Anda di halaman 1dari 37

1

TEHNIK PEMBUATAN SOAL


BERDASARKAN BLUE PRINT
SOAL UKOM VOKASI KEPERAWATAN

RIDWAN SETIAWAN

AIPVIKI

03/12/2021
VIGNETE
2

Bisa Berisi: Ketentuan:


Pernyataan •Logis
Situasi •Sistematis
Kasus pasien

Jangan Terlalu Panjang / Pendek 03/12/2021


VIGNETTE / KASUS / STEM (KLINIS)
3

1.Pengenalan Masalah
2.Anamnese
3.Pemeriksaan

03/12/2021
VIGNETTE / KASUS / STEM (KLINIS)
4

 Jenis Kelamin, Umur (E.G. Laki-laki 25 Tahun)


Kasus Spesifik Wanita  Kehamilan
Kasus Anak-anak, Dewasa, Geriatri?
 Tempat Pelayanan/Setting (Ugd, Poli, Puskesmas)
 Keluhan Utama
 Lama Atau Derajat Keluhan
 Gejala Penyerta Dan Keterangan Lainnya
 Pemeriksaan Fisik
 Pemeriksaan Penunjang 03/12/2021
• Seorang (Laki-laki/Perempuan/Anak Laki-laki/Anak
5 Perempuan) Berusia …..Tahun (Datang/Dibawa Orang
Tuanya/Dibawa Keluarganya) Ke (Rumah
Sakit/Puskesmas/Dokter Praktik Umum)
• Dengan Keluhan…….. Keluhan Disertai……. Pasien
Diketahui…… Bekerja Sebagai…… Pada Pemeriksaan Fisik
(Diperoleh/Ditemukan/Didapatkan) Keadaan Umum……
• Pada Pemeriksaan Tanda Vital Diperoleh Tekanan Darah
…Mmhg, Denyut Nadi ….X/Menit, Frekuensi Napas
…X/Menit Dan Suhu …. 0C. Pada Pemeriksaan (Obstetrik,
Dermatologik, Visus, Neurologik)
(Diperoleh/Ditemukan/Didapatkan) ………
• Pada Pemeriksaan Laboratorium (Darah/Urine/Feses/Cairan
Serebro Spinal) Diperoleh ……. Pada Pemeriksaan Foto
Rontgen Diperoleh Gambaran………
03/12/2021
6 LEAD IN (PERTANYAAN)

Kata Tanya Di Depan (Apakah,


Manakah, Dll)

Diakhiri Dengan Tanda Tanya (?)

Terpisah Satu Baris Dari Kasus (Vignette)


Agar Jelas Terlihat
03/12/2021
7 Tip !

• Vignette / Kasus Dianggap Berfungsi Jika Tanpa


Vignete, Pertanyaan Tidak Berfungsi Dengan
Jelas

• Pertanyaan Baik, Terlihat Bila Peserta Pintar


Bisa Menebak Jawaban Tanpa Melihat Pilihan
Jawaban
03/12/2021
8 OPTION / PILIHAN JAWABAN

Homogen: Topik, Gramatikal, Semantik, Panjang-pendek.


Hindari Absolutisme: Selalu, Tidak Pernah.
Hindari Konvergensi.
Hindari Kesamaan Istilah Dengan Vignette.
Hindari Urutan Yang Tidak Sistematis  Menyulitkan.
Hindari Kalimat: Bukan Salah Satu Di Atas

03/12/2021
Pola Soal
9

(Contoh) Evaluation Assessment

implementa
tion
Diagnosis

Interven
tion

03/12/2021
10 ASSESSMENT: CONTOH
Seorang (deskripsi pasien) mengalami (type cedera & Lokasi).
• Manakah bagian yang harus dikaji?
• Apakah keluhan utama yang harus ditanyakan?
• Manakah pemeriksaan penunjang yang tepat?

Seorang (deskripsi pasien) mengalami (keluhan dan gejala) Seorang


(deskripsi pasien) mengatakan (deskripsi kata/ekspresi)
• Manakah data penting yang harus di gali lebih dalam?
• Manakah pemeriksaan penunjang yang tepat?
• Manakah data laboratorim yang paling relevant

03/12/2021
11 MONITORING/EVALUATION
Seorang (deskripsi pasien) sedang menjalani (terapi, tindakan
tertentu).
• Apakah hal terpenting yang harus dimonitor?
• Apakah hal yang harus dicek setibanya di ruang rawat?

Seseorang (deskripsi pasien) sedang menjalani (terapi, tindakan


tertentu) mengalami (gejala/tanda)
• Manakah data penting yang harus dimonitor segera?
• Apakah yang menyebabkan hal …. terjadi?
• Apakah kesimpulan dari klien diatas?

03/12/2021
12 PANJANG VIGNET & LEAD IN (NBME. 2002)

• Rata-rata 40 kata

• Rata-rata 60 kata

Rata-rata jumlah kata 40-50. Gunakan word count

03/12/2021
13 DIMENSI KOMPETENSI

Task Contingency Environment


Task Skill Management Management Management
Skill Skill Skill

03/12/2021
14 Contoh Dimensi Kompetensi
Penjelasan & Contoh Kompetensi
Asuhan Menjalanankan Tugas Spesifik
Menentukan DX, Mengukur Tekanan Darah, Menghitung
Tetasan Infus, Usia Kehamilan. Memberi Obat. Dll.

Manajejemen Mengatur Berbagai Tugas Dalam Pekerjaan Merawat 5


Asuhan Pasien Dlm 1 Waktu. Memenuhi Kebutuhan 5 Pasien
Hingga Tuntas Bds Prioritas
Asuhan Berespon Terhadap Masalah Dan Abnormalitas
Contingency Memandikan Pasien, Tiba-tiba Pasien BAB, Muntah
Lingkungan Bertanggungjawab Terhadap Lingkungan Kerja
Membuang Sampah Infeksius, Lingkungan Yang Sesuai
03/12/2021
15
PENULISAN PER ORANG (CONTOH)
Kelompok Keilmuan: Medical Bedah
Tinjauan Soal 1 Soal 2 Soal 3
1 2
2 1
3 1
4 1 TBC
TRAUMA Asthma
5 3
6 1
7 1

1. Mulai tinjauan yang mudah. Jika sudah penuh, lanjut ke tinjauan sulit
2. Meliputi kuratif, promotiv dan preventif
3. Semua proses keperawatan (pengkajian-evaluasi)
4. Semua (askep/manajemen), ethik/legal dan pengembangan profesional

03/12/2021
16 CASE SPECIFICITY: AREA

• Seorang laki-laki berumur 26 tahun diantar ke IGD karena mengeluh diare


sejak 3 minggu yang lalu. Hasil pengkajian didapatkan pasien kompos
mentis, suhu tubuh 40 °C, frekuensi napas 26 x/menit, frekuensi nadi 124
x/menit, pengisian kapiler > 3 detik, terlihat banyak bekas jejas
penusukan jarum suntik di lengan sebelah kirinya, pada mukosa mulut
terdapat candidiasis dan pada auskultasi terdengar bunyi ronkhi pada
kedua lapang paru.
• Apakah masalah keperawatan utama pada kasus tersebut?
a. Defisit volume cairan (73.64%)
b. Gangguan pola eliminasi fekal
c. Bersihan jalan napas tidak efektif
d. Kerusakan integritas kulit
e. Kerusakan pertukaran gas 03/12/2021
17 Case specification: subject
• Anak laki-laki berusia 5 tahun dirawat di rumah sakit
karena fraktur pada area tibia sinistra. Tidak ada
perdarahan terbuka, anak hanya mengalami lecet. Anak
menangis kesakitan. Gips baru selesai terpasang.
• Apakah tindakan pengkajian utama pada kasus
tersebut?
a. Tanda perdarahan
b. Sensasi pada area distal fraktur
c. Pengisian kapiler di distal fraktur (64.31%)
d. Perlukaan pada area distal fraktur 22

e. Frekuensi nadi pada area distal fraktur

03/12/2021
18

Contoh Pengembangan

23

03/12/2021
19 JENIS PERTANYAAN PROSEDURAL
Proses/linear Cluster Campur
F

D
A B C
E C D

A B C B

24

03/12/2021
20 CONTOH: LINEAR SEDERHANA

1. Konsep Map Prosedur: Pengukuran Tekanan Darah


2. Aspek: Tahap Suara Diastolik
3. Pointers Kasus:
1. Klien 45 Tahun, Situasi Poliklinik
2. Suara Diastolik Terdengar
4. Poin Pertanyaan: Tahap Selanjutnya?
5. Point Jawaban:
1. Lepas Manset, Lepas Stetoskop, Dengar, Pompa Kembali, Dst

03/12/2021
21 CONTOH: LINEAR

Klien, 45 tahun di poliklinik dengan hipertensi


sedang diukur tekanan darahan. Tekanan awal
diastolik telah terdengar.
Manakah tindakan yang tepat selanjutnya?
a. Melepas stethoscope
b. Mendengarkan suara akhir diastolik
c. Melepas manset sphygmomanometer
d. Membiarkan udara keluar dari manset
e. Memompa kembali manset sphygmomanometer
03/12/2021
MINDMAP PEMASANGAN CHATETER URINE
22 Informasi Instruksi
Pasien Nafas dalam Demonstrasi
Posisi Evaluasi

Pemilihan
Persiapan
Sterilitas
Indw. Chat.
Lubrikasi
Pemasangan
Insersi
Klemping
Perawatan Kebersihan
Pelepasan
B. Training
Evaluasi 27

03/12/2021
PROSES/LINEAR PEMASANGAN CATHETER URINE
23
Lubrikasi
Lubrikasi Pemasangan
Insersi

INSERSI AWAL

Insersi di Spinkter

Instruksi Nafas Dalam

Menekan chatheter 28

03/12/2021
24 Contoh: linear sederhana
1. Concept map: pemasangan kateter urine
2. Aspek: insersi kateter
3. Pointers kasus:
1. Klien 45 tahun, status urologi DBN
2. Tahanan lunak pada kedalaman insersi 13 cm
3. Klien meringis
4. Poin pertanyaan: Tahap selanjutnya?
5. Point jawaban:
1. Lajut, jeli, nafas dalam,
2. Stop, tahan
03/12/2021
25
Contoh: soal linear
Klien laki2 usia 44 tahun, akan dilakukan pemasangan kateter urine.
Anamnesa status urologi dalam batas normal.
Ketika perawat memasukan kateter ke dalam urethra,
terasa ada tahanan lunak pada kedalaman ±13 cm, kien terlihat meringis.

Manakah respon pertama perawat yang tepat?


A. Menambahkan Lidocain Jelly
B. Menekan ujung kateter hingga masuk
C. Menganjurkan klien menarik nafas dalam
D. Menghentikan prosedur sementara
E. Meminta klien menahan nyeri

03/12/2021
26

Soal Kluster

31

03/12/2021
concept map perawatan WSD
27 Cek Nafas Recall
Instruksi klien Demonstrasi
Pasien
Evaluasi
Posisi

Krepitasi
Tube site Ganti balutan
Tercabut
WSD
Undulasi Klemping
Selang Pelepasan
Milking/streping
Pembukaan botol
Pemasangan
Botol Ganti botol
Pengaturan selang
Evaluasi 32

03/12/2021
28
Contoh: Soal Cluster
Klien dengan WSD akibat luka tusuk di dada terlihat sesak. Botol WSD
(sistim 1 botol) penuh dan perlu diganti. Botol baru
Dan perlengkapanya telah siap di dekat klien. Selang (tube) ke pasien
akan di klem.

Apakah persiapan yang harus disampaikan ke pasien sebelum


tindakan tersebut?
a. Hati-hati jangan bergerak
b. Lepaskan nafas secara perlahan 33

c. Tarik nafas dalam beberapa kali


d. Menahan nafas saat diinstruksikan
e. Bernafas seperti biasa saat pergantian botol
03/12/2021
Tn. A: Stroke, kelemahan,
29 bab/bak di tempat tidur

Tn. E: Hematemesis, Tn. B: DM, GDS 235,


melena, NGT terlepas meminta susu
hangat
Perawat

Tn. D: Pos apendictomy, Tn. C: Asthma, sesak,


kesakitan, balutan kering kanul oksigen jatuh

Contoh: task management skill 34

03/12/2021
PRAKTIK PROFESSIONAL, ETIS, LEGAL DAN
30
PEKA BUDAYA

Sub Kompetensi Ini Meliputi; Bertanggung


Gugat Terhadap Praktik Profesional;
Melaksanakan Praktik Keperawatan
Berdasarkan Kode Etik; Dan Melaksanakan
Praktik Secara Legal

03/12/2021
31
Manfaat umum, Elektif, sadar,
Keadaan rata2 berpengatahuan

Beneficence Autonomy
Non
Maleficience Justice
Kedaruratan, Kesamaan hak,
penyelamatan jiwa sama rata

03/12/2021
Remaja jatuh dari sepeda motor di bawa ke UGD dengan luka
32 laserasi di kepala dab siku, Tidak ada cedera lai lain, bisa berjalan
normal namun bicara tidak coherent, mulut bau alkohol , Karena
situasi UGD sedang sibuk , pasien diminta menunggu, namun tidak
sabar dan memaksa mau pulang sebelum lukanya di rawat

Bagaimanakah sikap perawat dalam menghadapi hal


tersebut?

A. menghargai keputusan pasien pulang paksa


B. menasehati pasien untuk bersabar
C. menahan pasien untuk tidak pulang
D. mengingatkan pasien lukanya bahaya
E. menyegerakan perawatan luka pasien tersebut

03/12/2021
33 Contoh etik lain
• Klien 85 tahun dirawat di RS karena sesak berat. Riwayat DM
tidak terkontrol dan COPD dengan CHF dan sering dirwat di RS.
Klien mengatakan telah bahagia dengan kehidupanya dan siap
meninggal. Ketika klien mengalami henti jantung, anaknya
meminta klien diresusitasi dan dirawat dengan ventilator.
Bagimana sikap perawat sebaiknya? Apa yang harus dilakukan
terhadap anak klien tersebut?
• Klien 57 tahun dirwat karena Stroke. Parsial paralisis dan tidak
bisa bicara. Klien mampu melakukan beberapa hal dasar yang
diprogramkan perawat untuk meningkatkan kemandirianya.
Namun saat anaknya datang, mereka marah karena dianggap
perawat tidak melayani kebutuhan orangtuanya. Apa yang 39
seharusnya dilakukan perawat?

03/12/2021
Contoh 1
34 Seorang ibu usia tiba di nurse station dari luar RS
karena baru diberitahu suaminya bahwa anaknya
dirawat karena DHF. Keadaan anak stabil dengan infus
RL, tak ada tanda penurunan keadaan
Manakah hal harus dilakukan perawat untuk ibu anak
tersebut?
a. Menjelaskan anaknya baik-baik saja
b. Meminta ibu untuk tenang terlebih dahulu
c. Mengajak ibu untuk duduk terlebih dahulu
d. Meminta ibu untuk menarik nafas dalam
terlebih dahulu

03/12/2021
Contoh 2
35 Seorang ibu usia tiba di nurse station dari luar kota
karena baru diberitahu suaminya bahwa anaknya dirawat
karena DHF. Keadaan anak cenderung tidak stabil,
kesadaran mulai menurun, persiapan dibawa ke ICU.
Manakah hal pertama yang harus dilakukan
perawat untuk ibu anak tersebut?
a. Menjelaskan anaknya baik-baik saja
b. Meminta ibu untuk tenang terlebih dahulu
c. Mengajak ibu untuk duduk terlebih dahulu
d. Meminta ibu untuk menarik nafas dalam
terlebih dahulu

03/12/2021
36 PENGEMBANGAN PROFESSIONAL

Sub Tinjauan Ini Meliputi: Melaksanakan Peningkatan


Professional Dalam Praktik Keperawatan; Melaksanakan
Peningkatan Mutu Pelayanan Keperawatan Dan Asuhan
Keperawatan; Dan Mengikuti Pendidikan
Berkelanjutan Sebagai Wujud Tanggung Jawab Profesi

03/12/2021
37

03/12/2021

Anda mungkin juga menyukai