Anda di halaman 1dari 16

Kelompok 4 Oleh: Versi : 1.

0
Tugas Akhir Sistem Manajemen Layanan TI Tanggal :

TUGAS AKHIR
SISTEM MANAJEMEN LAYANAN TEKNOLOGI INFORMASI
KELAS B

Layanan Subdomain dan Hosting

Kelompok : 4
Ketua Kelompok : Nur Irsyakdiah
Harir Karunia Robbi
Anggota : M. Ali Akbar Huzain
Arif Triyanto

Kendali Dokumen:

Nama Penulis Versi Tanggal Tanda Tangan


Nur Irsyakdiah 1.0 30 Juni 2022
Harir Karunia Robbi 1.1 30 Juni 2022
M. Ali Akbar Huzain 1.2 30 Juni 2022
Arif Triyanto 1.3 30 Juni 2022
Kelompok 4 Oleh: Versi : 1.0
Tugas Akhir Sistem Manajemen Layanan TI Tanggal :

Riwayat Dokumen
Informasi Dokumen
©

Informasi
ID Dokumen
Pemilik Dokumen
Tanggal dibuat
Nama File

Riwayat Dokumen
Versi Tanggal Perubahan
Dibuat

Persetujuan Dokumen
Peran Nama Tanda Tangan Tanggal
Kelompok 4 Oleh: Versi : 1.0
Tugas Akhir Sistem Manajemen Layanan TI Tanggal :

DAFTAR ISI

1. Issue Internal dan Eksternal............................................................................................. 4


2. Pemetaan Layanan .......................................................................................................... 4
3. Kebutuhan Pemangku Kepentingan ................................................................................. 5
4. Kebijakan Manajemen Layanan ...................................................................................... 5
5. Organisasi Manajemen Layanan ...................................................................................... 6
6. Peran, Tanggung Jawab, dan Otoritas Keorganisasian ..................................................... 6
7. Identifikasi Risiko ........................................................................................................... 7
8. Analisa Risiko ................................................................................................................. 7
9. Persyaratan Kompetensi Jabatan ..................................................................................... 7
10. Komunikasi..................................................................................................................... 8
11. Perencanaan dan Operasional Manajemen Layanan ......................................................... 9
12. Daftar Layanan yang Dialihdayakan................................................................................ 9
13. Daftar Katalog Layanan .................................................................................................. 10
14. Hubungan dan Perjanjian Layanan .................................................................................. 10
15. Resolusi dan pemenuhan SML ........................................................................................ 11
16. Prosedur, Instruksi Kerja, dan Formulir ........................................................................... 12
17. Master List Sistem Manajemen Layanan ......................................................................... 16
Kelompok 4 Oleh: Versi : 1.0
Tugas Akhir Sistem Manajemen Layanan TI Tanggal :

1. Issue Internal dan Eksternal


Daftar isi yang dikaji dalam penerapan layanan ini adalah:

No Issue Internal Eksternal


1 Pemenuhan persyaratan peraturan X
perundang-undangan
2 Renstra X

3 Ketersediaan pengelola layanan permintaan X


domain dan hosting untuk instansi
4 Ketersediaan layanan pengaduan untuk X
kerusakan dan maintenance
5 Keseragaman penamaan laman web yang X
digunakan di lingkungan Kemdikbudristek

2. Pemetaan Layanan
Pusdatin bertanggung jawab terhadap layanan utama penyediaan jaringan, dengan sub layanan antara lain
sbb:

No Nama Layanan Komponen Layanan Fungsi Basis Layanan


Elektronik Manual
1 Pengelolaan Pembuatan Domain Publikasi dan X
Domain Website Website Unit Kerja akses publik
dan Hosting Pereselon 1 / Per UPT
Penggantian Domain Publikasi dan X
Website Unit Kerja akses publik
Pereselon 1 / Per UPT
Pengadaan Hosting Publikasi dan X
Website Unit Kerja akses publik
Pereselon 1 / Per UPT
Penghapusan Hosting Publikasi dan X
Website Unit Kerja akses publik
Pereselon 1 / Per UPT
Kelompok 4 Oleh: Versi : 1.0
Tugas Akhir Sistem Manajemen Layanan TI Tanggal :

3. Kebutuhan Pemangku Kepentingan


Pihak-pihak yang terkait dengan penyediaan layanan:
No. Pemangku Harapan Kebutuhan
Kepentingan
1 Kemdikbudristek Setiap unit kerja memiliki Website yang mencakup info
website dengan domain .go.id lengkap institusi sesuai
kebutuhan publik
2 Pusdatin/Unit kerja Tersedianya domain dan Domain dan hosting dengan
hosting untuk unit kerja kapasitas yang bisa di akses
setiap waktu tanpa kendala
3 Unit Kerja Publikasi Online sebagai Fasilitasi hosting dan subdomain
bagian dari pengembangan e- yang memadai
governance
4 Pihak ketiga Pemenuhan layanan hosting Layanan hosting tanpa kendala
yang aman dan memadai 24/7

4. Kebijakan Manajemen Layanan


a. Melaksanakan pengembangan dan pendayagunaan teknologi informasi bidang pendidikan
dan kebudayaan
b. Melakukan pemantauan, evaluasi, dan pelaporan pengelolaan data dan statistik serta
pengembangan dan pendayagunaan teknologi informasi bidang pendidikan dan
kebudayaan
c. Mengelola rencana monitoring dan evaluasi sistem manajemen layanan sebagai bentuk dari
continuous improvement
Kelompok 4 Oleh: Versi : 1.0
Tugas Akhir Sistem Manajemen Layanan TI Tanggal :

5. Organisasi Manajemen Layanan


Struktur organisasi Pusdatin Kemdikbudristek

6. Peran, Tanggung Jawab, dan Otoritas Keorganisasian


Tugas dan Fungsi
1 Tim Pengaturan a) mengelola katalog layanan TI
Layanan TIK b) mengelola permintaan dan layanan TI di
lingkungan Kemdikbud
c) melakukan evaluasi teknologi
d) melakukan backup atau pemulihan data
e) mengelola pengguna dan hak akses
Kelompok 4 Oleh: Versi : 1.0
Tugas Akhir Sistem Manajemen Layanan TI Tanggal :

7. Identifikasi Risiko
ID KATEGORI DESKRIPSI RISIKO
RISIKO
RISIKO PENYEBAB RISIKO
R.J.1 Layanan Keterlambatan Banyaknya permintaan dalam
Kinerja pemenuhan waktu berdekatan
permintaan layanan
R.J.2 Operasional Akses ke website Hosting/Server error
Reputasi time out atau lambat
Layanan
Kinerja
R.J.3 Operasional Kemungkinan Kesalahan konfigurasi
Reputasi terjadinya celah Akses/autentifikasi bocor
Layanan keamanan pada
Kinerja website

8. Analisa Risiko
ID PELUANG DAMPAK NILAI
RISIKO
Keterlambatan pemenuhan permintaan 3 3 9
layanan
Akses ke website time out atau lambat 2 5 10
Kemungkinan terjadinya celah keamanan 2 4 8
pada website

9. Persyaratan Kompetensi Jabatan


Peran/Jabatan Deskripsi Persyaratan Kompetensi
Pekerjaan Pendidikan Pengalaman Pelatihan
Kerja
Programmer Instalasi Minimal D3 Teknik Pernah bekerja - Linux based
server Informatika sebagai Operating
Registrasi programmer System
Domain selama minimal - Database
3 tahun. knowledge
(Mysql, SQL
server)
Kelompok 4 Oleh: Versi : 1.0
Tugas Akhir Sistem Manajemen Layanan TI Tanggal :

Network Pengelola Minimal D3 Teknik Pernah bekerja CCNA


Engineer koneksi informatika/Teknik sebagai minimal
internet Telekomunikasi network
administrator
selama 2 tahun.
Administrator Pengelola Semua jurusan Pernah bekerja Internet,
permintaan sebagai Microsoft
layanan administrator skills
secara online selama 2 tahun.

10. Komunikasi
Unit kerja melakukan komunikasi kepada pihak internal dan eksternal terkait penerapan layanan yang
mencakup:

No Materi Periode Target Media PIC


Komunikasi Komunikasi Penerima Komunikasi
1 Sosialisasi 2 hari Pengelola Hybrid Koordinator
Pengelolaan website tiap
Domain dan UPT/unit kerja
Hosting
2 Perjanjian kerja Ketiga Pihak ketiga Rapat offline Kepala
dengan pihak menandatangani eksternal Pusdatin
ketiga kontrak dengan
pihak ketiga
3 Prosedur dan 1 tahun Pengelola Online Administrator
form website tiap
UPT/unit kerja
4 Audit Internal Akhir tahun saat Pengelola Hybrid Auditor
evaluasi website tiap Internal
UPT dan tim
pengelola aset
Pusdatin
Kelompok 4 Oleh: Versi : 1.0
Tugas Akhir Sistem Manajemen Layanan TI Tanggal :

11. Perencanaan dan Operasional Manajemen Layanan


Silakan definisikan kebutuhan alih daya, kriteria kinerja, rencana kendali proses, dan kebutuhan dokumen
turunan pada layanan Anda! Berikan kata pengantar jika perlu.

Nama Kebutuha Kriteria Rencana Kebutuhan Dokumen Turunan


Layanan n Alih Kinerja Kendali
Daya Proses
Ya Tidak Prosedur Instruksi Formuli
Kerja r
Subdomain Ya - Tersediany Hasil dari Prosedur IK
dan Hosting a server penetratio keamana Pengeceka
Kemendikbu yang aman n test dari n server, n status
d dan stabil. tools Prosedur server
maupun recovery
pihak ke 3. data.

12. Daftar Layanan yang Dialihdayakan


Jabarkan nama layanan beserta penyedia, proses, dan bentuk pengendalian yang dialihdayakan!
Nama Layanan Penyedia Proses Bentuk
Pengendalian
Subdomain dan PT. Padinet Jasa keamanan dan Prosedur keamanan
Hosting maintenance server server, prosedur
Kemendikbud maintenance server.
Kelompok 4 Oleh: Versi : 1.0
Tugas Akhir Sistem Manajemen Layanan TI Tanggal :

13. Daftar Katalog Layanan


Nama Sub Deskripsi Penggu Media Target Pemili
Layanan Layanan na Permintaan Tingka k
Layana t Layana
n Layana n
n
Subdomain Layanan Seluruh 1. Formulir online 72 jam Pusdati
kemdikbud pemetaan IP unit di laman kerja n
dan nama kerja seli.kemdikbud.g
o.id
subdomain
kemdikbud.go
.id
Hosting - Layanan Seluruh Formulir online 72 jam Pusdati
Kemdikbu penghapu shared server unit di laman kerja n
d san untuk unit kerja seli.kemdikbud.g
hosting kerja o.id
- kemdikbudrist
penonakti ek
fan
hosting

14. Hubungan dan Perjanjian Layanan


Definisikan hubungan dan perjanjian layanan Anda!
Layanan Nama Deskrips No Masa Sasaran PIC Org PIC
Pekerjaan i Kont Berlaku Pihak ke
rak 3
Subdom Penyediaan Penyedia 101/S 1 Januari Tersedia Kepala Mr.
ain dan keamanan an HK/0 2022 - 30 nya Unit Steven
Hosting untuk server keamana 12 Desembe keamana kerja
Kemendi n untuk r 2022 n server
kbud server yang
handal
Kelompok 4 Oleh: Versi : 1.0
Tugas Akhir Sistem Manajemen Layanan TI Tanggal :

15. Resolusi dan pemenuhan SML


Buatlah daftar masalah yang ada pada Layanan anda dan temukan akar masalah, penyelesaian sementara
dan solusinya.

Penyelesaian
Layanan Masalah Akar Masalah Solusi
Sementara
website overload
karena banyak
Trafik Website menaikkan menaikkan
pengunjung yang
Membludak kapasitas hosting kapasitas hosting
mengakses dalam
satu waktu
Domain Name
Website tidak memeriksa DNS melakukan
Server (DNS)
dapat diakses sama yang terpasang di pengecekan DNS
Website
sekali hosting secara berkala
Bermasalah
ip koneksi
komputer yang
menghubungi
digunakan
penyedia layanan Sosialisasi
dicurigai karena
hosting (pihak penggunaan
Domain sudah melakukan
IP Website ketiga) agar ip website kepada
dan sebuah
Terblokir address yang user agar tidak
Hosting pelanggaran
terblokir tersebut terdeteksi sebagai
terhadap syarat
dapat dibuka pelanggaran
dan ketentuan
kembali
penyedia layanan
hosting
sistem pada Melakukan hapus Melakukan back
Website Terhack website tidak history dan cache up berkala untuk
aman browser website
Melakukan
pemeriksaan
Menggunakan
website lambat terhadap plugin
Plugin/Aplikasi Mengganti plugin
diakses atau aplikasi yang
Bajakan
akan di instal di
website/hosting
Kelompok 4 Oleh: Versi : 1.0
Tugas Akhir Sistem Manajemen Layanan TI Tanggal :

16. Prosedur, Instruksi Kerja, dan Formulir


Prosedur 1 – [Layanan Subdomain dan Hosting]

1. TUJUAN :

Memberikan shared server untuk Satuan Kerja/Unit Kerja di bawah Kemdikbud

2. RUANG LINGKUP:

Prosedur ini berlaku dalam unit utama/satuan kerja di lingkungan Kemdikbud dan satuan kerja pusat
di provinsi

3. TANGGUNG JAWAB DAN WEWEWANG

3.1 Layanan:

- Dukungan layanan (Help Desk dan Dukungan Teknis) setiap hari kerja pukul 07.30-16.00 WIB

- Prioritas penanganan insiden berdasarkan dampak dan kepentingan

3.2 Keamanan:

- Perlindungan jaringan dan server menggunakan firewall, Intrusion Prevention System (IPS),
antivirus dan update patch

4. URAIAN PROSEDUR

4.1 Alur Proses

4.1.1 Penjelasan Alur Proses

a. Pegawai atau unit kerja di Kemdikbudristek menyampaikan permohonan layanan hosting atau
subdomain dengan cara mengisi formulir di laman seli.kemdikbud.go.id

b. Staf Pusdatin Kemdikbudristek akan melakukan verifikasi formulir dan melakukan seleksi
permohonan sesuai layanan yang dibutuhkan

c. Staf Pusdatin bagian Pemanfaatan TI melakukan uji ketahanan terhadap aplikasi atau website yang
akan diberikan layanan hosting

d. Staf Pusdatin melakukan registrasi hosting/subdomain dengan SLA selama 3 hari kerja

e. Pusdatin mengirimkan email pemberitahuan layanan sudah tersedia dilengkapi degan kebijakan
layanan
Kelompok 4 Oleh: Versi : 1.0
Tugas Akhir Sistem Manajemen Layanan TI Tanggal :

f. Melakukan monitoring atau maintenance layanan hosting

g. Melakukan back up secara berkala atau sesuai permintaan pengguna layanan

h. Melakukan penghapusan layanan hosting jika diminta oleh pengguna

7. DOKUMEN TERKAIT:

F. SMLTI.1.1.1 Formulir permohonan layanan

F. SMLTI.1.4.1 Dokumen Registrasi dan kesediaan memenuhi kebijakan layanan

F. SMLTI.1.6.1 Formulir penghapusan layanan

Disetujui Oleh : Diperiksa Oleh : Disiapkan Oleh :

Instruksi Kerja 1.1 – [Nama Instruksi Kerja]

Formulir 1.1.1 – [Formulir Layanan Subdomain dan Hosting]


Kelompok 4 Oleh: Versi : 1.0
Tugas Akhir Sistem Manajemen Layanan TI Tanggal :

FORMULIR PEMBUATAN/PERUBAHAN/PENGHAPUS/PENONAKTIFAN
LAYANAN SHARED HOSTING KEMDIKBUD

A. Informasi Pengguna

Pemilik Layanan

Unit Kerja

Nama Kontak

Alamat

Kota

Kode Pos

E-mail

Telepon/HP

Pengelola

Nama Pengelola

Alamat

Kota

Kode Pos

E-mail

Telepon/HP
Kelompok 4 Oleh: Versi : 1.0
Tugas Akhir Sistem Manajemen Layanan TI Tanggal :

B. Nama Layanan
a. Jenis Permohonan : Pembuatan/Perubahan/Penghapus/
Penonaktifan
b. Nama Aplikasi / Nama Domain : xxyyzz.kemdikbud.go.id
c. Kapasitas Shared Hosting / : 1. Paket 1 (1 GB)
Penambahan Kapasitas 2. Paket 2 (3 GB)
3. Paket 3 (5 GB)
4. Paket 4 (7 GB)
5. Paket 5 (10 GB)
d. Kebutuhan SMTP : Ya / Tidak
(mengirim/notasi email ke
pengguna)
e. Modul Spesifik apache : (jika ada)
f. Modul Spesifik php : (jika ada)

C. Lingkup Kesepakatan
1. Layanan Shared Hosting HANYA untuk menerbitkan laman kedinasan seperti laman
sistem informasi, profil satker, berita, jurnal, perpustakaan dan sejenisnya;
2. Laman kedinasan yang akan diterbitkan sudah melalui proses uji kerentanan untuk
meminimalisasi serangan yang diakibatkan oleh lubang keamanan (security hole) di sisi
aplikasi/konten;

3. Substansi konten dan backup data menjadi tanggung jawab mutlak pengguna
layanan/satker;
4. Pusdatin tidak menerima tuntutan dari pengguna layanan baik secara langsung maupun
tidak langsung apabila muncul dampak kegagalan operasional layanan.

Jakarta, ………………… 2022


Pejabat Instansi,

Nama Pejabat
NIP
*Tandatangan dan cap basah instansi
Kelompok 4 Oleh: Versi : 1.0
Tugas Akhir Sistem Manajemen Layanan TI Tanggal :

17. Master List Sistem Manajemen Layanan


Susunlah master list atas dokumen prosedur, instruksi kerja, dan formulir yang telah Anda susun!
Nomor dan Judul Nomor dan Judul Instruksi Nomor dan Judul
No.
Prosedur Kerja Formulir
1 P.SMLTI.1 Prosedur
Pengajuan Layanan IK.SMLTI.1.1 Persiapan formulir F. SMLTI.1.1.1 Template
Subdomain dan online permohonan layanan
Hosting
IK.SMLTI.1.2 Seleksi permintaan
sesuai layanan yang dibutuhkan
IK.SMLTI.1.3 Uji ketahanan
aplikasi/website
F. SMLTI.1.4.1
IK.SMLTI.1.4 Registrasi hosting Dokumentasi registrasi
atau subdomain dan kesediaan memenuhi
kebijakan layanan
IK.SMLTI.1.5
Maintenance/Perbaikan hosting
IK.SMLTI.1.6 F. SMLTI.1.6.1
Penghapusan/penonaktifan dokumentasi penghapusan
hosting layanan

Anda mungkin juga menyukai