Anda di halaman 1dari 15

MODUL AJAR

PROSEDUR PENGUJIAN STANDAR PRODUK

JUNI 2022
SATUAN ACARA PELATIHAN
Nama Pelatihan : Prosedur Pengujian Standar Produk
Nama Mata Diklat : Projek Kreatif dan Kewirausahaan
Tujuan pelatihan : Peserta didik dapat mengidentifikasi tahapan pengujian produk, menyusun
prosedur pengujian produk, menyusun standar pengujian produk, menganalisis
prosedur pengujian produk
Indikator pelatihan : Peserta didik dapat memahami tentang Menganalisis prosedur pengujian kesesuaian
fungsi produk barang/jasa dengan benar

1. IDENTITAS MODUL
Nama Sekolah SMK AL-IKHLAS Tarokan
Nama Penyusun Nurul Aini,S.Pd
Tahun Pelajaran 2022-2023
Fase / Kelas F/XI
Program keahlian Teknologi dan Rekayasa
Alokasi Waktu 5 x 45 menit
Mata Pelajaran Projek Kreatif dan Kewirausahaan

2. INFORMASI UMUM MODUL


ELEMEN Menganalisis prosedur pengendalian mutu produk barang/jasa

CAPAIAN Pada akhir fase F, peserta didik mampu menjelaskan dengan baik
PEMBELAJARAN (CP) tentang analisis prosedur pengujian produk, mengidentifikasi
tahapan pengujian produk, menyusuna standar pengujian produk
dengan kreatif dan inovatif.

DESKRIPSI Pemahaman siswa terkait Menganalisis prosedur pengujian kesesuaian


fungsi produk barang/jasa.

DOMAIN / KATA KUNCI Prosedur pengujian produk, tahapan dan standar pengujian produk
PROFIL Beriman bertakwa kepada Tuhan YME, dan berakhlak mulia,
PELAJAR Berkebinekaan Global, Gotong Royong, Mandiri, Bernalar Kritis,
PANCASILA Kreatif.
MODEL Dicovery Learning
PEMBELAJARAN
MODE Pembelajaran tatap muka ( Luring )
PEMBELAJARAN
METODE Diskusi, presentasi, demonstrasi, simulasi praktik,
PEMBELAJARAN kunjungan industri, PjBL
BENTUK PENILAIAN Asesmen Non Kognitif dan Kognitif
SUMBAR Buku Paket, Modul, Internet dan Lainnya
PEMBELAJARAN
BAHAN Buku Paket, Modul, Internet dan lainnya
PEMBELAJARAN
ALAT PRAKTIK -
PEMBELAJARAN
SARANA DAN LCD Projector, PPT, Video Pembelajaran, Internet
PRASARANA
TARGET PESERTA  Regular/tipikal
DIDIK • Hambatan Belajar
 Cerdas Istimewa
 Berbakat Istimewa

3. KOMPONEN INTI MODUL


TUJUAN 1. Peserta didik dapat mengidentifikasi tahapan pengujian
PEMBELAJARAN produk.
2. Peserta didik dapat menyusun prosedur pengujian produk .
3. Peserta didik dapat menyusun standar pengujian produk.
4. Peserta didik dapat menganalisis prosedur pengujian produk

PEMAHAMAN Bahwa terdapat prosedur pengujian produk untuk mencapai standar


BERMAKNA produk yang sudah ditentukan .
PERTANYAAN 1. Bagaimana prosedur pengujian produk di masyarakat ?
PEMANTIK 2. Bagaimana cara merancang standar pengujian produk ?
3. Bagaimana menyusun tahapan prosedur pengujian
produk ?
4. KEGIATAN PEMBELAJARAN
Kegiatan Awal 1. Guru mengkondisikan kesiapan belajar .
2. Selanjutnya mengecek dan melakukan absensi kehadiran seluruh
siswa.
3. Guru membuka pelajaran dengan salam dan meminta salah satu
siswa di kelas untuk memimpin doa. (Beriman bertakwa
kepada Tuhan YME, dan berakhlak mulia)
4. Guru menyampaikan Tujuan Pembelajaran, cara menyelesaian
materi dan bentuk penilaian tugas.
5. Guru menyampikan rencana kegiatan yang akan dilaksanakan
selama kegiatan pembelajaran yaitu bertanya jawab,
berkelompok, diskusi dan menyelesaikan tugas LKPD.
6. Guru melakukan Kesepakatan belajar dengan seluruh siswa yang
meliputi:
a) Kesepakatan Mengerjakan tugas tepat wktu
b) Kesepakatan Aktif dalam kelompok
c) Kesepakatan Tidak mengganggu teman
Kegiatan Inti Sintak Discovery Learning :

1) Pemberian rangsangan (stimulation);


a. Mengorganisasi peserta didik untuk belajar Secara kelompok
yang terdiri dari 6 kelompok belajar.
b. Peserta didik diminta untuk mengamati sebuah video yang
menayangkan apa itu prosedur pengujian produk didepan
kelas
2) Pernyataan/Identifikasi masalah (problem statement);
a. Guru memberi kesempatan kepada peserta didik untuk
mengidentifikasi sebanyak mungkin bagaiman prosedur
pengujian suatu produk yang ada dalam tayangan tersebut
3) Pengumpulan data (data collection);
a. Guru memberikan video prosedur pengujian produk
lainnya, dan siswa diberikan pilihan cara mengerjakan
LKPD untuk dikerjakan sesuai dengan minat peserta didik.(
bisa mengerjakan LKPD dengan mengamati video atau
siswa dapat melakukan kunjungan langsung ke tempat
industry yang ada disekitar lingkungan sekolah (
https://www.youtube.com/watch?v=uaM6XtuSc-k )
b. Siswa secara berkelompok berdiskusi untuk
mengidentifikasi prosedur pengujian produk, menganalisis
tahapan pengujian produk dan menyusun standar pengujian
produk.
4) Pengolahan data (data processing);.
a. Guru melakukan pendampingan pada saat peserta didik
melakukan pengolahan data.
b. Siswa mengolah informasi yang didapat pada tahap
sebelumnya yaitu mengidentifikasi prosedur pengujian
produk, menganalisis tahapan pengujian produk dan
menyusun standar pengujian produk, yang digunakan pada
video yang disajikan oleh guru.
c. Siswa mengerjakan LKPD yang diberikan oleh guru.
5) Pembuktian (verification);
a. Siswa membandingkan hasil diskusi antar kelompok untuk
memverifikasi hasil kerja kelompok.
b. Perwakilan siswa mempresentasikan hasil diskusi, siswa
lain dengan aktif dan kritis menanggapi presentasi tersebut.
6) Menarik simpulan/generalisasi (generalization).
a. Peserta didik yang lain dan guru memberikan tanggapan
dan menganalisis hasil presentasi meliputi tanya jawab
untuk mengkonfirmasi, memberikan tambahan informasi,
melengkapi informasi ataupun tanggapan lainnya.
b. Peserta didik menyimpukan prosedur pengujian produk,
menganalisis tahapan pengujian produk dan menyusun
standar pengujian produk

Kegiatan Penutup 1. Peserta didik membuat simpulan mengenai apa yang sudah
dipelajari melalui kegiatan refleksi seperti :
a. Apa yg kalian dapatkan dari materi pembelajaran hari ini?
b. Bagaimana perasaan kalian setelah mengalami pembelajaran
hari ini? ( berupa emoticon )
c. Apa yang menjadi kendala pada pembelajaran materi hari ini?
d. Silakan kalian melakukan analisis kelebihan dan kekurangan
kegiatan pembelajaran hari ini? (Bernalar Kritis)
e. Apa yg kalian harapkan dari pembelajaran pada pertemuan
berikutnya?
NB : Siswa di berikan pilihan untuk menjawab pertanyaan
refleksi baik secara lisan atau pun berupa tulisan
2. Guru memberikan penguatan mengenai materi yang telah
dipelajari bersama dan tujuan mempelajarinya.
3. Guru menyampaikan materi dan kegiatan pada pertemuan
berikutnya.
4. Peserta didik dan guru melakukan doa bersama.

5. REFLEKSI
1. Apakah pembelajaran yang saya lakukan sudah sesuai dengan
apa yang saya rencanakan?
2. Bagian rencana pembelajaran manakah yang sulit dilakukan?
3. Apa yang dapat saya lakukan untuk mengatasi hal tersebut?
BAGI GURU 4. Berapa persen siswa yang berhasil mencapai tujuan
pembelajaran?
5. Apa kesulitan yang dialami oleh siswa yang belum mencapai
tujuan pembelajaran?
6. Apa yang akan saya lakukan untuk membantu mereka?
1. Apa yg kalian dapatkan dari materi pembelajaran hari ini?
BAGI SISWA
2. Bagaimana perasaan kalian setelah mengalami
pembelajaran hari ini?
3. Apa yang menjadi kendala pada pembelajaran materi hari
ini?

4. Silakan kalian melakukan analisis kelebihan dan kekurangan


kegiatan pembelajaran hari ini?
5. Apa yg kalian harapkan dari pembelajaran pada
pertemuan berikutnya?
LAMPIRAN
RINGKASAN MATERI

BAHAN BACAAN BAGI GURU DAN PESERTA DIDIK

Pengujian produk adalah proses pemastian kualitas sampel produk terhadap suatu persyaratan standar
tertentu. Laporan pengujian hanya berlaku untuk sampel yang diuji, tidak mewakili keseluruhan
produk. Sucofindo melayani pengujian diantaranya untuk Pengujian pangan, kosmetika, produk
pertanian, mineral, migas, dan produk konsumen lainnya. Pengujian umumnya dilakukan terhadap suatu
parameter tertentu sesuai dengan permintaan pelanggan.
Contohnya pada pengujian produk pangan dan kosmetika, Sucofindo akan melakukan pengujian
terhadap sampel atau contoh dari produk tersebut. Nantinya, Sucofindo akan memberikan hasil berupa
Report of Analysis atau Laporan Analisa terhadap produk yg diuji. Hasil Uji ini hanya berlaku pada
sampel yang diuji saja, tidak mewakili keseluruhan produk yang diproduksi atau produk pada bacth
tertentu atau masa produksi tertentu.
Sertifikasi produk berbeda dengan pengujian produk. Dalam sertifikasi produk, produk yang diuji akan
mendapat jaminan tertulis dari pihak ketiga independen seperti Sucofindo bahwa suatu produk beserta
proses yang mendukungnya telah memenuhi persyaratan standar tertentu.
Sertifikasi produk terdiri dari beberapa tipe. Tipe yang paling sering digunakan adalah tipe 1 dan 5. Tipe
5 meliputi pengujian produk, audit proses produksi dan sistem manajemen mutu. Masa berlaku sertifikat
biasanya 3 atau 4 tahun dengan surveillance atau pengawasan setiap tahun.
Sedangkan tipe 1 hanya dengan pengujian sampel produk saja, tanpa audit pabrik. Sampel yang
mewakili bisa diambil di pabrik, di gudang, atau di pelabuhan. Masa berlaku sertifikat hanya berlaku
untuk batch tersebut (contohnya adalah mainan anak dan pakaian bayi yang diimpor/ per shipment), atau
berlaku untuk satu masa produksi tertentu, misalnya 6 bulan, contohnya produk mainan anak dan
pakaian bayi produksi dalam negeri.
Sertifikasi produk dilakukan berdasarkan standar tertentu, misalnya terhadap Standar Nasional
Indonesia (SNI) ataupun standar nasional dan internasional lainnya. SNI juga ada yang bersifat wajib
dan ada yang tidak wajib. Oleh karena itu konsumen harus mencermati hal ini.
Dengan perbedaan tersebut, konsumen harus teliti mengamati pernyataan yang diinformasikan oleh
penjual terkait pengujian dan sertifikasi terhadap suatu produk. Dengan mengetahui hal tersebut,
konsumen akan paham maksud dan ruang lingkupnya serta konsekuensinya sebelum memutuskan untuk
membeli.
Perbedaan Pengujian dan Sertifikasi Produk
Indikator Pengujian Sertifikasi
Produk Produk
Pengujian Ya Ya
sampel/produk
Laporan analisa Ya Ya
Audit Proses Tidak Ya / Tidak
Produksi untuk tipe 1
Audit Sistem Tidak Ya / Tidak
Manajemen untuk tipe 1
Organisasi
Jaminan tertulis Tidak Ya
(Sertifikat)
untuk jangka
waktu tertentu
Hasil pengujian Tidak Ya / Khusus tipe
berlaku untuk 1 berlaku untuk
keseluruhan bacth atau masa
produk produksi
tertentu
Label pada Tidak ada Ya (misalkan
produk SNI)

https://www.sucofindo.co.id/id/read/2016/11/2729/perbedaan-pengujian-produk-dan-sertifikasi-
produk
LEMBAR ASESMEN DIAGNOSTIK NON KOGNITIF
a. Coba amati lingkungan rumahmu saat ini, lalu pilih emoji berikut yang
mewakili perasaanmu. (silang pada gambar)

b. Apa saja kegiatanmu sepanjang hari di rumah?

a. Apa saja yang dapat kamu lakukan untuk menciptakan kenyamanan


lingkungan belajar di rumah?

b. Apa hal yang paling menyenangkan dan tidak menyenangkan ketika belajar
di rumah?

c. Apa harapanmu agar kamu lebih mudah dalam belajar?


LAMPIRAN LEMBAR KERJA SISWA

LEMBAR KERJA SISWA KELAS :


(LK-01) KELOMPOK :
1.
2.
MATERI :
3.
MENYUSUN STANDAR PENGUJIAN PRODUK
4.
5.
6.

TUJUAN PEMBELAJARAN

1. Peserta didik dapat menganalisi prosedur pengujian produk


2. Peserta didik dapat menyusun tahapan prosedur pengujian produk .
3. Peserta didik dapat mengidentifikasi standar pengujian produk.
4. Peserta didik dapat menerapkan standar prosedur pengujian produk .

PETUNJUK PENGERJAAN

1. Pastikan nama dan kelasmu sudah ditulis

pada tempat yang disediakan!

2. Bacalah perintah dengan seksama!


AYOO KITA TONTON VIDEO BERIKUT BERSAMA – SAMA !
https://www.youtube.com/watch?v=hUDXwH0RQfQ

Sudah selesai menonton video tadi ??


Jawab pertanyaan berikut yaa !
Bagaimana prosedur pengujian pada produk tersebut
tiap tahapannya?

Identifikasi Masalah

Setelah menyaksikan video pembuatan produk tersebut , Ayo identifikasi


tahapan prosedur pengujian produk tersebut !!

NO Tahapan Standar uji


1.
2.
3.
4.
5.
INSTRUMEN PENILAIAN PRESENTASI
NO NAMA KELENGKAPAN KEMAMPUAN KEMAMPUAN SKOR NILAI
KELOMPOK TAHAPAN MENJAWAB PRESENTASI TOTAL AKHIR
1 2 3 1 2 3 1 2 3

RUBRIK PENILAIAN KEGIATAN PRESENTASI KELOMPOK


ASPEK INDIKATOR
PENGAMATAN
Kelengkapan 1. Tahapan yang telah diamati pada video tercatat dengan
Tahapan lengkap,
2. Standar uji juga tercatat dengan benar
3. Tahapan disusun secara sistematis

Kemampuan 1. Menjawab tapi jawaban salah


menjawab
2. Menjawab tapi jawaban tapi jawaban kurang tepat
3. Menjawab dengan benar
Kemampuan 1. Materi presentasi disampaikan penuh percaya diri
presentasi
2. Semua anggota kelompok menguasai materi yang disampaikan
3. Seluruh anggota kelompok berpartisipasi dalam kegiatan
presentasi

Keterangan skor :
3 : Jika 3 indikator muncul
2 : Jika 2 indikator muncul
1 : Jika 1 indikator muncul
KRITERIA NILAI
A = 80-100 = BAIK SEKALI
B = 70-79 = BAIK
C = 60 -69 = CUKUP
D = < 60 = KURANG

INSTRUMEN PENILAIAN PROFIL PELAJAR PANCASILA


NO NAMA SISWA ASPEK PENGAMATAN SKOR NILAI
KRITIS KREATIF

RUBRIK PENILAIAN PROFIL PELAJAR PANCASILA


ASPEK INDIKATOR
PENGAMATAN
Kritis 1. Siswa dapat Mengemukakan ide/ pendapatnya dengan
benar.
2. Siswa dapat Menyampaikan pendapat secara
sistematik.
3. Siswa Sopan dalam menyampaikan pendapat.
4. Siswa dapat Mengemukakan pendapat dengan bahasa
yang baik.
Kreatif 1. Siswa dapat mempresentasikan tugas dengan menarik.
2. Siswa dapat menyampaikan dengan benar dan sesuai
materi.
3. Siswa dapat mengisi / menjawab LKPD dengan detail
dan benar.
4. Siswa dapat Mampu mengemukakan ide yang
konstektual.
Keterangan skor :
4 : Jika 4 indikator muncul
3 : Jika 3 indikator muncul
2 : Jika 2 indikator muncul
1 : Jika 1 indikator muncul

KRITERIA NILAI
A = 80-100 = BAIK SEKALI
B = 70-79 = BAIK
C = 60 -69 = CUKUP
D = < 60 = KURANG

PENGAYAAN DAN REMEDIAL


Bagi Siswa yang sudah mencapai nilai ketuntasan diberikan
pembelajaran pengayaan sebagai berikut:
a. Siwa yang mencapai nilai diberikan materi masih dalam
cakupan materi pembelajaran dengan pendalaman sebagai
PENGAYAAN pengetahuan tambahan
b. Siswa yang mencapai nilai diberikan materi melebihi
cakupan materi pembelajaran dengan pendalaman sebagai
pengetahuan tambahan
a. Pembelajaran remedial dilakukan bagi peserta didik yang
capaian pembelajarannya belum tuntas
REMEDIAL b. Tahapan pembelajaran remedial dilaksanakan melalui
remidial teaching (klasikal), atau tutor sebaya, atau tugas dan
diakhiri dengan tes / non tes.
MODUL AJAR PROJEK KREATIF DAN KEWIRAUSAHAAN
GLOSARIUM
Fleksibel Mampu menyesuaikan dengan kondisi produk
test markets Pengujian produk ke pasar / masyarakat

blind test konsumen membandingkan berbagai alternatif


produk tanpa, mengetahui nama merek atau
produsennya
preference and satisfaction testing Pengujian preferensi dan kepuasan
technical testing Pengujian teknis
simulated test markets atau laboratory test markets prosedur riset pemasaran yang dirancang untuk
memberikan gambaran yang cepat dan murah
mengenai pangsa pasar yang dapat diharapkan dari
produk baru
SNI Standar nasional Indonesia

DAFTAR PUSTAKA
Haming, Murdifin dan Nurnajamuddin, Mahfud. (2014). Manajemen Produksi Modern
(Operasi Manufaktur dan Jasa). Jakarta: PT.Bumi Aksara
Teknik tata cara kerja , iftikar z, Sutalaksana, Ruhana Anggawisata, jhon H.Tjakraatmaja,
jurusan teknik Industri ITB bandung 1979
Baroto, Teguh.2002. Perencanaan dan Pengendalian Produksi. Jakarta: Penerbit Ghalia
Indonesia
Mechanical engginering.com

Kemendikbud nomor 008/H/KR/2022. (2022). Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan


tentang capaian pembelajaran pada pendidikan anak usia dini, jenjang pendidikan dasar, dan
jenjang pendidikan menengah pada kurikulum merdeka .

Anda mungkin juga menyukai