Anda di halaman 1dari 14

MATA PELAJARAN : PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DAN BUDI PEKERTI

KELAS : VI
TAHUN PELAJARAN : 2022/2023
S
TUGAS ANALISIS SKL, KI, KD MENGGUNAKAN TAKSONOMI,
MEMBUAT PROGRAM TAHUNAN DAN PROGRAM SEMESTER

Analisis Kesesuaian dan Rekomendasi KI Pengetahuan dan KI Keterampilan

KOMPETENSI INTI KOMPETENSI INTI ANALISIS DAN


PENGETAHUAN (KI-3) KETERAMPILAN (KI-4) REKOMENDASI KI
1 2 3
Memahami pengetahuan Menyajikan pengetahuan KI-3 pengetahuan dan KI-4
faktual dengan cara faktual dalam bahasa yang jelas Keterampilan adalah untuk
mengamati (mendengar, dan logis, dalam karya yang program Pendidikan 6 tahun.
melihat, membaca) dan estetis, dalam gerakan yang
menanya berdasarkan rasa mencerminkan anak sehat, dan KI-3 dan KI-4 tersebut sesuai
ingin tahu tentang dirinya, dalam tindakan yang menjadi rujukan KD-KD Mata
makhluk ciptaan Tuhan dan mencerminkan perilaku anak pelajaran Pendidikan Agama
kegiatannya, dan benda- beriman dan berakhlak mulia. Islam pada Kompetensi
benda yang dijumpainya di Pengetahuan dan Keterampilan
rumah dan di sekolah. Kelas I-VI
Analisis dan Rekomendasi KD Pengetahuan dan KD keterampilan

ANALISIS SKL KI KD
Kompetensi Dasar Kompetensi Dasar Analisis KD-3 Rekomendasi KD-3 Analisis KD-4 Rekomendasi Kd-4 Rekomendasi KD-KD
Pengetahuan Keterampilan Pada Mapel
KD-3 KD-4 Tingkat Dimensi Kesesuaian Dimensi Bentuk Taksonomi dan Kesetaraan Taksonomi  Ketercapaian Dimensi
Kognitif dan Bentuk Kognitif dengan bentuk Tingkat Taksonomi KD dari KI-3 dengan Kognitif dan Bentuk
Dimensi Pengetahuan Pengetahuan KD dari KI-4 Pengetahuan semua
KD-3 dalam Mapel
 Ketercapaian
Taksonomi semua
KD-4 dalam Mapel
1 2 3 4 5 6 7
3.7 Memahami hikmah 4.7 Menunjukkan Tingkat Dimensi Dimensi kognitif (C.2, Menunjukkan hikmah KD 3.7 “menganalisis” KD-3 dari KD-KD
zakat, infaq dan hikmah zakat, infaq kognitif adalah memahami) zakat, infaq dan sedekah (C.4) MEMILIKI pengetahuan mata
sedekah sebagai dan sedekah sebagai “memahami” (C.2) dan dipasangkan dengan sebagai implementasi KESETARAAN pelajaran Pendidikan
implementasi dari implementasi dari pengetahuan tentang bentuk pengetahuan dari rukun Islam adalah dengan KD 4.7 karena Agama Islam sudah
rukun Islam rukun Islam “hikmah zakat, Infaq Metakognitif (hikmah bentuk taksonomi ada pada tingkatan memenuhi dimensi
dan sedeqah sebagai zakat, Infaq dan sedeqah “Keterampilan menyaji (dyer) jadi tidak kognitif tuntutan KI-3,
implementasi dari rukun sebagai implementasi Abstrak” dan ada rekomendasi yaitu memahami,
islam” adalah bentuk dari rukun islam) Tidak tingkatnya K.5 Menyaji perubahan menerapkan,
pengetahuan Memiliki Kesesuaian, (Dyer) menganalisis, dan
Metakognitif jadi perlu rekomendasi mengeevaluasi.
perubahan dimensi Sedangkan bentuk
Kognitif (C.4, pengetahuan juga sudah
Menganalisis) terpenuhi yaitu,
konseptual, prosedural,
dan metakognitif
PROGRAM TAHUNAN

Satuan Pendidikan : SD Negeri 1 Molompar


Mata Pelajaran : Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti
Jumlah Minggu Efektif : 34 Minggu Efektif
Jumlah Jam/Minggu : 4 JP
Kelas/Semester : VI/I
Tahun Pelajaran : 2022/2023
Kompetensi Inti :

1. Menerima dan menjalankan ajaran agama yang dianut- nya.


2. Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya diri dalam berinteraksi
dengan keluarga, teman, dan guru.
3. Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati (mendengar, melihat, membaca) dan
menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-
benda yang dijumpainya di rumah dan di sekolah.
4. Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas dan logis, dalam karya yang estetis, dalam gerakan
yang mencerminkan anak sehat, dan dalam tindakan yang mencerminkan perilaku anak beriman dan
berakhlak mulia.

No Alokasi
Smt Kompetensi Dasar Jumlah Pertemuan
KD Waktu
I 3.1 Memahami makna Q.S. al-Kafirun  Q.S. al-Ma’idah/5:2-3 dan
Q.S. al- ujurat/49:12-13 dengan benar
4.1.1 Membaca Q.S. al-Kafirun, Q.S. al- a’idah/5:2-3 dan Q.S. al-
Hujurat 49:12-13 dengan jelas dan benar
4.1.2 Menulis Q.S. al-Kafirun, Q.S. al- Ma’idah/5:2-3 dan Q.S. al- 16 JP 4 x Pertemuan

Hujurat/49:12-13 dengan benar


4.1.3 Menunjukkan hafalan Q.S. al-Kafirun, Q.S. al-Ma’idah/5:2-3
dan Q.S. al-Hujurat/49:12-13 dengan benar.

3.3 Memahami hikmah beriman kepada hari akhir yang dapat


membentuk perilaku akhlak mulia
4.3 Menunjukkan contoh hikmah beriman kepada hari akhir yang 8 JP 2 x Pertemuan

dapat membentuk perilaku akhlak mulia

4.2 Memahami makna al-Asmau al-Husna: As-Samad, Al-Muqtadir,


Al-Muqaddim, dan Al-Baqi.
4.3 Membaca al-Asmau al-Husna: As-Samad, Al-Muqtadir, Al- 8 JP 2 x Pertemuan
Muqaddim, dan Al-Baqi

4.4
3.7 Memahami hikmah zakat, infaq dan sedekah sebagai
implementasi dari rukun Islam
12 JP 3 x Pertemuan
4.7 Menunjukkan hikmah zakat, infaq dan sedekah sebagai
implementasi dari rukun Islam
3.12 Memahami kisah keteladanan Nabi Muhammad saw 16 JP 4 x Pertemuan
No Alokasi
Smt Kompetensi Dasar Jumlah Pertemuan
KD Waktu
3.13 Memahami kisah keteladanan sahabat-sahabat Nabi Muhammad
saw
4.12 Menceritakan kisah keteladanan Nabi Muhammad saw
4.13 Menceritakan kisah keteladanan sahabat-sahabat Nabi
Muhammad saw

Jumlah 60 JP 15 x Pertemuan

II 3.1 Memahami makna Q.S. al-Kafirun Q.S. al-Ma’idah/5:2-3 dan


Q.S. al- ujurat/49:12-13 dengan benar
4.1.1 Membaca Q.S. al-Kafirun, Q.S. al- a’idah/5:2-3 dan Q.S. al-
Hujurat 49:12-13 dengan jelas dan benar
12 JP 3 x Pertemuan
4.1.2 Menulis Q.S. al-Kafirun, Q.S. al- Ma’idah/5:2-3 dan Q.S. al-
Hujurat/49:12-13 dengan benar
4.1.3 Menunjukkan hafalan Q.S. al-Kafirun, Q.S. al-Ma’idah/5:2-3
dan Q.S. al-Hujurat/49:12-13 dengan benar.

3.4 Memahami hikmah beriman kepada qadha dan qadar yang


dapat membentuk perilaku akhlak mulia.
12 JP 3 x Pertemuan
4.4 Menunjukkan hikmah beriman kepada qadha dan qadar yang
dapat membentuk perilaku akhlak mulia.
3.5 Memahami perilaku hormat dan patuh kepada orang tua, guru
dan sesama anggota keluarga.
3.6 Memahami sikap toleran dan simpatik terhadap sesama sebagai
wujud dari pemahaman Q.S. al-Kafirun.
16 JP 4 x Pertemuan
4.5 Mencontohkan perilaku hormat dan patuh kepada orang tua,
guru dan sesama anggota keluarga.
4.6 Menunjukkan sikap toleran dan simpatik terhadap sesama
sebagai wujud dari pemahaman Q.S. al-Kafirun.

3.7 Memahami hikmah zakat, infaq dan sedekah sebagai


implementasi dari rukun Islam
12 JP 3 x Pertemuan
4.7 Menunjukkan hikmah zakat, infaq dan sedekah sebagai
implementasi dari rukun Islam
3.8 Memahami kisah keteladanan Nabi Yunus a.s. 16 JP 4 x Pertemuan
3.9 Memahami kisah keteladanan Nabi Zakariya a.s.
3.10 Memahami kisah keteladanan Nabi Yahya a.s.
3.11 Memahami kisah keteladanan Nabi Isa a.s.
3.14 Memahami kisah keteladanan Ashabul Kahfi sebagaimana
terdapat dalam al-Qur’an.
4.8 Menceritakan kisah keteladanan Nabi Yunus a.s.
4.9 Menceritakan kisah keteladanan Nabi Zakariya a.s.
4.10 Menceritakan kisah keteladanan Nabi Yahya a.s.
4.11 Menceritakan kisah keteladanan Nabi Isa a.s.
4.14 Menceritakan kisah keteladanan Ashabul Kahfi sebagaimana
No Alokasi
Smt Kompetensi Dasar Jumlah Pertemuan
KD Waktu
terdapat dalam al-Qur’an.

Jumlah 68 JP 17 x pertemuan

Molompar, Agustus 2022


Mengetahui
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

Jetty Damopolii, S.Pd Mohamad Faisal Buchari, S.Pd.I


NIP. 196401151985082003 NIP. 199310132019031005
PROGRAM SEMESTER
TAHUN PELAJARAN 2022/2023

Mata Pelajaran : Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti


Kelas/Semester : VI/I
Kompetensi Inti :
3. Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati (mendengar, melihat, membaca) dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan
kegiatannya, dan benda- benda yang dijumpainya di rumah dan di sekolah.
4. Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas dan logis, dalam karya yang estetis, dalam gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan dalam tindakan yang mencerminkan
perilaku anak beriman dan berakhlak mulia.

Materi Juli Agustus September Oktober November Desember


Kompetensi Dasar Indikator AW
Pokok 3 4 5 1 2 3 4 5 1 2 3 4 5 1 2 3 4 5 1 2 3 4 5 1 2 3 4 5
3.1 Memahami makna 3.1.1 Menjelaskan Indahnya 12 JP 

Q.S. al-Kafirun  makna Q.S. al- Saling

Q.S. Kafirun dengan Menghormati


benar.
al-Ma’idah/5:2-3
3.1.2 Menjelaskan arti 
dan Q.S. al-
Q.S. al-Kafirun
ujurat/49:12-13
dengan benar.
dengan benar
3.1.3 Menjelaskan 
makna Q.S. al-
Maidah/5:2-3
dengan benar.

3.1.4 Menjelaskan arti
Q.S.
al-Maidah/5:2-3
dengan benar.
Materi Juli Agustus September Oktober November Desember
Kompetensi Dasar Indikator AW
Pokok 3 4 5 1 2 3 4 5 1 2 3 4 5 1 2 3 4 5 1 2 3 4 5 1 2 3 4 5
3.1.5 Menjelaskan 
makna al-
Hujurat/49:12-13
dengan benar.
3.1.6 Menjelaskan arti 
al-
Hujurat/49:12-13
dengan benar
4.1.1 Membaca 4.1.1.1 Q.S. al-Kafirun 

Q.S. al- dengan jelas dan

Kafirun, Q.S. benar.


4.1.1.2 Membaca Q.S.
al- a’idah/5:2-
al-Maidah/5:2-3 
3 dan Q.S. al-
dengan jelas dan
Hujurat 49:12-
benar.
13 dengan
4.1.1.3 Membaca al-
jelas dan Hujurat/49:12- 
benar 13 dengan jelas
4.1.2 Menulis Q.S. dan benar.
al-Kafirun, 4.1.2.1 Menulis Q.S. al- 
Q.S. al- Kafirun dengan

Ma’idah/5:2-3 benar.

dan Q.S. al- 4.1.2.2 Menulis Q.S. al-


Maidah/5:2-3 
Hujurat/49:12-
dengan benar.
13 dengan
4.1.2.3 Menulis al-
Materi Juli Agustus September Oktober November Desember
Kompetensi Dasar Indikator AW
Pokok 3 4 5 1 2 3 4 5 1 2 3 4 5 1 2 3 4 5 1 2 3 4 5 1 2 3 4 5
benar Hujurat/49:12- 

4.1.3 Menunjukkan 13 dengan benar.

hafalan Q.S. 4.1.3.1 Menghapalkan


Q.S. al-Kafirun, 
al-Kafirun,
Q.S. al-
Q.S. al-
Maidah/5:2-3
Ma’idah/5:2-3
dan Q.S. al-
dan Q.S. al-
Hujurat/49:12-
Hujurat/49:12- 13 dengan benar
13 dengan 4.1.3.2 Mencontohkan
benar. perilaku toleran
dan simpati 
sebagai
implementasi
daripemahaman
Q.S. al-
Maidah/5:2-3
3.3 Memahami hikmah 3.3.1 Menjelaskan Ketika bumi 8 JP 
beriman kepada hari Makna Hari Berhenti
akhir yang dapat Akhir berputar 
membentuk perilaku 3.3.2 Menjelaskan
akhlak mulia Macam-macam
Hari Akhir
3.3.3 Mengidentifikasi
Tanda-tanda Hari 
Akhir
Materi Juli Agustus September Oktober November Desember
Kompetensi Dasar Indikator AW
Pokok 3 4 5 1 2 3 4 5 1 2 3 4 5 1 2 3 4 5 1 2 3 4 5 1 2 3 4 5
3.3.4 Menganalisis
Hikmah 
Mempercayai
Hari Akhir
4.3 Menunjukkan 4.3.1 Mencontohkan 
contoh hikmah hikmah beriman
beriman kepada kepada hari akhir
hari akhir yang yang dapat
dapat membentuk membentuk
perilaku akhlak perilaku akhlak
mulia mulia
3.2 Memahami 3.2.1 Menjelaskan Indahnya 8 JP 
makna al-Asmau makna al-Asmau Nama-nama
al-Husna: As- al-Husna: As- Allah SWT
Samad, Al- Samad, Al-
Muqtadir, Al- Muqtadir, Al-
Muqaddim, dan Muqaddim, dan
Al-Baqi. Al-Baqi
3.2.2 Memahami Sifat 
As-Samad
3.2.3 Memahami Sifat 
Al-Muqtadir
3.2.4 Memahami Sifat 
Al-Muqaddim
3.2.5 Memahami Sifat 
Materi Juli Agustus September Oktober November Desember
Kompetensi Dasar Indikator AW
Pokok 3 4 5 1 2 3 4 5 1 2 3 4 5 1 2 3 4 5 1 2 3 4 5 1 2 3 4 5
Al-Baqi
4.2 Membaca al- 4.2.1 Melafalkan 
Asmau al-Husna: Nama-Nama
As-Samad, Al- Allah Swt. yang
Muqtadir, Al- Indah dalam
Muqaddim, dan Kehidupan
Al-Baqi

3.7 Memahami hikmah 3.7.1 Menjelaskan Ayo 12 JP 


zakat, infaq dan makna zakat membayar
sedekah sebagai 3.7.2 Menganalisis Zakat
implementasi dari macam-macam 
rukun Islam zakat
3.7.3 Menjelaskan
pengertian zakat
fitrah 
3.7.4 Menjelaskan
pengertian zakat
māl
3.7.5 Menganalisis  
orang yang
berhak menerima
zakat
3.7.6 Menjelaskan 
hikmah berzakat
Materi Juli Agustus September Oktober November Desember
Kompetensi Dasar Indikator AW
Pokok 3 4 5 1 2 3 4 5 1 2 3 4 5 1 2 3 4 5 1 2 3 4 5 1 2 3 4 5
3.7.7 Menjelaskan 
makna infak dan
sedekah
3.7.8 Menjelaskan 
hikmah berinfak
dan bersedekah
4.7 Menunjukkan 4.7.1 Melaksanakan 
hikmah zakat, infaq zakat, infaq dan
dan sedekah sebagai sedekah sebagai
implementasi dari implementasi dari
rukun Islam rukun Islam
3.12 Memahami kisah 3.12.1 Memiliki sikap Keteladanan 12 JP 
keteladanan Nabi peduli sebagai Rasulullah
Muhammad saw implementasi dan
3.13 Memahami kisah dari pemahaman Sahabatnya
keteladanan kisah keteladan
sahabat-sahabat sahabat-sahabat
Nabi Muhammad Nabi
saw Muhammad
saw.Menjelaskan
kisah
keteladanan
Nabi
Muhammad saw.
3.12.2 Menganalisis 
Materi Juli Agustus September Oktober November Desember
Kompetensi Dasar Indikator AW
Pokok 3 4 5 1 2 3 4 5 1 2 3 4 5 1 2 3 4 5 1 2 3 4 5 1 2 3 4 5
Kejujuran dan
Kasih Sayang
Rasulullah saw.
3.12.3 Menjelaskan
Kasih Sayang
Rasulullah saw. 
terhadap Anak,
Keluarga, Orang
tua dan
Masyarakat
3.12.4 Menjelaskan
Kepedulian
Rasulullah saw.
terhadap 
Lingkungan
3.12.5 Menjelaskan 
Nabi
Muhammad saw.
sebagai
Pembawa
Rahmat bagi
Alam Semesta 
3.12.6 Menjelaskan
kisah
keteladanan
sahabat-sahabat
Materi Juli Agustus September Oktober November Desember
Kompetensi Dasar Indikator AW
Pokok 3 4 5 1 2 3 4 5 1 2 3 4 5 1 2 3 4 5 1 2 3 4 5 1 2 3 4 5
Nabi
Muhammad saw. 
3.12.7 Menganalisis
Kepemimpinan
Sahabat
Rasulullah saw. 
3.12.8 Menjelaskan
Kepemimpinan
Abu Bakar 
3.12.9 Menjelaskan
Kepemimpinan
Umar bin
Khattab 
3.12.10 Menjelaskan
Kepemimpinan
Usman bin 
Affan
3.12.11 Menjelaskan
Kepemimpinan
Ali bin Abi
Thalib
4.12 Menceritakan 4.12.1 Memaparkan 
kisah kisah keteladanan
keteladanan Nabi Nabi Muhammad
Muhammad saw saw.
4.12.2 Menjalankan
Materi Juli Agustus September Oktober November Desember
Kompetensi Dasar Indikator AW
Pokok 3 4 5 1 2 3 4 5 1 2 3 4 5 1 2 3 4 5 1 2 3 4 5 1 2 3 4 5
4.13 Menceritakan sikap semangat
kisah dalam belajar 
keteladanan sebagai
sahabat-sahabat implementasi dari
Nabi pemahaman kisah
Muhammad saw keteladan Nabi
Muhammad saw.
4.12.3 Memaparkan
kisah keteladanan
sahabat-sahabat
Nabi Muhammad 
saw.
Uji Kompetensi 4 JP  
Remidial 4 JP  
Pengayaan 4 JP  

Molompar, Agustus 2022


Mengetahui
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

Jetty Damopolii, S.Pd Mohamad Faisal Buchari, S.Pd.I


NIP. 196401151985082003 NIP. 199310132019031005

Anda mungkin juga menyukai