Anda di halaman 1dari 38

LAPORAN PRAKTIK KERJA LAPANGAN

DI HOTEL ATHAYA BY AMAZING


JL. Syech Yusuf No.100 Kendari Sulawesi Tenggara- Indonesia
Telp: (62401) 3131033,313133,3131113
Email : athaya.kendari@gmail.com

Di ajukan sebagai Salah Satu Syarat untuk Mengikuti Ujian Kompetensi


Kejuruan (UKK)Ujian Nasional Berbasis Daring (UNBD) dan Ujian Assesmen
(UA)

ABDUL HARIS FATTAH


NISN : 0038577266

PEMERINTAH PROVINSI SULAWESI TENGGARA


DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN
SEKOLAH MENENGAH KEJURUANNEGERI 1 KALEDUPA
2022
LEMBAR PENGESAHAN INDUSTRI

Laporan pelaksanaan praktik kerja industri (PRAKERIN) siswa menengah


kejuruan Negeri 1 Kaledupa (SMK N 1 KALEDUPA) yang berlangsung dari tanggal
4 Oktober 2021 sd 06 Januari 2022.

HOTEL ATHAYA KENDARI BY AMAZING HOTELS

Atas Nama

ABDUL HARIS FATTAH


NISN : 0038577266

Mengetahui/Menyetujui:

Pembimbing I Pembimbing II Pembimbing III

FAISAL DJAMAL DIRMAN ASNADI

YUYUN YULIARTI

GENERAL MANAGER

LEMBAR PENGESAHAN PEMBIMBING TEKNIK

ii
Laporan praktik kerja industry (prakerin) yang dilaksanakan pada tanggal 14
Desember 2020 sampai dengan 14 Februari 2021 di Hotel Athaya Kendari.

Di Ajukan Oleh

ABDUL HARIS FATTAH


NISN :

Telah disetujui oleh pembimbing teknik untuk diajukan pada ujian sidang
laporan pada tanggal 3 Maret 2021.

Mengetahui/Menyetujui

Kaledupa, 14 Februari 2021


Pembimbing Teknik

ARFIANA, S.Pd

iii
LEMBAR PENGESAHAN SEKOLAH
Laporan praktik kerja industry (prakerin) siswa SMKN 1 Kaledupa yang
berlangsung pada tanggal 14 Desember 2020 sampai dengan 14 Februari 2021 di
Hotel Athaya Kendari yang di ajukan oleh:

ABDUL HARIS FATTAH


NISN:
Telah disahkan oleh tim penguji pada ujian sidang laporan di SMKN 1
Kaledupa pada tanggal 1 Januari 2022.

Tim Penguji

1. Alifiani Saputera, A.Md.Par (……………………..)

2. Imawaty, D.A.Md.Par (……………………..)

3. Tety Sumarni, S.Pd (……………………..)

Mengetahui/Menyetujui

Kaledupa, Januari 2022


Kepala SMKN 1 Kaledupa

SAHIRUDIN MAHADIA, S.Pd


NIP. 19780806 200604 1 051

iv
KATA PENGANTAR

Puji syukur kepada Tuhan Yang Maha Kuasa, karena atas campur tngan-Nya
sehingga penyusunan laporsn praktek kerja industri (PRAKERIN) ini dapat
terselesaikan dengan baik. Dan laporan ini sebagai bukti untuk memnuhi bahwa
penulis telah melaksanakan praktek ketja industri (PRAKERIN) dengan baik yang
dilaksanakan di Hotel Athaya By Amazing Kendari.

Tujuan disusunnya laporan ini untuk memenuhi syarat dalam mengikuti ujian
assesmen dalam jurusan pariwisata bidang keahlian perhotelan pada SMKN 1
kaledupa. Dalam menulis dan menyusun laporan ini penulis menyampaikan
penghargaan dan ucapan terimakasi yang tulus kepada ALFIANI SAPUTERA,
A.Md.Par selaku pembimbing yang telah meluangkan waktu dan tenaga dalam
memberikan arahan dan bimbingan kepada penulis.

Ucapan terimakasi juga penulis sampaikan kepada pihak pihak yang secara
langsung maupun tidak langsung membantu penulis terutama kepada:

1. Sahirudin mahadia, s.pd, selaku kepala SMKN 1 KALEDUPA


2. Nur sitah, s ag, selaku wakil kepala SMKN 1 KALEDUPA
3. Rosnani,s.pd selaku kepala kejuruan SMKN 1 KALEDUPA
4. LA SIDA,S,Pd,selaku wakasek kesiswaan SMKN 1 KALEDUPA
5. Alfiani Saputera, A.Md,Par, selaku wakasek humas dan hubungan industry
SMKN 1 KALEDUPA
6. Dewan guru SMKN 1 KALEDUPA. Terimakasih atas ilmu yang bermanfaat,
dorongan moril, serta bimbingan yang diberikan kepada penulis selama
menempuh pendidikan.
7. Kepada Owner dan General Manager Hotel Athaya Kendari
8. Muh. Faisal Djamal,S.Sos., selaku Human Resources Manager Hotel Athaya
Kendari
9. Heni, selaku Asisten Front Office Hotel Athaya Kendari
10. Asnadi, selaku eksekutif House Keeper Hotel Atha Kendari
11. Dirman, selaku Outlet F&B Supervsior Hotel Atha Kendari
12. Kepada Karyawan/karyawati Hotel Athaya Kendari yang telah memberikan
semangat serta dorongan untuk terus bias melaksanakan program prakerin.

Dan teristimewa rasa hormat dan terimakasih yang tak terhingga kepada
kedua orangtua yang telah membesarkan, mendidik, dan membantu tanpa rasa lelah
serta selalu mendoakan penulis dalam hal apapun yang baik, semoga Allah SWT
membalas kebaikan dari semua pihak yang telah membantu penulis dalam
penyusunan laporan ini. Aamiin.

v
Penulis menyadari sepenuhnya bahwa dalam penyusunan laporan ini masih
jauh dari kesempurnaan, oleh karena itu, kritik dan saran yang sifatnya membangun
dari semua pihak penulis harapkan demi kesempurnaan laporan ini.Akhirnya dengan
penuh pengharapan semoga laporan ini dapat diterima dengan baik dan dapat
bermanfaat bagi adik adik kelas nantinya.

Kendari, 03 Januari 2022


Penulis

ABDUL HARIS FATTAH

vi
DAFTAR ISI

LEMBAR PENGESAHAN INDUSTRI......................................................................ii

LEMBAR PENGESAHAN PEMBIMBING TEKNIK..............................................iii

LEMBAR PENGESAHAN SEKOLAH.....................................................................iv

KATA PENGANTAR..................................................................................................v

DAFTAR ISI..............................................................................................................vii

BAB I............................................................................................................................1

PENDAHULUAN........................................................................................................1

A. Latar Belakang...................................................................................................1

B. Manfaat Penulisan Laporan PKL.......................................................................2

C. Tujuan Penulisan Laporan PKL.........................................................................2

BAB II..........................................................................................................................3

TINJAUAN UMUM....................................................................................................3

A. Gambaran Umum Hotel.....................................................................................3

B. Fasilitas Hotel....................................................................................................4

C. Struktur Organisasi HOTEL ATHAYA Kendari..............................................7

BAB III.........................................................................................................................8

METODE PRAKTIK KERJA LAPANGAN...............................................................8

A. Waktu dan Tempat.............................................................................................8

B. Sistematika Kerja...............................................................................................8

C. Uraian Tugas......................................................................................................9

BAB IV.......................................................................................................................22

PEMBAHASAN.........................................................................................................22

A. Masalah-Masalah Yang Dihadapi....................................................................22

B. Upaya Pemecahan Masalah.............................................................................22

BAB V........................................................................................................................23

PENUTUP..................................................................................................................23

A. Kesimpulan......................................................................................................23

B. Saran................................................................................................................24

LAMPIRAN...............................................................................................................25

vii
AUTOBIOGRAFI......................................................................................................30

viii
BAB I
PENDAHULUAN

A. Latar Belakang

Kegiatan Praktik Kerja Lapangan merupakan kurikulum pendidikan Sekolah


Menengah Kejuruan yang mendukung kegiatan belajar-mengajar siswa melalui
kegiatan praktik kerja secara langsung di dunia kerja.Hal ini sesuai dengan
program studi tertentu untuk mencapai keahlian kerja sebagai bekal untuk bekerja
secara profesional.

Untuk mewujudkan tujuan tersebut, maka diterapkan suatu sistem


pendidikan yang dikenal dengan istilah Praktik Kerja Lapangan.Sistem ini
merupakan suatu bentuk penyelenggaraan pendidikan keahlian profesional, yang
memadukan secara sistematis program pendidikan di sekolah dengan program
penguasaan keahlian melalui kegiatan bekerja secara langsung dan terarah untuk
mencapai tingkat keahlian profesional tertentu.

Selain itu juga, banyak berkembangnya destinasi wisata di Indonesia


sehingga memerlukan tenaga kerja yang produktif dan siap kerja. Untuk
mewujudkan hal tersebut diperlukan pendidikan yang cocok seperti Sekolah
Menengah Kejuruan Negeri 1 Kaledupa agar ketika siswa/siswi lulus dari SMK
dapat menghasilkan tenaga kerja yang siap kerja pada bidangnya masing-masing.

Praktik Kerja Lapangan merupakan suatu kegiatan kerja siswa yang


ditempatkan pada suatu tempat yang berkaiatan dengan bidang ilmu yang
ditempuhnya dalam waktu kurang lebih 2 bulan.Selain itu, Praktik Kerja
Lapangan yang dilakukan dapat membantu siswa-siswi agar lebih memahami
bidang studi keahlian yang di tekuninya dan mendapatkan gambaran nyata
penggunaanilmunya di dunia nyata. Siswa/siswi akan mengatasi kesenjangan
antara teori yang didapatkan di bangku sekolah dengan permasalahan di lapangan
sebenarnya, yang memerlukan teknologi informasi untuk mendapatkan jalan
keluarnya.

1
B. Manfaat Penulisan Laporan PKL

Adapun manfaat penulisan laporan adalah sebagai berikut :


1. Untuk mencari alternatif pencerahan masalah kejuruan sesuai dengan
keadaan yang terdapat pada dunia industri.
2. Untuk melatih kemampuan siswa dalam menulis laporan secara
ilmiah.
3. Sebagai bahan hasil praktik kerja lapangan yang telah disajikan secara
tertulis.
4. Mempermudah pembaca (siswa/siswi SMK) dalam mencari informasi
tentang hotel yang diminati dan ingin dijadikan sebagai tempat
praktik.
5. Memberikan wawasan kepada pembaca laporan.

C. Tujuan Penulisan Laporan PKL

Didalam Praktik Kerja Lapangan mempunyai arah serta maksud dan tujuan
yang jelas agar segala sesuatu yang diperoleh sesuai dengan yang
diinginkan.Adapun tujuan penulisan laporan adalah sebagai berikut:

1. Sebagai salah satu syarat untuk mengikuti Ujian Sidang Laporan,


Ujian Kompetensi Kejuruan, Ujian Sekolah, dan Ujian Nasional.
2. Siswa dapat menuangkan pengalaman selama praktik dalam bentuk
karya tulis.
3. Sebagai laporan dari hasil PKL yang telah dilaksanakan.
4. Memperkenalkan siswa kepada dunia usaha.
5. Memberikan wawasan kepada pembaca agar lebih mengenal industri
lebih jauh.
6. Mengumpulkan data guna kepentingan sekolah dan khususnya penulis
sendiri serta untuk menunjang peningkatan pengetahuan siswa tingkat
selanjutnya.

2
BAB II
TINJAUAN UMUM

A. Gambaran Umum Hotel

a) Sejarah Singkat Hotel Athaya By Amazing kendari

Hotel Athaya di bangun sejak tahun 2001 dengan luas tanah kurang lebih
4.600 M² dengan luas bangunan 3.160 M² perlantai , yang terdiri dari 3 (tiga)
lantai dengan jumlah kamar yabg tersedia 60 kamar, perinciannya : 3 president
suite room, 10 executive suite room, 14 superior room, dan 33 deluxe room. Hotel
Athaya mulai beroprasi pada tanggal 10 mei 2004, dengan letaknya yang sangat
strategis yang terletak pada pusat perkotaan yang di tempuh dari bandara Wolter
Monginsidi dalam waktu kurang lebih 25 menit, sedanngkan dari pelabuhan
kendari dalam waktu kurang lebih 10 menit.
Untuk memenangkan persaingang dengan perusahaan sejenis lainya yang
makin meningkat dari waktu kewaktu, maka berbagai upaya akan dilakukan
termaksud membebani segala fasilitas yang dimiliki oleh perusahaan tersebut.
Salah satu suasana menyenangkan, aman, penuh dengan keramah tamahan, cepat
dan tepat dalam pelayanan sangat menunjang dalam menarik para tamu atau

3
pengunjung yang lebih banyak ini semua demi kepuasan tamu dan para
pengunjung Hotel.

B. Fasilitas Hotel
Setiap hotel pasti memiliki fasilitas yang berbeda, antara hotel yang satu
dengan hotel yang lainnya.Begitu pula dengan fasilitas yang ada pada Hotel
Athaya Kendari yang befungsi untuk memuaskan para costumer selama
menginap.Fasilitas tersebut terdiri dari fasilitas umum dan fasilitas khusus.

1. Fasilitas Umum

Fasilitas umum adalah fasillitas yang telah tersedia di hotel tersebut, yang
pada umumnya dimiliki oleh setiap hotel.Fasilitas umum tersebut adalah ruang
kamar.Berikut adalah beberapa fasilitas umum yang terdapat pada Hotel Athaya
Kendari.yang diperuntukan bagi tamu yang menginap maupun yang tidak
menginap adalah :

a. Jenis Kamar

Hotel Athaya Kendari memiliki 60 kamar, dengan tipe sebagai berikut :

1. Superior room : 14 kamar, terdiri dari 1 king dan 12 twin


2. Deluxe room : 33 kamar, terdiri dari 20 king dan 14 twin
3. Executive suite room : 10 kamar, terdiri dari10 king dan 10 twin
4. President suite room : 3 kamar, terdiri dari 3 king

b. Harga kamar

1. Superior room : Rp. 300.000


2. Deluxe room : Rp. 350.000
3. Executive suite : Rp. 700.000
4. President suite : Rp. 1.500.000

4
2. Fasilitas Khusus

Fasilitas khusus yang ada pada Hotel Athaya Kendari mungkin ada yang
sama dengan fasillitas yang dimiliki hotel-hotel lainnya. Adapun fasilitas khusus
Hotel Athaya Kendari adalah sebagai berikut :

a. Fasilitas dalam kamar

1. Air Condition ( AC )
2. Satelite colour TV with international channel
3. 24 jam room service
4. Double lock ( kunci pengaman di kamar )
5. Mini Bar
6. Bathroom and hair drayer (kamar mandi dan pengering rambut)
7. Personal safety deposit box (kotak penyimpan uang)
8. Boardband internet connectivity (Wifi)
9. 10 minutes delivery service (pengantaran dalam waktu 10 menit)

1. Restaurant
a. Restaurant
Restaurant adalah tempat dimana tamu yang menginap di hotel
sarapan pagi (breakfast), makan siang (lunch) dan juga makan malam
(dinner). Untuk menunya, Hotel Athaya Kendari menyediakan aneka
hidangandengan 17 meter meja buffet.
Restaurant terletak di lantai dasar dan buka selama 24 jam. Untuk
sarapan pagi (breakfast) buka mulai dari pukul 06.00-10.00 Wita dan menu
biasanya sudah disediakan di buffet, sedangkan untuk makan siang (lunch)
dan makan malam (dinner) menggunakan layanan Ala’carte Menu.

5
2. Ball Room

Ball Room yaitu ruangan yang ada di Hotel Athaya Kendari yang
terdiri dari 5 jenis ball room yaitu Karapatiha adalah ruangan
pertemuan/wedding yang berada di lantai dasar yang berkapasitas 300-400
pax. Morini meeting room juga berada di lantai dasar yang berkapasitas
30-60 pax.
Galampa hall yang berada di lantai 2 dengan kapasitas 300-400
pax. Samaturu juga berada di lantai 2 dengan kapasitas 50-100 pax, ada
juga yang lebih kecil yaitu meohai dengan kapasitas 20-50 pax.
Medulu meeting room yang berada di lantai 3 dengan kapasitas
100-200 pax.
a. Wi-fi zone di seluruh lantai kamar, Lobby Lounge, Restaurant,
Function Room.

6
C. Struktur Organisasi HOTEL ATHAYA Kendari

1. Struktur Organisasi Umum Hotel

OTHER

GM

HRD

SALES

HK F.O F&B ACC EGGINEERIN


G

7
BAB III
METODE PRAKTIK KERJA LAPANGAN

A. Waktu dan Tempat

Praktik Kerja Lapangan (PKL) dilaksanakan pada tanggal 14 Desember s/d


15Februari pada HOTEL Athaya Kendari yang berlokasi di pusat kota yaitu JL.
Syech Yusuf No.100 Kendari Sulawesi Tenggara- Indonesia, Telp: (62401)
3131033,313133,3131113, Email : athaya.kendari@gmail.com

B. Sistematika Kerja

Sistematika kerja yang dilaksanakan oleh penulis selama masa PKL adalah
terbagi pada 3 departemen yaitu :
a. Departemen FO (front office)

Penulis melaksanakan PKL di HK (HouseKeeping) selama 7 hari (20 – 26


desember 2020).Pada tanggal 20 Juni penulis sudah mulai di tempatkan di Front
office.Pada section ini penulis hanya memiliki 1 shift yaitu, Morning shift: 07.00-
14.00 Wita.
b. Departemen HK (HouseKeeping)

Penulis melaksanakan PKL di HK (HouseKeeping) selama 49 hari (14


desember -14 februari 2021). Pada tanggal 14 desember penulis sudah mulai di
tempatkan di Hosekeeping di bagian Room Attendantdan Laundry. Terkadang
penulis di operhandle ke bagian Room, terkadang juga di operhandle ke Laundry.
Pada section ini penulis hanya memiliki 1 shift yaitu, Morning shift: 07.00-14.00
Wita.
Adapun tugas-tugas yang dilakukan penulis selama Prakerin di ATHAYA
Hotel Kendari, bagian Housekeeping telah terangkum pada uraian tugas yang
terdapat pada tabel 3.1.
c. Departemen FBS (Food & Beverage Service)

Penulis melaksanakan PKL di HOTEL Athaya Kendari dan menjalani


training selama 13 hari di restaurant dan juga merangkap bekerja di Banquet.

8
Dalam hal ini FB Service bertanggung jawab terhadap kebutuhan pelayanan
makanan dan minuman bagi tamu. Di section ini penulis memiliki 1 shift yaitu,
Morning shift: 07.00-14.00 Wita
Adapun tugas-tugas yang dilakukan penulis selama Prakerin di Hotel
Athaya Kendari, bagian Food & Beverage Service telah terangkum pada uraian
tugas yang terdapat pada tabel 1.1.

C. Uraian Tugas

Berikut uraian tugas yang dilaksanakan penulis selama masa PKL pada
Athaya by Amazing Hotel Dan Resort Kendari:
TANGGAL
NO BAGIAN KODE UNIT KEGIATAN
SHIFT
1 Senin, - Steward
04/10/2021 FBS Par.ht02.031.01 - Poles
Morning - Mengepel Bagian Dapur
shift
2 Selasa, - Steward
05/10/2021 FBS Par.ht02.031.01 - Poles
Morning - Mengepel Bagian Dapur
Shift
3 Rabu, - Steward
06/10/2021 FBS Par.ht02.031.01 - Poles
Morning - Mengepel Bagian Dapur
Shift
4 Kamis, - Steward
07/10/2021 - Poles
Morning FBS Par.ht02.031.01 - Mengemas Gudang FB
Shift - Mengantar Makanan
Tamu
5 Jumat, - Steward
08/10/2021 FBS Par.ht02.031.01 - Poles
Morning
Shift
6 Sabtu, - Steward
09/10/2021 FBS Par.ht02.031.01 - Clear Up
Morning - Poles
Shift
7 Minggu, FBS Par.ht02.031.01 - Steward

9
10/10/2021 - Poles
Morning
Shift
8 Senin, - Steward
11/10/2021 FBS Par.ht02.031.01 - Clear Up
Morning - Poles
Shift
9 Selasa,
12/10/2021 - - OFF
OFF
10 Rabu, - Pengambilan Sheet,
13/10/2021 Towel, Bath Mate
Morning Laundry Par.ht02.029.01 - Menjemur Sheet, towel,
Shift Bath mate
- Melipat Pillow Casses
11 Kamis, - Pengambilan Sheet,
14/10/2021 Towel, Bath Mate
Morning Laundry Par.ht02.029.01 - Menjemur Sheet, towel,
Shift Bath mate
- Melipat Pillow Casses
12 Jumat, - Pengambilan Sheet,
15/10/2021 Towel, Bath Mate
Morning Laundry Par.ht02.029.01 - Menjemur Sheet, towel,
Shift Bath mate
- Melipat Pillow Casses
13 Sabtu, - Pengambilan Sheet,
16/10/2021 Towel, Bath Mate
Morning Laundry Par.ht02.029.01 - Menjemur Sheet, towel,
Shift Bath mate
- Melipat Pillow Casses
14 Minggu, - Pengambilan Sheet,
17/10/2021 Towel, Bath Mate
Morning Laundry Par.ht02.029.01 - Menjemur Sheet, towel,
Shift Bath mate
- Melipat Pillow Casses
15 Senin, - Pengambilan Sheet,
18/10/2021 Towel, Bath Mate
Morning Laundry Par.ht02.029.01 - Menjemur Sheet, towel,
Shift Bath mate
- Melipat Pillow Casses
16 Selasa,
19/10/2021 - - OFF
OFF
17 Rabu, Laundry Par.ht02.029.01 - Pengambilan Sheet,

10
20/10/2021 Towel, Bath Mate
Morning - Menjemur Sheet, towel,
Shift Bath mate
- Melipat Pillow Casses
18 Kamis, - Membersihkan Area
21/10/2021 Lobby
Morning PA Par.ht02.27.01 - Membersihkan Area
Shift Restoran
- Membersihkan Koridor
lantai Satu
19 Jumat, - Membersihkan Area
22/10/2021 Loby
Morning - Membersihkan Koridor
Shift PA Par.ht02.27.01 Lantai satu
- Membersihkan Restoran
- Membersihkan Area
Meeting Room
20 Sabtu, - Membersihkan Area
23/10/2021 Restoran
Morning - Stryping Sampah
Shift - Memberi Makan Ikan
PA Par.ht02.27.01
- Membersihkan Area
Loby
- Membersihkan Tangga
Lantai 1-3
21 Minggu, - Membersihkan Area
24/10/2021 Restoran
Morning - Stryping Sampah
Shift - Membersihkan Area
PA Par.ht02.27.01 Loby
- Membersihkan Tangga
Lantai 1-3
- Membersihkan Area
Meeting Room
22 Senin, - Membersihkan Area
25/10/2021 Loby
Morning - Stryping Sampah
Shift - Membersihkan Area
PA Par.ht02.27.01 Restoran
- Membersihkan Tangga
Lantai 1-3
- Membersihkan Area
Meeting Room

11
23 Selasa,
26/10/2021 - - OFF
OFF
24 Rabu, - Membersihkan Area
27/10/2021 Loby
Morning PA Par.ht02.27.01 - Membersihkan Area
Shift Tangga
- Membersihkan Area
Depan Meeting Room
25 Kamis, - Membersihkan Area
28/10/2021 PA Par.ht02.27.01 Loby
Morning - Membersihkan Area
Shift Lantai Satu
26 Jumat,
29/10/2021 - - SAKIT
Izin Sakit
27 Sabtu, - Striping Sampah
30/10/2021 - Making Bed
Morning - Mendusting
Shift - Membersihkan Kamar
HK Par.ht02.029.01 Mandi
- Melengkapi Guest
Aminities dan
- Menyapu
- Mengepel
28 Minggu, - Striping Sampah
31/10/2021 - Making Bed
Morning - Mendusting
Shift - Membersihkan Kamar
HK Par.ht02.029.01 Mandi
- Melengkapi Guest
Aminities dan
- Menyapu
- Mengepel
29 Senin,
01/11/2021 - - OFF
OFF
30 Selasa, HK Par.ht02.029.01 - Striping Sampah
02/11/2021 - Making Bed
Morning - Mendusting
Shift - Membersihkan Kamar
Mandi
- Melengkapi Guest
Aminities dan

12
- Menyapu
- Mengepel
31 Rabu, - Striping Sampah
03/11/2021 - Making Bed
Morning - Mendusting
Shift - Membersihkan Kamar
HK Par.ht02.028.01 Mandi
- Melengkapi Guest
Aminities dan
- Menyapu
- Mengepel
32 Kamis, - Striping Sampah
04/11/2021 - Making Bed
Morning - Mendusting
Shift - Membersihkan Kamar
HK Par.ht02.028.01 Mandi
- Melengkapi Guest
Aminities dan
- Menyapu
- Mengepel
33 Jumat, - Striping Sampah
05/11/2021 - Making Bed
Morning - Mendusting
Shift - Membersihkan Kamar
HK Par.ht02.028.01 Mandi
- Melengkapi Guest
Aminities dan
- Menyapu
- Mengepel
34 Sabtu, - Striping Sampah
06/11/2021 - Making Bed
Morning - Mendusting
Shift - Membersihkan Kamar
HK Part.ht02.028.01 Mandi
- Melengkapi Guest
Aminities dan
- Menyapu
- Mengepel
35 Minggu, HK Part.ht02.028.01 - Striping Sampah
07/11/2021 - Making Bed
Morning - Mendusting
Shift - Membersihkan Kamar
Mandi

13
- Melengkapi Guest
Aminities dan
- Menyapu
- Mengepel
36 Senin. - Striping Sampah
08/11/2021 - Making Bed
Morning - Mendusting
Shift - Membersihkan Kamar
HK Part.ht02.028.01 Mandi
- Melengkapi Guest
Aminities dan
- Menyapu
- Mengepel
37 Selasa, - Striping Sampah
09/11/2021 - Making Bed
Morning - Mendusting
Shift - Membersihkan Kamar
HK Part.ht02.028.01 Mandi
- Melengkapi Guest
Aminities dan
- Menyapu
- Mengepel
38 Rabu, - Striping Sampah
10/11/2021 - Making Bed
Morning - Mendusting
Shift - Membersihkan Kamar
HK Part.ht02.028.01 Mandi
- Melengkapi Guest
Aminities dan
- Menyapu
- Mengepel
39 Kamis, - Steward
11/11/2021 FBS Part.ht02.031.01 - Poles
Morning - Clear Up
Shift
40 Jumat, - Steward
12/11/2021 FBS Part.ht02.031.01 - Poles
Morning - Clear Up
shift
41 Sabtu, - Steward
13/11/2021 FBS Part.ht02.031.01 - Poles
Morning - Clear Up
Shift
42 Minggu, FBS Part.ht02.031.01 - Steward

14
14/11/2021 - Poles
Morning - Clear Up
Shift
43 Senin, - Steward
15/11/2021 FBS Part.ht02.031.01 - Poles
Morning - Clear Up
Shift
44 Selasa, - Steward
16/11/2021 FBS Part.ht02.031.01 - Poles
Morning - Clear Up
Shift
45 Rabu, - Meengambil Linen
17/11/2021 Kotor
Morning - Melipat Pillow Casse
Shift Laundry Par.ht02.029.01 And Sheet
- Menjemur Sheet, Bath
Mate dan Towel
- Mencuci Linen Kotor
46 Kamis, - Meengambil Linen
18/11/2021 Kotor
Morning - Melipat Pillow Casse
Shift And Sheet
Laundry Par.ht02.029.01
- Menjemur Sheet, Bath
Mate, Taplak meja, dan
Towel
- Mencuci Linen Kotor
47 Jumat, - Meengambil Linen
19/11/2021 Kotor
Morning - Melipat Pillow Casse
Shift Laundry Par.ht02.029.01 And Sheet
- Menjemur Sheet, Bath
Mate dan Towel
- Mencuci Linen Kotor
48 Sabtu, - Meengambil Linen
20/11/2021 Kotor
Morning - Melipat Pillow Casse
Shift Laundry Par.ht02.029.01 And Sheet
- Menjemur Sheet, Bath
Mate dan Towel
- Mencuci Linen Kotor
49 Minggu, Laundry Par.ht02.029.01 - Meengambil Linen
21/11/2021 Kotor
Afterrnoon - Melipat Pillow Casse
Shift And Sheet

15
- Menjemur Sheet, Bath
Mate dan Towel
- Mencuci Linen Kotor
50 Senin, - Meengambil Linen
22/11/2021 Kotor
Morning - Melipat Pillow Casse
Shift Laundry Par.ht02.029.01 And Sheet
- Menjemur Sheet, Bath
Mate dan Towel
- Mencuci Linen Kotor
51 Selasa,
23/11/2021 - - OFF
OFF
52 Rabu, - Striping Sampah
24/11/2021 - Making Bed
OFf - Mendusting
HK Part.ht02.028.01 - Membersihkan Kamar
Mandi
- Menyapu
- Mengepel
- Melengkapi Guest
53 Kamis, - Membersihkan Area
25/11/2021 Lobi
Morning - Lobi Daster Lantai 1-2
Shift - Striping Sampah Lantai
PA Part.ht02.27.01
1-2
- Membersihkan Tangga
- Membersihkan Area
Restaurant
54 Jumat, - Striping Sampah
26/11/2021 - Making Bed
Morning - Mendusting
Shift - Membersihkan Kamar
HK Part.ht02.028.01
Mandi
- Menyapu
- Mengepel
- Melengkapi Guest
55 Sabtu, HK Part.ht02.028.01 - Striping Sampah
27/11/2021 - Making Bed
Morning - Mendusting
Shift - Membersihkan Kamar
Mandi
- Menyapu

16
- Mengepel
- Melengkapi Guest
56 Minggu, - Striping Sampah
28/11/2021 - Making Bed
Morning - Mendusting
Shift - Membersihkan Kamar
HK Part.ht02.028.01
Mandi
- Menyapu
- Mengepel
- Melengkapi Guest
57 Senin, - Striping Sampah
29/11/2021 - Making Bed
Morning - Mendusting
Shift - Membersihkan Kamar
HK Part.ht02.028.01
Mandi
- Menyapu
- Mengepel
- Melengkapi Guest
58 Selasa, - Striping Sampah
02/12/2021 - Making Bed
Morning - Mendusting
Shift - Membersihkan Kamar
HK Part.ht02.028.01
Mandi
- Menyapu
- Mengepel
- Melengkapi Guest
59 Rabu, - Clear Up
01/12/2021 FBS Part.ht02.031.01 - Poles
Morning - Steward
Shift
60 Kamis, - Clear Up
02/12/2021 FBS Part.ht02.031.01 - Poles
Morning - Steward
Shift
61 Jumat, - Clear Up
03/12/2021 FBS Part.ht02.031.01 - Poles
Morning - Steward
Shift
62 Sabtu, - Clear Up
04/12/2021 FBS Part.ht02.031.01 - Poles
Morning - Steward
Shift
63 Minggu, FBS Part.ht02.031.01 - Clear Up
05/12/2021 - Poles

17
Morning - Steward
Shift
64 Senin,
06/12/2021 - - OFF
OFF
65 Selasa, - Clear Up
07/12/2021 FBS Part.ht02.031.01 - Poles
Morning - Steward
Shift
66 Rabu, - Clear Up
08/12/2021 FBS Part.ht02.031.01 - Poles
Morning - Steward
Shift
67 Kamis, - Striping Sampah
09/12/2021 - Making Bed
Morning - Mendusting
Shift - Membersihkan Kamar
HK Part.ht02.028.01
Mandi
- Menyapu
- Mengepel
- Melengkapi Guest
68 Jumat, - Striping Sampah
10/12/2021 - Making Bed
Morning - Mendusting
Shift - Membersihkan Kamar
HK Part.ht02.028.01
Mandi
- Menyapu
- Mengepel
- Melengkapi Guest
69 Sabtu, - Striping Sampah
11/12/2021 - Making Bed
Morning - Mendusting
Shift - Membersihkan Kamar
HK Part.ht02.028.01
Mandi
- Menyapu
- Mengepel
- Melengkapi Guest
70 Minggu, HK Part.ht02.028.01 - Striping Sampah
12/12/2021 - Making Bed
Morning - Mendusting
Shift - Membersihkan Kamar
Mandi
- Menyapu
- Mengepel

18
- Melengkapi Guest
71 Senin,
13/12/2021 - - OFF
OFF
72 Selasa, - Striping Sampah
14/12/2021 - Making Bed
Morning - Mendusting
Shift - Membersihkan Kamar
HK Part.ht02.028.01
Mandi
- Menyapu
- Mengepel
- Melengkapi Guest
73 Rabu, - Striping Sampah
15/12/2021 - Making Bed
MorningShift - Mendusting
HK Part.ht02.028.01 - Membersihkan Kamar
Mandi
- Menyapu
- Mengepel
- Melengkapi Guest
74 Kamis, - Striping Sampah
16/12/2021 - Making Bed
Morning - Mendusting
shift - Membersihkan Kamar
HK Part.ht02.028.01
Mandi
- Menyapu
- Mengepel
- Melengkapi Guest
75 Jumat, - Striping Sampah
17/12/2021 - Making Bed
Morning - Mendusting
Shift - Membersihkan Kamar
HK Part.ht02.028.01
Mandi
- Menyapu
- Mengepel
- Melengkapi Guest
76 Sabtu, - Meengambil Linen
18/12/2021 Kotor
Morning - Melipat Pillow Casse
Shift Laundry Part.ht02.029.01 And Sheet
- Menjemur Sheet, Bath
Mate dan Towel
- Mencuci Linen Kotor

19
77 Minggu, - Meengambil Linen
19/12/2021 Kotor
Morning - Melipat Pillow Casse
shift Laundry Part.ht02.029.01 And Sheet
- Menjemur Sheet, Bath
Mate dan Towel
- Mencuci Linen Kotor
78 Senin,
20/12//2021 - - OFF
OFF
79 Selasa, - Meengambil Linen
21/12/2021 Kotor
Morning - Melipat Pillow Casse
Shift Laundry Part.ht02.029.01 And Sheet
- Menjemur Sheet, Bath
Mate dan Towel
- Mencuci Linen Kotor
80 Rabu, - Meengambil Linen
22/12/2021 Kotor
Morning - Melipat Pillow Casse
Shift Laundry Part.ht02.029.01 And Sheet
- Menjemur Sheet, Bath
Mate dan Towel
- Mencuci Linen Kotor
81 Kamis, - Striping Sampah
23/12/2021 - Making Bed
Morning - Mendusting
Shift Laundry Part.ht02.029.01 - Membersihkan Kamar
Mandi
- Menyapu
- Mengepel
82 Jumat, - Membantu Kitchen
24/12/2021 Memotong Sayur dan
Morning FBS Part.ht02.031.01 Buah-Buahan
Shift - Stand By Bufe
- Clear Up
83 Sabtu, HK Part.ht02.028.01 - Striping Sampah
25/12/2021 - Making Bed
Morning - Mendusting
shift - Membersihkan Kamar
Mandi
- Menyapu
- Mengepel

20
- Melengkapi Guest
84 Minggu, - Striping Sampah
26/12/2021 - Making Bed
Morning - Mendusting
Shift - Membersihkan Kamar
HK Part.ht02.028.01
Mandi
- Menyapu
- Mengepel
- Melengkapi Guest
85 Senin, - WEDDING
27/12/2021 FBS Par.ht02.031.01
Morning
shift
86 Selasa,
28/12/2021 - - OFF
OFF
87 Rabu, - Striping Sampah
29/12/2021 - Making Bed
Morning - Mendusting
Shift - Membersihkan Kamar
HK Part.ht02.028.01
Mandi
- Menyapu
- Mengepel
- Melengkapi Guest

21
BAB IV
PEMBAHASAN

A. Masalah-Masalah Yang Dihadapi

Materi yang dipelajari khususnya di bangku sekolah tidak jauh berbeda


dengan apa yang kami dapatkan di lapangan Praktik Kerja Lapangan (PKL). Di
sekolah, kita lebih memperbanyak teori dibanding praktik, sebaliknya di industri
lebih memperbanyak praktik dibandingkan teori. Untuk itu presentase dalam hal
ini 80% untuk praktik yang diperoleh di industri dan 20% untuk praktik yang
diperoleh di sekolah. Hal ini dikarenakan praktik yang diperoleh di industri lebih
lengkap, sementara di sekolah yang dipelajari hanyalah poin-poin penting saja.
Berikut beberapa masalah yang dihadapi penulis selama PKL di ATHAYA
Hotel Kendari yaitu :
1. Masih ada beberapa istilah dalam perhotelan yang belum dikuasai misalnya
peralatan-peralataan pelengkap di hotel.
2. Masih membutuhkan waktu yang sedikit lama dalam melakukan making
bed
3. Belum lancar dalam berkomunikasi dengan menggunakan bahasa Inggris.

B. Upaya Pemecahan Masalah

Adapun upaya untuk mengatasi masalah yang didapat pada saat di industri
adalah :
1. Belajar langsung kepada senior tentang istilah-istilah perhotelan yang belum
diketahui.
2. Sering melakukan making bed dengan menetapkan target waktu agar dalam
melakukan making bed terbiasa dengan waktu yang cepat.
3. Memperbanyak kosakata dalam bahasa Inggris serta sering
mempraktekkanya dengan teman, baik di lingkungan sekolah ataupun di
rumah.

22
BAB V
PENUTUP

A. Kesimpulan

Praktik Kerja Lapangan dapat menjadi sebuah sarana yang sangat efektif
untuk membuat siswa menjadi matang dan siap untuk menghadapi dunia kerja.
Karena bagaimanapun teori dan praktek merupakan suatu hal yang tidak bisa
disamakan 100 %. Pada kenyataan ketika praktik biasanya tidak sesuai dengan
teori yang sebenarnya dan melalui PKL inilah kita di tuntut untuk bisa beradaptasi
dengan baik.
Dengan adanya praktik kerja lapangan penulis mendapatkan pengalaman
yang sangat berharga yang tidak akan pernah dilupakan, selain itu penulis pun
memperoleh wawasan yang bisa dijadikan bekal di kemudian hari dan adanya
praktik kerja lapangan ini akan jadi lulusan Sekolah Menengah Kejuruan (SMK)
yang terampil dan siap dalam dunia kerja.
Sesuai dengan yang ditulis dilaporan ini, penulis dapat memberikan
kesimpulan bahwa : laporan ini penulis susun guna "memenuhi program
kurikulum Sekolah Menengah Kejuruan (SMK). Sesuai dengan kurikuum
tersebut, maka penulis melaksanakan Praktik Kerja Lapangan yang dilaksanakan
di ATHAYA Hotel Kendari selama jangka waktu kurang lebih 3 bulan.

Bukan hanya itu saja yang penulis peroleh, dapat disimpulkan juga bahwa
dalam pelaksanaan pendidikan PKL dapat menjadi sebuah sarana yang sangat
efektif untuk membuat siswa menjadi matang dan siap untuk menghadapi dunia
kerja sebenarnya.Komunikasi menjadi hal yang sangat penting dalam semua
pekerjaan karena kita dituntut untuk bisa bekerja bersama-sama karena sebuah
perusahaan bukan digerakkan oleh satu orang saja melainkan secara bersama-
sama.
Selain itu juga penulis dituntut untuk rajin dan bisa beradaptasi atau
bersosialisasi dengan karyawan lainnya. Sebagai tahap terakhir kegiatan PKL

23
tersebut yang telah dilaksanakan kurang lebih 3 bulan maka kami melaporkan
dalam laporan tertulis yang telah kami susun ini dijadikan sebagai bahan studi
perbandingan antara teori dan praktik yang kami laksanakan.

B. Saran

Adapun saran yang dapat penulis sampaikan pada laporan ini adalah sebagai
berikut :
1. Sebaiknya siswa harus lebih bisa mempersiapkan diri sebelum memasuki
dunia industri baik dari segi sikap, pengetahuan dan keterampilan.
2. Sebaiknya siswa membiasakan diri menggunakan bahasa Indonesia yang
baik saat berada di lingkungan sekolah.
3. Sebaiknya siswa SMKN 1 Kaledupa yang akan mengikuti PKL sudah
memiliki kemampuan dasar dalam berbahasa Inggris.

24
LAMPIRAN

25
26
27
28
29
AUTOBIOGRAFI

Nama : YUNIAR
Alamat : KEL. BURANGA
Temppat/Tgl Lahir : BUBU, 03 MEI 2003
Asal Sekolah : SMK NEGERI 1 KALEDUPA
Kelas : XII (DUA BELAS)
Alamat Sekolah : JL. POROS LANGGE KEC. KALEDUPA
Agama : ISLAM
Cita-Cita : PROGRAMMER
MOTTO : Rahasia kesuksesan adalah mengetahui apa
yang orang lain tidak ketahui

30

Anda mungkin juga menyukai