Anda di halaman 1dari 3

Nama : Jodhy Matondang

NPM : 219410262
Kelas : 6 MG

1.
Mengurangi biaya personal, dengan membantu:
• Mengantisipasi kekurangan/kelebihan sumber daya manusia
• Memperbaiki ketidakseimbangan, sebelum tidak dapat diatur dan
mahal
1 Memberikan dasar lebih baik untuk pengembangan
perencanaan karyawan.
Membuat sikap pekerja optimum.
2 Memberikan peluang yang sama bagi:
• pria dan wanita,
• anggota kelompok minoritas dan mayoritas,
• individu dengan atau tapa cacat fisik
dalam perencanaan pertumbuhan di masa datang.
3 Mengembangkan kesadaran yang lebih besar tentang
pentingnya suara MSDM, melalui semua level organisasi.
4 Memberikan alat untuk menilai dampak kebijakan dan
tindakan manajemen sumber daya alternatif.

2.
• Landasan utama Power Marketing adalah
"memanusiakan" pelanggan.
Ini terangkum dalam konsep/filosofi Customer Centered
Marketing (CCM), yang bertumpu pada:
• Perspective & Purpose
• Pride dan Persistence
Landasan pola pikir power marketing terletak pada
tiga kata kunci:
Pergerakan (moving). Pergerakan merupakan tumpuan untuk menjawab persaingan dan
dinamika permintaan yang selalu begolak karena ekseptasi pelanggan semakin tinggi. 
Kepedulian (caring). Pergerakan harus disertai dengan kepedulian kepada pelanggan melalui
inovasi dibidang strategi, manajerial maupun produk atau jasa. 
Inovasi ( Inovating). Inovasi dibidang strategi dan manajerial menghasilkan produk atau jasa
yang inovatif merupakan proses untuk memberikan nilai tambah bagi pelanggan sehingga
terjadi kepuasan pada pelanggan yang akan menumbuhkan kepercayaan dan hubungan jangka
panjang yang berkelanjutan serta tercipta loyalitas pelanggan.

3.
• Power Marketing terdiri dari landasan nilai 9-3-5
matrix:
- 9 nilai strategis
1. Pemangku kepentingan (stakeholders)
2. Service (pelayanan)
3. Strategi
4. Segmentasi
5. Solusi
6. Strike
7. Surprise
8. System
9. Shake
- 3 nilai pengembangan
1. Newness: Pengembangan tidak sekadar membutuhkan peningkatan
atau perbaikan,tapi yang dibutuhkan adalah inovasi
(didukung oleh daya cipta, bukan sekedar modifikasi).
2. Nourishment: Implementasi relationship
Marketing- program pemeliharaan jejaring
3. Networking: Program perluasan jejaring.
- 5 nilai penyampaian
1. Competence dicapai melalui fokus usaha dalam
manajemen pemasaran.
Didukung keterampilan interpersonal dan komunikasi
yang etektif.
2. Customer:
- Pelanggan sebagai raja
Kegiatan pemasaran adalah kegiatan konsultasi
3. Competition: Apa yang disampaikan harus
kompetitif, dalam citra dan kecepatan.
4. Convenience: Aturan dasar penyampaian adalah
bagaimana pelanggan merasa nyaman.
5. Care:
Peduli memuaskan harapan pelanggan
Peduli pengembangan komunitas dan konservasi
Lingkungan

4.
Appreciative Inquiry merupakan sebuah metode dalam manajemen perubahan yang telah
menjadi alternatif pendekatan problem solving untuk mengungkap kemungkinan yang
sebelumnya terabaikan dalam proses berkembangnya sebuah organisasi.
Contoh :
Saya : Mamski suka lagu-lagunya Maudy Ayunda ya?
Mama: Iya. Bagus-bagus Mai, enak didengar...
Saya : Iya memang.
Mama : Orangnya pinter lagi. Suaranya bagus, bisa bikin lagu sendiri.
Saya : Bisa main gitar, bisa main piano juga lho....
Mama : Iya, sama seperti kamu lho, bisa nyanyi, bisa main piano juga. Ya nggak?
(Discovery)
Saya : Hehehehe...
Mama: Udah gitu seperti Maudy Ayunda, ketrampilannya bisa ja di pekerjaan. Dapat uang
sendiri. Asik kan ya? (Dream)
Saya : Oh.... iya ya Mam?
Mama : Iyalah... Kan dia nyanyi, main musik atau bikin lagu gitu dibayar. Orang kalau punya
beberapa ketrampilan git enak Mai. Ada banyak jalan buat dapat kerjaan. Coba kamu
pikir, orang nanti kalau sudah selesai sekolah trus mau ngapain?
Saya : Kuliah.
Mama : Habis kuliah?
Saya : Ya kerjalah.

5.
 Kecerdasan intelektual adalah kemampuan yang dibutuhkan untuk melakukan
berbagai aktivitas mental berpikir, menalar dan memecahkan masalah pada
kecerdasan emosional.
 Kecerdasan Emosional menjelaskan bahwa kecerdasan emosional adalah kemampuan
seseorang untuk mengendalikan emosi dirinya sendiri dan orang lain, membedakan
satu emosi dengan lainnya dan menggunakan informasi tersebut untuk menuntun
proses berpikir dan berperilaku seseorang
 Kecerdasan sosial merupakan kemampuan seseorang dalam berinteraksi dengan orang
lain dan memahami orang lain.
 Kecerdasan Spiritual menjelaskan spiritual adalah segala sesuatu yang berkaitan
dengan hubungan seseorang dengan kehidupan nonmaterial atau kekuatan yang lebih
tinggi.

Anda mungkin juga menyukai