Anda di halaman 1dari 15

BEA METERAI

Bea Materai 1
DASAR HUKUM
Undang-undang :
• UU Nomor 13 Tahun 1985 tentang Bea Materai

Peraturan Pemerintah :
• PP Nomor 24 Tahun 2000, tentang Perubahan Tarif Bea Materai

Keputusan Menteri Keuangan :


• KMK RI Nomor 133/KMK.04/2000, tentang pelaksanaan
PP No. 24 Tahun 2000 Tentang Perubahan Tarif Bea Materai

Aturan Terbaru :
• UU No. 10 Tahun 2020 tentang bea Meterai
• PMK No. 4/PMK.03/2021 Tentang Pembayaran Bea
Meterai, Ciri Umum dan Ciri Khusus Meterai temple,
Meterai dalam dalam bentuk lain, dan penentuan keabsahan
meterai serta Pemeteraian kemudian

Bea Materai
BEA METERAI
Bab I Pasal I UU 10/2020

PAJAK ATAS DOKUMEN

Bea Materai
METERAI
Bab I Pasal I UU 10/2020

Meterai adalah label atau carik dalam bentuk tempel,


elektronik, atau bentuk lainnya yang memiliki ciri
dan mengandung unsur pengaman yang dikeluarkan
oleh Pemerintah Republik Indonesia, yang digunakan
untuk membayar pajak atas Dokumen

Bea Materai
Berlaku sampai
31 Desember
2020

Mulai berlaku
dari 1
Januari
2021

Bea Materai
PENGERTIAN
 Dokumen adalah kertas yang berisikan tulisan yang mengandung
arti dan maksud tentang perbuatan, keadaan/kenyataan bagi
seseorang dan atau pihak-pihak yang berkepentingan

 Benda Materai adalah meterai tempel dan kertas meterai


yang
dikeluarkan oleh Pemerintah Republik Indonesia

 Tanda Tangan adalah tanda tangan sebagaimana lazimnya


dipergunakan, termasuk paraf, teraan atau cap tanda tangan atau
cap paraf, teraan cap nama atau tanda lainnya sebagai pengganti
tanda tangan

 Pemateraian Kemudian adalah suatu cara pelunasan Bea Materai


yang dilakukan oleh Pejabat Pos atas permintaan pemegang dokumen
yang Bea Materainya belum dilunasi sebagaimana mestinya
Bea Materai
OBJEK, TARIF, & YANG TERUTANG BEA MATERAI
Bab 2 Pasal 3 UU 10/2020

Dokumen yang dibuat sebagai alat Dokumen


untuk menerangkan mengenai suatu yang menyatakan
kejadian yang bersifat perdata nominal uang > 5Jt
kec. Cek dan BG

Dokumen yang digunakan


sebagai alat bukti di pengadilan

Bea Materai
BUKAN OBJEK BEA METERAI

1. Dokumen yang berupa :


a. surat penyimpanan barang.
b. Konosemen.
c. surat angkutan penumpang dan barang.
d. Bukti untuk pengiriman dan penerimaan barang.
e. Surat pengiriman barang untuk dijual atas
tanggungan pengirim.
f. surat lainnya yang dapat dipersamakan dengan
surat sebagaimana dimaksud huruf a sampai dengan angka
e.
2. Segala bentuk ljazah.
3. tanda terima pembayaran gaji, uang tunggu, pensiun, uang
tunjangan, dan pembayaran lainnya yang berkaitan dengan
hubungan kerja, serta surat yang diserahkan untuk
Bea Materai
mendapatkan pembayaran dimaksud.
Lanjutan,….bukan Obyek…

4. Tanda bukti penerimaan uang negara dari kas negara, kas


pemerintah daerah, bank, dan lembaga lainnya yang ditunjuk oleh
negara berdasarkan ketentuan peraturan perundang-undangan.
5. Kuitansi untuk semua jenis pajak dan untuk penerimaan lainnya
yang dapat dipersamakan dengan itu yang berasal dari kas
negara, kas pemerintahan daerah, bank, dan lembaga lainnya
yang ditunjuk berdasarkan ketentuan peraturan
perundangundangan.
6. Tanda penerimaan uang yang dibuat untuk keperluan intern
organisasi.
7. Dokumen yang menyebutkan simpanan uang atau surat berharga,
pembayaran uang simpanan kepada penyimpan oleh
bank,
koperasi, dan badan lainnya yang menyelenggarakan penyimpanan
uang, atau pengeluaran surat berharga oleh kustodian
kepada
nasabah.
8. Surat gadai.
9. Tanda pembagian keuntungan, bunga, atau imbal hasil dari surat
berharga, dengan nama dan dalam bentuk apa pun.
Bea Materai 10. Dokumen yang diterbitkan atau dihasilkan oleh Bank Indonesia 10
SAAT DAN PIHAK YANG TERUTANG BEA
MATERAI
Bagian III Pasal 8 UU 10/2020
1. Saat terutang :
 Dokumen dibubuhi Tanda Tangan.
 Dokumen selesai dibuat
 Dokumen diserahkan kepada pihak untuk
siapa Dokumen tersebut dibuat
 Dokumen diajukan ke pengadilan, untuk
Dokumen yang digunakan sebagai alat bukti di
pengadilan
 Dokumen digunakan di Indonesia
2. Pihak yang terutang :
 Bea Materai terutang oleh pihak yang menerima
atau pihak yang mendapat manfaat dari dokumen,
kecuali pihak-pihak yang bersangkutan
Bea Materai menentukan lain.
CARA PELUNASAN BEA MATERAI
Bagian III Pasal 6 PMK No. 4/PMK.03/2021

Dengan cara lain


Dengan Benda Materai
Ditetapkan MENKEU

 Meterai Teraan
 BIASA
Meterai Terkomputerisasi
 Materai Tempel
Meterai Percetakan (Cek dan BG)

Sebelum diterbitkan ijin penggunaan mesin teraan atau pencetakan


TANDA LUNAS BEA MATERAI,
BEA MATERAI harus disetor dimuka dengan menggunakan SSP

Bea Materai
CARA PELUNASAN BEA MATERAI
DENGAN MATERAI TEMPEL

 MATERAI TEMPEL direkatkan seluruhnya dengan utuh dan tidak rusak diatas
dokumen yang dikenakan BEA MATERAI.

 MATERAI TEMPEL direkatkan di tempat dimana tanda tangan


akan dibubuhkan.

 Pembubuhan tanda tangan disertai dengan pencantuman tanggal, bulan, dan tahun
dilakukan dengan tinta atau yang sejenis dengan itu, sehingga sebagian tanda tangan
ada di atas kertas dan sebagian lagi di atas MATERAI TEMPEL.

 Jika digunakan lebih dari satu MATERAI TEMPEL, tanda tangan harus
dibubuhkan sebagian di atas semua MATERAI TEMPEL dan sebagian di atas
kertas.

Bea Materai
PEMATERAIAN KEMUDIAN
Bab IV Pasal 19 UU 10/2020

Dilakukan Terhadap :

Dokumen yang akan digunakan sebagai alat


pembuktian di muka PENGADILAN.

Dokumen yang BEA MATERAINYA tidak atau


kurang dilunasi ditambah denda.

Dokumen yang dibuat di LUAR NEGERI dan


digunakan di INDONESIA.

Bea Materai
DENDA ADMINISTRASI & KEWAJIBAN PEMENUHAN BEA
MATERAI

 Dokumen yang terutang Bea Materai tetapi Bea


Materainya tidak atau kurang dilunasi sebagaimana
mestinya, dikenakan denda sebesar 100% dari Bea
Materai yang tidak atau kurang dibayar.
 Pelunasan Bea Materai yang terutang berikut
dendanya dengan cara pemeteraian kemudian.
 Sanksi pidana berupa Pidana penjara paling lama 7 (tujuh)
tahun atau denda paling banyak Rp. 500jt, jika meniru,
memalsukan dan mengedarkan meterai palsu
 Sanksi pidana berupa Pidana penjara selama 3 (tiga) tahun atau
denda paling banyak Rp. 200jt, jika menggunakan meterai
yang sudah terpakai termasuk mengedarkannya.
Bea Materai
TERIMA KASIH

Bea Materai

Anda mungkin juga menyukai