Anda di halaman 1dari 2

INSTITUT ILMU KESEHATAN SURYA MITRA HUSADA

NAMA : Finda Sriwahyuni


NIM : 1971B003
PRODI : S1 ADMINSTRASI RUMAH SAKIT
MATKUL : AKREDITASI RUMAH SAKIT STANDAR JCI

Tugas : Buat SPO di Suatu Rumah Sakit.

INFORMASI AWAL PENDAFTARAN

No dokumen : 01.12.00.28
Standar No revisi : 00
Prosedur Tanggal terbit : 1 September 2015
Operasional Halaman : 1/2
Rumah Sakit Ditetapkan oleh
Umum UMM Direktur RS-UMM

Prof. Dr. Dr. Djoni Djunaedi, Sppd, Kpti

1. PENGERTIAN Pengkajian informasi kebutuhan pasien tentang data


sosial, keyakinan dan nilai-nilai kepercayaan serta
hambatan, kebutuhan pelayanan, dan biaya
perawatan.
2. TUJUAN 1. Untuk mengetahui informasi tentang data
sosial pasien
2. Untuk mengetahui keyakinan dan nilai-nilai
kepercayaan serta hambatan pasien.
3. Untuk mengetahui kebutuhan pelayanan
pasien
4. Untuk mengetahui dan memberikan informasi
tentang biaya perawatan pasien selama di
rawat di rumah sakit.
3. KEBIJAKAN Cara memperoleh pilihan kedua (second opinion)
harus sesuai prosedur yaitu dengan SK Kebijakan
Direktur Nomor 038/SK.Keb/RS-UM/IX/2015
tentang SK Kebijakan Perlindungan Terhadap Hak
Pasien dan Keluarga
4. PROSEDUR ATAU 1. Tegur dan sapa pasien dengan senyuman serta
LANGKAH-LANGKAH ucapkan salam “assalamuallaikum…, ada yang
bisa saya bantu”
2. Lakukan sekrining visual pada pasien, apakah
indikasi gawat darurat, urgent atau tidak ?
3. Tanyakan tentang keluhan pasien, untuk
menentukan kebutuhan pelayanan yang akan
diperoleh.
4. Identifikasi pasien apakah pasien baru atau
lama, lakukan prosedur pendaftaran pasien
lama jika pasien teridentifikasi sebagai pasien
lama.
5. Pada pasien baru, lakukan identifikasi pasien
dengan form pasien baru dan KTP/KK pasien.
6. Lakukan identifikasi tambahan tentang :
a. agama pasien
b. keyakinan dan nilai-nilai kepercyaan

Anda mungkin juga menyukai