Anda di halaman 1dari 1

SOP ALIH RAWAT

Nomor Dokumen Nomor Revisi Halaman

005/RSAAM/SPO- 0 1/1
IPS/IV/2022

Tanggal Terbit Ditetapkan Oleh:


Direktur RS. Arafah Anwar Medika
STANDAR
Sukodono
PROSEDUR
23 April 2022
OPERASIONAL

dr. Achmad Yudi Arifiyanto

PENGERTIAN Alih rawat adalah pengiriman pasien dari Rumah Sakit Arafah
Anwar Medika ke Rumah Sakit lain dikarenakan ruangan penuh dan
atau atas permintaan pasien beserta keluarqa

TUJUAN Sebagai acuan langkah-langkah untuk melakukan alih rawat ke


Rumah Sakit lain

KEBIJAKAN

PROSEDUR 1. Pasien dapat di alih rawat setelah pasien dilakukan


pemeriksaan dan dievaluasi, rencana tindakan yang akan
dilakukan, keluarga dan pasien bersedia alih rawat
2. Membuat surat alih rawat dengan melengkapi keterangan
terapi dan penunjang diagnosa yang telah dilakukan
3. Memberitahu Rumah Sakit yang dituju
4. Memberitahukan operator untuk menyiapkan kendaraan dan
petugas
5. Menyiapkan alat medis yang dibutuhkan untuk melayani
pasien selama dalam pelayanan
6. Menyiapkan petugas yang terlatih untuk melayani pasien
selama dalam Derialanan ( bila perlu )

UNIT TERKAIT 1. Rekam Medik


2. Ambulance
3. Operator

Anda mungkin juga menyukai