Anda di halaman 1dari 21

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Madrasah : MTsN 2 Bondowoso


Mata Pelajaran : Al-Qur’an Hadist
Kelas / Semester : VII / 2
Alokasi Waktu : 4 x 40 menit

A. STANDAR KOMPETENSI
5. Membaca Al-Qur’an surat pendek pilihan

B. KOMPETENSI DASAR
5.1 Menerapkan hukum bacaan mim sukun dalam QS Al Bayyinah dan Al
Kafirun

C. TUJUAN PEMBELAJARAN
 Melaui Ceramah, diskusi, tanya jawab dan driil diharapkan siswa mampu
menerapkan hukum bacaan mim sukun dalam Surat Al Bayyinah dan Al
Kafirun

Karakter siswa yang diharapkan :


 Cinta ilmu, gemar membaca, kreatif, disiplin, mandiri, ingin tahu, kerja sama
Kewirausahaan / Ekonomi Kreatif :
 Berorientasi tugas dan hasil, berani mengambil resiko, percaya diri,
keorisinilan, berorientasi ke masa depan

D. MATERI PEMBELAJARAN
 Hukum bacaan mim sukun ada tiga macam idhar syafawi, idgham mimi dan
ihfa’ syafawi
    contoh bacaan idhar safawi .

E. METODE PEMBELAJARAN
 Ceramah
 Diskusi
 Tanya jawab
 Driil

F. LANGKAH-LANGKAH KEGIATAN PEMBELAJARAN


 Kegiatan Pendahuluan
Apersepsi :
 Guru mengucapkan salam dan berdoa sebelum membuka pelajaran
 Guru menunjuk beberapa siswa yang telah baik dan lancar membaca
Al-Qur’an untuk menjadi tutor sebaya.
 Untuk menarik perhatian siswa, guru menyampaikan beberapa
pertanyaan sekitar materi pembelajaran yang hendak dibahas.
 Guru menjelaskan secara singkat keutamaan orang yang pandai
membaca Al-Qur’an.
Motivasi :
 Mengajukan pertanyaan-pertanyaan yang mengaitkan pengetahuan
sebelumnya dengan materi yang akan dipelajari;
 Menjelaskan tujuan pembelajaran atau kompetensi dasar yang akan
dicapai; dan
 Dengan merujuk pada silabus, RPP, dan bahan ajar, menyampaikan
butir karakter yang hendak dikembangkan selain yang terkait dengan
SK/KD

 Kegiatan Inti
Eksplorasi (peserta didik difasilitasi untuk memperoleh pengetahuan
dan keterampilan dan mengembangkan sikap melalui kegiatan
pembelajaran yang berpusat pada siswa)
 Guru menjelaskan hukum bacaan mim sukun (ada tiga macam), yaitu
idgom mimi, ikhfa’ syafawi, dan izhar syafawi serta contoh-
contohnya.
 Siswa memperhatikan penjelasan guru dengan saksama dan
mencatat hal-hal yang akan ditanyakan.
 Guru memberi kesempatan tutor sebaya sebelum memberi tugas
membaca kepada masing-masing siswa.
 Guru menugasi siswa untuk membaca Surah al-Bayyinah dan al-
Kafirun dengan menerapkan hukum bacaan mim sukun yang benar.

Elaborasi (peserta didik diberi peluang untuk memperoleh pengetahuan


dan keterampilan serta sikap lebih lanjut melalui sumber-sumber dan
kegiatan-kegiatan pembelajaran lainnya sehingga pengetahuan,
keterampilan, dan sikap peserta didik lebih luas dan dalam.)

Konfirmasi (peserta didik memperoleh umpan balik atas kebenaran,


kelayakan, atau keberterimaan dari pengetahuan, keterampilan, dan
sikap yang diperoleh oleh siswa)

 Kegiatan Penutup
 Guru menyampaikan kesempatan tanya jawab kepada siswa yang
belum paham terhadap materi pembelajaran.
 Guru memberi motivasi kepada siswa agar gemar membaca Al-
Qur’an secara rutin setiap hari.
 Melakukan penilaian dan/atau refleksi terhadap kegiatan yang sudah
dilaksanakan secara konsisten dan terprogram (nilai yang
ditanamkan: jujur, mengetahui kelebihan dan kekurangan);
 Memberikan umpan balik terhadap proses dan hasil pembelajaran
(nilai yang ditanamkan: saling menghargai, percaya diri, santun,
kritis, logis);
 Merencanakan kegiatan tindak lanjut dalam bentuk pembelajaran
remedi, program pengayaan, layanan konseling dan/atau memberikan
tugas baik tugas individual maupun kelompok sesuai dengan hasil
belajar peserta didik; dan
 Menyampaikan rencana pembelajaran pada pertemuan berikutnya.
G. MEDIA/ SUMBER BELAJAR
 Buku paket Al-Qur’an Hadist kelas 7
 Juz ‘Amma
 Buku paket Al-Qur’an dan Hadits kelas VII.
 Buku Tajwid.
 LKS PAI Madrasah Tsanawiyah
 Buku Quran Hadits Thoha Putra

H. PENILAIAN 1
Indikator
Nilai Budaya & Teknik Bentuk Contoh
Pencapaian
Karakter Bangsa Penilaian Penilaian Instrumen
Kompetensi
Cinta ilmu  Menjelaskan Tes Unjuk Penugas  Bacalah Surah
 Kebiasaan macam-macam Kerja an al-Bayyinah
menyediakan waktu hukum bacaan dan al-Kafirun
untuk membaca mim sukun dengan
berbagai bacaan  Mengidentifikasi menerapkan
yang memberi-kan bacaan mim hukum bacaan
kebajikan bagi sukun dalam QS mim sukun
dirinya. Al bayyinah dan secara benar!
Mandiri Al Kafirun
 Mampu menca-ri  Mengaplikasikan
sumber belajar bacaan mim
sendiri sukun dalam
Surat Al
Kreatif
Bayyinah dan Al
 Mendiskripsi-kan Kafirun
konsep dengan
kata-kata sendiri

I. RUBRIK PENILAIAN DISKUSI


Nama :
Kelompok :
Kelas :

Aspek Total
No Indikator Deskriptor Skor Tema Guru Nilai
Penilaian Skor

Komunikasi  Komunikatif 1
lesan  Ketepatan 1
Jawaban

Penalaran Komunikasi  Mudah 1


tulis dipahami
 Ketepatan 2
Jawaban

Mengetahui Bondowoso,
Kepala MTsN Bondowoso II Guru Mata Pelajaran

Drs. Anshori Ainil Kutsiah S.Ag


NIP. 195807051993031001 NIP. 19722232006042005
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Madrasah : MTsN 2 Bondowoso


Mata Pelajaran : Al-Qur’an Hadist
Kelas / Semester : VII / 2
Alokasi Waktu : 4 x 40 menit

A. STANDAR KOMPETENSI
6. Menerapkan Al-Qur’an surat-surat pendek pilihan dalam kehidupan
tentang toleransi

B. KOMPETENSI DASAR
6.1 Memahami isi kandungan QS Al Bayyinah dan Al Kafirun tentang
toleransi

C. TUJUAN PEMBELAJARAN
 Melalui Penugasan, diskusi, tanya jawab siswa mampu menerjemahkan,
memilah dan menjelaskan isi kandungan Surah Al Kafirun dan Surah al-
Bayyinah tentang toleransi.

Karakter siswa yang diharapkan :


 Cinta ilmu, gemar membaca, kreatif, disiplin, mandiri, ingin tahu, kerja sama
Kewirausahaan / Ekonomi Kreatif :
 Berorientasi tugas dan hasil, berani mengambil resiko, percaya diri,
keorisinilan, berorientasi ke masa depan

D. MATERI PEMBELAJARAN
 Isi kandungan QS Al Bayyinah dan Al Kafirun tentang toleransi yaitu tidak
mengganggu orang lain yang berbeda agama dan keyakinan kita, tidak
menerima bujuk rayu dari orang lain untuk keluar Islam, mengganggap
orang lain sebagai saudara bersikap hormat, dan menghindari sikap
permusuhan dan kebencian.

E. METODE PEMBELAJARAN
 Penugasan
 Diskusi
 Tanya jawab

F. LANGKAH-LANGKAH KEGIATAN PEMBELAJARAN


 Kegiatan Pendahuluan
Apersepsi :
 Guru mengucapkan salam dan berdoa sebelum membuka pelajaran
 Menyiapkan peserta didik secara psikis dan fisik untuk mengikuti
proses pembelajaran;
Motivasi :
 Mengajukan pertanyaan-pertanyaan yang mengaitkan pengetahuan
sebelumnya dengan materi yang akan dipelajari;
 Menjelaskan tujuan pembelajaran atau kompetensi dasar yang akan
dicapai; dan
 Dengan merujuk pada silabus, RPP, dan bahan ajar, menyampaikan
butir karakter yang hendak dikembangkan selain yang terkait dengan
SK/KD

 Kegiatan Inti
Eksplorasi (peserta didik difasilitasi untuk memperoleh pengetahuan
dan keterampilan dan mengembangkan sikap melalui kegiatan
pembelajaran yang berpusat pada siswa)
 Guru memberi kesempatan kepada siswa untuk mengadakan
kegiatan tutor sebaya dalam membaca dalil-dalil naqli.
 Guru memberi kesempatan kepada siswa untuk membaca dalil naqli
secara bergiliran dengan memanfaatkan tutor sebaya.

Elaborasi (peserta didik diberi peluang untuk memperoleh pengetahuan


dan keterampilan serta sikap lebih lanjut melalui sumber-sumber dan
kegiatan-kegiatan pembelajaran lainnya sehingga pengetahuan,
keterampilan, dan sikap peserta didik lebih luas dan dalam.)

Konfirmasi (peserta didik memperoleh umpan balik atas kebenaran,


kelayakan, atau keberterimaan dari pengetahuan, keterampilan, dan
sikap yang diperoleh oleh siswa)

 Kegiatan Penutup
 Bersama-sama dengan peserta didik dan/atau sendiri membuat
kesimpulan pelajaran (nilai yang ditanamkan: mandiri, kerjasama,
kritis, logis);
 Melakukan penilaian dan/atau refleksi terhadap kegiatan yang sudah
dilaksanakan secara konsisten dan terprogram (nilai yang
ditanamkan: jujur, mengetahui kelebihan dan kekurangan);
 Memberikan umpan balik terhadap proses dan hasil pembelajaran
(nilai yang ditanamkan: saling menghargai, percaya diri, santun,
kritis, logis);
 Merencanakan kegiatan tindak lanjut dalam bentuk pembelajaran
remedi, program pengayaan, layanan konseling dan/atau memberikan
tugas baik tugas individual maupun kelompok sesuai dengan hasil
belajar peserta didik; dan
 Menyampaikan rencana pembelajaran pada pertemuan berikutnya.

G. MEDIA/ SUMBER BELAJAR


 Buku paket Al-Qur’an Hadist kelas 7
 Juz ‘Amma
 Buku Tajwid
 LKS PAI Madrasah Tsanawiyah
 Buku Quran Hadits Thoha Putra
H. PENILAIAN 1
Indikator
Nilai Budaya & Teknik Bentuk Contoh
Pencapaian
Karakter Bangsa Penilaian Penilaian Instrumen
Kompetensi
Cinta ilmu  Menerjemahkan Tes Uraian  Bacalah baik-
 Kebiasaan QS Al Bayyinah Tertulis Penugas baik Surah Al
menyediakan dan Al Kafirun an Kafirun dan
waktu untuk Surah al-
membaca Bayyinah
berbagai secara bergilir!
bacaan yang
memberi-kan
kebajikan bagi
dirinya.
Mandiri
 Mampu
menca-ri
sumber belajar
sendiri
Kreatif
 Mendiskripsi-
kan konsep
dengan kata-
kata sendiri

I. RUBRIK PENILAIAN DISKUSI


Nama :
Kelompok :
Kelas :

Aspek Total
No Indikator Deskriptor Skor Tema Guru Nilai
Penilaian Skor

Komunikasi  Komunikatif 1
lesan  Ketepatan 1
Jawaban
Penalaran Komunikasi tulis  Mudah 1
dipahami
 Ketepatan 2
Jawaban

Mengetahui Bondowoso,
Kepala MTsN Bondowoso II Guru Mata Pelajaran

Drs. Anshori Ainil Kutsiah S.Ag


NIP. 195807051993031001 NIP. 19722232006042005

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)


Madrasah : MTsN 2 Bondowoso
Mata Pelajaran : Al-Qur’an Hadist
Kelas / Semester : VII / 2
Alokasi Waktu : 4 x 40 menit

A. STANDAR KOMPETENSI
6. Menerapkan Al-Qur’an surat-surat pendek pilihan dalam kehidupan
tentang toleransi

B. KOMPETENSI DASAR
6.2 Memahami keterkaitan isi kandungan Q.S. Al-Kafirun dan Al-Bayyinah
tentang membangun kehidupan umat beragama dalam fenomena
kehidupan

C. TUJUAN PEMBELAJARAN
 Melalui Ceramah, diskus, tanya jawab dan penugasan siswa mampu
menjelaskan keterkaitan isi kandungan Surah Al Kafirun dan Surah al-
Bayyinah tentang membangun umat beragama dalam fenomena
kehidupan.

Karakter siswa yang diharapkan :


 Cinta ilmu, gemar membaca, kreatif, disiplin, mandiri, ingin tahu, kerja sama
Kewirausahaan / Ekonomi Kreatif :
 Berorientasi tugas dan hasil, berani mengambil resiko, percaya diri,
keorisinilan, berorientasi ke masa depan

D. MATERI PEMBELAJARAN
 Keterkaitan isi kandungan Surah Al Kafirun dan Surah al-Bayyinah tentang
membangun umat beragama dalam fenomena kehidupan.
 Bahwa sikap toleransi yang ditanamkan sebatas menghormati terhadap
sesama, baik di bidang politik, ekonomi social, budaya, maupun agama .

E. METODE PEMBELAJARAN
 Ceramah
 Diskusi
 Tanya jawab
 Penugasan

F. LANGKAH-LANGKAH KEGIATAN PEMBELAJARAN


 Kegiatan Pendahuluan
Apersepsi :
 Guru mengucapkan salam dan berdoa sebelum membuka pelajaran
 Menyiapkan peserta didik secara psikis dan fisik untuk mengikuti
proses pembelajaran;
Motivasi :
 Mengajukan pertanyaan-pertanyaan yang mengaitkan pengetahuan
sebelumnya dengan materi yang akan dipelajari;
 Menjelaskan tujuan pembelajaran atau kompetensi dasar yang akan
dicapai; dan
 Dengan merujuk pada silabus, RPP, dan bahan ajar, menyampaikan
butir karakter yang hendak dikembangkan selain yang terkait dengan
SK/KD

 Kegiatan Inti
Eksplorasi (peserta didik difasilitasi untuk memperoleh pengetahuan
dan keterampilan dan mengembangkan sikap melalui kegiatan
pembelajaran yang berpusat pada siswa)
 Guru memberi kesempatan kepada siswa untuk mengadakan
kegiatan tutor sebaya dalam membaca dalil-dalil naqli.
 Guru memberi kesempatan kepada siswa untuk membaca dalil naqli
secara bergiliran dengan memanfaatkan tutor sebaya.

Elaborasi (peserta didik diberi peluang untuk memperoleh pengetahuan


dan keterampilan serta sikap lebih lanjut melalui sumber-sumber dan
kegiatan-kegiatan pembelajaran lainnya sehingga pengetahuan,
keterampilan, dan sikap peserta didik lebih luas dan dalam.)

Konfirmasi (peserta didik memperoleh umpan balik atas kebenaran,


kelayakan, atau keberterimaan dari pengetahuan, keterampilan, dan
sikap yang diperoleh oleh siswa)

 Kegiatan Penutup
 Bersama-sama dengan peserta didik dan/atau sendiri membuat
kesimpulan pelajaran (nilai yang ditanamkan: mandiri, kerjasama,
kritis, logis);
 Melakukan penilaian dan/atau refleksi terhadap kegiatan yang sudah
dilaksanakan secara konsisten dan terprogram (nilai yang
ditanamkan: jujur, mengetahui kelebihan dan kekurangan);
 Memberikan umpan balik terhadap proses dan hasil pembelajaran
(nilai yang ditanamkan: saling menghargai, percaya diri, santun,
kritis, logis);
 Merencanakan kegiatan tindak lanjut dalam bentuk pembelajaran
remedi, program pengayaan, layanan konseling dan/atau memberikan
tugas baik tugas individual maupun kelompok sesuai dengan hasil
belajar peserta didik; dan
 Menyampaikan rencana pembelajaran pada pertemuan berikutnya.

G. MEDIA/ SUMBER BELAJAR


 Buku paket Al-Qur’an Hadist kelas 7
 Juz ‘Amma .
 LKS PAI Madrasah Tsanawiyah.
 Buku Al Quran Hadits Thoha Putra.
H. PENILAIAN 1
Indikator
Nilai Budaya & Teknik Bentuk Contoh
Pencapaian
Karakter Bangsa Penilaian Penilaian Instrumen
Kompetensi
Cinta ilmu  Memilah ayat Tes Uraian  Apakah yang
 Kebiasaan dalam QS Al Tertulis Penugas dimaksud
menyediakan Bayyinah dan Al an toleran?
waktu untuk Kafirun yang Kemukakan
membaca berkaitan contohnya!
berbagai dengan toleransi  Tunjukkan dalil
bacaan yang naqli tentang
memberi-kan perintah
kebajikan bagi bersikap
dirinya. toleran!
Mandiri
 Mampu
menca-ri
sumber belajar
sendiri
Kreatif
 Mendiskripsi-
kan konsep
dengan kata-
kata sendiri

I. RUBRIK PENILAIAN DISKUSI


Nama :
Kelompok :
Kelas :

Aspek Total
No Indikator Deskriptor Skor Tema Guru Nilai
Penilaian Skor

Komunikasi  Komunikatif 1
lesan  Ketepatan 1
Jawaban

Penalaran Komunikasi tulis  Mudah 1


dipahami
 Ketepatan 2
Jawaban

Mengetahui Bondowoso,
Kepala MTsN Bondowoso II Guru Mata Pelajaran

Drs. Anshori Ainil Kutsiah S.Ag


NIP. 195807051993031001 NIP. 19722232006042005
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Madrasah : MTsN 2 Bondowoso


Mata Pelajaran : Al-Qur’an Hadist
Kelas / Semester : VII / 2
Alokasi Waktu : 4 x 40 menit

A. STANDAR KOMPETENSI
6. Menerapkan Al-Qur’an surat-surat pendek pilihan dalam kehidupan
tentang toleransi

B. KOMPETENSI DASAR
6.3 Menerapkan kandungan Q.S. Al-Kafirun dan Al-Bayyinah tentang toleransi
dalam kehidupan sehari-hari

C. TUJUAN PEMBELAJARAN
 Melalui metode Jigsaw, diskusi dan tanya jawab siswa mampu menerapkan
isi kandungan Surah Al Kafirun dan Surah al-Bayyinah tentang toleransi
dalam kehidupan sehari-hari.

Karakter siswa yang diharapkan :


 Cinta ilmu, gemar membaca, kreatif, disiplin, mandiri, ingin tahu, kerja sama
Kewirausahaan / Ekonomi Kreatif :
 Berorientasi tugas dan hasil, berani mengambil resiko, percaya diri,
keorisinilan, berorientasi ke masa depan

D. MATERI PEMBELAJARAN
 Penerapan isi kandungan Surah Al Kafirun dan Surah al-Bayyinah tentang
toleransi dalam kehidupan sehari-hari .
 Toleransi agama dalam islam tidak boleh mengikuti acara natal dan
kegiatan keagamaan lainnya.

E. METODE PEMBELAJARAN
 Jigsaw
 Diskusi
 Tanya jawab

F. LANGKAH-LANGKAH KEGIATAN PEMBELAJARAN


 Kegiatan Pendahuluan
Apersepsi :
 Guru mengucapkan salam dan berdoa sebelum membuka pelajaran
 Menyiapkan peserta didik secara psikis dan fisik untuk mengikuti
proses pembelajaran;

Motivasi :
 Mengajukan pertanyaan-pertanyaan yang mengaitkan pengetahuan
sebelumnya dengan materi yang akan dipelajari;
 Menjelaskan tujuan pembelajaran atau kompetensi dasar yang akan
dicapai; dan
 Dengan merujuk pada silabus, RPP, dan bahan ajar, menyampaikan
butir karakter yang hendak dikembangkan selain yang terkait dengan
SK/KD

 Kegiatan Inti
Eksplorasi (peserta didik difasilitasi untuk memperoleh pengetahuan
dan keterampilan dan mengembangkan sikap melalui kegiatan
pembelajaran yang berpusat pada siswa)
 Guru memberi kesempatan kepada siswa untuk mengadakan
kegiatan tutor sebaya dalam membaca dalil-dalil naqli.
 Guru memberi kesempatan kepada siswa untuk membaca dalil naqli
secara bergiliran dengan memanfaatkan tutor sebaya.

Elaborasi (peserta didik diberi peluang untuk memperoleh pengetahuan


dan keterampilan serta sikap lebih lanjut melalui sumber-sumber dan
kegiatan-kegiatan pembelajaran lainnya sehingga pengetahuan,
keterampilan, dan sikap peserta didik lebih luas dan dalam.)

Konfirmasi (peserta didik memperoleh umpan balik atas kebenaran,


kelayakan, atau keberterimaan dari pengetahuan, keterampilan, dan
sikap yang diperoleh oleh siswa)

 Kegiatan Penutup
 Bersama-sama dengan peserta didik dan/atau sendiri membuat
kesimpulan pelajaran (nilai yang ditanamkan: mandiri, kerjasama,
kritis, logis);
 Melakukan penilaian dan/atau refleksi terhadap kegiatan yang sudah
dilaksanakan secara konsisten dan terprogram (nilai yang
ditanamkan: jujur, mengetahui kelebihan dan kekurangan);
 Memberikan umpan balik terhadap proses dan hasil pembelajaran
(nilai yang ditanamkan: saling menghargai, percaya diri, santun,
kritis, logis);
 Merencanakan kegiatan tindak lanjut dalam bentuk pembelajaran
remedi, program pengayaan, layanan konseling dan/atau memberikan
tugas baik tugas individual maupun kelompok sesuai dengan hasil
belajar peserta didik; dan
 Menyampaikan rencana pembelajaran pada pertemuan berikutnya.

G. MEDIA/ SUMBER BELAJAR


 Buku paket Al-Qur’an Hadist kelas 7
 Juz ‘Amma
 LKS PAI Madrasah Tsanawiyah.
 Buku Al Quran Hadits Thoha Putra
H. PENILAIAN 1
Indikator
Nilai Budaya & Teknik Bentuk Contoh
Pencapaian
Karakter Bangsa Penilaian Penilaian Instrumen
Kompetensi
Cinta ilmu  Menjelaskan isi Tes Uraian  Bolehkah kita
 Kebiasaan kandu-ngan QS Tertulis Penugas fanatik dalam
menyediakan Al Bayyinah dan an beragama?
waktu untuk Al Kafirun Jelaskan!
membaca tentang toleransi  Kemukakan
berbagai dalil tentang
bacaan yang fanatik
memberi-kan beragama!
kebajikan bagi  Adakah batas-
dirinya. batas toleran
Mandiri dalam
 Mampu kehidupan
menca-ri sehari-hari?
sumber belajar Jelaskan!
sendiri
Kreatif
 Mendiskripsi-
kan konsep
dengan kata-
kata sendiri

I. RUBRIK PENILAIAN DISKUSI


Nama :
Kelompok :
Kelas :

Aspek Total
No Indikator Deskriptor Skor Tema Guru Nilai
Penilaian Skor

Komunikasi  Komunikatif 1
lesan  Ketepatan 1
Jawaban
Penalaran Komunikasi tulis  Mudah 1
dipahami
 Ketepatan 2
Jawaban

Mengetahui Bondowoso,
Kepala MTsN Bondowoso II Guru Mata Pelajaran

Drs. Anshori Ainil Kutsiah S.Ag


NIP. 195807051993031001 NIP. 19722232006042005

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Madrasah : MTsN 2 Bondowoso


Mata Pelajaran : Al-Qur’an Hadist
Kelas / Semester : VII / 2
Alokasi Waktu : 4 x 40 menit

A. STANDAR KOMPETENSI
7. Menerapkan Al-Qur’an surat pendek pilihan dalam kehidupan tentang
problematika dakwah

B. KOMPETENSI DASAR
7.1 Memahami isi kandungan QS Al Lahab dan An Nasr tentang
problematika dakwah

C. TUJUAN PEMBELAJARAN
 Melalui metode Ceramah, diskusi, tanya jawab dan penugasan siswa
mampu :
1. Menerjemahkan Surah Al Lahab dan An Nasr.
2. Menjelaskan kandungan QS Al Lahab dan An Nasr tentang problematika dakwah.

Karakter siswa yang diharapkan :


 Cinta ilmu, gemar membaca, kreatif, disiplin, mandiri, ingin tahu, kerja sama
Kewirausahaan / Ekonomi Kreatif :
 Berorientasi tugas dan hasil, berani mengambil resiko, percaya diri,
keorisinilan, berorientasi ke masa depan

D. MATERI PEMBELAJARAN
 Surah Al Lahab dan An Nasr tentang problematika dakwah Nabi SAw
bahwa paman- Nya yang bernama Abu Lahab dan Isterinya sangat
menentang dakwah Nabi SAW.
 Perjuangan Rasulullah selalu mendapatkan halangan dan rintangan dari
orang-orang Quraisy.
 Dan selalu mendapatkan pertolongan Allah swt.

E. METODE PEMBELAJARAN
 Ceramah
 Diskusi
 Tanya jawab
 Penugasan

F. LANGKAH-LANGKAH KEGIATAN PEMBELAJARAN


Pertemuan Pertama:
 Kegiatan Pendahuluan
Apersepsi :
 Guru mengucapkan salam dan berdoa sebelum membuka pelajaran
 Menyiapkan peserta didik secara psikis dan fisik untuk mengikuti
proses pembelajaran;

Motivasi :
 Mengajukan pertanyaan-pertanyaan yang mengaitkan pengetahuan
sebelumnya dengan materi yang akan dipelajari;
 Menjelaskan tujuan pembelajaran atau kompetensi dasar yang akan
dicapai; dan
 Dengan merujuk pada silabus, RPP, dan bahan ajar, menyampaikan
butir karakter yang hendak dikembangkan selain yang terkait dengan
SK/KD

 Kegiatan Inti
Eksplorasi (peserta didik difasilitasi untuk memperoleh pengetahuan
dan keterampilan dan mengembangkan sikap melalui kegiatan
pembelajaran yang berpusat pada siswa)
 Guru memberi kesempatan tutor sebaya untuk membaca Surah Al
Lahab dan An Nasr.
 Guru membenarkan kesalahan-kesalahan bacaan yang terjadi pada
siswa.

Elaborasi (peserta didik diberi peluang untuk memperoleh pengetahuan


dan keterampilan serta sikap lebih lanjut melalui sumber-sumber dan
kegiatan-kegiatan pembelajaran lainnya sehingga pengetahuan,
keterampilan, dan sikap peserta didik lebih luas dan dalam.)

Konfirmasi (peserta didik memperoleh umpan balik atas kebenaran,


kelayakan, atau keberterimaan dari pengetahuan, keterampilan, dan
sikap yang diperoleh oleh siswa)
 Guru memberi contoh bacaan Surah Al Lahab dan An Nasr secara
tartil.
 Guru memberi dorongan kepada siswa agar gemar membaca Al-
Qur’an.

 Kegiatan Penutup
 Bersama-sama dengan peserta didik dan/atau sendiri membuat
kesimpulan pelajaran (nilai yang ditanamkan: mandiri, kerjasama,
kritis, logis);
 Melakukan penilaian dan/atau refleksi terhadap kegiatan yang sudah
dilaksanakan secara konsisten dan terprogram (nilai yang
ditanamkan: jujur, mengetahui kelebihan dan kekurangan);
 Memberikan umpan balik terhadap proses dan hasil pembelajaran
(nilai yang ditanamkan: saling menghargai, percaya diri, santun,
kritis, logis);
 Merencanakan kegiatan tindak lanjut dalam bentuk pembelajaran
remedi, program pengayaan, layanan konseling dan/atau memberikan
tugas baik tugas individual maupun kelompok sesuai dengan hasil
belajar peserta didik; dan
 Menyampaikan rencana pembelajaran pada pertemuan berikutnya.

Pertemuan Kedua:
 Kegiatan Pendahuluan (Apersepsi)
 Guru menyampaikan pertanyaan seputar cara turunnya Al-Qur’an.
 Siswa berpartisipasi aktif dalam kegiatan ini.
 Kegiatan Inti
 Guru menjelaskan asbabun nuzul Surah Al Lahab dan An Nasr
tentang problematika dakwah.
 Siswa mencermati penjelasan guru dan mencatat hal-hal yang perlu
ditanyakan.
 Untuk menghindari kejenuhan, guru menyampaikan pertanyaan
sebagai selingan.

 Kegiatan Penutup
 Guru menyimpulkan isi kandungan Surah Al Lahab dan An Nasr
tentang problematika dakwah.
 Guru menyampaikan pesan kepada siswa agar memiliki kepedulian
terhadap dakwah.

G. MEDIA/ SUMBER BELAJAR


 Buku paket Al-Qur’an Hadist kelas 7
 Juz ‘Amma
 Media masaa
 LKS PAI Madrasah Tsanawiyah.
 Buku Al Quran Hadits Thoha Putra.

H. PENILAIAN 1
Indikator
Nilai Budaya & Teknik Bentuk Contoh
Pencapaian
Karakter Bangsa Penilaian Penilaian Instrumen
Kompetensi
Cinta ilmu  Menerjemahkan Tes Uraian  Bacalah seca-
 Kebiasaan Surah Al Lahab Tertulis ra bergantian
menyediakan dan An Nasr Surah Al
waktu untuk  Menjelaskan Lahab dan An
membaca kandungan Nasr dengan
berbagai Surah Al Lahab memperhati-
bacaan yang dan An Nasr kan kaidah
memberi-kan tentang ilmu tajwid
kebajikan bagi problematika yang benar!
dirinya. dakwah  Apa yang
Mandiri dimaksud
asbabun
 Mampu
nuzul?
menca-ri
sumber belajar  Jelaskan
sendiri secara singkat
asbabun nuzul
Kreatif
Surah Al
 Mendiskripsi- Lahab!
kan konsep
 Mengapa
dengan kata-
disebut Surah
kata sendiri
Al Lahab?
 Apa makna
yang
terkandung
dari nama An
Nasr?
 Apakah
problematika
dakwah yang
terungkap
dalam Surah
Al Lahab?

I. RUBRIK PENILAIAN DISKUSI


Nama :
Kelompok :
Kelas :

Aspek Total
No Indikator Deskriptor Skor Tema Guru Nilai
Penilaian Skor

Komunikasi  Komunikatif 1
lesan  Ketepatan 1
Jawaban

Penalaran Komunikasi  Mudah 1


tulis dipahami
 Ketepatan 2
Jawaban

Mengetahui Bondowoso,
Kepala MTsN Bondowoso II Guru Mata Pelajaran

Drs. Anshori Ainil Kutsiah S.Ag


NIP. 195807051993031001 NIP. 19722232006042005
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Madrasah : MTsN 2 Bondowoso


Mata Pelajaran : Al-Qur’an Hadist
Kelas / Semester : VII / 2
Alokasi Waktu : 4 x 40 menit

A. STANDAR KOMPETENSI
7. Menerapkan Al-Qur’an surat pendek pilihan dalam kehidupan tentang
problematika dakwah

B. KOMPETENSI DASAR
7.2 Menerapkan kandungan QS. Al-Lahab dan An-Nashr dalam kehidupan
sehari-hari

C. TUJUAN PEMBELAJARAN
 Melalui ceramah, diskusi, tanya jawab ,siswa mampu menyebutkan dan
menunjukan cara-cara menerapkan isi kandungan Surah al- Lahab dan
an-Nasr tentang problematika dakwah.

Karakter siswa yang diharapkan :


 Cinta ilmu, gemar membaca, kreatif, disiplin, mandiri, ingin tahu, kerja sama
Kewirausahaan / Ekonomi Kreatif :
 Berorientasi tugas dan hasil, berani mengambil resiko, percaya diri,
keorisinilan, berorientasi ke masa depan

D. MATERI PEMBELAJARAN
 Penerapan kandungan Surah al-Lahab dan an-Nasr dalam kehidupan sehari-
hari bahwa Allah akan menolong orang-orang yang beriman dan bertaqwa.

E. METODE PEMBELAJARAN
 Ceramah
 Diskusi
 Tanya jawab

F. LANGKAH-LANGKAH KEGIATAN PEMBELAJARAN


 Kegiatan Pendahuluan
Apersepsi :
 Guru mengucapkan salam dan berdoa sebelum membuka pelajaran
 Menyiapkan peserta didik secara psikis dan fisik untuk mengikuti
proses pembelajaran;

Motivasi :
 Mengajukan pertanyaan-pertanyaan yang mengaitkan pengetahuan
sebelumnya dengan materi yang akan dipelajari;
 Menjelaskan tujuan pembelajaran atau kompetensi dasar yang akan
dicapai; dan
 Dengan merujuk pada silabus, RPP, dan bahan ajar, menyampaikan
butir karakter yang hendak dikembangkan selain yang terkait dengan
SK/KD

 Kegiatan Inti
Eksplorasi (peserta didik difasilitasi untuk memperoleh pengetahuan
dan keterampilan dan mengembangkan sikap melalui kegiatan
pembelajaran yang berpusat pada siswa)
 Siswa membentuk kelompok yang terdiri dari 5 siswa
 Bersama kelompoknya siswa mendiskusikan materi Al-Qur’an dan
Al-Hadist sebagai pedoman hidup
 Semua kelompok memusatkan perhatian terhadap uraian yang
disampaikan guru.
 Guru memberi kesempatan kepada siswa untuk mendiskusikan
tentang metode dakwah yang baik.
 Guru membahas simpulan diskusi secara singkat.
 Guru menjelaskan cara menerapkan isi kandungan Surah al-Lahab
dan an-Nasr dalam melaksanakan dakwah.

Elaborasi (peserta didik diberi peluang untuk memperoleh pengetahuan


dan keterampilan serta sikap lebih lanjut melalui sumber-sumber dan
kegiatan-kegiatan pembelajaran lainnya sehingga pengetahuan,
keterampilan, dan sikap peserta didik lebih luas dan dalam.)
 Guru menyimpulkan uraian tentang penerapan isi kandungan kedua
surah tersebut

Konfirmasi (peserta didik memperoleh umpan balik atas kebenaran,


kelayakan, atau keberterimaan dari pengetahuan, keterampilan, dan
sikap yang diperoleh oleh siswa)

 Kegiatan Penutup
 Bersama-sama dengan peserta didik dan/atau sendiri membuat
kesimpulan pelajaran (nilai yang ditanamkan: mandiri, kerjasama,
kritis, logis);
 Melakukan penilaian dan/atau refleksi terhadap kegiatan yang sudah
dilaksanakan secara konsisten dan terprogram (nilai yang
ditanamkan: jujur, mengetahui kelebihan dan kekurangan);
 Memberikan umpan balik terhadap proses dan hasil pembelajaran
(nilai yang ditanamkan: saling menghargai, percaya diri, santun,
kritis, logis);
 Merencanakan kegiatan tindak lanjut dalam bentuk pembelajaran
remedi, program pengayaan, layanan konseling dan/atau memberikan
tugas baik tugas individual maupun kelompok sesuai dengan hasil
belajar peserta didik; dan
 Menyampaikan rencana pembelajaran pada pertemuan berikutnya.
G. MEDIA/ SUMBER BELAJAR
 Buku paket Al-Qur’an Hadist kelas 7
 Juz ‘Amma
 LKS PAI Madrasah Tsanawiyah
 Buku Al Quran Hadits Thoha Putra .
 Media masa

H. PENILAIAN 1
Indikator
Nilai Budaya & Teknik Bentuk
Pencapaian Contoh Instrumen
Karakter Bangsa Penilaian Penilaian
Kompetensi
Cinta ilmu  Dapat men- Tes Uraian  Mengapa pelaksa-
 Kebiasaan jelaskan Tertulis naan dakwah
menyediakan tentang harus didukung
waktu untuk penerapan dengan metode
membaca kandungan yang baik?
berbagai Surah al-  Setiap pelaksa-
bacaan yang Lahab dan naan dakwah
memberi-kan an-Nasr mengan-dung
kebajikan bagi dalam risiko. Apakah
dirinya. kehidupan maksud dari risiko
sehari-hari dakwah itu?
Mandiri
 Mampu  Bagaimanakah
menca-ri sikap yang perlu
sumber belajar dimiliki mubalig
sendiri saat menghadapi
rintangan dalam
Kreatif
berdakwah?
 Mendiskripsi-
 Sebutkan dua
kan konsep
cara penerapan isi
dengan kata-
kandu-ngan Surah
kata sendiri
al-Lahab dan an-
Nasr!
 Siapakah yang
wajib melaksana-
kan dakwah
Islam?

I. RUBRIK PENILAIAN DISKUSI


Nama :
Kelompok :
Kelas :

Aspek Total
No Indikator Deskriptor Skor Tema Guru Nilai
Penilaian Skor

Komunikasi  Komunikatif 1
Penalaran lesan  Ketepatan 1
Jawaban
Komunikasi tulis  Mudah 1
dipahami
 Ketepatan 2
Jawaban

Mengetahui Bondowoso,
Kepala MTsN Bondowoso II Guru Mata Pelajaran

Drs. Anshori Ainil Kutsiah S.Ag


NIP. 195807051993031001 NIP. 19722232006042005

Anda mungkin juga menyukai