Anda di halaman 1dari 1

PEMETAAN MODEL DIRECT INSTRUCTION VARIASI DENGAN

MODEL KOOPERATIF TIPE TALKING STICK

No
Langkah Model Aktivitas Guru Aktivitas Siswa
.
1. Guru menyampaikan pokok- Guru menyampaikan Siswa
pokok dari kegiatan pokok-pokok mendengarkan dan
demonstrasi serta tujuan kegiatan demonstrasi memperhatikan
pembelajaran yang akan serta tujuan penjelasan guru.
dicapai (Direct Instruction). pembelajaran.
2. Guru menyiapkan alat dan Guru menyiapkan Siswa
bahan untuk alat dan bahan untuk mendengarkan dan
didemonstrasikan didepan didemonstrasikan. memperhatikan
kelas serta menyiapkan penjelasan guru.
tongkat (Direct Instruction
dan Talking Stick).
3. Guru melakukan demonstrasi Guru Siswa
sesuai materi pembelajaran mendemonstrasikan memperhatikan
dan meminta seluruh siswa materi pembelajaran.demonstrasi yang
memperhatikannya (Direct dilakukan oleh
Instruction). guru.
4. Guru membagi siswa dalam Guru membagi siswa Siswa membentuk
beberapa kelompok dalam beberapa kelompok
hiterogen. Terdiri dari 4 kelompok hiterogen. heterogen.
kelompok dan beranggotakan
4 - 6 orang (Talking Stick).
5. Guru membimbing pelatihan Guru membimbing Siswa melakukan
(Direct Instruction). pelatihan demonstrasi sesuai
demonstrasi. arahan guru.
6. Guru menyerahkan tongkat Guru menyerahkan Siswa menerima
kepada siswa untuk tongkat kepada siswa tongkat sambil
dijalankan dengan iringan dengan iringan lagu. bernyanyi dengan
lagu (Talking Stick). iringan lagu.
7. Lagu dapat sewaktu-waktu Guru menghentikan Siswa yang
dihentikan, siswa yang lagu dan memegang
memegang tongkat pada saat memberikan tongkat menjawab
lagu dihentikan harus pertanyaan. pertanyaan dari
menjawab pertanyaan guru guru.
(Talking Stick).
8. Guru mengadakan evaluasi Guru memberikan Siswa berdiskusi
pada hasil demonstrasi lembar kerja dengan teman
melalui suatu diskusi kelompok (LKK). kelompok.
kelompok (Talking Stick).

Anda mungkin juga menyukai