Anda di halaman 1dari 9

Disiapkan oleh Diperiksa oleh Disahkan oleh Disahkan oleh Nomor

Rancangan Register
Pembelajaran Dokumen
Semester (RPS) Koordinator Ketua Departemen Ketua Prodi Ketua Prodi
A1
STIKes Maluku Ambon
Husada Ns. M Taufan Ira Sandi Tunny, Maritje S.J. Ira Sandi Tunny,
Revisi 07 Maret Umasugi S.Si., M.Kes Malisngorar, S.Si., M.Kes
Tgl. 2022 S.Kep.,M.Kes S.Si.,M.Sc
Prodi Keperawatan Mulai
Berlaku
Tgl.
Mata Ajaran
A. IDENTITAS MATA KULIAH HIV-AIDS
Kode Mata Ajaran
Beban Studi 2 SKS
Semester II (Dua )
Atribut soft skills Disiplin, partisipasi aktif
Deskripsi Mata Ajaran Mata kuliah ini mempelajari tentang trend issue dan perilaku yang berisiko tertular/menularkan HIV AIDS (termasuk pengguna
NAPZA), pengkajian bio, psiko, sosial spiritual dan kultural, pemeriksaan fisik dan diagnostik, tanda dan gejala, dan
penatalaksanaan pasien dengan HIV/AIDS, prinsip hidup klien dengan ODHA, family centered pada ODHA dan stigma pada
ODHA, prinsip komunikasi konseling pada klien dengan HIV/AIDS, konseling pada klien dengan HIV/AIDS, prinsip perawatan
pada bayi dan anak penderita HIV /AIDS atau dengan orang tua HIV/AIDS.

CPL (S 9) Menunjukkan sikap bertanggungjawab atas pekerjaan di bidang keahliannya secara mandiri.

(KU 9) Mampu mendokumentasikan, menyimpan, mengamankan, dan menemukan kembali data untuk
menjamin kesahihan dan mencegah plagiasi
(KU 2) Mampu menunjukkan kinerja mandiri, bermutu, dan terukur.

Mampu menerapkan pemikiran logis, kritis, sistematis dan inovatif dalam konteks pengembangan
(KU 1) atau implementasi ilmu pengetahuan dan teknologi yang memperhatikan dan menerapkan nilai
humaniora yang sesuai dengan bidang keahliannya.

CPMK CPMK1 1. Melakukan asuhan keperawatan pada kasus dengan HIV/AIDS dan penyalahgunaan NAPZA.
CPMK2 2. Melakukan simulasi pendidikan kesehatan pada kasus dengan HIV/AIDS dan penyalahgunaan NAPZA.
CPMK3
3. Mengintegrasikan hasil penelitian yang berhubungan dengan kasus HIV/AIDS dan penyalahgunaan
NAPZA.
CPMK4 4. Melakukan simulasi pengelolaan asuhan keperawatan pada kasus dengan HIV/AIDS dan Penyalahgunaan
CPMK 5 NAPZA.
5. Mendemonstrasikan intervensi keperawatan pada pada kasus dengan HIV AIDS dan penyalahgunaan
NAPZA
Bahan Kajian Terlampir

Koordinator Dr. Sahrir Sillehu,S.KM.,M.Kes


Dosen Pengajar 1. Ns. M Taufan Umasugi, S.Kep.,M.Kes
2. Dr. Yohanis Tappang, M.Kes
3. Tresna Ayu Sukardi, S.Kep.,M.Kes
4. Ns. Siti Rocmaedah, S.Kep.,M.Kep
Minggu Kemampua Materi Metode Pengalam Alokasi Kriteria Bobot Referensi Dosen
B. Ke-
PROGRAMnPEMBELAJARAN
Akhir Pembelajaran Pembelajar an Waktu Penilaia Nilai
yang an Belajar n
Diharapka
n
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
Selasa, Pemaparan Visi Misi STIKes dan Program Studi Ilmu Keperawatan MTU
08 Maret & Kontrak Perkuliahan
2022
Selasa, Mampu Askep  Bentuk: Menyusun TM: Kriteria: 10% 1,2
15 Maret menjelaskan penatalaksaan Kuliah ringkasan 2x(2x60” Rubrik Ns. SR
2022 tentang pasien dgn ARV,  Metode: dlm ) kriteria
termasuk peran
Askep perawatan dalam Diskusi bentuk grading
(1,2) penatalaksaan meningkatkan kelompok makalah TT:
pasien dgn adherence dan studi tentang 2x(2x60” Bentuk
ARV, termasuk kasus pengertian ) non-test:
peran  Tulisan
pengetahu
perawatan makala
dalam an.(Tugas- BM:
1) 2x(2x60” h
meningkatkan
) Presentas
adherence
i
Selasa, Mampu 1. VCT dan dasar- Bentuk: Mengkaji TM: Kriteria: 5% 1,2
22 Maret menjelaskan dasar konseling Kuliah dan 1x(2x50” Ketepata Ns. SR
2022 VCT dan bagi pasien mensarika ) n,
dasar-dasar dengan HIV Metode: n artikel kesesuaia
(3) konseling bagi AIDS n dan
Discovery journal. BT:
pasien dengan 2. Askep pada Ibu sistematik
Hamil dengan Learning, (Tugas-3) 1x(2x60”
HIV AIDS a
Askep pada HIV AIDS Diskusi dlm • )
Ibu Hamil kelompok Merumus
kan BM: Bentuk
dengan HIV
masalah non-test:
AIDS 1x(2x60”
dan  Ringkas
)
hipotesisi an
deskriptif, artikel
komparati journal
f, asosiatif dan
dan road
komparati map
f-asosiatif. nya;
(Tugas-3). Rumusan
masalah
dan
hipotesis
penelitian
;
Selasa, Mampu Askep pada anak Bentuk: Menyusun TM: Kriteria: 5% 1,2
29 Maret menjelaskan dan remaja dengan Kuliah ringkasan 2x(2x50” Rubrik
2022 Askep pada HIV/AIDS dlm bentuk ) kriteria
anak dan Metode: makalah grading
(4) remaja dengan Discovery tentang TT:
HIV/AIDS pengertian Bentuk
Learning, 2x(2x50”
Diskusi dlm pengetahua ) non-test:
kelompok n.(Tugas-1)  Tulisan
BM: makala
2x(2x50” h
)  Present
asi

Selasa, Mampu Askep pada klien Bentuk: Menyusun TM: Kriteria: 10% 1,2, Ns.SR
05 April menjelaskan dengan Kuliah ringkasan 2x(2x50” Rubrik
2022 Askep pada penyalahgunaan dlm bentuk ) kriteria
klien dengan NAPZA Metode: makalah grading
(5,6) penyalahguna tentang
Discovery TT:
an NAPZA pengertian 2x(2x50” Bentuk
Learning,
Diskusi dlm pengetahua ) non-test:
kelompok n.(Tugas-1)  Tulisan
BM: makala
h
2x(2x50”
Presentas
)
i
Selasa, Mampu Pencegahan Bentuk: Menyusun TM: Kriteria: 5% 1,2, Ns. SR
12 April menjelaskan Primer, Sekunder, Kuliah ringkasan 1x(2x50” Rubrik
2022 Pencegahan Tersier klien dlm bentuk ) kriteria
Primer, dengan HIV/AIDS Metode: makalah grading
(7) Sekunder, Discovery tentang BT:
Tersier klien pengertian 1x(2x60” Bentuk
Learning,
dengan pengetahua non-test:
HIV/AIDS Diskusi dlm )
kelompok n.  Tulisan
BM: makala
h
1x(2x60”  Present
) asi

Minggu Tenang ( 25 – 30 April 2022)


Selasa, UJIAN TENGAH SEMESTER
10 Mei
2022
Selasa, Mampu Pencegahan Bentuk: Menyusun TM: Kriteria: 10% 1,2 Ns.
17 Mei Menjelaskan Primer, Kuliah ringkasan 2x(2x50”) Rubrik MTU
2022 Pencegahan Sekunder, dlm bentuk kriteria
Primer, Tersier klien Metode: makalah TT: grading
(9,10) Sekunder, dengan tentang
Discovery 2x(2x50”)
Tersier klien penyalahgunaan pengertian Bentuk
NAPZA Learning,
dengan pengetahu BM: non-test:
penyalahgunaan Diskusi dlm
kelompok an. 2x(2x50”)  Tulisan
NAPZA makala
h
 Present
asi

Selasa, Mampu Trend dan Issue Bentuk: Menyusun TM: TM: Kriteria: 10% 1,2, Ns. MTU
24 Mei menjelaskan HIV/AIDS Family Kuliah ringkasan 2x(2x50”) Rubrik
2022 Trend dan Issue Centered pada dlm bentuk kriteria
HIV/AIDS ODHA dan Metode: makalah TT: grading
(11,12) Family Centered penyalahgunaan tentang
Discovery 2x(2x50”)
pada ODHA dan NAPZA pengertian Bentuk
Learning,
penyalahgunaan pengetahu BM: non-test:
NAPZA Diskusi dlm
kelompok an.(Tugas- 2x(2x50”)  Tulisan
1) makala
h
 Present
asi

Selasa, Mampu Manajemen Bentuk:  Menyu TM: Kriteria: 5% 1,2,3, Ns. MTU
31 Mei menjelaskan kasus pada klien Kuliah sun 1x(2x50”) Rubrik
2022 Manajemen dengan ringkas kriteria
kasus pada HIV/AIDS Metode: an dlm BT: grading
(13) klien dengan Discovery bentuk 1x(2x50”)
HIV/AIDS Learning, makala Bentuk
Diskusi dlm h BM: non-test:
kelompok tentang 1x(2x50”)  Tulisan
penger makala
tian h
penget  Present
asi
ahuan.

Selasa, Mampu Manajemen Bentuk: Menyu TM: Kriteria: 5% 1,2,3, Ns.


07 Juni menjelaskan Kasus pada klien Kuliah sun 1x(2x50”) Rubrik MTU
2022 Manajemen dengan ringkas kriteria
Kasus pada penyalahgunaan Metode: an dlm BT: grading
(14) klien dengan NAPZA
Discovery bentuk 1x(2x50”)
penyalahgunaan Bentuk
Learning, makala
NAPZA non-test:
Diskusi dlm h BM:
kelompok tentang 1x(2x  Tulisan
penger 50”) makala
h
tian
 Present
penget
asi
ahuan.
Selasa, Mampu Prinsip Bentuk: Menyu TM: Kriteria: 5% 1,2,3, Ns.
14 Juni menjelaskan komunikasi Kuliah sun 1x(2x50”) Rubrik MTU
2022 Prinsip konseling pada ringkas kriteria
komunikasi klien dengan Metode: an dlm BT: grading
(15) konseling pada HIV/AIDS dan
Discovery bentuk 1x(2x50”)
klien dengan Penyalahgunaan Bentuk
NAPZA Learning, makala
HIV/AIDS dan non-test:
Penyalahgunaa Diskusi dlm h BM:
kelompok tentang 1x(2x  Tulisan
n NAPZA
penger 50”) makala
tian h
penget  Present
ahuan. asi

Selasa, Mampu Konseling pada Bentuk: Menyusun TM: Kriteria: 5% 1,2,3, Ns.
21 Juni menjelaskan klien dengan Kuliah ringkasan 1x(2x50”) Rubrik MTU
2022 dan HIV/AIDS dan dlm bentuk kriteria
mempraktikka penyalahgunaan Metode: makalah BT: grading
(16) n Konseling NAPZA tentang
Discovery 1x(2x50”)
pada klien Learning, pengertian Bentuk
dengan Diskusi dlm pengetahu BM: non-test:
HIV/AIDS dan an.  Tulisan
kelompok 1x(2x50”)
penyalahgunaan makala
NAPZA h
 Present
asi

Minggu Tenang ( 04 – 08 Juli 2022)


Selasa, UJIAN AKHIR SEMESTER
12 Juli
2022

1. Barbara E. Gould, Med. 2006. Pathofisiology for Health Proffesion. Sounders Company – Phyladelphia
2. Flaskerud, JH, Ungvarski,PJ. HIV/AIDS:Guide to nursing care. 3rd ed.WB Sauders, Philadelphia: 1995
3. Herdman, T. Heather.Nursing Diagnoses: Definition &Classification 2012-2014.2011
4. Nursing Diagnosis: Definition an Classification North American Nursing Diagnosis Association. 2010
5. Watson, J & Jaffe, MS. 1995. Nurse Manual of Laboratorium and Diagnostic Test. FA Davis Company : Philadelphia
C. ALOKASI WAKTU

Minggu efektif 16 minggu termasuk UTS dan UAS


D. PERSIAPAN PESERTA DIDIK

1. Izin ketidakhadiran yang diperbolehkan bila telah melalui bagian akademik


2. Selama mengikuti mata kuliah ini peserta didik harus mematuhi segala peraturan dan kewajiban pada mata kuliah
3. Setiap mahasiswa dapat mengikuti ujian semester jika :
a. Telah menyelesaikan administrasi akademik
b. Kehadiran 75% - 90% akan dikenakan sanksi akademik (akan ditentukan oleh bidang akademik)
c. Kehadiran < 75% maka mahasiswa tidak dapat mengikuti ujian semester
d. Telah menyerahkan penugasan selama kegiatan belajar mengajar baik penugasan individu maupun kelompok

E. SISTEM PENILAIAN

1. Hasil Pembelajaran

Hasil pembelajaran dapat diukur dari evaluasi kemampuan mahasiswa yang diperoleh selama proses pembelajaran.
Komponen evaluasi antara lain meliputi kuis, aktivitas diskusi/seminar (keaktifan bertanya,menjawab dan penguasaan
materi), penyusunan makalah, Ujian Tengah Semester dan Ujian Akhir Semester. Disamping itu monitoring dan umpan balik
dari mahasiswa diharapkan dapat memantau selama proses pembelajaran (berupa kuesioner dan kritik-saran dari
mahasiswa). Jumlah kehadiran digunakan sebagai persyaratan mengikuti ujian yaitu >75%.
2. Penilaian (student assessment)
a. Standar Penilaian Penulisan Essay/Makalah Seminar

Grade Skor Indikator Kinerja


Sangat < 20 Tidak ada ide yang jelas untuk menyelesaikan masalah
kurang
Kurang 21-40 Ada ide yang dikemukakan, namun kurang sesuai dengan permasalahan
Cukup 41-60 Ide yang dikemukakan dan sesuai, namun kurang inovatif
Baik 61-80 Ide yang dikemukakan jelas, mampu menyelesaikan masalah, inovatif, cakupan
tidak terlalu luas
Sangat >81 Ide jelas, inovatif dan mampu menyelesaikan masalah dengan cakupan luas
Baik

b. Bobot Nilai
- Diskusi /Seminar : 10%
- Penugasan Individu : 15%
- Ujian Tengah Semester : 30%
- Partisipasi dan Sikap : 15%
- Ujian Akhir Semester : 30 %

3. Sistem penilaian menggunakan sistem nilai huruf yang merupakan pembakuan dari nilai mentah dengan pembakuan sebagai
berikut:
A = 80 - 100
B = 69 – 79,9
C = 55 – 68,9
D = 44 – 54,9
E = 0- 43,9

Koordinator Mata Kuliah

Dr. Sahrir Sillehu, S.KM.,M.Kes

Anda mungkin juga menyukai