Anda di halaman 1dari 13

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran

Satuan Pendidikan : SMK Ma’arif 1 Semaka


Pelajaran : Pendidikan Antikorupsi
Kelas/semester : X / Ganjil
Materi pokok : Pola hidup sederhana
- Pengertian hidup sederhana
Pertemuan ke :1
Waktu Pembelajaran : 1 x 35 menit

1. Tujuan Pembelajaran :
Melalui pendekatan metode partisipatif, dengan model pembelajaran ceramah dan
visualisasi, siswa diharapkan dapat menunjukkan karakter hidup sederhana dalam
lingkungan sekolah, sehingga secara aktif menghindari serta menolak perilaku korupsi.
2. Kegiatan Pembelajaran
I. Pendahuluan (10 menit)
1. Mengondisikan suasana belajar yang menyenangkan (salam, berdo’a dan presensi)
2. Apersepsi: Menanyakan yang sudah dipelajari dan dikembangkan
3. Menyampaikan kompetensiyang akan dicapai dan amnfaatnya dalam kehidupan
sehari-hari
4. Menyampaikan garis besar cakupan materi dan kegiatan yang akan dilakukan
5. Menyampaikan lingkup dan teknik penilaian yang akan digunakan
II. Inti (20 menit)
1. Pemberian stimulus terhadap peserta didik
2. Peserta didik diminta untuk mendengarkan secara cermat ulasan guru mengenai
materi yang didampingi alat bantu visual
3. Peserta didik diberi waktu untuk bertanya mengenai materi yang belum jelas
4. Peserta didik diberikan tugas untuk dikerjakan
III. Penutup(15 menit)
1. Peserta didik dibimbing oleh pendidik untuk menerapkan tentang point-point
penting yang muncul dalam kegiatan pembelajaran yang baru dilakukan.
2. Pendidik bersama peserta didik mengagendakan materi yang akan dipelajari pada
pertemuan berikutnya, untuk dipelajari oleh peserta didik di rumah.
3. Pendidik bersama peserta didik menutup pembelajaran dengan Mengucapkan Salam
Penutup ( Do’a)

3. Penilaian

Pengetahuan Memahami karakter hidup sederhana dalam Teknik Penilaian:


1.
lingkungan sekolah dan masyarakat penugasan
Keterampilan Mampu menunjukkan karakter hidup Format unjuk
2. sederhana dalam lingkungan sekolah dan kerja/produk
masyarakat
Sikap Membiasakan karakter hidup sederhana Observasi
3. dalam kehidupan sehari-hari di lingkungan
sekolah dan masyarakat
Penilaian Hasil Belajar
1. Penilaian Pengetahuan
1. Tes tertulis
2. Prosedur Penilaian:

Teknik
No Aspek yang dinilai Waktu Penilaian
Penilaian
Pengetahuan
a. Mengetahui karakter hidup Tes tertulis Setelah selesai KBM
sederhana dalam lingkungan
1. keluarga dan kelas
b. Menjelaskan nilai-nilai hidup
sederhana dalam lingkungan
keluarga dan kelas

Soal :
Jawablah pertanyaan di bawah ini dengan benar dan tepat!
1. Apa pengertian karakter hidup sederhana ?
2. Sebutkan nilai nilai hidup sederhana !
3. Sebutkan manfaat hidup sederhana!
4. Apa dampak Positif dari hidup sederhana?

2. Penilaian Keterampilan

Penilaian keterampilan dilakukan guru dengan melihat kemampuan peserta didik dalam
bertanya dan menjawab pertanyaan tentang karakter hidup sederhana.

Lembar penilaian menggunakan format di bawah ini, dengan ketentuan aspek penilaian
dan rubriknya dapat disesuaikan dengan situasi dan kondisi serta keperluan guru.

Kemampuan Bertanya Kemampuan Menjawab/


Nama
No argumentasi
Peserta didik
1 2 3 4 1 2 3 4

1.

2.

Keterangan : di isi dengan tanda cek ( √ )


Kategori Penilaian :
4 = sangat baik, 3 = baik, 2 = cukup, 1 = kurang

Skor Perolehan
Nilai = -------------------- x 4
12

Pedoman Penskoran (rubrik) :


No Aspek Penskoran
Kemampuan bertanya Skor 4, apabila selalu Bertanya
Skor 3, apabila sering bertanya
1.
Skor 2, apabila kadang-kadangbertanya
Skor 1, apabila tidak pernah bertanya.
Kemampuan menjawab/ Skor 4, apabila materi/jawaban benar, rasional, dan
Argumentasi jelas.
Skor 3, apabila materi/jawaban benar, rasional, dan
tidak jelas
2.
Skor 2, apabila materi/jawaban benar, tidak
rasional, dan tidak jelas
Skor 1, apabila materi/jawaban tidak benar, tidak
rasional, dan tidak jelas

- Penilaian Unjuk Kerja


Contoh instrumen penilaian unjuk kerja dapat dilihat pada instrumen penilaian
ujian keterampilan berbicara sebagai berikut:

Instrumen Penilaian
Nama siswa :
Kelas :

Sangat Kurang Tidak


Baik
No Aspek yang Dinilai Baik Baik Baik
(75)
(100) (50) (25)
Kesesuaian respon dengan
1
pertanyaan
2 Keserasian pemilihan kata
3 Kesesuaian penggunaan tata bahasa
4 Pelafalan

Kriteria penilaian (skor)


100 = Sangat Baik
75 = Baik
50 = Kurang Baik
25 = Tidak Baik
Cara mencari nilai (N) = Jumalah skor yang diperoleh siswa dibagi jumlah skor
maksimal dikali skor ideal (100)

3. Penilaian Sikap

OBSERVASI
Tanggal :...................................
Nama Peserta Didik :...................................

PETUNJUK
1. Berilah tanda cek (√) sesuai dengan kondisi dan keadaan sehari-hari

No ASPEK PENILAIAN Ya Tidak


1 Siswa berpakaian tidak berlebihan
2 Siswa mennggunakan perhiasan
3 Siswa mudah terpengaruh dengan trend saat ini
4 Siswa rajin menabung
5 Siswa jajan sesuai dengan kebutuhan

Scor Penilaian

Ya = Baik
Tidak =:Cukup
4. Sederhana
Sederhana berarti bersahaja, tidak berlebihan (pusat bahasa Depdiknas, 2002;1008). Hidup
sederhana berarti hidup bersahaja dan tidak berlebih-lebihan yang didasari oleh suatu sikap
mental rendah hati. Kata kunci sederhana (Tamrin, 2008;19) : a) Bersahaja
b)Tidakberlebihan c) Secukupnya d) Sesuaikebutuhan e) ApaAdanya f) Rendahhati
Dengan membaca dan melaksanakan aktivitas, mampu menjad iantikorupsi yang
menjelaskan pengertian sederhana serta menyebutkan manfaat karakter sederhana.Wujud dan
nilai kesederhanaan dalam kehidupan disekolah berpakaian dan menggunakan aksesoris tidak
berlebihan, tidak boros dalam memenuhi kebutuhan hidup, tidak suka pamer kekayaan serta
hemat dalam penggunaan air, listrik dan energi lainnya.Tingkatkan empati pada kaum papa,
seringlah menengok kebawah sehingga akan membuat senantiasa bersyukur. Gunakan harta
kita untuk menambah harta diakhirat dengan memperbanyak sedekah akan memperbanyak
pula rezeki kita.
Dengan membaca dan melaksanakan aktivitas, mampu menjadi antikorupsi yang mampu
menjelaskan pentingnya bersyukur dan mengaplikasikan pola hidup sederhana. Menerapkan
pola hidup sederhana bukan berarti identik dengan kemiskinan. Sederhana artinya tidak
berlebihan dan sesuai kebutuhan. Kelihatannya mudah, justru mnerapkan pola hidup yang
apa adanya ini bisa menjadi amat sulit buat sebagian orang. Pola hidup Hedonisme atau
berorientasi pada kebendaan kini amat mewabah. Kalangan remaja menjadi sasaran empuk
untuk terjebak dalam hedonisme. Sebagian remaja yang ingin tampil trendi saat ini banyak
sekali keperluan sehari-hari yang kerendan mahal karena bermerek.
Buku mini tokohidolaku … Artikel yang mencantumkan tokoh pebisnis yang sukses namun
memilih hidup sederhana dan dermawan yang dapat memberikan inspirasi pola hidup
sederhana. Tingkatkan rasa percaya diri. Setiap manusia diciptakan dengan segala kelemahan
dan kelebihan.

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran


Satuan Pendidikan : SMK Ma’arif 1 Semaka
Pelajaran : Pendidikan Antikorupsi
Kelas/semester : X / Ganjil
Materi pokok : Pola Hidup Sederhana
- Selalu bersyukur dan mampu membedakan keinginan dan
kemauan
Pertemuan ke :2
Waktu Pembelajaran : 1 x 35 menit

1. Tujuan Pembelajaran :
Melalui pendekatan meta plan, siswa siswa diharapkan dapat melaksanakan kegiatan yang
mencerminkan pola hidup sederhana untuk selalu bersyukur dan mampu membedakan
keinginan dan kemauan, sehingga secara aktif menghindari serta menolak perilaku korupsi.
2. Kegiatan Pembelajaran
I. Pendahuluan
1. Mengondisikan suasana belajar yang menyenangkan (salam, berdo’a dan presensi)
2. Apersepsi: Menanyakan yang sudah dipelajari dan dikembangkan
3. Menyampaikan kompetensi yang akan dicapai dan manfaatnya dalam kehidupan
sehari-hari
4. Menyampaikan garis besar cakupan materi dan kegiatan yang akan dilakukan
5. Menyampaikan lingkup dan teknik penilaian yang akan digunakan
II. Inti
1. Siswa dibagi dalam beberapa kelompok kemudian diberikan penugasan tematik
dengan materi utama yang diunduh dari www.kpk.go.id
2. Guru menyediakan potongan karton bermaca-macam warna.
3. Siswa diberi sebuah karton, dan diminta untuk memberikan pendapat tentang materi
pembelajaran
4. Bersama kelompoknya Siswa kemudian berkreasi untuk membuat portofolio tematik
yang menarik untuk dipamerkan dan dijajakan
5. Siswa kemudian mengatur tatanan kelas menjadi area bazaar masing-masing dengan
tampilan yang atraktif sehingga memikat perhatian pengunjung.
6. Di dalam kelompok siswa berbagi tugas siapa yang menjajakan dan memberikan
penjelasan materi tematik.
7. Hasil kegiatan bazaar kemudian menjadi kesimpulan tematik dan dapat ditampilkan
di mading maupun media sosial.
III. Penutup
1. Peserta didik dibimbing oleh pendidik untuk menerapkan tentang point-point
penting yang muncul dalam kegiatan pembelajaran yang baru dilakukan.
2. Pendidik bersama peserta didik mengagendakan materi yang akan dipelajari pada
pertemuan berikutnya, untuk dipelajari oleh peserta didik di rumah.
3. Pendidik bersama peserta didik menutup pembelajaran dengan mengucapkan salam
penutup ( Do’a)

3. Penilaian

Pengetahuan Mampu memahami kegiatan yang Teknik Penilaian:


1. Mencerminkan Pola Hidup Sederhana dalam tes tertulis
kehidupan sehari-hari
Keterampilan Melaksanakan Pola Hidup Sederhana dalam Format unjuk
2.
kehidupan sehari-hari kerja/produk
Sikap Membiasakan Pola Hidup Sederhana dalam Observasi
3. kehidupan sehari-hari -hari di lingkungan
sekolah dan masyarakat

Penilaian Hasil Belajar


1. Penilaian Pengetahuan
1. Tes tertulis
2. Prosedur Penilaian:
Mencerminkan Pola Hidup Sederhana dalam kehidupan sehari-hari
Teknik
No Aspek yang dinilai Waktu Penilaian
Penilaian
1. Pengetahuan
Mengetahui Pola Hidup Tes tertulis Setelah selesai KBM
Sederhana dalam kehidupan
sehari-hari
2. Menjelaskan Pola Hidup
Sederhana dalam kehidupan
sehari-hari

Soal :
Jawablah pertanyaan di bawah ini dengan benar dan tepat!
1. Apa pengertian pola hidup sederhana ?
2. Bagaimana cara merapkan pola hidup sederhana !
3. Sebutkan manfaat pola hidup sederhana!
4. Apa dampak Positif dari pola hidup sederhana?

2. Penilaian Keterampilan

Penilaian keterampilan dilakukan guru dengan melihat kemampuan peserta didik dalam
bertanya dan menjawab pertanyaan tentang pola hidup sederhana.
Lembar penilaian menggunakan format di bawah ini, dengan ketentuan aspek penilaian
dan rubriknya dapat disesuaikan dengan situasi dan kondisi serta keperluan guru.

Kemampuan Bertanya Kemampuan Menjawab/


Nama
No argumentasi
Peserta didik
1 2 3 4 1 2 3 4
1.
2.

Keterangan : di isi dengan tanda cek ( √ )


Kategori Penilaian :
4 = sangat baik, 3 = baik, 2 = cukup, 1 = kurang

Skor Perolehan
Nilai = -------------------- x 4
12

Pedoman Penskoran (rubrik) :


No Aspek Penskoran
Kemampuan bertanya Skor 4, apabila selalu Bertanya
Skor 3, apabila sering bertanya
1.
Skor 2, apabila kadang-kadangbertanya
Skor 1, apabila tidak pernah bertanya.
2. Kemampuan menjawab/ Skor 4, apabila materi/jawaban benar, rasional, dan
Argumentasi jelas.
Skor 3, apabila materi/jawaban benar, rasional, dan
tidak jelas
Skor 2, apabila materi/jawaban benar, tidak
rasional, dan tidak jelas
Skor 1, apabila materi/jawaban tidak benar, tidak
rasional, dan tidak jelas

- Penilaian Unjuk Kerja


Contoh instrumen penilaian unjuk kerja dapat dilihat pada instrumen penilaian
ujian keterampilan berbicara sebagai berikut:

Instrumen Penilaian
Nama siswa :
Kelas :

Sangat Kurang Tidak


Baik
No Aspek yang Dinilai Baik Baik Baik
(75)
(100) (50) (25)
Kesesuaian respon dengan
1
pertanyaan
2 Keserasian pemilihan kata
3 Kesesuaian penggunaan tata bahasa
4 Pelafalan

Kriteria penilaian (skor)


100 = Sangat Baik
75 = Baik
50 = Kurang Baik
25 = Tidak Baik
Cara mencari nilai (N) = Jumalah skor yang diperoleh siswa dibagi jumlah skor
maksimal dikali skor ideal (100)

3. Penilaian Sikap

OBSERVASI
Tanggal :...................................
Nama Peserta Didik :...................................

PETUNJUK
2. Berilah tanda cek (√) sesuai dengan kondisi dan keadaan sehari-hari

No ASPEK PENILAIAN Ya Tidak


1 Siswa selalu bersyukur dengan keadaan dirinya
2 Siswa berangkat sekolah menggunakan alat transportasi
umum
3 Siswa mudah terpengaruh dengan trend saat ini
4 Siswa rajin menabung di sekolah
5 Siswa jajan sesuai dengan kebutuhan

Scor Penilaian

Ya = Baik
Tidak =:Cukup

4.Sederhana
Sederhana berarti bersahaja, tidak berlebihan (pusat bahasa Depdiknas, 2002;1008). Hidup
sederhana berarti hidup bersahaja dan tidak berlebih-lebihan yang didasari oleh suatu sikap
mental rendah hati. Kata kunci sederhana (Tamrin, 2008;19) : a) Bersahaja
b)Tidakberlebihan c) Secukupnya d) Sesuaikebutuhan e) ApaAdanya f) Rendahhati
Dengan membaca dan melaksanakan aktivitas, mampu menjad iantikorupsi yang
menjelaskan pengertian sederhana serta menyebutkan manfaat karakter sederhana.Wujud dan
nilai kesederhanaan dalam kehidupan disekolah berpakaian dan menggunakan aksesoris tidak
berlebihan, tidak boros dalam memenuhi kebutuhan hidup, tidak suka pamer kekayaan serta
hemat dalam penggunaan air, listrik dan energi lainnya.Tingkatkan empati pada kaum papa,
seringlah menengok kebawah sehingga akan membuat senantiasa bersyukur. Gunakan harta
kita untuk menambah harta diakhirat dengan memperbanyak sedekah akan memperbanyak
pula rezeki kita.
Dengan membaca dan melaksanakan aktivitas, mampu menjadi antikorupsi yang mampu
menjelaskan pentingnya bersyukur dan mengaplikasikan pola hidup sederhana. Menerapkan
pola hidup sederhana bukan berarti identik dengan kemiskinan. Sederhana artinya tidak
berlebihan dan sesuai kebutuhan. Kelihatannya mudah, justru mnerapkan pola hidup yang
apa adanya ini bisa menjadi amat sulit buat sebagian orang. Pola hidup Hedonisme atau
berorientasi pada kebendaan kini amat mewabah. Kalangan remaja menjadi sasaran empuk
untuk terjebak dalam hedonisme. Sebagian remaja yang ingin tampil trendi saat ini banyak
sekali keperluan sehari-hari yang kerendan mahal karena bermerek.
Buku mini tokohidolaku … Artikel yang mencantumkan tokoh pebisnis yang sukses namun
memilih hidup sederhana dan dermawan yang dapat memberikan inspirasi pola hidup
sederhana. Tingkatkan rasa percaya diri. Setiap manusia diciptakan dengan segala kelemahan
dan kelebihan.

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran


Satuan Pendidikan : SMK Ma’arif 1 Semaka
Pelajaran : Pendidikan Anti Korupsi
Kelas/semester : X / Ganjil
Materi pokok : Pola hidup sederhana
 Tidak memaksakan diri menjadi orang lain
Pertemuan ke :3
Waktu Pembelajaran : 35 menit

1. Tujuan Pembelajaran : Melalui pendekatan model pembelajaran visualisasi (pemutaran


Video), siswa paham untuk mendukung pola hidup sederhana sebagai karakter tidak
memaksakan diri menjadi orang lain sehingga secara aktif menghindari serta menolak
perilaku korupsi.
2. Kegiatan Pembelajaran
I. Pendahuluan (5 menit
1. Mengondisikan suasana belajar yang menyenangkan (salam, berdo’a dan presensi)
2. Apersepsi: Menanyakan yang sudah dipelajari dan dikembangkan
3. Menyampaikan kompetensi yang akan dicapai dan manfaatnya dalam kehidupan
sehari-hari
4. Menyampaikan garis besar cakupan materi dan kegiatan yang akan dilakukan
5. Menyampaikan lingkup dan teknik penilaian yang akan digunakan
II. Inti (30 menit)
1. Guru membagi kelompok peserta didik secara acak
2. Guru menyediakan vedio puisi tentang tidak memaksakan diri menjadi orang lain
dengan melihat youtub pada link (https://www.youtube.com/watch?v=_VlvB-
CSiRw)
3. Peserta didik bersama kelompoknya diminta untuk melihat secara seksama film
pendek tentang sederhana
4. Setiap kelompok diminta untuk mendiskusikan pesan moral yang disampaikan film
5. Perwakilan kelompok maju di depan kelas untuk mempresentasikan komentarnya
III. Penutup (10 menit)
1. Peserta didik dibimbing oleh pendidik untuk menerapkan tentang point-point
penting yang muncul dalam kegiatan pembelajaran yang baru dilakukan.
2. Pendidik bersama peserta didik mengagendakan materi yang akan dipelajari pada
pertemuan berikutnya, untuk dipelajari oleh peserta didik di rumah.
3. Pendidik bersama peserta didik menutup pembelajaran dengan Mengucapkan Salam
Penutup ( Do’a)

3. Penilaian

Pengetahuan Mampu memahami kegiatan yang Teknik Penilaian:


1. Mencerminkan Pola Hidup Sederhana dalam tes tertulis
kehidupan sehari-hari
Keterampilan Melaksanakan Pola Hidup Sederhana dalam Format unjuk
2.
kehidupan sehari-hari kerja/produk
Sikap Membiasakan Pola Hidup Sederhana dalam Observasi
3. kehidupan sehari-hari -hari di lingkungan
sekolah dan masyarakat

Penilaian Hasil Belajar


1. Penilaian Pengetahuan
1. Tes tertulis
2. Prosedur Penilaian:
Mencerminkan Pola Hidup Sederhana dalam kehidupan sehari-hari
Teknik
No Aspek yang dinilai Waktu Penilaian
Penilaian

1. Pengetahuan

Mendukung Pola Hidup Tes tertulis Setelah selesai KBM


Sederhana dalam kehidupan
sehari-hari
2.
Menjelaskan Pola Hidup
Sederhana dalam kehidupan
sehari-hari

Soal :
Jawablah pertanyaan di bawah ini dengan benar dan tepat!
5. Apa pengertian pola hidup sederhana ?
6. Bagaimana cara mendukung pola hidup sederhana !
7. Sebutkan manfaat pola hidup sederhana!
8. Apa dampak Positif dari pola hidup sederhana?

2. Penilaian Keterampilan

Penilaian keterampilan dilakukan guru dengan melihat kemampuan peserta didik


dalam bertanya dan menjawab pertanyaan tentang pola hidup sederhana.
Lembar penilaian menggunakan format di bawah ini, dengan ketentuan aspek
penilaian dan rubriknya dapat disesuaikan dengan situasi dan kondisi serta keperluan
guru.

Kemampuan Bertanya Kemampuan Menjawab/


Nama
No argumentasi
Peserta didik
1 2 3 4 1 2 3 4

1.

2.

Keterangan : di isi dengan tanda cek ( √ )


Kategori Penilaian :
4 = sangat baik, 3 = baik, 2 = cukup, 1 = kurang

Skor Perolehan
Nilai = -------------------- x 4
12
Pedoman Penskoran (rubrik) :
No Aspek Penskoran

1. Kemampuan Skor 4, apabila selalu Bertanya


bertanya
Skor 3, apabila sering bertanya

Skor 2, apabila kadang-kadangbertanya

Skor 1, apabila tidak pernah bertanya.

2. Kemampuan Skor 4, apabila materi/jawaban benar, rasional, dan


menjawab/ jelas.
Argumentasi
Skor 3, apabila materi/jawaban benar, rasional, dan
tidak jelas

Skor 2, apabila materi/jawaban benar, tidak


rasional, dan tidak jelas

Skor 1, apabila materi/jawaban tidak benar, tidak


rasional, dan tidak jelas

- Penilaian Unjuk Kerja


Contoh instrumen penilaian unjuk kerja dapat dilihat pada instrumen penilaian
ujian keterampilan berbicara sebagai berikut:

Instrumen Penilaian
Nama siswa :
Kelas :

Sangat Kurang Tidak


Baik
No Aspek yang Dinilai Baik Baik Baik
(75)
(100) (50) (25)
Kesesuaian respon dengan
1
pertanyaan
2 Keserasian pemilihan kata
3 Kesesuaian penggunaan tata bahasa
4 Pelafalan

Kriteria penilaian (skor)


100 = Sangat Baik
75 = Baik
50 = Kurang Baik
25 = Tidak Baik
Cara mencari nilai (N) = Jumalah skor yang diperoleh siswa dibagi jumlah skor
maksimal dikali skor ideal (100)

3. Penilaian Sikap
OBSERVASI
Tanggal :...................................
Nama Peserta Didik :...................................

PETUNJUK
3. Berilah tanda cek (√) sesuai dengan kondisi dan keadaan sehari-hari

No ASPEK PENILAIAN Ya Tidak


1 Siswa berpakaian tidak berlebihan
2 Siswa mennggunakan perhiasan
3 Siswa mudah terpengaruh dengan trend saat ini
4 Siswa rajin menabung
5 Siswa jajan sesuai dengan kebutuhan

Scor Penilaian

Ya = Baik
Tidak =:Cukup

Sederhana
Sederhana berarti bersahaja, tidak berlebihan (pusat bahasa Depdiknas, 2002;1008). Hidup
sederhana berarti hidup bersahaja dan tidak berlebih-lebihan yang didasari oleh suatu sikap
mental rendah hati. Kata kunci sederhana (Tamrin, 2008;19) : a) Bersahaja
b)Tidakberlebihan c) Secukupnya d) Sesuaikebutuhan e) ApaAdanya f) Rendahhati
Dengan membaca dan melaksanakan aktivitas, mampu menjad iantikorupsi yang
menjelaskan pengertian sederhana serta menyebutkan manfaat karakter sederhana.Wujud dan
nilai kesederhanaan dalam kehidupan disekolah berpakaian dan menggunakan aksesoris tidak
berlebihan, tidak boros dalam memenuhi kebutuhan hidup, tidak suka pamer kekayaan serta
hemat dalam penggunaan air, listrik dan energi lainnya.Tingkatkan empati pada kaum papa,
seringlah menengok kebawah sehingga akan membuat senantiasa bersyukur. Gunakan harta
kita untuk menambah harta diakhirat dengan memperbanyak sedekah akan memperbanyak
pula rezeki kita.
Dengan membaca dan melaksanakan aktivitas, mampu menjadi antikorupsi yang mampu
menjelaskan pentingnya bersyukur dan mengaplikasikan pola hidup sederhana. Menerapkan
pola hidup sederhana bukan berarti identik dengan kemiskinan. Sederhana artinya tidak
berlebihan dan sesuai kebutuhan. Kelihatannya mudah, justru mnerapkan pola hidup yang
apa adanya ini bisa menjadi amat sulit buat sebagian orang. Pola hidup Hedonisme atau
berorientasi pada kebendaan kini amat mewabah. Kalangan remaja menjadi sasaran empuk
untuk terjebak dalam hedonisme. Sebagian remaja yang ingin tampil trendi saat ini banyak
sekali keperluan sehari-hari yang kerendan mahal karena bermerek.
Buku mini tokohidolaku … Artikel yang mencantumkan tokoh pebisnis yang sukses namun
memilih hidup sederhana dan dermawan yang dapat memberikan inspirasi pola hidup
sederhana. Tingkatkan rasa percaya diri. Setiap manusia diciptakan dengan segala kelemahan
dan kelebihan.

Anda mungkin juga menyukai