Anda di halaman 1dari 6

Kode

UNIVERSITAS INDONESIA TIMUR Dokumen


FAKULTAS EKONOMI
PROGRAM STUDI : MANAJEMEN (S1)

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER


MATA KULIAH (MK) KODE Rumpun MK BOBOT (sks) SEMESTER Tgl Penyusunan
Sistem Informasi Manajemen 3KBN603 Mata Kuliah Wajib 3 Genap
OTORISASI Koordinator Mata Kuliah Mitra Ketua PRODI

Rosdiana, SE., MM. Supiati, SE., MM.

Capaian CPL-PRODI yang dibebankan pada MK


Pembelajaran (CP) CPL 6 Mendemonstrasikan pemahaman tentang konsep dan model pengambilan keputusan dalam konteks pemecahan masalah bidang
administrasi publik, didasarkan manajemen pengetahuan;
CPL 8 Menerapkan prinsip kepemimpinan, kerja tim, pemecahan masalah dan berpikir kritis di bidang administrasi publik;
CPL 10 Menerapkan teknik dan metode perencanaan, pelaksanaan, pemantauan dan evaluasi kebijakan publik dalam rangka meningkatkan
kinerja organisasi dan pelayanan publik;
CPL 11 Menerapkan metode sistem akuntabilitas berbasis kinerja di sektor publik.

Capaian Pembelajaran Mata Kuliah (CPMK)


CPMK Setelah mengikuti mata kuliah Sistem Informasi Manajemen, mahasiswa mampu
1. Menjelaskan teori dan konsep sistem informasi dalam organisasi publik (CPL 6);
2. Menjelaskan pemetaan masalah, pengumpulan data yang berintegritas dan manajemen data dalam sistem informasi manajemen di
organisasi publik (CPL 8)
3. Menjelaskan proses perencanaan, desain, implementasi, dan evaluasi sistem informasi manajemen dalam organisasi publik (CPL
10)
4. Menjelaskan pemanfaatan sistem informasi dalam mendukung proses akuntabilitas organisasi publik (C11)
Sub-CPMK
1 Mahasiswa memahami tata tertib perkuliahan, RPS MK, dan integritas akademik (CPL 6)
2 Mahasiswa dapat memahami dan menjelaskan tentang konsep dasar, dasar-dasar sistem informasi manajemen serta peranannya
dalam pengambilan keputusan (CPL6 )
3 Mahasiswa dapat memahami dan menjelaskan tentang kerangka sistem informasi organisasi publik (CPL 10)
4 Mahasiswa dapat memahami dan menjelaskan tentang sistem informasi manajemen berbasis komputer (CPL 10)
5 Mahasiswa dapat memahami dan dapat menjelaskan tentang perencanaan desain sistem informasi manajemen (CPL 10)
6-7 Mahasiswa dapat memahami dan dapat menjelaskan tentang manajemen data base (CPL 8)
8-9 Mahasiswa dapat memahami dan dapat menjelaskan tentang desain sistem informasi manajemen untuk organisasi public (CPL 10)
10-11 Mahasiswa dapat memahami dan dapat menjelaskan tentang pengujian dan aplikasi sistem informasi manajemen (CPL 11)
12 Mahasiswa dapat memahami dan dapat menjelaskan tentang evaluasi dan audit sistem informasi manajemen (CPL 10)
13-14 Mahasiswa dapat memahami dan dapat menjelaskan tentang keterkaitan sistem informasi manajemen dengan budaya dan lingkungan
organisasi
15 Mahasiswa dapat memahami dan dapat menjelaskan tentang aplikasi sistem informasi manajemen untuk mendorong akuntabilitas
organisasi publik (CPL 11)
Deskripsi Singkat Mata kuliah ini didesain untuk membantu mahasiswa dalam memahami konsep manajemen data, komunikasi data, desain sistem informasi,
MK model sistem informasi untuk organisasi publik, proses perencanaan sistem informasi manajemen dan penerapan sistem informasi manajemen
dalam pengambilan keputusan dan mendorong akuntabilitas organisasi publik
Bahan Kajian / 1. Konsep dasar sistem informasi manajemen serta dalam pengambilan keputusan.
Materi 2. Kerangka sistem informasi bagi manajemen
Pembelajaran 3. Sistem informasi manajemen berbasis komputer.
4. Perencanaan sistem informasi manajemen
5. Struktur data dan sistem manajemen data base
6. Aplikasi teknologi informasi dalam kegiatan manajemen publik
7. Masalah dan tantangan dalam implementasi sistem informasi manajemen.
Pustaka Utama :
1. Wahyudi Kumorotomo & Subando Agus Margono. 2009. Sistem Informasi Manajemen dalam Organisasi Publik. Yogyakarta: Gajah Mada
University Press
2. Sondang P. Siagian.2005. Sistem Informasi Manajemen. Jakarta:Bumi Aksara
3. Gordon B. Davis & Margaretha H. Olson. 1993. Management Information System: Conceptual Foundations, Structure and Development.
McGraw-Hill
4. Robert D. Galliers & Dorothy E. Leidner. 2003. Strategic Information Management Challenges and strategies in managing information systems.
Oxford: Butterworth-Heinemann
Pendukung :
William S David & David C. Yen. 1999. The Information System Consultant’s Book: System Analysis and Design. Boca Raton: CRC Press
Dosen Pengampu Prof. Deddy T. Tikson, PhD
Drs.Lutfi Atmansyah, MA
Andi Ahmad Yani, M.Si, MPA, M.Sc

2
Andi Rahmat Hidayat, S.Sos, M.Si
Matakuliah syarat Tuliskan mata kuliah prasyarat:
1. Pengantar Ilmu Administrasi Publik
2. Teori Organisasi Publik
Bantuk Pembelajaran,
Sub-CPMK Penilaian Metode Pembelajaran, Bobot
Pekan
(Kemampuan akhir tiap Penugasan Mahasiswa, Materi Pembelajaran Penilaian
Ke-
tahapan belajar) (%)
Indikator Kriteria & Bentuk Luring (offline) Daring (online)
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8)
1 Mahasiswa memahami • Memahami tata Kehadiran (1) • Pengenalan Mata • Pendaftaran di • Rencana
tata tertib perkuliahan, tertib perkuliahan Partisipasi (4) Kuliah SIKOLA Pembelajaran
RPS MK, dan integritas • Memahami RPS • SIKOLA: RPS & Semester Mata
akademik Mata Kuliah [TM: (3x50”)] Peraturan Akademik Kuliah
[PT+BM: (1+1)x(3x60”)] UIT • Peraturan Akademik
Memahami UIT
peraturan akademik
UIT
Mahasiswa dapat • Mampu
memahami dan menjelaskan
menjelaskan tentang pentingnya
konsep dasar, dasar- pengelolaan
Kehadiran (1) • Lecture • Kumorotomo &
dasar sistem informasi informasi untuk
Presentasi (2) • Small Group Margono, 2009:1-52
manajemen serta manajemen
Partisipasi dalam Discussion • Siagian, 2005:11-15
2 peranannya dalam organisasi; SIKOLA: Materi Diskusi
diskusi (2) [TM: (3x50”)] • Davis & Olson,
pengambilan keputusan • Mampu
[PT+BM: 1993:3-24
menjelaskan
(1+1)x(3x60”)]
defenisi dan dasar-
dasar sistem
informasi
manajemen
3 Mahasiswa dapat Mampu menjelaskan • Lecture • Kumorotomo &
Kehadiran (1)
memahami dan tentang kerangka • Small Group Margono, 2009:68-
Presentasi (2) SIKOLA: Materi Diskusi
menjelaskan tentang sistem informasi Discussion 96
Partisipasi dalam
kerangka sistem organisasi publik [TM: (3x50”)] • Siagian, 2005:11-15
3
informasi organisasi diskusi (2) [PT+BM: • Davis & Olson,
publik (1+1)x(3x60”)] 1993:27-57

4 Mahasiswa dapat Mampu menjelaskan Kehadiran (1) • Lecture • Kumorotomo &


memahami dan manajemen sistem Presentasi (2) • Small Group Margono, 2009:104-
menjelaskan tentang informasi berbasis Partisipasi dalam Discussion 172
SIKOLA: Materi Diskusi
sistem informasi komputer diskusi (2) [TM: (3x50”)] • Davis & Olson,
manajemen berbasis [PT+BM: 1993:59-95
komputer (1+1)x(3x60”)]
5 Mahasiswa dapat Mampu menjelaskan Kehadiran (1) • Lecture Galliers & Leidner,
memahami dan dapat pendekatan dalam Presentasi (2) • Small Group 2003:181-215; 216-
menjelaskan tentang proses dan Partisipasi dalam Discussion 238
SIKOLA: Materi Diskusi
perencanaan desain perencanaan desain diskusi (2) [TM: (3x50”)]
sistem informasi sistem informasi [PT+BM:
manajemen manajemen (1+1)x(3x60”)]
6 Mahasiswa dapat • Mampu • David & Yen,
memahami dan dapat menjelaskan 1999:343-365
menjelaskan tentang proses pengolahan (Chapter 45-48)
manajemen data base data tradisional Kehadiran (1) • Lecture • Siagian, 2005: 21-25
dan modern Presentasi (2) • Small Group • Davis & Olson,
• Mampu Partisipasi dalam Discussion 1993:501-528
SIKOLA: Materi Diskusi
menjelaskan diskusi (2) [TM: (3x50”)]
pengumpulan, [PT+BM:
penginputan (1+1)x(3x60”)]
kategorisasi dan
output laporan
data
7 Mahasiswa dapat • Mampu • Siagian, 2005: 25-30
Kehadiran (1) • Lecture
memahami dan dapat menjelaskan • Kumorotomo &
Presentasi (2) • Small Group
menjelaskan tentang proses Margono, 2009:323-
Partisipasi dalam Discussion
manajemen data base pemutakhiran dan SIKOLA: Materi Diskusi 376
diskusi (2) [TM: (3x50”)]
pemeliharaan data
[PT+BM:
base
(1+1)x(3x60”)]
• Mampu

4
menguraikan
contoh aplikasi
data base
8 Evaluasi Tengah Semester / Ujian Tengan Semester
9 Mahasiswa dapat Mampu menjelaskan Kehadiran (1) • Lecture • Davis & Olson,
memahami dan dapat tentang desain Presentasi (2) • Small Group 1993:563-602
menjelaskan tentang sistem informasi Partisipasi dalam Discussion • Galliers & Leidner,
SIKOLA: Materi Diskusi
desain sistem informasi manajemen untuk diskusi (2) [TM: (3x50”)] 2003:427-459
manajemen untuk organisasi publik [PT+BM:
organisasi publik (1+1)x(3x60”)]
10 Mahasiswa dapat menjelaskan tentang Kehadiran (1) • Lecture • Davis & Olson, 1993:
memahami dan dapat pengujian dan Presentasi (2) • Small Group 603-628
menjelaskan tentang aplikasi sistem Partisipasi dalam Discussion • Galliers & Leidner,
SIKOLA: Materi Diskusi
pengujian dan aplikasi informasi diskusi (2) [TM: (3x50”)] 2003:404-422
sistem informasi manajemen [PT+BM:
manajemen (1+1)x(3x60”)]
11 Mahasiswa dapat Mampu menjelaskan Kehadiran (1) • Lecture • David & Yen,
memahami dan dapat tentang keamanan Presentasi (2) • Small Group 1999:547-557 & 601-
menjelaskan tentang dan sistem kontrol Partisipasi dalam Discussion 609 (Chapter 71;
SIKOLA: Materi Diskusi
keamanan dan sistem sistem informasi diskusi (2) [TM: (3x50”)] Chapter 77)
kontrol sistem manajemen [PT+BM:
informasi manajemen (1+1)x(3x60”)]
12 Mahasiswa dapat Mampu menjelaskan Kehadiran (1) • Lecture • Siagian, 2005: 31-33
memahami dan dapat proses audit sistem Presentasi (2) • Small Group
menjelaskan tentang informasi Partisipasi dalam Discussion
SIKOLA: Materi Diskusi
evaluasi dan audit manajemen diskusi (2) [TM: (3x50”)]
sistem informasi [PT+BM:
manajemen (1+1)x(3x60”)]
13 Mahasiswa dapat Mampu menjelaskan Kehadiran (1) • Lecture • Siagian, 2005: 26-30
memahami dan dapat penerapan sistem Presentasi (2) • Small Group • Galliers & Leidner,
menjelaskan penerapan informasi Partisipasi dalam Discussion 2003:427-259
SIKOLA: Materi Diskusi
sistem informasi manajemen berbasis diskusi (2) [TM: (3x50”)]
manajemen berbasis teknologi informasi [PT+BM:
teknologi informasi (1+1)x(3x60”)]
5
14 Mahasiswa dapat menjelaskan tentang
memahami dan dapat keterkaitan sistem Kehadiran (1) Galliers & Leidner,
menjelaskan tentang informasi Presentasi (2) • Lecture 2003:526-554
penerapan sistem manajemen dalam Partisipasi dalam Small Group Discussion
SIKOLA: Materi Diskusi
informasi manajemen mendukung diskusi (2) [TM: (3x50”)]
dan organisasi organisasi [PT+BM: (1+1)x(3x60”)]
pembelajar pembelajar (learning
organization)
15 Mahasiswa dapat Mampu menjelaskan • Galliers & Leidner,
memahami dan dapat aplikasi sistem Kehadiran (1) 2003:588-608
menjelaskan tentang informasi Presentasi (2) • Lecture • Kumorotomo &
aplikasi sistem manajemen untuk Partisipasi dalam Small Group Discussion Margono, 2009: 204-
SIKOLA: Materi Diskusi
informasi manajemen mendorong diskusi (2) [TM: (3x50”)] 300
untuk mendorong akuntabilitas [PT+BM: (1+1)x(3x60”)]
akuntabilitas organisasi organisasi publik
publik
16 Evaluasi Akhir Semester / Ujian Akhir Semester

Anda mungkin juga menyukai