Anda di halaman 1dari 3

PEMERINTAH DAERAH KOTA BOGOR

RUMAH SAKIT UMUM DAERAH KOTA BOGOR


Jalan Dokter Sumeru Nomor 120 Kota Bogor – 16111
Telp. (0251) 8312292 Fax. (0251) 8371001
Situs web : www.rsudkotabogor.org Email: rsudkotabogor@yahoo.co.id

NOTULEN

Sidang/Rapat : Tata Naskah Akreditasi RSUD Kota Bogor


Hari/Tanggal : 8 Agustus 2022
Waktu : 11.00-15.00 WIB
Acara : 1. Pembukaan oleh Direktur RSUD Kota bogor
2. Pembahasan tata naskah akreditasi
3. Kesepakatan penggunaan tata naskah akreditasi
4. Penutupan

Rapat dibuka oleh Direktur RSUD Kota Bogor dr. H. Ilham Chaidir, M.Kes
Ketua : Fulan, S.IP
Sekretaris :
Pencatat : Neng Salmah Fauzi Nuraeni, S.Kep, Ns

Rapat dihadiri Direktur RSUD Kota Bogor, Ka. TU, seluruh kepala pokja RSUD Kota
Bogor.

Kegiatan Rapat :
1. Pembukaan Rapat
2. Pembahasan :
a. Menentukan pedoman tata naskah, peraturan yang mengatur tentang
penulisan naskah
b. Menentukan kesepakatan penggunaan tata naskah akreditasi di RSUD Kota
Bogor
3. Penutupan

Kata Pembukaan : Assalamualaikum Wr. Wb.


Yang terhormat Kepala TU, seluruh Kepala pokja.Pada hari ini
kita semua hadir dalam rapat penentuan tata naskah akreditasi
di RSUD Kota Bogor. Semoga pembuatan tata naskah hari ini
dapat berjalan lancar dan dapat bermanfaat bagi kita semua.
Sehingga dapat tercapainya suatyu kesepakatan penulisan
berkas akreditasi RSUD Kota Bogor.
Pembahasan :
1. Menentukan peraturan/pedoman tata naskah yang akan dijadikan petunjuk
penulisan
2. Menyepakati pedoman yang telah dipilih kemudian menentukan jenis
penulisan berkas yang akan digunakan di RSUD Kota Bogor
3. Tata naskah yang telah disepakati dipakai untuk berkas, SK, SOP, penulisan
notulensi, surat dinas eksternal dan ninternal RSUD Kota Bogor
4. Kesepakatan seluruh peserta rapat untuk menggunakan penulisan tata naskah
dalam pengerjaan berkas akreditasi.
5. Penutup

DIREKTUR,

dr. H. ILHAM CHAIDIR, M.Kes.


Pembina Tk.I
NIP. 19700902 200003 1 004

Anda mungkin juga menyukai