Anda di halaman 1dari 2

PERTANYAAN KELOMPOK 7 KEWIRAUSAHAAN

SESI 1
1) Apa si efek jika para pelaku usaha tidak membuat laporan keuangan umkm? (mitha)
2) bagaimana cara menilai tinggi kualitas laporan keuangan pada suatu perusahaan?(zami)
3) Di materi ini dijelaskan pentingnya laporan keuangan. Bagaimana jika terdapat kesalahan
di laporan keuangan perusahaan? Apa dampak yang dapat ditimbulkan dari kesalahan
tersebut? (Intan)
SESI 2
1) dalam laporan analisis kan salah satu hal pentingnya itu common size yaa, nah kenapa sih
analisis common size sangat penting di lakukan oleh perusahaan? (syafa)
2) Pemilik perusahaan pasti akan sangat senang jika laporan keuangan tersebut mengatakan
sebuah untung atau laba. Namun bagaimana saat laporan tersebut menunjukkan kerugian?
(mitha)
3) Apakah terdapat pengecualian pada pembuatan Laporan Arus Kas bagi perusahaan yang
sedang dalam tahap pertumbuhan? Jika ada, apa bedanya dengan Laporan Arus Kas yang
umum dan bagaimana cara kerjanya?(zami)
SESI 3
1) Apa cara yang dapat ditempuh untuh menghindari kesalahan dalam pembuatan laporan
keuangan?(intan)
2) dalan membuat laporan analisis keuangan itu kemungkinan akan mengalami kesalahan2
yg di sebabkan krn keterbatasan nah coba kira kira apa aja sih keterbatasan laporan
keuangan untuk kepentingan analisis?(syafa)
3) laporan keuangan ini terjadi pada saat pemilik perusahaan mengetahui jika tidak terdapat
penambahan kas padahal laporan keuangan perusahaan mengalami untung atau laba. Jika
hal ini terjadi, jelaskan hal apa yang mempengaruhi nya ? (Mitha)
SESI 4
1) di slide ke5 itu kan dijelaskan kalo ekuitas secara teoritis adalah modal yang tersedia
untuk dibagikan kepada pemegang saham.bisa dijelasin ga cara meningkatkannya itu
bagaimana?(Zami)
2) Jika semisal saya adalah seorang investor yang ingin menanamkan modal pada sebuah
perusahaan. bagaimana cara kita sebagai investor untuk mengetahui apakah perusahaan
tersebut melakukan kecurangan laporan keuangan atau tidak? (intan)
3) di dalam laporan analisis keuangaan itu ada beberapa resiko yaitu resiko sistematik dan
tidak sistematik, nah coba jelaskan Bedanya antara resiko sistematik dan resiko tidak
sistematik? (syafa)
SESI 5
1) Jelaskan hal yang perlu diperhatikan dalam menganalisis teks laporan keuangan ? (mitha)
2) Mengenai Laporan Laba rugi apakah terdapat perbedaan antara laporan laba rugi di
dalam perusahan Jasa, Dagang dan manufaktur, Jika ada tolong jelaskan dimana letak
perbedaannya? (zami)
3) Adakah perbedaan laporan keuangan pemerinth dan swasta? (intania)
SESI 6
1) Apa saja prinsip yang digunakan dalam pengelolaan keuangan daerah? (syafa)
2) Jika umkm sering kali tidak membuat laporan keuangan, perlukah literasi keuangan bagi
umkm?(mitha)
3) Banyak umkm yang mengutamakan keuntungaan sebagai target sebuah usaha. Tapi
terlalu fokus hingga mengabaikan masalah keuangan UMKM yang seharusnya bisa di cegah
di awal bisnis justru membuat usaha terancam punah di masa mendatang. Apa saja masalah
keuangan UMKM ? (zami)

CADANGAN (SESI 7)
1) Apa gunanya laporan laba rugi pada laporan keuangan? (intania)
2) . jelaskan laporan analisis keuangan dengan metode langsung dan metode tidak
langsung? (syafa)

Anda mungkin juga menyukai