Anda di halaman 1dari 6

Perkembangan Ekosistem

6003 IPA

- - | KESEIMBANGAN EKOSISTEM | - -
Modul ini singkron dengan Aplikasi Android, Download melalui Play Store di HP Kamu, ketik di pencarian

enam3eko
Jika Kamu kesulitan, Tanyakan ke tentor bagaimana cara downloadnya.
Aplikasi ini berjalan dengan Koin yang bisa didapatkan di Info SMS absensi siswa ketika Kamu absen di
Bimbel dengan Kartu. Tanyakan ke Tentor bagaimana cara mengaktifkan aplikasi ini.
Have Fun And Enjoy It!

KESEIMBANGAN EKOSISTEM sebagian besar makhluk hidup. Jika pohon-


pohon di hutan ditebang untuk industry dan
A. Kondisi yang Memengaruhi Perubahan pembukaan lahan pertanian secara liar dan
Ekosistem berlebihan, akan mengakibatkan daerah
Lingkungan merupakan segala sesuatu yang resapan air dan suplai oksigen berkurang,
berada di luar individu. Makhluk hidup selalu hewan yang ada di dalam hutan akan
berinteraksi dengan lingkungan. Interaksi kehilangan tempat tinggal dan sumber
antara makhluk hidup dan tak hidup dalam makanan.
suatu tempat tertentu disebut ekosistem.
Perubahan lingkungan dapat terjadi secara b. Kegiatan Pembangunan
alamiah dan perubahan yang diakibatkan oleh Pembangunan jalan yang melewati
kegiatan manusia. hutan dapat merusak lingkungan. Pohon-
pohon yang menjadi tempat tinggal dan
sumber makanan hewan ditebang sehingga
hewan tersebut terancam keberadaannya.
Daerah-daerah di sekitar perbukitan dapat
terkena bencana, seperti banjir dan tanah
longsor. Selain itu, pengeboran minyak dan
1. Perubahan Ekosistem secara Alamiah penambangan mineral secara terbuka pun
akan menimbulkan kerusakan lingkungan.
Peristiwa yang dapat menyebabkan Pengeboran minyak dan pertambangan
terjadinya perubahan ekosistem misalnya terbuka dapat mengurangi sumber daya
meletusnya Gunung Merapi di Jawa Tengah. alam dan mencemari daerah sekitarnya.
Akibatnya, banyak hewan, tumbuhan, dan
makhluk hidup lainnya mati. Dengan peristiwa 3. Pembuangan Limbah dan Sampah
alam yang terjadi, ekosistem akan berubah Sebagian besar aktivitas yang dilakukan
secara drastis. Peristiwa alam lain yang juga manusia pasti menghasilkan sampah atau
dapat merusak kesimbangan ekosistem adalah limbah. Mulai dari limbah rumah tangga,
gempa bumi dan kebakaran hutan. pertanian, transportasi, sampai limbah
industri. Plastik yang digunakan sebagai
2. Perubahan Ekosistem Akibat Perbuatan pembungkus merupakan contoh limbah
Manusia rumah tangga. Pestisida jika digunakan
a. Penebangan dan Perburuan Liar berlebihan dapat menjadi limbah pertanian.
Hutan merupakan paru-paru bumi, Asap kendaraan merupakan limbah
tempat resapan serta cadangan air tanah dan transportasi. Adapun contoh limbah
tempat tinggal serta tempat berlindung industry berupa limbah cair dan asap.

1
Perkembangan Ekosistem
6003 IPA

Sampah dan limbah tersebut ada yang B. Pemanfaatan Hewan dan Tumbuhan
mudah diuraikan dan ada pula yang sulit oleh Manusia
diuraikan. Jika pengolahan sampah tidak
dilakukan dengan benar, yang terjadi adalah 1. Jenis Hewan yang Diburu Manusia
kerusakan lingkungan. Manusia memburu hewan untuk diambil
dagingnya, tetapi ada juga hanya diambil
bagian-bagian tertentu. Namun, keduanya
memaksa manusia harus membunuh hewan
tersebut, sehingga berakibat pada penderitaan
hewan.
Badak bercula satu, hanya diambil culanya
untuk bahan obat-obatan. Gajah diburu untuk
diambil gadingnya. Beberapa jenis ular dan
buaya sering diburu untuk diambil kulitnya
sebagai bahan untuk membuat tas, ikat
pinggang, dan sepatu.

4. Pengaruh Penggunaan Bahan Kimia


terhadap Lingkungan
Penggunaan bahan kimia seperti pupuk
buatan yang tidak sesuai dengan takaran
dapat merusak lingkungan dan
ekosistemnya. Kelebihan pupuk akan
mengendap di dalam tanah. Jika terjadi
hujan, maka pupuk tersebut akan ikut
2. Jenis Tumbuhan yang Dimanfaatkan
dalam aliran air yang bermuara di sungai
Manusia
atau danau yang meningkatkan jumlah
Tumbuhan dimanfaatkan sebagai sumber
pertumbuhan tanaman air yang akan
penghasil makanan dan oksigen, untuk bahan
menutup perairan sehingga merintangi atau
bangunan, bahan obat, meja, kursi, almari dan
mengganggu transportasi air, mempercepat
peralatan rumah tangga lain. Bila pengambilan
pendangkalan perairan, menyumbat saluran
tumbuhan tersebut tidak terkendali maka
irigasi serta instalasi pembangkit listrik
tumbuhan tertentu akan mengalami kelangkaan
tenaga air.
dan akhirnya punah.
Tumbuhan yang sering digunakan oleh
manusia contohnya adalah pohon jati (memiliki
tekstur kayu yang sangat bagus untuk
pembuatan mebel) dan pohon cendana (untuk
pigura, kipas, hiasan dinding atau untuk bahan
baku pembuatan sabun dan minyak wangi).

2
Perkembangan Ekosistem
6003 IPA

c. sayuran dan buah-buahan yang dicuci


MAPEL IPA 6003 d. alat makanan yang dicuci
BAB PENGARUH KEGIATAN MANUSIA
TERHADAP KESEIMBANGAN 7. Jika pemupukan di lahan pertanian terlalu
LINGKUNGAN banyak akan mengakibatkan . . . .
a. buah-buahan di pohon sangat lebat
Soal Pilihan Ganda : b. tanah akan subur terus
c. pohon-pohon akan berdaun rimbun
1. Makhluk hidup yang tidak termasuk d. pencemaran air di sekitar lahan
anggota ekosistem hutan adalah . . . . pertanian
a. pohon jati
b. ular 8. Berikut ini adalah hewan yang langka,
c. harimau kecuali . . . .
d. padi a. orang utan
b. badak
2. Padi, ular, siput, tikus, dan air termasuk c. kuda
ke dalam ekosistem . . . . d. gajah
a. laut
b. sawah 9. Perbuatan manusia yang dapat
c. ladang menimbulkan beberapa hewan menjadi
d. hutan langka adalah . . . .
a. penebangan hutan terencana
3. Penebangan hutan yang terus-menerus b. perburuan hewan yang terus-menerus
dapat menimbulkan . . . . c. penggunaan pestisida yang berlebihan
a. rusaknya hutan d. penggunaan pupuk yang berlebih
b. hujan lebat
c. panas terik 10. Makhluk hidup di bawah ini yang
d. angin kencang berperan sebagai produsen adalah . . . .
a. kambing
4. Penangkapan ikan di laut dengan b. ulat
menggunakan bahan peledak dapat c. rumput
menimbulkan rusaknya . . . . d. manusia
a. air laut
b. pasir pantai 11. Tempat berlangsungnya hubungan saling
c. terumbu karang ketergantungan antara makhluk hidup
d. tanaman pantai dengan lingkungannya disebut . . . .
a. komunitas
5. Pupuk yang dibuat dari bahan alami b. adaptasi
adalah . . . . c. populasi
a. urea d. ekosistem
b. NPK
c. kompos 12. Pembuangan limbah pabrik ke sungai
d. ZA dapat mengakibatkaan . . . .
a. tanah tandus
6. Pestisida yang termakan oleh kita berasal b. tumbuhan sungai hidup subur
dari . . . . c. sungai menjadi bersih
a. sayuran dan buah-buahan yang tidak d. makhluk hidup di sungai menjadi mati
dicuci
b. alat makanan yang tidak dicuci

3
Perkembangan Ekosistem
6003 IPA

13. Kelompok hewan berikut ini yang 20. Tumbuhan yang banyak dimanfaatkan
dimanfaatkan kulitnya adalah .... karena tekstur kayunya bagus adalah ....
a. harimau, ular, singa laut a. cendana
b. ular, singa, katak b. jati
c. buaya, kambing, gajah c. jambu
d. komodo, burung, kucing d. pinus

14. Kerusakan terumbu karang akan 21. Jenis tumbuhan yang sering digunakan
menyebabkan .... manusia untuk membuat bahan bangunan,
a. laut menjadi indah meja dan kursi adalah ….
b. hewan laut kehilangan tempat a. jati
tinggalnya b. bambu
c. pencemaran c. jambu
d. tumbuhan laut tumbuh dengan subu d. padi

15. Penggunaan pestisida yang berlebihan 22. Berikut ini jenis tumbuhan yang termasuk
dapat menyebabkan . . . . langka adalah ….
a. tanah menjadi subur a. jambu air
b. makhluk hidup lain yang tidak b. durian
merugikan akan musnah c. rambutan
c. menyuburkan tanaman d. raflesia
d. mencegah pencemaran
23. Berikut ini akibat buruk yang ditimbulkan
16. Tempat tinggal makhluk hidup disebut .... oleh penebangan hutan secara liar adalah
a. komunitas ….
b. habitat a. tersedia air bersih
c. populasi b. harga kayu murah
d. ekosistem c. banyak tersedia kayu
d. terjadi tanah longsor
17. Hewan yang diburu untuk dimanfaatkan
atau diambil culanya adalah .... 24. Hewan menjadi langka karena hal-hal
a. gajah berikut, kecuali….
b. badak a. banyak pemangsanya
c. harimau b. diburu manusia
d. rusa c. sedikit beranak
d. tidak dapat terbang
18. Berikut yang termasuk faktor abiotik
dalam ekosistem, kecuali .... 25. Berikut ini tindakan manusia yang
a. udara menjaga ekosistem adalah ....
b. air a. menebang tumbuhan
c. tanah b. melindungi hewan langka
d. sawah c. memburu sampai habis semua hewan
d. mengunakan zat kimia berbahaya
19. Zat kimia yang digunakan petani untuk 26. Berikut ini hewan yang dimanfaatkan
menyuburkan tanaman adalah .... susunya adalah ....
a. pestisida a. sapi
b. formalin b. gajah
c. pupuk c. badak
d. DDT d. ayam

4
Perkembangan Ekosistem
6003 IPA

27. Berikut ini tindakan manusia yang d. menggunakan pupuk secara


menggganggu ekosistem adalah .... berlebihan
a. menanam seribu pohon
b. membuat apotek hidup 32. Berikut merupakan tanaman yang dapat
c. menebang pohon secara liar dimanfaatkan sebagai bahan obatobatan
d. melakukan tebang pilih adalah ....
a. jati
28. Bagian tumbuhan yang dimanfaatkan b. meniran
untuk membuat kursi dan lemari adalah c. akasia
.... d. cendana
a. daun
b. kayu 33. Bagian tubuh domba yang dimanfaatkan
c. akar adalah ....
d. bunga a. bulunya
b. tenaganya
29. Di daerah kutub banyak orang memakai c. tanduknya
pakaian yang terbuat dari .... d. kotorannya
a. baja
b. kulit binatang 34. Berikut ini hewan yang dimanfaatkan
c. kapas culanya adalah ....
d. plastik a. badak
b. rusa
30. Kegiatan yang dapat menyebabkan c. gajah
terganggunya ekosistem adalah .... d. banteng
a. membuat perikanan lele
b. penanaman pohon jati 35. Berikut hewan yang berada di ekosistem
c. perburuan ular sawah adalah ....
d. membuat peternakan buaya a. ular dan gajah
b. tikus dan kucing
31. Berikut ini cara menghindari pencemaran c. ayam dan jangkrik
lingkungan oleh bahan-bahan kimia d. ular dan tanaman padi
adalah ....
a. menggunakan pestisida dengan
jumlah yang besar
b. membuang limbah ke sungai
c. menggunakan bahan-bahan kimia
secara tepat

5
Perkembangan Ekosistem
6003 IPA

Download Modul Word


Download Modul ini dalam bentuk Word Hanya Rp 2.500, - (lebih murah dari pengetikan) info lengkap di
http://belajar.bimbelaqila.com/

Paket Kemitraan Bimbel


Hanya dengan Rp 500.000,- Anda akan mendapatkan
· Modul Bimbel SD dan SMP K13|KTSP
· Modul SMA KTSP
· Software Administrasi Bimbel contoh bisa dilihat di http://contohadmin.web.id/
· Aplikasi belajar info bisa di http://promo.appaqila.web.id/
· SOP
· Kerjasama Marketing dan Tutor
Info lengkap di http://mitraaqila.web.id/

Pasang Iklan Gratis


Jual Barang seperti Motor, Tanah, Rumah, HP, Laptop, barang bekas, perlengkapan Bayi
Lampu, senter, Gitar, alat Musik, PS, GPS, Helm, Vapor, alat Bengkel, Sepatu, Baju
Komputer, Projector dll, Bisa Langsung Pasang di http://aqilatoko.com/

Software Kafe dan Resto


Info lengkap di http://mycafe.id/

Jasa Translate
Jasa Translate Indonesia ke Inggris atau Inggris ke Indonesia info di http://jasatranslator.aqilacourse.net/

Lowongan Tutor
Lowongan Guru /Tutor untuk Les Privat di Rumah dan Bimbel seluruh Lokasi di Indonesia yang bekerjasama
dengan Kami. Info lengkap bisa dilihat di http://bimbelaqila.com/ Klik pendaftaran Tutor Pojok Kanan atas.

Mau Les Privat di Rumah


· Pilih Tutor Sendiri untuk Les Privat di Rumah, buka di bimbelaqila.com
· Bebas Pilih Tutor, Harga Paket Mulai Rp 300.000,-
· Penawaran Tutor mulai Rp 25.000 per pertemuan
· Setelah Pendaftaran Online dan Transfer, Tutor langsung datang ke Rumah sesuai Jadwal yang telah
disepakati

Download Aplikasi Belajar Kami


· Aplikasi Belajar adalah sebuah Aplikasi Android untuk menunjang dan mempercepat kegiatan Belajar
dengan HP.
· Daftar Aplikasi Belajar dan Video Belajar Kami (Gratis) buka di http://promo.appaqila.web.id/

Kerjasama Mendirikan Bimbel


· Kami Juga membuka peluang Bagi Anda yang ingin bekerjasama dengan Kami dalam mendirikan Bimbel
· info lengkap dapat dilihat di http://aqilacourse.net/

Info Semua Produk Aqila Course bisa dilihat di


http://aqilatoko.com/

Anda mungkin juga menyukai