahaan
Salah satu dampak dari perubahan logo adalah terkait
dengan penggunaan izin pelunasan bea meterai dengan
cara lain, apakah tetap dapat dipergunakan atau tidak,
mengingat salah satu iclentitas perusahaan terse but,
yaitu logo atau nama perusahaan telah mengalami
perubahan.

PDF created with pdfFactory Pro trial version www.pdffactory.com


Pengalihan Bea Meterai Lunas atas Surat Kolektif
Saham
Ø Perubahan bentuk surat kolektif saham, antara lain disebabkan
oleh adanya perubahan peraturan yang ditetapkan oleh bursa efek
dan adanya perubahan modal dasar dari daftar pemegang saham
perseroan.
Ø Hal ini berakibat surat kolektif saham yang telah diterbitkan
sebelumnya dinyatakan tidak berlaku/tidak dapat dipakai lagi.
Dalam kondisi demikian, bea meterai yang telah dilunasi pada
saat pencetakan surat saham yang lama dan ternyata belum dibeli
oleh pihak luar perusahaan dapat dialihkan pada pencetakan
bilyet giro yang baru milik perusahaan yang menerbitkan saham
dimaksud.

PDF created with pdfFactory Pro trial version www.pdffactory.com


Bea Meterai atas Kartu Kredit
Tanda terima pembayaran tagihan (billing statement) kartu
kredit berfungsi sebagai bukti penerimaan uang dan sebagai
dokumen yang berbentuk surat yang berisi pengakuan bahwa
utang uang seluruhnya atau sebagiannya telah dilunasi atau
diperhitungkan.
Pelunasan bea meterainya dapat dilakukan dengan sistem
komputerisasi ataupun dengan menggunakan meterai tempel.
Nilai dalam tagihan kartu kredit yang dipergunakan sebagai
harga nominal yang dikenakan bea meterai adalah nilai
pembayaran yang dilakukan oleh pemegang kartu kredit dalam
satu periode.

PDF created with pdfFactory Pro trial version www.pdffactory.com


Intensifikasi Bea Meterai
Upaya intensifikasi bea meterai atas dokumen yang menjadi objek
bea meterai yang dibuat oleh institusi tertentu.
Menghimbau kepada penerbit dokumen untuk segera
mengenakan bea meterai atas dokumen yang diterbitkan;
Memberitahukan kepada penerbit dokumen bahwa pemenuhan
kewajiban bea meterai atas dokumen yang diterbitkan dapat
dilakukan dengan cara pembubuhan tanda bea meterai lunas
dengan sistem kamputerisasi;
Bilamana dalam pemeriksaan pajak ditemukan dokumen yang
bea meterainya tidak atau kurang dilunasi sebagaimana
mestinya, atas dokumen tersebut wajib dikenakan bea meterai
dengan ditambah denda administrasi sebesar 200 % dari bea
meterai yang tidak atau kurang dibayar dengan cara
pemeteraian kemudian.

PDF created with pdfFactory Pro trial version www.pdffactory.com

Anda mungkin juga menyukai