Anda di halaman 1dari 2

RSU WISATA TRANSFER PASIEN KELUAR RSUW.

UIT UNTUK
PINDAH RAWAT INAP

No. Dokumen: Halaman :


No.Revisi : 1/1
UIT NO.0022/AKR-I/RSUWUIT/IV/2015

DitetapkanOleh:
Tanggal Terbit: Direktur,
April 2015
SPO

Dr.dr.H.BasirPalu,Sp.A,MHA
NIK : 490808 1407 1 0001
Pasien dirujuk kerumah sakit lain berdasarkan status medis dan kebutuhan
PENGERTIAN
untuk memenuhi keperluan perawatan dan tindakan yang berkelanjutan.
Agar pasien tetap mendapatkan pelayanan sesuai dengan kebutuhan
TUJUAN
perawatan dan tindakan lanjutansesuaidenganprosedur yang ada.
SK Direktur RS Nomor 0005/AKR-I/RSUWUIT/IV/2015 Tentang Kebijakan
KEBIJAKAN
Transfer Pasien &Transportasi
PROSEDUR 1. Dokter menginformasikan pasien dan keluarganya tentang rencana
kepindahan pasien kerumah sakit lain
2. Perawat menghubungi rumah sakit yang akan menerima pasien
(untukdirawat/tindakandanpemeriksaanmedis)
3. Dokter mengisi dan menandatangan iformulir transfer pasien keluar
RSUW.UIT atau formulir permintaan pemeriksaan dengan lengkap
4. Penanggung jawab pasien (perawat primer dan DPJP) menentukan
petugas pendamping (perawat/dokter) bagi pasien transfer sesuai
dengan kebutuhan klinis pasien dan menghubungi ambulans
5. Perawat mencatat nama petugas pendamping dan nomor ambulans ke
dalam form transfer pasien.
6. Dokumen-dokumen (form transfer dan resume medis, fotokopi hasil-
hasil pemeriksaan penunjang) transfer pasien diberikan kepada
pendamping.
7. Selama dalam proses transport, perawat/ dokter melakukan
pemantauan tanda-tanda vital ,didokumentasikan kedalam lembar
pemantauan.
8. Setibanya di rumahsakittujuan, pendamping yang menemani pasien
menyerahkan perawatan pearwatan pasien kepetugas penerima secara
lisan dan mengisi formulir transfer pasien pindah RS.
9. Petugas penerima menandatangani form transfer, menulis nama jelas
serta membubuhi stempel resmi rumahsakit dan satu lembar copynya
diberikan kepada petugas pendamping untuk dimasukkan kedalam
rekam medis pasien.
1. IGD
2. RawatJalan
UNIT 3. RawatInap
TERKAIT 4. ICU
5. Unit PelayananPenunjang
6. Unit Lain Yang Terkait

Anda mungkin juga menyukai