Anda di halaman 1dari 7

LAPORAN MUTU UNIT HUMAS DAN UMUM

RSU ALLAM MEDICA BUMIAYU


BULAN JANUARI 2022

I. PENDAHULUAN
Unit Humas dan Umum merupakan salah satu unti yang berada di bawah Bidang
Umum dan Keuangan RSU Allam Medica Bumiayu, yang mempunyai tugas
melaksanakan kegiatan pemberian informasi, promosi kesehatan dan pengelolaan
komplain. Humas dan Umum membawahi security dan OB dimana fungsi dari
security sangat penting dalam menjaga ketertiban, keamanan dan kenyamanan
pengunjung serta memberikan edukasi terhadap pengunjung mengenai segala
peraturan yang ada di RSU Allam Medica Bumiayu. Selain itu, OB juga mempunyai
fungsi yang sangat penting bagi karyawan lain, yaitu membantu memenuhi kebutuhan
karyawan lain dan dokter.
Agar Unit Humas dan Umum dapat melaksanakan tugas dan fungsinya
sebagaimana yang telah disebutkan, maka perlu dibuatkan program kerja yang baik
dan sesuai dengan kondisi lingkungan RSU Allam Medica. Dengan adanya program
kerja yang telah disusun, maka perlu adanya laporan untuk melihat sejauh mana
program telah tercapai. Maka dari itu, unit Humas dan Umum telah menyusun laporan
bulanan yang akan diteruskan kepada kepala bidang Umum dan Keuangan untuk bisa
dievaluasi dan ditindak lanjuti.

II. PROGRAM DAN KEGIATAN BULAN JANUARI TAHUN 2022

TARGET TARGET
PROGRAM INDIKATOR KEGIATAN
WAKTU CAPAIAN

Penangan Terselesaikannya Cara penanganan Insidental 75%


Komplain komplain yang masuk sesuai dengan SPO
dalam waktu yang penanganan
sesuai dengan SPO. komplain/panduan
komplain
Survey Tercapainya kepuasan Survey kepuasan 1 bulan 80%
kepuasan pelanggan terhadap pelanggan dilakukan sekali
pelanggan pelayanan RSU Allam dengan menyebar Dievaluasi
Medica Bumiayu ≥ kuisioner kepada setiap 3
80% pengunjung RSU bulan sekali
Allam Medica

Laporan Kinerja Unit Humas dan Umum Januari 2022 1


Bumiayu di Rawat
Jalan maupun Rawat
Inap
Tidak adanya Tidak adanya kejadian 1. Melakukan Setiap hari 100%
barang milik kehilangan di pencatatan bagi
pasien, lingkungan RSU pasien atau
pengunjung, dan Allam Medica keluarga pasien
pegawai yang Bumiayu. yang menitipkan
hilang. barang dan bagi
yang kehilangan
barang.
2. Memberikan
edukasi kepada
semua warga
RSU Allam
Medica Bumiayu
untuk menjaga
barang bawaan
melalui
pengumuman
dan edukasi
secara langsung.
(jam edukasi
diatur dalam
SPO)
Pengawasan Terciptanya Melakukan Setiap hari 100%
keliling rumah lingkungan rumah pengawasan terhadap
sakit sakit yang kondusif semua tempat di
dan aman. RSU Allam Medica
Bumiayu dengan
melakukan patroli ke
seluruh kawasan
RSU Allam Medica
Bumiayu setiap 1
jam sekali dan
memantau melalui

Laporan Kinerja Unit Humas dan Umum Januari 2022 2


CCTV.
Sistem Terciptanya Melakukan Setiap hari 100%
pengamanan lingkungan RSU pengawasan terhadap
bagi bayi, anak, Allam Medica tempat yang rawan
usia lanjut dan Bumiayu yang aman keamanan dengan
tempat yang dari tindak kejahatan. memantau CCTV
rawan Adanya regulasi yang dan patroli setiap
keamanan. mengatur sistem jam.
pengamanan. Adanya kebijakan
direktur RSU Allam
Medica yang
mengatur tentang
pola pengamanan
khususnya bagi bayi,
anak, usia lanjut dan
tempat yang rawan
keamanan.
Monitoring Adanya regulasi yang Monitoring Setiap hari 80%
CCTV mengatur tentang pemantauan CCTV.
sistem keamanan bagi
bayi, anak, usia lanjut
dan tempat yang
rawan keamanan.
Petugas Semua petugas Melakukan 2022 100%
keamanan keamanan mempunyai pendidikan
bersertifikat sertifikat keamanan. pengamanan bagi
pengamanan security yang belum
mempunyai sertifikat
pengamanan
Evaluasi sistem Tercapainya kepuasan Melakukan penilaian 3 bulan 100%
pengamanan kerja pegawai RSU terhadap sistem sekali
Allam Medica pengamanan yang
Bumiayu sehingga telah dilakukan dan
muncul loyalitas memberikan evaluasi
pegawai terhadap dalam rapat bulanan.
RSU Allam Medica

Laporan Kinerja Unit Humas dan Umum Januari 2022 3


Bumiayu.
Respon terhadap Tertanganinya error Cara penanganan Insidental 85%
komplain error sistem IT dalam sesuai dengan SPO
sistem IT jangka waktu sesuai penanganan
dengan SPO. komplain/panduan
komplain error
sistem IT.

III. PENCAPAIAN PROGRAM DAN KEGIATAN BULAN JANUARI 2022


NO PROGRAM KEGIATAN CAPAIAN PENJELASAN
1 Penangan Cara penanganan 100% Komplain yang
Komplain sesuai dengan SPO masuk sejumlah 17
penanganan komplain dengan
komplain/panduan kategori KKH.
komplain Komplain dapat
ditangani semua.
2 Survey kepuasan Survey kepuasan 75,35% Dari 9 pertanyaan
pelanggan pelanggan dilakukan dalam kuesioner,
dengan menyebar penilaian yang
kuisioner kepada masih rendah pada
pengunjung RSU sistem, mekanisme
Allam Medica dan prosedur
Bumiayu di Rawat pelayanan.
Jalan maupun Rawat
Inap
3 Tidak adanya 1. Melakukan 100% Kondisi aman
barang milik pencatatan bagi terkendali. Tidak
pasien, pasien atau ada laporan
pengunjung, dan keluarga pasien kehilangan barang
pegawai yang yang menitipkan dari pengunjung
hilang. barang dan bagi atau pegawai.
yang kehilangan
barang.
2. Memberikan
edukasi kepada
Laporan Kinerja Unit Humas dan Umum Januari 2022 4
semua warga RSU
Allam Medica
Bumiayu untuk
menjaga barang
bawaan melalui
pengumuman dan
edukasi secara
langsung. (jam
edukasi diatur
dalam SPO)
4 Pengawasan Melakukan 64% Monitoring keliling
keliling rumah pengawasan terhadap dilaksanakan hanya
sakit semua tempat di 20 hari dalam 31
RSU Allam Medica hari kerja.
Bumiayu dengan
melakukan patroli ke
seluruh kawasan
RSU Allam Medica
Bumiayu setiap 1
jam sekali dan
memantau melalui
CCTV.
5 Sistem Melakukan 100% Formulir surat
pengamanan bagi pengawasan terhadap pernyataan bayi
bayi, anak, usia tempat yang rawan keluar dari RSU
lanjut dan tempat keamanan dengan Allam Medica
yang rawan memantau CCTV selalu diisi. CCTV
keamanan. dan patroli setiap selalu terpantau.
jam. Terdapat kebijakan
Adanya kebijakan yang mengatur
direktur RSU Allam tentang
Medica yang pengamanan bagi
mengatur tentang bayi, anak, usia
pola pengamanan lanjut dan tempat
khususnya bagi bayi, rawan keamanan.
anak, usia lanjut dan
tempat yang rawan
Laporan Kinerja Unit Humas dan Umum Januari 2022 5
keamanan.
6 Monitoring Monitoring 48,38% Monitoring CCTV
CCTV pemantauan CCTV. dilaksanakan hanya
15 hari dalam 31
hari kerja.
7 Petugas Melakukan 100% Semua petugas
keamanan pendidikan keamanan
bersertifikat pengamanan bagi mempunyai
pengamanan security yang belum sertifikat
mempunyai sertifikat keamanan.
pengamanan
8 Evaluasi sistem Melakukan penilaian 100% Terlaksananya
pengamanan terhadap sistem rapat monitoring
pengamanan yang dan evaluasi sistem
telah dilakukan dan pengamanan pada
memberikan evaluasi tanggal 23 Januari
dalam rapat bulanan. 2022.
9 Respon terhadap Cara penanganan 96,875% Semua komplain
komplain error sesuai dengan SPO error dapat
sistem IT penanganan tertangani sesuai
komplain/panduan dengan SPO.
komplain error
sistem IT.

IV. KESIMPULAN
Dari hal-hal tersebut di atas maka dapat disimpulkan beberapa hal sebagai berikut :
1. Penanganan komplain sudah dilakukan dengan baik, namun masih perlu
ditingkatkan lagi penanganan komplain di unit-unit yang ada di RSU Allam
Medica.
2. Survey kepuasan pelanggan belum maksimal karena terkendala dengan
penyebaran kuisioner yang belum bisa dilakukan secara menyeluruh oleh pegawai
masing-masing unit.
3. Secara keseluruhan program mutu unit humas sudah tercapai sesuai standar.

V. RENCANA TINDAK LANJUT


No Masalah Kegiatan Tujuan Sasaran Tempat Waktu Angga PJ
Laporan Kinerja Unit Humas dan Umum Januari 2022 6
ran
1. Belum Penyebaran Untuk Semua Semua Februari 250.00 Kepal
terlaksan kuisioner di mengetahui pengunjun unit di 2022 0 a
anya masing- tingkat g RSU RSU ruang
survey masing unit kepuasang Allam Allam dan
kepuasan pelanggan Medica Medica Ka.
pelangga terhadap Bumiayu, Bumiayu Huma
n secara pelayanan di baik rawat s dan
maksima RSU Allam jalan umu
l Medica Bumiayu. maupun m
Sebagai bahan rawat
evaluasi inap.
perbaikan
pelayanan.
Bumiayu, 05 Februari 2022
Mengetahui,
Kabid Umum dan Keuangan Ka. Unit Humas dan Umum

Ahmad Tauhid, S.T Esih Kurniasih, S.M

Laporan Kinerja Unit Humas dan Umum Januari 2022 7

Anda mungkin juga menyukai