Anda di halaman 1dari 14

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)

MATA KULIAH SISTEM INFORMASI MANAJEMEN

DOSEN:
HEPI PRAYUDIAWAN, S.E., MM., Ak., CA

PROGRAM STUDI AKUNTANSI


FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS
UIN SYARIF HIDAYATULLAH JAKARTA
2021
UIN SYARIF HIDAYATULLAH JAKARTA Dokumen Level: RPS Kode: …………………/…..
Judul : RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS) Tanggal dikeluarkan: Agustus 2021

RuangLingkup : PROGRAM STUDI S1 AKUNTANSI No. Revisi: 1

LEMBAR VALIDASI

Yang bertanda tangan di bawah ini adalah Tim Pengembang Kurikulum Program studi, dan
Ketua Program studi, yang menyatakan bahwa Rencana Pembelajaran Semester (RPS):
Nama mata kuliah : Sistem Informasi Manajemen
Nama Dosen : Hepi Prayudiawan, SE., MM., Ak., CA

Diperiksa Oleh:
Ketua Konsorsium XXXX
Dibuat Oleh: / Ketua tim pengembang Disetujui Oleh:
Dosen Pengampu kurikulum Ketua Program Studi Akuntansi

Hepi Prayudiawan,SE.,MM.,Ak.,CA xxxx xxxxxxxxxxxx Yessi Fitri,SE.,M.Si.,Ak.,CA.


NIP. 197205162009011006 NIP. XXXX XXXX XXX NIP. 19760924 200604 2 002

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)


MATA KULIAH: AKUNTANSI KEUANGAN LANJUTAN 1

Digunakan untuk melengkapi: Kurikulum Operasional Program Studi

PENANGGUNG JAWAB
PROSES
Nama Jabatan Tandatangan
1. Perumusan Koordinator Mata Kuliah

2. Pemeriksaan Tim Kurikulum

Ketua Jaminan Mutu


3. Persetujuan
Fakultas

4. Penetapan Ketua Program Studi


Kode: …………./….

UIN SYARIF HIDAYATULLAH JAKARTA


FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS
PROGRAM STUDI S1 AKUNTANSI

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)


Program Studi S1 Akuntansi Semester: Jenis MK: Wajib Kode MK: SKS: 3

Mata Kuliah SISTEM INFORMASI MANAJEMEN Dosen:


MK Prasyarat SISTEM INFORMASI AKUNTANSI 1. Hepi Prayudiawan,SE.,MM.,Ak.,CA.
2. Zuwesty Eka Putri, SE.,M.AK
Metode Pembelajaran Learning by the Case Method (LCM) Metode Pembelajaran : Teori : Kasus 60% : 40%
Komposisi Penilaian : 50% : 30% : 20%

CPL-PRODI
P1 Menguasai konsep teoritis secara mendalam tentang kebutuhan informasi untuk pengambilan keputusan
P2 Menguasai teknik, prinsip, dan pengetahuan prosedural tentang penggunaan teknologi informasi

KU1 Mampu menerapkan pemikiran logis, kritis, sistematis, dan inovatif dalam konteks pengembangan atau implementasi ilmu
pengetahuan dan teknologi yang memperhatikan dan menerapkan nilai humaniora yang sesuai dengan bidang keahliannya

KU2 Mampu menunjukkan kinerja mandiri, bermutu dan terukur.

KK1 Mampu secara mandiri mendisain proses bisnis dalam suatu sistem informasi yang mendukung penyediaan infomasi berbasis
teknologi informasi untuk mendukung pengendalian manajemen dan pengambilan keputusan organisasi dengan menggunakan
pendekatan siklus pengembangan sistem (SDLC).

2
CPMK

CPMK1 Mampu memahami konsep dasar sistem informasi

CPMK2 Mampu memahami interaksi sistem dalam penyediaan informasi untuk pengambilan keputusan
CPMK3 Mampu merencanakan dan mengimplementasikan sistem informasi manajemen sebagai aspek pengendalian sistem.

CPMK4 Mampu memahami dan mengaplikasi konsep E-Commerce dan E-business untuk pengambilan keputusan di bisnis

CPMK5 Mampu memahami dan mengaplikasikan pengambilan keputusan berbasis internet untuk tata kelola perusahaan skala global

CPMK6 Mampu memahami dan mengaplikasikan dasar database untuk pengelolaan data bagi kepentingan pengambilan keputusan

Course Description Tujuan keseluruhan dari mata kuliah ini adalah untuk memfasilitasi mahasiswa agar memiliki pemahaman dan pengetahuan tentang konsep dasar sistem informasi,
interaksi sistem dalam menyediakan informasi untuk pengambilan keputusan baik untuk kebutuhan manajerial maupun operasional pada semua tingkatan manajemen.
Memberikan pengetahuan, kemampuan serta wawasan yang diperlukan dalam proses analisis, perencanaan dan implementasi Sistem Informasi Manajemen, sebagai
sistem efektivitas perencanaan dan pengendalian organisasi.

Bahan Kajian 1. Konsep dasar sistem informasi


2. Konsep keunggulan kompetitif teknologi informasi
3. Manajemen sumber daya data
4. Konsep utama jaringan telekomunikasi dan informasi
5. Konsep pengembangan sistem informasi dan database
6. E business
7. E Commerce
8. Konsep etika dalam teknologi informasi
9. Pengelolaan teknologi informasi skala perusahaan global
10. Pengambilan keputusan bisnis berbasis internet
11. Pengantar Revolusi Industri 4.0
Kemampuan
Pengalaman Bobot
Sesi akhir yg Bahan Kajian Bentuk dan Metode Estimasi Kriteri
Sub bahan kajian Belajar Penilaian
Ke- direncanakan Pembelajaran Waktu a
Mahasiswa (%)
(Sub-CPMK) Penilaian&in
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9)
1 Mampu Berbagai Gambaran materi: a. Berdiskusi 1. Berkomunik Diskusi: 2%
memahami Sumber yang 1. Sistem Informasi 1. Kuliah interaktif Tatap Muka asi secara
gambaran besar relevan dari 2. E-business dan E- 2. Collaborative learning (TM): 3x(50’) b. Belajar secara terstruktur,
sistem informasi internet Commerce kolaborasi jelas dan
3. Hierarki sistem informasi percaya diri
di perusahaan 2. Ketepatan
4. Konsep Etika dan menjawab
kesehatan dalam teknologi pertanyaan
informasi

2 Mampu Konsep dasar 1. konsep sebuah 1. Kuliah interaktif TM: 3x(50’) 1. Berkomunik Diskusi : 2%
mengetahui, sistem sistem dan 2. Presentasi Preentasi a. Berdiskusi asi secara
informasi di bagaimana hubungannya terstruktur, Presentasi:
menjelaskan,
bisnis dengan sistem informasi b. Belajar Mandiri jelas dan 2%
mengenai konsep
2. pentingnya sistem percaya diri
dasar sistem 3. informasi untuk c. Presentasi 2. Ketepatan
informasi di bsinsi profesional bisnis dan menjawab
mengidentifikasi area Pertanyaan
knowledge sistem
informasi
4. beberapa tantangan
penggunaan teknologi
informasi
3 Mampu Konsep 1. Keunggulan Kompetitif 1. Kuliah interaktif TM: 3x(50’) 1. Berkomunikasi secara Diskusi :
Menjelaskan Keunggula n - Strategi teknologi 2. Collaborative learning Presentasi a. Berdiskusi terstruktur, jelas dan
1%
konsep Competitif informasi 3. Presentasi percaya diri
keunggulan - Strategi penggunaan b. Belajar 2. Ketepatan menjawab Presen
kompetitif dan teknologi informasi secara Pertanyaan tasi:
aplikasi yang - Konsep keunggulan kolaborasi 2%
digunakan untuk kompetitif Tugas:
mencapai c. Presentasi 1%
- Membangun bisnis
keunggulan berfokus pelanggan
kompetitif
- Rantai nilai dan
strategi sistem
informasi
2. Penggunaan Teknologi
Informasi untuk
Keunggulan Kompetitif
- Proses ulang
rekayasa bisnis
- Menjadi sebuah
Agile Company
- Menciptakan
Virtual Company
- Membangun
Knowledge-
Creating Company
Contoh kasus
4 Mampu Manajeme n 1. Nilai bisnis dari 1. Kuliah interaktif TM: 3x(50’) a. Berdiskusi 1. Berkomunikasi secara Diskusi :
Menjelaskan Sumber daya penerapan teknologi dan 2. Collaborative learning Presentasi terstruktur, jelas dan
b. Belajar 1%
konsep utama data penerapan manajemen 3. Presentasi percaya diri
sumber daya data di secara 2. Ketepatan menjawab Presen
pengembangan
organisasi. kolaborasi Pertanyaan tasi:
dan isu 2. keuntungan pendekatan 2%
manajerial yang manajemen basis data c. Presentasi Tugas:
melibatkan untuk mengelola sumber 1%
manajemen daya data bisnis.
sumber daya data 3. software manajemen
basis data membantu
profesional bisnis dan
mendukung operasi serta
manajemen sebuah
bisnis
5 Mampu Konsep utama 1. konsep sebuah jaringan, 1. Kuliah interaktif TM: 3x(50’) 1. Berdiskusi 1. Berkomunikasi secara Diskusi :
Menjelaskan Jaringan jaringan peer-to- peer 2. Collaborative learning terstruktur, jelas dan
2. Belajar secara 2%
konsep utama Telekomunikasi dan teknologi wireless. 3. Presentasi Presentasi percaya diri
2. identifikasi jenis-jenis kolaborasi 2. Ketepatan menjawab Presen
pengembangan
network. Pertanyaan tasi:
dan isu 3. Presentasi
3. fungsi dari komponen 2%
manajerial yang
utama hardware,
melibatkan software dan media
jaringan jaringan telekomunikasi
telekomunikasi

6 Mampu Konsep 1. Pendekatan sistem 1. Kuliah interaktif TM: 3x(50’) 1. Berdiskusi 1. Berkomunikasi secara Diskusi :
memahami dan Pengembangan 2. Siklus hidup 2. Collaborative learning Presentasi terstruktur, jelas dan
2. Belajar secara 2%
Menjelaskan Sistem pengembangan sistem 3. Presentasi percaya diri
- SDLC tradisional kolaborasi 2. Ketepatan menjawab Presen
konsep
- Prototyping Pertanyaan tasi:
pengembangan 3. Presentasi
Pengembangan aplikasi 2%:
sistem
4. Desain ulang proses bisnis
5. Alat-alat pengembangan
sistem
6 Pemodelan proses
7 Mampu Review Seluruh mateir pertemuan 1. Kuliah interaktif TM: 3x(50’) 1. Berdiskusi 1. Berkomunikasi secara Diskusi :
mengintegrasikan materi pertama sampai ke enam 2. Collaborative learning Presentasi terstruktur, jelas dan
2. Belajar secara 2%
berbagai materi sebelum 3. Presentasi percaya diri
UTS kolaborasi 2. Ketepatan menjawab Presen
sebelum ujian
Pertanyaan tasi:
tengah semester 3. Presentasi 2%:

8 UJIAN TENGAH 30%


SEMESTER
9 Mampu Transaksi bisnis 1. Sistem Bisnis 1. Kuliah interaktif TM: 3x(50’) 1. Berdiskusi 1. Berkomunikasi Diskusi : 2%
Menjelaskan dengan internet Enterprise 2. Collaborative learning presentasi secara terstruktur, Presen
bagaimana bisnis (e- business) - Aplikasi cross- 3. Presentasi 2. Belajar secara jelas dan percaya diri tasi:
menggunakan functional enterprise kolaborasi 2. Ketepatan 2%:
internet dan - Integrasi aplikasi menjawab
teknologi informasi enterprise 3. Presentasi Pertanyaan
lain untuk - Sistem pemrosesan
mendukung proses transaksi
bisnis (e-business) - Sistem kolaborasi
enterprise
2. Sistem Bisnis Fungsional
- Sistem Pemasaran
- Sistem Manufacturing
- Sistem Sumber Daya
Manusia
10 Mampu Transaksi E- 1. Dasar Perdagangan 1. Kuliah interaktif TM: 3x(50’) 1. Berkomunikasi Diskusi :
Menjelaskan Commerce Elektronik (e- commerce) 2. Collaborative learning presentasi 1. Berdiskusi secara terstruktur,
2%
bagaimana bisnis initiative - Pengenalan e- 3. Presentasi jelas dan percaya diri
2. Ketepatan Presen
menggunakan commerce 2. Belajar
- Lingkup e- commerce menjawab tasi:
internet dan secara
Pentingnya e- commerce Pertanyaan 1 ,2%
teknologi informasi
- Proses pembayaran
kolaborasi 3. Ketepatan dalam
lain untuk elektronik 3. presentasi memberikan
mendukung proses 2. Aplikasi dan persoalan- contoh dari artikel
bisnis, e-commerce persoalan pada e- yang sama/serupa.
initiative commerce
- Tren Aplikasi e-
commerce
- Business-to- Consumer
e- Commerce
- Kebutuhan Web Store
- Business-to- Business
e- Commerce
- E-Commerce
Marketplace
- Clicks dan Bricks di e-
Commerce
Contoh Kasus
11 Mampu Pengambil an 4. Sistem Bisnis 1. Kuliah interaktif TM: 3x(50’) 1. Berkomunikasi Diskusi :
Menjelaskan Keputusan Bisnis Enterprise 2. Collaborative learning presentasi Berdiskusi secara terstruktur,
2%
bagaimana bisnis berbantuan 3. presentasi Belajar secara jelas dan percaya
- Aplikasi cross- Presen
menggunakan diri
internet dan
internet functional enterprise kolaborasi 2. Ketepatan tasi:
teknologi informasi - Integrasi aplikasi Presentasi menjawab 1 ,2%
lain untuk enterprise Pertanyaan
mendukung - Sistem pemrosesan 3. Ketepatan dalam
pembuatan transaksi memberikan
keputusan bisnis contoh dari artikel
- Sistem kolaborasi
yang sama/serupa.
enterprise
5. Sistem Bisnis Fungsional
- Sistem Pemasaran
- Sistem Manufacturing
Sistem Sumber Daya Manusia
- Sistem Akuntansi
- Sistem Manajemen
Keuangan
6. Contoh Kasus
12 Mampu Tantangan 1. Tantangan Keamanan dan 1. Kuliah interaktif TM: 3x(50’) 1. Berkomunikasi secara Diskusi :
Menjelaskan Teknologi Etika Teknologi Informasi 2. presentasi presentasi 1. Berdiskusi terstruktur, jelas dan
2%
tantangan teknologi Informasi dan - Tanggungjawab etika percaya diri
informasi/bisni s dari profesional bisnis 2. Belajar 2. Ketepatan menjawab presen
Etika
dan etika - Kejahatan komputer secara Pertanyaan tasi:
- Privacy Issue kolaborasi 3. Ketepatan dalam 2%
- Current State of 3. Presentasi memberikan contoh dari
Cyberlaw artikel yang sama/serupa.
- Tantangan- tantangan
lain
- Isu Kesehatan
(Health Issue)
- Solusi Sosial
(Social Solution)
13 Mampu Pengelolaa n 1. Mengelola Teknologi 1. Kuliah interaktif TM: 3x(50’) 4. Berkomunikasi secara Diskusi :
Menjelaskan Teknologi Informasi (TI) 2. presentasi presentasi 1. Berdiskusi terstruktur, jelas dan
2%
bagaimana Informasi skala - Bisnis dan TI percaya diri
mengelola - Mengelola TI 2. Belajar 5. Ketepatan menjawab presnt
perusahaan
teknologi informasi - Mengelola Fungsi TI secara Pertanyaan asi :
enterprise dan global 6. Ketepatan dalam 2%
- Mengorganisasikan TI kolaborasi
global 3. presentasi memberikan contoh dari
- Outsourcing dan
artikel yang sama/serupa.
Offshoring TI dan SI
- Kegagalan
pengelolaan TI
14 Mampu memahami Project 1) Sistem operasi. 1. Kuliah interaktif TM: 3x(50’) 1. Berkomunikasi Diskusi :
perkembangan keahlian 2. Collaborative learning 1. Berdiskusi secara terstruktur,
3%
terkini sistem teknologi 2) Peranti lunak aplikasi jelas dan percaya
informasi terkait 2. Belajar diri
sehari-
revolusi industri 4.0 3) Virus dan spyware secara 2. Ketepatan
hari menjawab
kolaborasi
4) E mail Pertanyaan
3. Ketepatan dalam
memberikan
contoh dari artikel
yang sama/serupa.
15 Mampu Seluruh Seluruh materi sebelum 1. Kuliah interaktif TM: 3x(50’) 1. Berkomunikasi secara Diskusi :
mempersiapkan diri materi ujian akhir semester. 1. Berdiskusi terstruktur, jelas dan
3%
untuk ujian akhir sebelum Penyelesaian tugas akhir percaya diri
ujian akhir 2. Belajar secara 2. Ketepatan menjawab
semester dengan
semester kolaborasi Pertanyaan
materi ajar yang Dan 3. Ketepatan dalam
ada penyelesaian memberikan contoh dari
Dan diskusi tugas tugas akhir artikel yang
akhir sama/serupa.

16 Final Test 20 %
Total 100%

Catatan:
1. Capaian Pembelajaran Lulusan PRODI (CPL-PRODI) adalah kemampuan yang dimiliki oleh setiap lulusan PRODI yang merupakan internalisasi dari
sikap, penguasaan pengetahuan dan ketrampilan sesuai dengan jenjang prodinya yang diperoleh melalui proses pembelajaran.
2. CPL yang dibebankan pada mata kuliah adalah beberapa capaian pembelajaran lulusan program studi (CPL-PRODI) yang digunakan untuk
pembentukan/pengembangan sebuah mata kuliah yang terdiri dari aspek sikap, ketrampulan umum, ketrampilan khusus dan pengetahuan.
3. CP Mata kuliah (CPMK) adalah kemampuan yang dijabarkan secara spesifik dari CPL yang dibebankan pada mata kuliah, dan bersifat spesifik terhadap
bahan kajian atau materi pembelajaran mata kuliah tersebut.
4. Kriteria Penilaian adalah patokan yang digunakan sebagai ukuran atau tolok ukur ketercapaian pembelajaran dalam penilaian berdasarkan
indikator- indikator yang telah ditetapkan. Kriteria penilaian merupakan pedoman bagi penilai agar penilaian konsisten dan tidak bias. Kriteria
dapat berupa kuantitatif ataupun kualitatif.
5. Indikator penilaian kemampuan dalam proses maupun hasil belajar mahasiswa adalah pernyataan spesifik dan terukur yang mengidentifikasi
kemampuan atau kinerja hasil belajar mahasiswa yang disertai bukti-bukti.
REFERENSI

Text Reading :

1. McLeod, Raymond. 2018. Management Information Systems. Tenth Edition. Prentice Hall
2. Loudon Kennethc, Loudon, Jane P. 2016. Management Information System. Ninth Edition. Pearson International, USA.
3. O’Brien dan Marakas. 2007. Management Information Systems. Eight Edition. McGraw-Hill International Edition, 2017.
4. Berbagai sumber daring yang relevan

Keselarasan CPL dan CPMK (Capaian Pembelajaran Lulusan Yang Dibebankan Pada Mata Kuliah)

No. Mampu memahami konsep dasar sistem informasi Target

CPL Prodi

CPMK 1 Mampu memahami konsep dasar sistem informasi P1; KU1

CPMK 2 Mampu memahami interaksi sistem dalam penyediaan informasi untuk pengambilan keputusan P2; KK2

CPMK 3 Mampu merencanakan dan mengimplementasikan sistem informasi manajemen sebagai aspek pengendalian KU2
sistem
CPMK 4 Mampu memahami dan mengaplikasi konsep E-Commerce dan E-business untuk pengambilan keputusan di KK 1
bisnis
CPMK 5 Mampu memahami dasar database untuk sistem informasi KU 1
CPMK 6 Mampu memahami dan mengaplikasikan pengambilan keputusan berbasis internet untuk tata kelola perusahaan KK 2
k l l b l

EVALUASI DAN PENILAIAN

RENCANA ASESMEN MATA KULIAH

No. Komponen Penilaian CPMK Media


Bobot 1 2 3 4 5 6
1 Ujian Tengah Semester (UTS) 30 √ √ √ √ √ Zoom, Tatap muka
2 Ujian Akhir Semester (UAS) 20 √ √ √ Zoom, Tatap muka
5 Diskusi dan Project akhir 50 √ √ √ √ Zoom, Tatap muka

1. Rubrik Penilaian Diskusi

No. Dimensi Bobot Nilai/Skor


5 4 3 2 1 Bobot x
≥90 85 -89,99 80 – 84,99 73 – 79,99 <73 Skor
1 Keterlibatan/ 30% Sangat aktif Aktif berdiskusi, Cukup aktif Kurang aktif Tidak aktif, tidak
keaktifan berdiskusi, bertanya dan/atau berdiskusi, berdiskusi, bertanya pernah pernah
dalam bertanya dan/ menjawab 3 kali bertanya dan/atau dan/atau menjawab bertanya dan/atau
diskusi/kuliah atau menjawab 4 secara benar menjawab 2 kali 1 kali secara benar memberi jawaban
interaktif kali atau lebih secara benar
secara benar
2 Sikap dalam 25% Uraian sangat Uraian jelas Uraian cukup jelas Uraian kurang jelas Uraian tidak jelas
menyampaikan jelas dengan dengan bahasa dengan bahasa dengan bahasa yang dengan bahasa yang
pendapat/ide bahasa yang yang terstruktur yang cukup kurang terstruktur, tidak terstruktur,
sangat terstruktur, baik, lugas dan terstruktur, cukup kurang lugas dan tidak lugas dan
lugas dan gestur gestur yang lugas dan gestur gestur yang kurang gestur yang kurang.
yang sangat sopan. yang sopan.
sopan.
3 Respek 25% Sangat fokus Fokus menyimak Cukup fokus Kurang fokus Tidak fokus
menyimak diskusi/kuliah, menyimak menyimak menyimak
diskusi/kuliah, dapat menghargai diskusi/kuliah, diskusi/kuliah, dan diskusi/kuliah, dan
sangat pandai pendapat orang cukup menghargai kurang dapat tidak dapat
menghargai lain, serta respek pendapat orang menghargai menghargai
pendapat orang pada lain, dan cukup pendapat orang lain, pendapat orang lain,
lain, respek pada lingkungannya respek pada serta apatis pada serta sangat apatis
lingkungannya lingkungannya lingkungannya pada lingkungannya
4 Kedisiplinan 20% Kehadiran lebih Kehadiran lebih Kehadiran lebih Kehadiran sekitar Kehadiran dibawah
/ kehadiran dari 90% dan tidak dari 80% dan dari 75% dan 70% dan lebih dari 70% dan sering
pernah terlambat maksimal satu kali maksimal 2 kali dua kali terlambat terlambat lebih dari 3
terlambat terlambat kali
∑ 100% Nilai Total

2. Rubrik Penilaian Presentasi

No Dimensi Bobo Nilai/Skor


t 5 4 3 2 1 Bobo
≥90 85 -89,99 80 – 84,99 73 – 79,99 <73 tx
Skor
1 Penyampai 40% Lengkap, detail, Lengkap, detail, Secara umum cukup Kurang lengkap, Tidak lengkap, sangat
an materi akurat (tersedia data) akurat (tersedia data) lengkap, cukup kurang detail, kurang umum, tidak akurat
dan relevan, sehingga dan relevan, sehingga detail, cukup akurat akurat (data kurang) dan sangat rendah
dapat menggugah pendengar dapat (tersedia cukup data) dan kurang relevan relevansinya.
atau menginspirasi menambah wawasan dan cukup relevan, sehingga kurang Pendengar tidak
para pendengar baru. sehingga pendengar menambah belajar apapun atau
untuk dapat mempelajari pemahaman dapat menyesatkan
mengembangkan ide beberapa fakta pendengar
dan wawasan baru tersirat tapi tidak
menambah wawasan
baru.
2 Kualitas/Pe 30% Pemahaman materi Pemahaman materi Pemahaman materi Pemahaman materi Pemahaman materi
mahaman mendalam, didukung baik, didukung cukup baik, disertai kurang dan penyajian sangat kurang dan
analisis dan contoh analisis yang penyajian data/bukti data/bukti juga penyajian data/bukti
yang meyakinkan meyakinkan untuk yang cukup untuk kurang memadai juga sangat kurang
untuk mendukung mendukung mendukung untuk mendukung untuk mendukung
kesimpulan, serta kesimpulan, serta kesimpulan, serta kesimpulan. pernyataan.
mampu menjawab mampu menjawab mampu menjawab Kemampuan Kemampuan
pertanyaan dengan pertanyaan dengan pertanyaan dengan menjawab menjawab
sangat baik baik cukup baik pertanyaan kurang. pertanyaan sangat
kurang.
3 Penggunaa 15% Presentasi Presentasi Presentasi cukup Presentasi kurang Presentasi tidak
n alat terorganisasi dengan terorganisasi dengan terorganisasi, dengan terorganisasi, terorganisasi bahkan
peraga sangat baik, didukung baik, didukung penggunaan alat penggunaan alat cenderung
presentasi dengan penggunaan dengan penggunaan bantu presentasi dan bantu presentasi dan berantakan, dengan
alat bantu presentasi alat bantu presentasi material pendukung material pendukung penggunaan alat
dan material dan material lainnya yang cukup lainnya kurang kreatif bantu presentasi dan
pendukung lainnya pendukung lainnya kreatif dan menarik. dan kurang menarik. material pendukung
secara sangat kreatif secara kreatif dan lainnya yang sangat
dan menarik. menarik. kurang.
4 Penampilan 15% Penampilan Penampilan Penampilan Penampilan Penampilan
/Presentasi presentasi sangat presentasi presentasi cukup presentasi kurang presentasi sangat
meyakinkan, dengan meyakinkan, dengan meyakinkan, dengan meyakinkan, dengan kurang meyakinkan,
kepercayaan diri yang kepercayaan diri yang kepercayaan diri yang kepercayaan diri yang kepercayaan diri juga
sangat tinggi serta tinggi serta cukup serta kurang serta cukup sangat kurang
pemilihan/pengguna pemilihan/pengguna pemilihan/pengguna banyak disertai banyaknya
an kata-kata yang an kata-kata yang an kata-kata yang pemilihan/pengguna pemilihan/pengguna
sangat tepat dan tepat dan efisien. cukup baik. an kata-kata yang an kata-kata yang
efisien. kurang tepat. tidak tepat.
∑ 100% Nilai Total

Anda mungkin juga menyukai