Anda di halaman 1dari 5

Lampiran 9

SATUAN ACARA PENYULUHAN

Judul : ASI Eklusif


Waktu : 15 Menit
Sasaran :Ibu Hamil
Tempat : BPM Yelfia,Amd.Keb

A. Tujuan Intruksional Umum


Setelah dilakukan penyuluhan, pasien dan keluarga diharapkan mampu
mengenal apa itu ASI eksklusif.

B. Tujuan Intruksional Khusus


Setelah dilakukan penyuluhan, pasien atau keluarganya keluarga diharapkan
mampu :
1. Menyebutkan pengertianASI eksklusif
2. Menyebutkan manfaat ASI dan menyusui
3. Menyebutkan kandungan yang terdapat di dalam ASI
4. Menyebutkan makanan yang membantu memperlancar ASI.

C. Kegiatan
No Waktu Kegiatan Penyuluhan Kegiatan Audience
1. 3 Menit Pembukaan / Pendahuluan:
a. Memberi Salam a. Membalas salam
b. Perkenalan b. Mendengarkan
c. Menjelaskan Tujuannya c. Mendengarkan dan
Menjawab
2. 10 Pelaksanaan:
Menit a. Menyebutkan pengertian ASI a. Mendengarkan
eksklusif penjelasan
b. Menyebutkan manfaat ASI dan b. Mendengarkan
menyusui penjelasan
c. Menyebutkan kandungan yang
terdapat di dalam ASI
d. Menyebutkan makanan yang
membantu memperlancar ASI.
3. 2 Menit Penutup :
a. Menyimpulkan a. Mengajukan
b. Evaluasi pertanyaan
c. Salam penutup b. Menjawab
pertanyaan
c. Menjawab
salam

D. Metode
1. Ceramah
2. Tanya jawab

E. Media
Leaflet

F. Evaluasi
Pertanyaan :
1. Apa yang dimaksud dengan ASI ekslusif?
2. Tujuan pemberian asi ekslusif?
3. Apa saja manfaat ASI dan menyusui?
4. Sebutkan makanan yang dapat memperlancar ASI?

G. Lampiran
Materi

H. Referensi
Prawirohardjo, Sarwono. 2013.Pelayanan Kesehatan Maternal Dan Neonatal.
Jakarta: PT Bina Pustaka.
Lampiran Materi
ASI EKLUSIF

A. Pengertian ASI eksklusif


ASI Eksklusif adalah ASI yang diberikan untuk bayi sejak baru lahir sampai 6
bulan tanpa makanan pendamping dan minuman pralakteal (air gula, aqua, dan
lainnya).

B. Tujuan pemberian asi ekslusif


1. Bagi bayi dapat membantu memulai kehidupannya dengan baik,mengandung
antibody , asi mengandung komposisi yang tepat, mengurangi kejadian karies
dentis, member rasa aman dan nyaman pada bayi dan adanya ikatan antara ibu
dan bayi, terhindar dari alergi , asi meningkatkan kecerdasan bayi , membantu
perkembangan rahang dan merangsang pertumbuhan gigi karena gerakan
mengisap mulut bayi pada payudara .
2. Bagi ibu sebagai kontrasepsi, aspek kesehatan ibu, aspek penurunan berat badan,
aspek psikologi,

C. Manfaat pemberian ASI bagi bayi


1. Sebagai makanan tunggal untuk memenuhi semua kebutuhan pertumbuhan bayi
sampai usia 6 bulan.
2. Meningkatkan daya tahan tubuh karena mengandung berbagai zat kekebalan
sehingga akan lebih jarang sakit, mengurangi mencret, sakit telinga dan infeksi
saluran pencernaan.
3. Melindungi anak dari serangan alergi.
4. Mengandung asam lemak yang diperlukan untuk pertumbuhan otak sehingga
bayi ASI eksklusif potensial lebih pandai.
5. Meningkatkan daya penglihatan dan kepandaian bicara.
6. Membantu pembentukan rahang yang bagus.
7. Mengurangi resiko terkena penyakit kencing manis, kanker pada anak, dan
diduga mengurangi kemungkinan menderita penyakit jantung.
8. Menunjang perkembangan motorik sehingga bayi ASI eksklusif akan lebih cepat
bisa jalan.
9. Menunjang perkembangan kepribadian, kecerdasan emosional, kematangan
spiritual dan hubungan sosial yang lebih baik.
10. Meningkatkan jalinan kasih sayang antara ibu dan bayi.

D. Makanan yang dapat memperlancar ASI


1. Pohon pepaya
Semua yang ada di pohon pepaya dapat memperlan ncar asi ibu.mulai dari
buahnya,daunnya bisa memperbanyak asi.dalam buah pepaya terdapat vitamin
A,vitamin C,mineral seperti :kalsium,asam folat dan juga enzim papain.buah
pepaya juga memiliki banyak cairan sehingga buah pepaya baik untuk
mencukupi kebutuhan cairan dalam memproduksi asi.
2. Daun katuk
Daun katuk banyak mengandung protein yang di butuhkan saat ibu
menyusui karena ibu menyusui membutuh kan 20% tambahan kalori selama
menyusui
3. Bayam
bayam baik sebagai makanan penambah zat besi.bayam juga memiliki
enzim bernama phytoesterogens yang bermanfaat untuk memproduksi ASI.
4. Wortel
wortel dengan meminum 1 gelas jus wortel sebelum ibu makan siang bisa
memproduksi asi pada sore harinya
5. Air
Air jika sampai dehidrasi,berbagai makanan tersebut tidak akan membantu
dalam memproduksi asi.
6. Kacang tanah mentah
kacang tanah dalam kondisi mentah bisa digunakan ibu untuk memprodusi
banyak asi karena memiliki protein yang tinggi.
7. Labu kuning
Merupakan cara alami yang bisa di gunakan untuk meningkatkan asi ibu
karena mudah di cerna oleh usus.
8. Pare
pare bisa di gunakan untuk memperbanyak asi karena mengandung vit
K,likopen dan juga kaya akan anti oksidan.

Anda mungkin juga menyukai